Anda di halaman 1dari 9

PENYUSUNAN LK UAKPA (SATKER)

S-27/PB/PB.6/2022
Penyelesaian Data BMN Anomali Dalam Rangka Migrasi Data ke SAKTI

S-29/PB/PB.6/2022
Pedoman Penyusunan dan Penyampaian
Laporan Keuangan Semester I Tahun 2022 serta
Pelaksanaan Rekonsiliasi
S-27/PB/PB.6/2022 (Persediaan)
Jenis Data Anomali PIC Penyelesaian Penyelesaian
Data Persediaan Anomali
(Target Penyelesaian 18 Juli 2022)
1. Tidak terdapat data detail persediaan per Satker – sebelum Migrasi 1. Update Aplikasi Persediaan Versi 21.1.2
layer pada Aplikasi e-Rekon&LK. 2. Login ulang
3. Cek/pencocokan data Persediaan dengan e-Rekon
4. Kirim langsung data Persediaan ke e-Rekon (data dan referensi bulan 12 tahun
2021)
5. Cek di e-Rekon  Proses Rekon – Persediaan (tidak ada selisih)

2. Terdapat data detail persediaan per layer Satker – sebelum Migrasi 1. Update Aplikasi Persediaan Versi 21.1.2
pada Aplikasi e-Rekon&LK namun berbeda 2. Login ulang
dengan saldo persediaan pada neraca 3. Cek/pencocokan data Persediaan dengan e-Rekon
percobaan tahun 2021 audited 4. Perbaikan data Persediaan sesuai prosedur (Satker induk & Anak Satker) – incl.
tidak boleh ada transaksi TA 2022
5. Kirim langsung data Persediaan ke e-Rekon (data dan referensi bulan 12 tahun
2021)
6. Cek di e-Rekon (tidak ada selisih) 
 Proses Rekon – Persediaan
 K3 – Monitoring Rekon Persediaan
 Monitoring BMN – Rekonsiliasi Internal

3. Terdapat layer (kuantitas) persediaan Satker – sebelum Migrasi Idem poin 1


minus
S-27/PB/PB.6/2022 (Persediaan)
Jenis Data Anomali PIC Penyelesaian Penyelesaian

Data Persediaan Anomali


(Target Penyelesaian 18 Juli 2022)

4. Terdapat selisih data persediaan dalam Satker – sebelum Migrasi 1. Cek e-Rekon  K3 – Monitoring Persediaan UR
daftar (barang usang, barang rusak, barang 2. Idem poin 1, dengan langkah penyelesaian no.4
tidak dikuasai) antara Aplikasi Persediaan pilih Persediaan Usang Rusak
dengan e-Rekon&LK
5. Terdapat layer (harga satuan) persediaan DJPb – sebelum Migrasi Monitoring melalui e-Rekon:
minus 1. Proses Rekon – Persediaan – kolom Action – Detail
2. K3 – Monitoring Rekon Persediaan
3. Monitoring BMN – Rekonsiliasi Internal

6. Kodefikasi persediaan tidak sesuai ketentuan DJPb – sebelum Migrasi

7. Terdapat kuantitas persediaan dalam nilai DJPb – sebelum Migrasi


desimal (pecahan).
S-27/PB/PB.6/2022 (Aset Tetap/Aset Lainnya)
Jenis Data Anomali PIC Penyelesaian Penyelesaian

Data Aset tetap/aset lainnya anomali


Penyelesaian data aset tetap/aset Satker – setelah Migrasi Penyelesaian di Aplikasi SAKTI
lainnya anomali berdampak pada
pergeseran saldo laporan keuangan
tahun 2021 audited.
Penyelesaian data aset tetap/aset DJPb – sebelum Migrasi
lainnya anomali tidak berdampak pada
pergeseran saldo laporan keuangan
tahun 2021 audited
S-29/PB/PB.6/2022 (LK Semester I Tahun 2022 – SATKER)

1. Persiapan:
 Kesiapan User SAKTI
 Penyelesaian Migrasi
 Proses Pendetilan atas perolehan Persediaan, Aset Tetap, dan Aset Lainnya
serta transaksi lanjutan di TA 2022 pada Modul Persediaan dan Modul Aset
Tetap
 Pendetilan saldo Piutang per 31 Desember 2021 Audited
 Pengungkapan program PC-PEN dalam CaLK

2. Pelaksanaan Rekonsiliasi:
 Memanfaatkan menu To Do List, Monitoring, Rekonsiliasi, dan Daftar/Rincian
pada Aplikasi MonSAKTI untuk monitoring validitas data LK.
S-29/PB/PB.6/2022 (LK Semester I Tahun 2022 – SATKER)
3. Langkah-langkah penyusunan LK
Memastikan satker telah melakukan persetujuan/approval transaksi dan tutup buku
sementara periode Juni 2022 pada Modul Persediaan, Aset Tetap, dan GLP untuk
kepentingan berikut:
 Persetujuan transaksi pada Modul Persediaan dan Aset Tetap membentuk jurnal
yang akan terkirim ke Modul GLP.
 Tutup periode Juni pada Modul Persediaan dan Modul Aset Tetap wajib
dilakukan agar dapat dilakukan tutup buku sementara pada Modul GLP.
 Tutup periode Juni pada Modul Aset Tetap akan membentuk jurnal penyusutan
dan amortisasi reguler Semester I.
 Setelah dilakukan tutup buku sementara periode Juni pada Modul GLP, satker
tidak dapat melakukan perubahan/penambahan jurnal transaksi dan laporan
keuangan siap untuk dicetak/disusun
S-29/PB/PB.6/2022 (LK Semester I Tahun 2022 – SATKER)
4. Penyusunan LK UAKPA
a. Laporan Keuangan disusun menggunakan:
 Modul Persediaan pada Aplikasi SAKTI
 Modul Aset Tetap pada Aplikasi SAKTI
 Modul GLP pada Aplikasi SAKTI
 Aplikasi MonSAKTI untuk melengkapi informasi yang dibutuhkan dalam penyusunan LK
b. Laporan Keuangan terdiri dari:
 Laporan Realisasi Anggaran (LRA);
 Laporan Operasional (LO);
 Laporan Perubahan Ekuitas (LPE);
 Neraca; dan
 Catatan atas Laporan Keuangan (CaLK)
c. Melakukan Telaah LK (https://bit.ly/telaah-LKKL)
d. Implementasi PIPK (Pengendalian Intern atas Pelaporan Keuangan)
e. Tindak lanjut temuan BPK dalam LHP
f. Mengoptimalkan peran APIP (Aparat Pengawas Intern Pemerintah)
S-29/PB/PB.6/2022 (LK Semester I Tahun 2022 – SATKER)

5. Penyampaian LK UAKPA (Satker):


 UAKPA menyampaikan laporan keuangan (softcopy dan hardcopy) ke
KPPN mitra kerja dan UAPPA-W/UAPPA-E1/UAPA
 Jadwal penyampaian LK UAKPA adalah 22 Juli 2022
SELESAI

Anda mungkin juga menyukai