Anda di halaman 1dari 29

TERMOKIMIA-1

Oleh :
M.NAINGGOLAN,SSi
SMAN 1 CURUP
Materi
A. Pengertian Termokimia
B. Sistem dan Lingkungan
C. Energi Dalam dan Perubahannya
D.Entalphi dan Perubahan Entalphi
E. Reaksi Eksoterm dan Reaksi Endoterm
A.Pengertian Termokimia
Energi Dalam dan Perubahannya

Energi kinetik : gerak partikel


Energi Potensial : interaksi elektron, inti atom
dan molekul

Jumlah energi yang dimiliki oleh sistem disebut


Energi Dalam ( U / E )
Hukum Termodinamika - 1
C.1 REAKSI ENDOTERM
CONTOH REAKSI ENDOTERM :
1.Fotosintesis
2.Es batu meleleh
3.Besi meleleh ketika proses pengelasan
4.Pakaian basah menjadi kering
5.Cracking alkana
6.Pelarutan urea dalam air
7.Reaksi dekomposisi termal
C.2 REAKSI EKSOTERM

Reaksi eksoterm : kalor mengalir


dari sistem ke lingkungan
CONTOH REAKSI EKSOTERM :
1.Reaksi pembakaran
2.Perkaratan besi
3.Reaksi polimerisasi
4.Reaksi netralisasi
5.Respirasi
6.Pembuatan unggun
7.Pelarutan batu kapur dalam air
8.Dekomposisi sampah daun menjadi kompos

Anda mungkin juga menyukai