Anda di halaman 1dari 22

ANALISIS SWOT

SWOT Analysis
• Analisis SWOT akan memberikan informasi
kepada manajer mengenai dimana posisi
organisasi dalam persaingan.
• Analisis lingkungan eksternal secara kuantitatif
akan membantu identifikasi peluang dan
ancaman yang dihadapi oleh lembaga anda
• Analisis kinerja internal akan membantu
mengidentifikasi kekuatan dan kelemahan
lembaga anda
• Establishing long-range objectives
Generating Alternative Strategies From
SWOT

• SWOT analysis is a tool for helping assess the current


situation for the firm.
• However, we need to be able to combine the
information in the SWOT analysis in a meaningful
way to generate alternative strategies that we might
pursue.
• The TOWS matrix is a tool designed to match
external opportunities and threats with our internal
strengths and weaknesses
KEKUATAN

• Sesuatu yang sudah ada di organisasi yang


menjadikan organisasi tersebut mampu
bertahan dalam menghadapi tantangan dan
meraih peluang
– SDM (jumlah, pendidikan, kualitas, kompetensi dll)
– Peralatan (lebih modern, lebih lengkap, tidak ada di
pesaing, dll)
– Sumber daya keuangan (lebih beragam, lebih likuid, LENGKAPI
dll) DENGAN DATA
KUALITATIF
– Manajemen (dikelola secara modern, tidak/jarang
MAUPUN
ada katabelletje atau like and dislike dalam KUANTITATIF
pengambilan keputusan dll)
– Ciri khas dari organisasi yang sulit digantikan oleh
yang lain
KELEMAHAN
• Kekuatan dari organisasi “pesaing”
• Adanya peluang yang diambil oleh “pesaing”
atau lembaga lain

LEBIH MUDAH DIIDENTIFIKASI OLEH


ORGANISASI YANG POSISI
PERSAINGANNYA RENDAH
PELUANG
• Segmen pasar yang siap dijadikan target
• Kerjasama baru yang mungkin dilakukan
• Sumber dana baru yang dapat diakses

PERLU KREATIVITAS UNTUK


MENGIDENTIFIKASI
ANCAMAN
• Kondisi faktor eksternal yang berada di luar
jangkauan namun dapat memberikan
pengaruh negatif terhadap upaya organisasi
(mengurangi dampak program)
• Kondisi eksternal jauh maupun dekat, mikro
atau makro yang dapat menghambat
pertumbuhan organisasi
Kerangka untuk Analisis Internal
Kerangka Untuk Analisis Eksternal:
Components of the General Environment
Economic

Demographic Sociocultural

Industry Environment

Competitive
Environment

Political/Legal Global

Technological
Kerangka Untuk Analisis Eksternal:
Gambar Komponen sistem pelayanan kesehatan yang membutuhkan
reformasi. (Diadaptasi dari: Public Health Forum di LSHTM tahun 1998)

Perusahaan Tempat
Asuransi pendidikan tenaga
kesehatan

Pemberi
Masyarakat Pelayanan
Kesehatan
Badan
Pengatur Teknologi medis,
Pemerintah/ obat-obatan dan
Tata Hukum peralatan kesehatan

Pemerintah
sebagai pembayar

Pemberi Pinjaman /
Bantuan Luar Negeri
Contoh aplikasi SWOT Analysis

Strengths Weaknesses
Internal 1. 1.
2. 2.
Environment
3. 3.

Opportunities Threats
External 1. 1.
2. 2.
Environment
3. 3.
TOWS Matrix
• Technique used in strategy formulation for
combining
– External analysis
• Opportunities
• Threats
– Internal analysis
• Strengths
• Weaknesses
Contoh aplikasi TOWS Matrix
From External Analysis (EFAS)

From
Opportunities: Threats:
Internal Analysis
1. 1.
(IFAS)
2. 2.
3. 3.

ST Strategies
Strengths: SO Strategies
Take advantage of
1. Use strengths to
Strengths to
2. take advantage
avoid
3. of opportunities
threats

WT Strategies
Weaknesses:
WO Strategies Defensive strategies
1.
Use Opportunities to to minimize
2.
overcome weaknesses weaknesses and
3.
avoid threats

Source: Weihrich
Contoh aplikasi SWOT
Strength Weakness
Identifikasi faktor-
faktor kunci internal High Medium Low Low Medium High
No. 3 2 1 -1 -2 -3
1. Kuantitas SDM 
mencukupi
2. Anggaran mencukupi 
3. Sarana dan 
prasarana memadai
4. Tingkat pendidikan 
SDM
5. Tupoksi belum 
ada/belum jelas
6. Tidak ada sistem 
maintenance
peralatan
Jumlah 8 -7
Contoh aplikasi SWOT
Opportunities Threats
Identifikasi faktor-
faktor kunci
eksternal High Medium Low Low Medium High

No. 3 2 1 -1 -2 -3
1. Kerjasama lintas

sektor belum berjalan
secara efektif
2. Regulasi ttg SOTK

Dinkes
3. Dukungan

Bupati/DPRD
4. Regulasi tentang
pembagian

kewenangan pusat
dan daerah
5. Kepercayaan
masyarakat terhadap 
program Dinkes
Jumlah 8 -5
Contoh aplikasi SWOT Analysis
Strength

Kuadran 1 Kuadran 2
DEFENSIF AGRESIF

Threats Opportunity

Kuadran 4
LIKUIDASI/ Kuadran 3
PENGURANGAN REKONSILIASI
KEGIATAN

Weakness
Contoh aplikasi SWOT Analysis
Kekuatan

Turn around (ganti haluan) Pertumbuhan


Joint venture Ekspansi

Ancaman Peluang
Pengurangan kegiatan
Likuidasi
Merger
Merger dengan pesaing
Diversifikasi
Akuisisi
Akuisisi
Takeover

Kelemahan
Misi
Tujuan mendasar mengapa lembaga kita ada

SWOT Analysis
Memformulasikan strategi untuk mendukung Misi

SWOT Internal Analysis External Analysis


Strengths Opportunities
Analysis (distinctive
competencies)

Weaknesses Threats

Strengths Best Strategies


Weaknesses Those that support the mission and
• exploit opportunities and strengths
Opportunities • neutralize threats
• avoid (or correct) weaknesses
Threats
Analisis SWOT untuk menyusun Isu- Isu
Pengembangan
Analisis Lingkungan Analisis Lingkungan
Eksternal Internal

Opportunities Strengths
Permintaan pelayanan Team yang solid dlm
berkembang Pemberian pelayanan

Threats Weaknesses
Banyak Jenis pelayanan yang
berkembang laborat kurang variatif
swasta
Isu-isu pengembangan
• Isu – isu pengembangan atau strategik adalah
kebijakan fundamental yang harus di pilih untuk
mencapai visi lembaga.
• Biasanya isu isu pengembangan berada di tengan
konflik yang harus di pecahkan, isu pengembangan
ini mencerminkan level kebijakan bukan dari hari per
hari atau problem operasional
Isu-Isu Pengembangan
Ciri lain dari isu pengembangan adalah merupakan
isu dari interaksi dua variabel yang mempengaruhi
satu sama lain
Dan tergambar dalam single kalimat
Arc of Tension

A + B
Isu-Isu Pengembangan
Cara penyusunan isu pengembangan antara lain :
• Mengeksploitasi oppoturnities dan kekuatan
• Menetralisir threat (ancaman)
• Menghindari atau mengoreksi kelemahan.

Anda mungkin juga menyukai