Anda di halaman 1dari 29

1

Manajemen
Keuangan
Magister Akuntansi
Tatap Muka 1
Referensi
1. Ross,Stephen A.,Westerfield,Randolph W.,Jordan,
Bradford D., Joseph Lim .,Ruth Tan (2016)
'Fundamentals of Corporate Finance ’ second
edition Mc Graw Hill
2. Michael C. Ehrhardt ., Eugene F. Brigham (2013)
'Financial Management : Theory and Practice',
13 th edition, South – Western Cengage Learning
3. Eugene F. Brigham ., Joel F. Houston., Hsu Jun-
Ming.,Kong Yoon Kee., A.N.Bany- Arifin (2014) '
Essentials of Financial Management' Third
Edition, Cengage Learning
Komponen nilai

• Tugas 70 %
• UAS 30%
What is Corporate Finance
Berkaitan dengan jawaban2 pertanyaan sbb :
1. Investasi apa yang akan dilakukan,dalam sektor
bisnis apa, asset2 apa yang diperlukan?
2. Bagaimana mendanai investasi tsb? Apakah
dengan dana sendiri atau pinjaman?
3. Bagaimana memanage aktivitas keuangan setiap
hari, misalnya penagihan dan pembayaran
supplier
Financial Management Decision
1. Capital Budgeting
yaitu process planning dan managing long
term investment
Prinsipnya :cash flow yang dihasilkan harus
melebihi biaya investasi
2. Capital Structure : keputusan tentang
kombinasi dari long term debt dan equity yang
digunakan dalam pendanaan
3. Working Capital Management : berkaitan
dengan pengelolaan sumberdaya untuk
aktivitas operasional sehari-hari
Tujuan Manajemen Keuangan
Possible financial Goal :
Survive
Avoid financial distress and bankruptcy
Beat the competition
Maximize sales or market share
Minimize costMaximize profit
Maintain steady earning growth
The Primary Objective of the Corporation
: Value Maximization
• Tujuan utama manajemen adalah stockholder wealth
maximization
• Hal tsb bisa dicapai melalui maximize fundamental price
(intrinsic value) of the firm bukan hanya market price
• Maximize intrinsik value juga akan meningkatkan
kesejahteraan sosial karena :
Pemilik saham adalah masyarakat
Meningkatkan benefit bagi konsumen (karena perusahaan
akan memberikan produk yang berkwalitas)
Meningkatkan benefit bagi karyawan
Apa yang harus dilakukan manager ?
Apa yang menentukan suatu Firm’value ?
yaitu : is a company ability to generate cash
flows now and the future
- Financial asset : seperti saham hanya bernilai jika
menghasilkan kas
- Kas diterima lebih cepat lebih baik
- Investor cenderung menghindari risiko karenanya
investor akan membayar saham yang cash flownya
pasti
- Manager dpt meningkatkan firm value dengan
meningkatkan expected cash flow : mempercepat
penerimaannya mengurangi risikonya
Siklus hidup korporasi
Sole Proprietorship( perusahaan
perseorangan)
keuntungan : mudah, tidak terlalu diatur
pemerintah, subyek pph perseorangan
keterbatasan : sulit mendapatkan modal untuk
pertumbuhan, pemilik bertanggungjawab
sepenuhnya terhadap hutang usaha, hidup
perusahaan tergantung umur pemilik
More than one owner : A Partnership
• Membagi keuntungan dan kerugian
diantara para partner
• Semua partner bertanggung jawab
terhadap kewajiban perusahaan
• Keuntungan dan keterbatasan sama
dengan perusahaan perseorangan
Many Owners :A Corporation(perseroan )

• Merupakan badan hukum yang memisahkan pemilik dan


pengelola ( manager) perusahaan

• Contoh perusahaan semula perusahaan perseorangan menjadi


perseroan : Microsoft ,HP

• Keuntungan pemisahan pemilik dan pengelola :

Unlimited life
Easy transferability of ownership interest ( kepemilikan di
representasikan dengan saham )
Limited liability : risiko pemilik sebesar dana yang diinvestasikan
Ketiga hal diatas memudahkan perusahaan memasuki pasar keuangan
dan tumbuh menjadi besar
Keterbatasan Korporasi :
• Pendapatan perseroan dapat menjadi subyek
pajak ganda : pph badan dan dividen yang dibagi
kepada pemegang saham menjadi subyek pph
perseorangan
• Harus mematuhi berbagai aturan hukum
Pendanaan Perusahaan

Personal resorces:
Start a company
saving,home equity
loan,credit card

Grow and
become young Sell stock outsider :
company friend,family,private
investor

Continues to
grow Bank, IPO
BOD

CEO

COO

VP Marketing VP Finance VP Production

Treasurer Controller

Cash Cost Accounting


Credit Manager Tax manager
Manager manager

Cap Financial Financial Acc Data Processing


Expenditure Planning Manager Manager
Agency problem
• Management mempunyai tanggungjawab untuk
memaksimumkan stockholder value dengan
cara meningkatkan nilai saham,akan tetapi
kenyataannya pemegang saham bisa sangat
tersebar luas sehingga pengendalian effektive
perusahaan berada ditangan manager
• Pertanyaannya : apakah management mau
memperjuangkan kepentingan pemegang saham
sepenuhnya? Ataukah lebih baik
memperjuangkan kepentingannya sendiri
• Konflik kepentingan antara pemegang saham
dengan management ini disebut agency problem
Contoh : direncanakan suatu investasi baru yang
diperkirakan akan meningkatkan nilai saham
tetapi berisiko tinggi
Pemegang saham berkeinginan investasi
dilaksanakan karena akan meningkatkan nilai
saham tetapi manajemen enggan karena bila
kerugian yang terjadi besar bisa kehilangan
bonus bahkan kehilangan pekerjaan
Bila manajemen tidak melaksanakan investasi tsb
dan pemegang saham kehilangan kesempatan
atas keuntungan ini disebut agency cost
Cara-cara Memotivasi Manajer

•Kompensasi manajemen yang


terstruktur dengan tepat

•Intervensi langsung oleh pemegang


saham

•Ancaman pengambilalihan

•Ancaman PHK
Pasar keuangan

• Pasar keuangan : Pertemuan antara permintaan dan


penawaran terhadap Aktiva Finansial(Sekuritas)
• Jenis Pasar keuangan :
Money vs. Capital
Primary vs. Secondary
Spot vs. Futures
Public vs. Private
Total Value of the
Total Value of Firm to Investor in
Firms Asset the Financial
Market

B. Firm invest A.Firm Issue Securities


Financial
in asset
Market
E. Reinvested
Current Asset cash flow Short Term
Fixed Asset Debt
C.Cash Flow Long Term
from firm ‘s F.Dividend and debt
asset debt payment
Equity Shares

D. Goverment
Other stakeholder
Cost Of Money
• Interaksi antara penyedia dan yang
membutuhkan dana menimbulkan cost(price)
of money
• Debt : costnya adalah interest
• Equity : cost of equity : terdiri dari dividen dan
capital gain yang diharapkan pemegang saham
• Cost of money : merupakan cost bagi pengguna
dana tapi return bagi yang pensupply dana
AKSIOMA DALAM MANAJEMEN KEUANGAN

1. Keseimbangan risiko dengan hasil


pengembalian ( jangan menambah risiko kecuali
mendapatkan kompensasi tambahan
pendapatan)
2. Nilai waktu dari uang ( Time value of money ) :
uang yang diterima sekarang lebih berharga
daripada uang yang diterima kemudian
3. Uang Kas-bukan Besarnya laba –adalah yang
utama
4. Tambahan Arus kas ( Incremental cash flow) –
Satu2nya pertambahan nilai yang dihitung
5. Kondisi persaingan pasar menyebabkan sulit
mencapai laba yang luar biasa
6. Pasar modal yang effisien : pasar yang bergerak
cepat dan harga yang tepat
7. Masalah keagenan : manajer tidak akan bekerja
bagi pemilik perusahaan jika tidak selaras dengan
kepentingan mereka
8. Perpajakan berdampak pada keputusan Bisnis
9. Tidak semua risiko sama –Ada sebagian Risiko
yang Dapat didiversifikasikan
10. Melakukan yang benar adalah perilaku etis dan
banyak dilema etika didalam manajemen
keuangan
Principles of Finance: The
Competitive Economic Environment
• The principle of self-interested behavior:
People act in their own financial self-interest.
• The principle of two-sided transactions:
Each financial transaction has at least two sides.
• The signaling principle: Actions convey
information.
• The behavioral principle: When all else fails,
look at what others are doing for guidance.
Etik dan Manajemen Keuangan
• Ethics ( Webster’s Dictionary) :
“ standards of conduct or moral behavior”
• Business Ethics : company’s attitude and conduct
towards its employees,customers, community, and
stockholders
• Komitmen perusahaan ke etik bisnis dpt diukur
a.l.denga perilakunya terhadap karyawan,
kepatuhan terhadap hukum dan regulasi lainnya,
kualitas dan keamanan produk,praktek
ketenagakerjaan yang fair, fair marketing, CSR
Financial Statement,Taxes and Cash flow

The Balance Sheet


The balance sheet is a snapshot of
the firm.
Summarizing what a firm owns(its
assets), what a firm owes(its
liabilities), and the difference
between the two(the firm’s equity)
at a given point in time.
The Income Statement
The income statement measures
performance over some period of
time, usually a quarter or a year. The
income statement equation is :
Revenues – Expenses = Income
the balance sheet as a snapshot,the
income statement as a video recording
covering the period between a before and
an after picture
The Statement of Cash Flows
A firm’s financial statement that summarizes its
sources and uses of cash over a specified period.

Melaporkan arus kas masuk dan keluar bagi aktivitas


operasi, investasi dan pendanaan selama suatu
periode tertentu
29
Cash Flow Cycle

Sales Inventories

Membeli TK &
Bh. baku kredit
Dep

A/R Net F.A A/P Acctual

Capital
budgeting
Pembayaran
colecti Cash & mark & sec. A/P & actual
on

Mengeluarka pinjaman
n saham Membayar
pinjaman

Membayar
Stock holder’s equity :
-dividen Debt :
Preferred
-pajak Note payable
Common
-bunga Long term bond
Retained earning

Anda mungkin juga menyukai