Anda di halaman 1dari 30

Farmakologi HIS

Antikoagulan, Antitrombosit,
Trombolitik&hemostatik.

dr. Ika Artini, M.Kes

Universitas Malahyati
Bandar Lampung
ANTIKOAGULAN
( Anti Pembekuan Darah)

Indikasi : tromboemboli terutama pada vena.


• Heparin
• Anti koagulan oral
a. Derivat 4-hidroksikumarin
b. Derivat indan-1,3 dion
• Antikoagulan yang mengikat Ca++
HEPARIN

Antikoagulan parenteral INDIKASI


• SC (sub-cutanea) dalam • Emboli paru
• Iv (intravena) • Trombosis vena dalam
• Dosis initial : encerkan • IMA
25.000IU50,100,500ml D5 • Oklusi arteri akut
atau 1 amp dlm 1 kolf D5. • Profilaksis selama OP
• Dosis rapid : Bolus 80IU/kgBB OP jantung terbuka
dg kec 18IU • Kehamilan k/p
• Im. Tidak dilakukan k/hematom Ggn sirkulasi uteroplasental
MEKANISME KERJA
HEPARIN

Dosis < Inaktivasi


+AT-III Dosis >> + AT-III

Inaktivasi Xa

PROTROMBIN
TROMBIN

Fibrinogen Fibrin

XIIIa

Inaktivasi
Fibrin stabil
KONTRA INDIKASI
• Perdarahan
• Hemofilia
• Ab. Insipiens
• Endokarditis bakterial sub-akut
• Intrakranial bleeding
• Ulserasi GIT
• Anestesi lumbal
• Ht berat
• Syok
• Durante/post OP mata otak dan medula spinal
• Alkoholism
FARMAKOKINETIK

• Absorbsi oral jelek • Metabolisme dihati


• Sc/iv Efek • Ekskresi mll ginjal
20-30 mt
• WP (waktu paruh)
• sirrhosis hati
sebanding dgn Dosis • GGK
Emboli paru

100 unit/kgBB 1 jam


400 unit/kgBB 2,5 jam
Waktu paruh Waktu paruh
800 unit/kgBB 5 jam memanjang memendek

Hamil tidak melalui plasenta dan ASI


ANTIKOAGULAN PENGIKAT Ca ++
• Natrium sitrat
Tidak toksik u/ transfusi
• Senyawa oksalat
Toksik lab
• Natrium adedat
U/ lab
ANTIKOAGULAN ORAL

DERIVAT MEKANISME KERJA


• 4-hidroksi kumarin • Antagonis Vit K
• Indan-1,3 Dion

• Reduksi
• Aktivasi (-)
ANTIKOAGULAN ORAL
• Mencegah tromboemboli
• Trombosis vena dalam
INDIKASI
• Infark miokard
• PJR
• TIA
• Emboli paru
• DIC
Anti koagulan oral
MUTLAK RELATIF

• Penyakit perdarahan • Alkoholisme


• Diskrasia darah • Terapi aspirin
• Tukak GIT
• Hipertensi berat
• Divertikulitis
• TB aktif
• Kolitis
• Endokarditis • Wanita hamil
• Def. Vit K
• Post OP otak dan MS
• Anestesi lumbal
• Penyakit hati dan ginjal
INTERAKSI
MENURUNKANI

Menghambat absorbsi Griseofulvin

Barbiturat
Induksi enzim mikrosom hati
Glutetimid
Griseofulvin

Stimulasi F. pembekuan Vit K


INTERAKSI
MENINGKATKAN

Menggeser antikoag. Dr Kloralhidrat, as. Mefenamat


Ikatan plasma alb. Fenil butazon

Meningk. Afinitas Reseptor Alfa tiroksin

Menghambat enzim mikrosom Kloramfenikol

Alfa tiroksin, AB Broad


Menghambat availabilitas vit K spektrum

Menghambat pmbntkn F. beku Glukagon,kuinidin,aspirin

Meningk. Katabolisme F. drh Steroid, alfa tiroksin


ANTI TROMBOSIT
MEKANISME

• Menghambat agregasi trombosit


• Tidak mencegah trombus arteri
ANTI TROMBOSIST
(Menghambat agregasi trombosit )
• Dextran
• Aspirin (325 mg/hr) : TIA, • Natrium epoprostenol
IMA, Stroke • Prostasiklin
• Dipiridamol (400 mg/hr) • PGI2
Kombinasi : • Tiklopidin HCl
• Aspirin : IMA, TIA, Stroke
• Heparin : PJR (katup buatan)
• Sulfinpirazon (800 mg/hr)
Kombinasi : baik dengan warfarin
• mirip aspirin
• u/ prevensi sek. IMA
Nama obat Farmakodinamik Dosis Efek samping Indikasi

. Aspirin Menghambat sintesis Kecil : 20- Tdk enak diperut, Infark miokard,
tromboksan dlm 40mg mual & TIA, stroke
trombosit & perdarahan sal iskemik,
prostasiklin di Efektif : cerna. gangguan
pembuluh darah dgn 325mg- pembuluh darah
irrevesible 1g/hari

. Dipiridamol Menghambat ambilan 400mg/ Sakit kepala, Katup jantung


& metabolisme hari+ gangguan sal buatan, infark
adenosin oleh warfarin cerna, sinkop, miokard akut, TIA
eritrosit & sel endotel pusisng. mencegah stroke.
pembuluh darah.

. Sulfinpiridazon Mengahambat 800mg/hari Gangg sal cerna, Infark miokard


agregasi trombosit. (prevalensis ruam kulit,
etelah infark diskrasia darah,
miokard koliks ginjal,
akut. nefritis.
Nama obat Farmakodinamik Dosis Efek samping indikasi
4. Dextran Menghambat - - Mengalami
perlengketan komplikasi
trombosit & tromboemboli pd
mencegah pembedahan.
bendungan pemb
darah.

5. Natrium Menghambata - Sakit kepala, -


epoprostenon agregasi trombosit muntah, gelisah,
& pembuluh darah cemas, hipotensi,
reflek takikardi

6. Tiklopidin HCL Masih dalam - Gangguan sal Mengurangi


penelitian cerna, urtikaria, kambuhnya
ruam kulit, stroke, infark
gangguan fungsi miokard,
hati, gangguan kematian pd
darah. pasien stroke
karena
tromboemboli.
TROMBOLITIK
(Melarutkan trombus )
• IMA
• Trombosis vena dalam
INDIKASI
• Emboli paru
• Tromboemboli arteri
• Trombus katup buatan
• Trombus kateter I.v
TROMBOLITIK
• Internal bleeding
• Stroke
KONTRA
• Hipertensi INDIKASI

• Hamil
• OP besar
• Ggn hemostatika
TROMBOLITIK
ESO
• Perdarahan PREPARAT
• Reaksi alergi • Streptokinase
• Urokinase
• Alteplase recombinant
(rt.PA)
Nama obat farmakodinamik farmakokinetik Dosis

1. Streptokinase Mengaktifasi Masa paru bifasik. Dewasa : 250.000 Iu


Th/ trombosis vena plasminogen dgn cara Vase cepat 11-13 IV dlm 30 menit di
profunda, tak langsung. menit & lambat 23 ikuti dosis
embolisme menit. pemeliharaan 100.000
pulmoner, IU/jam
trombosis perifer IMA : 1,5 juta IU dlm
akut, Oklusi Arteri. 100 ml D5 selama 1
jam.
2. Urokinase - Masa paru 20 menit Dianjurkan loading
sejumlah obat di dose 1000-4500 IU/kg
ekskresi pd empedu & secara IV dilanjutkan
urin. secara IV.

3. Asam amino - - 5 g (oral/IV) diikuti


kaproat dgn 1,25 g/jam
sampai perdarahan
teratasi.

4. Alteplase, Selektif mengaktivasi Masa paru + 5 menit, Total : 100 mg


recombinant. plasminogen yg mengalami
Th/ IMA,Stroke mengikat fibrin dari metabolisme di hati.
iskemik dan emboli pd plasminogen bebas
paru masif di dlm darah.
HEMOSTATIKA
(Menghentikan pendarahan )

HEMOSTATIK SISTEMIK
• Antihemofilik (F-VIII)
• Cryoprecipitated antihemophylic factor
• Komplek F-IX
• Asam traneksamat
• Desmopresin
• Fibrinogen insani
• Vitamin K
• Asam aminokaproat
Anti hemofilik faktor
INDIKASI EFEK SAMPING
• Hemofilia A • Hepatitis virus
• Inhibitor F-VIII >>> • An. Hemolitik
• Demam
• Menggigil

DOSIS :
20-30% Norm iv (Pada OP)
• Pre-OP : 50%
• Post-OP : 20-25 %
7-10 hari
Cryoprecipitated antihemophylic
factor
INDIKASI • EFEK SAMPING
• Hemofilia A • Rx hipersensitivitas
• Von willebrand Ds • Hepatitis virus
• Peny. Herediter lain • Anemia hemolitik
Ggn. Kofaktor ristosetin • Demam
• Menggigil
• Hiperfibrinogen
KOMPLEK FAKTOR IX

• Faktor II EFEK SAMPING


• Faktor VII • Hepatitis (++++)
• Faktor IX
• Trombosis
• Faktor X

• Rx Hipersensit. berat
Protein P
• Menggigil
INDIKASI • Flushing
Hemofilia B
• Sakit kepala

DOSIS
1 Unit/KgBB 1,5% me F-IX
ASAM TRANEKSAMAT
• Kompetitif inhibitor aktivator plasminogen
• Inhibitor plasmin

INDIKASI EFEK SAMPING


Perdarahan k/ fibrinolisis • Pruritus
• Hematuri • Eritema
• Antidotum (Streptokinase, • Mual-diare (ggn IGT)
Urokinase) • Trombosis umum
• Post ekstraksi gigi
• Trauma dimulut (pada DOSIS
hemofilia) IV : 10-15mg/kgBB (dewasa 0,25-1gr) per8 jam
oral : 15-25mg/KgBB (dewasa :0,5-1,5g) per 8jam
DESMOPRESIN
• Vasopresin sintetis
• Meningkatkan faktor VIII
• Meningkatkan WF
FIBRIN INSANI
Syarat :
• Harus ditentukan dulu

• Fibrinogen Penderita
• Daya pembekuan
VITAMIN K

Vit K redoks Vit K(redoks)


Hati

aktivasi

Faktor VII, IX, X


ASAM AMINOKAPROAT
• Identik dengan asam traneksamat

Asam
traneksa So..
mat Please back to see
it carefuly
HEMOSTATIK LOKAL
1. Hemostatik serap : menghentikan
perdarahan dengan pembentukan suatu
bekuan buatan atau memberikan jala serat-
serat yg mempermudahan pembekuan
mudah diletakan langsung pd permukaan yg
berdarah
2. Astringen : bekerja lokal dengan
mengendapkan protrin darah sehingga
perdarahan dapat di hentikan.
3. Koagulan : menimbulkan hemostasis.

Anda mungkin juga menyukai