Anda di halaman 1dari 27

KELOMPOK 2

ELSA ROIDA TAMPUBOLON


ANESTHASIA PURBA
CHIRAC N.E. GULO
NALON NINDA SITUMORANG
YOLANDA NAPITUPULU
BAB 3

HEDONISME
vs
KEUGAHARIAN
BAHAN ALKITAB
MATIUS 6 : 19-34

AMSAL 21 : 17

YESAYA 5 : 11-13
MAKNA BAHAN ALKITAB
MATIUS 6 : 19 – 34
o MENEGASKAN TENTANG GAYA HIDUP SEDERHANA
(SEDERHANA TIDAK BERARTI MELARANG MANUSIA UNTUK
MEMILIKI KEKAYAAN ATAU BEKERJA AGAR MENDAPAT UPAH)
MELAINKAN
o MENEGASKAN TENTANG TANGGUNG JAWAB MANUSIA UNTUK
BEKERJA DAN MENGHASILKAN
o HARTA ATAUPUN HASIL KERJA KERAS YANG TELAH KITA PEROLEH
HARUS MENJADI SARANA UNTUK MEMULIAKAN
ALLAH,DITUJUKAN UNTUK MENGUNGKAPKAN SYUKUR SEBAGAI
ANUGRAH DAN BERKAT DARI ALLAH
o BERKAT DARI ALLAH ITU MERUPAKAN SESUATU YANG
DIPERCAYAKAN ALLAH UNTUK KITA PERTANGGUNGJAWABKAN
BUKAN KITA MENJADI DIPERBUDAK OLEH HARTA
MAKNA BAHAN ALKITAB
AMSAL 21 : 17
DALAM ALKITAB VERSI BIMK (BAHASA INDONESIA MASA
KINI) BERBUNYI “ORANG YANG GEMAR BERSENANG-SENANG
AKAN TETAP BERKEKURANGAN; ORANG YANG SUKA BERFOYA-
FOYA TIDAK AKAN MENJADI KAYA”

 KEKAYAAN ITU TIDAK DILARANG TUHAN,NAMUN


DIPERKENANKAN TUHAN APABILA KITA MENGELOLA DAN
MEMPERTANGGUNGJAWABKAN DENGAN BIJAK DAN
BAIK,BUKAN MENJADIKAN KITA BERKEBIASAAN HIDUP
BERFOYA-FOYA TANPA MEMIKIRKAN KEDEPANNYA
BAGAIMANA ( CUMAN KESENANGAN SEMATA) YANG SANGAT
BERTENTANGAN DENGAN KEHENDAK TUHAN
MAKNA BAHAN ALKITAB
YESAYA 5 : 11-13
o MENGKRITIK TENTANG PERILAKU MASYARAKAT YANG
HIDUP BERPESTA PORA,MINUM-MINUM DAN BERMABUK-
MABUK SEHINGGA MENGABAIKAN SEGALA KARYA TUHAN
DAN APA YANG DILAKUKAN-NYA
o SIKAP MEREKA SANGAT MENYIMPANG DARI ALLAH , YANG
SANGAT JAUH DARI POLA HIDUP YANG TUHAN
KEHENDAKI YAITU KEHIDUPAN DALAM KESEDERHANAAN
DAN KESUCIAN YANG DAPAT MENGUASAI DIRI DENGAN
BAIK DARI HAL DUNIAWI BUKAN MEMBIARKAN DIRI
UNTUK DIKUASAI HAWA NAFSU DUNIAWI
APA ITU HEDONISME ?
 HEDONISME BERASAL DARI BAHASA YUNANI
YAITU “HEDONE” YANG BERARTI KESENANGAN
 HEDONISME ADALAH GAYA HIDUP YANG
BERFOKUS MENCARI KESENANGAN DAN
KEPUASAN TANPA BATAS.
 SIFAT HEDONISME ADALAH BERUSAHA
MENGHINDARI HAL HAL YANG MENYAKITKAN
ATAU MENYUSAHKAN DENGAN
MEMAKSIMALKAN PERASAAN PERASAAN
MENYENANGKAN
CIRI-CIRI HEDONISME
1. KEBAHAGIAAN MENJADI
TUJUAN
2. EGOIS
3. TIDAK PERNAH MERASA PUAS
4. BERPERILAKU KONSUMTIF
5. SIFAT SOMBONG
FAKTOR PENYEBAB GAYA HIDUP
HEDONISME
1. FAKTOR PRIBADI
SETIAP MANUSIA PASTI MEMPUNYAI SIFAT DASAR
ALAMIAH INGIN MENDAPATKAN KEBAHAGIAAN DAN
KESENANGAN
2 FAKTOR KELUARGA
SESEORANG EMANG SUDAH LAHIR DALAM KELUARGA
DENGAN FASILITAS MEMADAI , KEMEWAHAN DAN
KEMUDAHAN SUDAH TERJADI
3 FAKTOR LINGKUNGAN SOSIAL
JIKA SESEORANG SUDAH TERBIASA BERGAUL DENGAN
ORANG ORANG BERGAYA HIDUP HEDONISME,MAKA
KEMUNGKINAN BESAR DIRINYA AGAR TERIKUT ARUS
MENJADI HEDON
DAMPAK HEDONISME BAGI
KEHIDUPAN
 SIFAT HEDONISME SEBENARNYA MEMILIKI SISI POSITIF
YAITU MENGAJAK MANUSIA UNTUK MENIKMATI
KEHIDUPAN DENGAN KEBAHAGIAAN DAN
KESENANGAN.

 AGAR MANUSIA TIDAK SELALU DALAM KEADAAN


MURUNG ATAU SEDIH

 NAMUN BAMYAK SAAT INI ORANG LARUT DALAM


KESENANGAN DAN KEBAHAGIAAN BERLEBIHAN
SEHINGGA TERJERUMUS DALAM GAYA HIDUP
HEDONISME
DAMPAK HEDONISME DARI SISI
NEGATIF
I. ORANG BERKECENDRUNGAN MEMAKSAKAN DIRI UNTUK
HIDUP MEWAH,BAHKAN TIDAK JARANG MELAKUKAN HAL
YANG DILUAR KEMAMPUANNYA
II. BERPOTENSI MENIMBULKAN PERSOALAN KETIKA
BERHADAPAN DENGAN MASYARAKAT YANG TIDAK
MEMILIKI KEMAMPUAN UNTUK MELAKUKAN POLA HIDUP
YANG SAMA
III. HILANGNYA SIKAP EMPATI SEBAB BERPOTENSI MEMUPUS
KEMUNGKINAN UNTUK MEMBANGUN KOMUNIKASI
DENGAN BAIK DI BERBAGAI LAPISAN MASYARAKAT
IV. BERPOTENSI MENGABAIKAN NILAI NILAI KEMANUSIAAN
YANG SEHARUSNYA BERJALAN DALAM
KEBERSAMAAN,SALING MENOPANG,SALING MENOLONG
V. BERKEBIASAAN SIKAP/GAYA HIDUP LOBA SEHINGGA
MENGABAIKAN PERASAAN WARGA MASYARAKAT YANG
CONTOH GAYA HIDUP HEDONISME
 PERILAKU BERBELANJA BOROS DENGAN MEMBELI
APA YANG DIINGINKAN
 KEBIASAAN MEMBELI MAKANAN FAST FOOD YANG
TIDAK SEHAT
 MEMILIH MAKAN MAKANAN YANG ENAK SETIAP
WAKTU
 MENGHIAS HEWAN PELIHARAAN(MEMBERI
AKSESORIS BERLEBIHAN)
 MENTRAKTIR TEMAN SETIAP WAKTU DENGAN
UANG HASIL UTANG
 MENGOLEKSI SEUATU YANG HARGANYA MAHAL
LIVING STANTARD
 STANDARD HIDUP DAN TUJUAN HIDUP KITA , AKAN
MENENTUKAN GAYA HIDUP KITA
 KITA HARUS MENETAPKAN HATI KITA,KITA MAU HIDUP
DENGAN STANDARD SEPERTI APA : SANGAT
SEDERHANA,SEDERHANA,MEWAH ATAU SUPER MEWAH
 ADA YANG MEMILIH GAYA HIDUP SEHARI HARI
SEDERHANA DAN KEMEWAHAN SEBAGAI
HIBURAN,SESEKALI AJA
 KARENA MEWAH MENURUTNYA ADALAH KETIKA BISA
PUNYA WAKTU BERKUALITAS BERSMA
KELUARGA ,TANPA DIKEJAR KEJAR JADWAL
LIVING STANDARD
SETIAP ORANG PASTI MEMPUNYAI KEINGINAN
BAGAIMANA MEREKA MAU HIDUP

TIDAK ADA YANG SALAH KALAU MEREKA


MENGINGINKAN HIDUP MEWAH/SUPER MEWAH
KALAU ANDA MAMPU

TAPI MASALAHNYA KEBANYAKAN ORANG


MENGINGINKAN GAYA HIDUP BERLEBIHAN
MELAMPAUI KEMAMPUAN MEREKA
LIVING STANDARD
GAYA HIDUP SEDERHANA MEMBUAT SEGALA
SESUATU MENJADI LEBIH MUDAH
SERINGKALI AMBISI DAN KEINGINAN MANUSIA
ITU TIDAK ADA HABISNYA.KEBANYAKAN BELUM
PERNAH ADA ORANG YANG MERASA CUKUP KAYA
DAN BISA BERKATA CUKUP UNTUK UANG
PENGKHOTBAH 5 : 10 “SIAPA MENCINTAI UANG
TIDAK AKAN PUAS DENGAN UANG DAN SIAPA
MENCINTAI KEKAYAAN TIDAK AKAN PUAS
DENGAN PENGHASILANNYA. INIPUN SIA SIA
LIVING STANDARD
SEMAKIN KITA INGIN KAYA SEMAKIN KITA INGIN
SEBUAH GAYA HIDUP YANG MEWAH,MAHAL

KITA AKAN CENDERUNG MENGEJAR


UANG,KARNA UNTUK SEGALA KEMEWAHAN ITU
BUTUH UANG YANG LEBIH

INI YANG KEMUDIAN MEMBUAT ORANG JADI


MENYIKSA DIRI SENDIRI,MENGGAPAI SESUATU
YANG DIINGINKAN AGAR ITU TERCAPAI
APA HARUS MEWAH/KAYA BARU
DAPAT MEMBUAT BAHAGIA?
BANYAK ORANG KAYA RAYA,RUMAH BEGITU MEWAH
TAPI GA BAHAGIA
APA SIH UKURAN MEWAH?
CONTOH ; PISANG GORENG,UBI REBUS,KOPI,AIR
KELAPA SAJA BISA JADI MEWAH,TERGANTUNG
BAGAIMANA PENYAJIANNYA,MAKAN DIMANA,DAN
BERSAMA SIAPA
KEMEWAHAN ITU PILIHAN. KITA BISA TETAP
SEDERHANA TAPI TERASA MEWAH
YANG MEMBUAT HIDUP KITA BERKUALITAS ITU
BUKAN KARENA GAYA HIDUP YANG
MEWAH/MAHAL/HIGH LIVING COST
LIVING STANDARD
 PERLU KITA KETAHUI,MAKANAN YANG SEHAT ITU
MALAH MAKANAN YANG SEDERHANA
 SEPERTI CONTOH ; ORANG KALAU MAU
DIET,HARUS MAKAN MAKANAN YANG SEHAT
MAKIN SEDERHANA MAKANAN YANG MEREKA
KONSUMSI (TELUR DIREBUS,AYAM
DIKUKUS,GABOLEH BANYAK GARAM,GABOLEH
BANYAK MAKAN YANG BERLEMAK,DSB)
 JADI HIDUP YANG SEHAT ITU LEBIH SEDERHANA
LIVING STANDARD
 SEMAKIN SEDERHANA GAYA HIDUP KITA,KITA
AKAN TERHINDAR DARI UTANG,KORUPSI KARENA
AMBISI MENGEJAR UANG DEMI
KEMEWAHAN,TIDAK STRESS KARENA TIDAK ADA
KEINGINAN MEMILIKI SESUATU YANG KITA TIDAK
BISA CAPAI
 BANYAK ORANG TIDAK DAPAT BELI INI,GA BISA
PUNYA ITU,SEGALA KEINGINANNYA GA TERCAPAI
MENJADI STRESS
 JADI KALO KITA BERGAYA HIDUP SEDERHANA
SEGALA SESUATU JADI LEBIH MUDAH
CINTA UANG MEMPERBUDAK KITA
MUNGKIN KITA AKAN MENTERTAWAKAN ORANG
YANG HIDUP TANPA AMBISI,TAPI KITA TIDAK
SADAR,SEBENARNYA CINTA UANG TELAH
MEMPERBUDAK BANYAK ORANG,MEREKA HIDUP
DIPIMPIN OLEH UANG
PENGKHOTBAH 6:2
YANG MENJADI UKURAN HIDUP ORANG YANG
DIBERKATI ITU,BUKANLAH SEBERAPA BANYAK
YANG MEREKA BISA MILIKI,KARENA UKURAN
ORANG DIBERKATI ADALAH DIBERI KUASA OLEH
TUHAN UNTUK MENIKMATI HIDUP INI
CINTA UANG MEMBUAT HIDUP KITA
MENDERITA
1 TIM 6 : 10 “KARENA AKAR SEGALA KEJAHATAN IALAH
CINTA UANG. SEBAB OLEH MEMBURU UANGLAH
BEBERAPA ORANG TELAH MENYIMPANG DARI IMAN DAN
MENYIKSA DIRINYA DENGAN BERBAGAI-BAGAI DUKA”
BANYAK ORANG PUNYA TARGET/AMBISI YANG TERLALU
TINGGI,PUNYA KEINGINAN UNTUK LEBIH KAYA,TIDAK
PUAS DENGAN SEBERAPA BANYAK YANG MEREKA
MILIKI.YANG AKHIRNYA MEREKA MENYIMPANG DARI
IMAN,KARENA DEMI MENGEJAR UANG TIDAK SEDIKIT
YANG JADI KORUPSI,MENIPU. AKIBATNYA TIDAK HIDUP
DALAM KEBENARAN,MENYIKSA DIRI DENGAN
BERBAGAI DUKA.
BAGAIMANA MENETAPKAN
STANDARD HIDUP?
 TUHAN YESUS MENGAJARKAN TENTANG
KESEDERHANAAN,SEBUAH POLA HIDUP YANG
MEMBEBASKAN DIRI DARI POLA HIDUP LOBA
(SERAKAH,TAMAK) SEBAGAIMANA DIGAMBARKAN
DALAM DOA BAPA KAMI ADALAH GAYA HIDUP
SEDERHANA YANG DIKENAL DENGAN NAMA UGAHARI.
 UGAHARI ADALAH SEBUAH GAYA HIDUP SEDERHANA
DAN BERKECUKUPAN.
 GAYA HIDUP UGAHARI BENAR BENAR MENAMPILKAN
SEBUAH MODEL BERSAHAJA YANG DIDALAMYA
SPIRITUALITAS HIDUP TAMPAK DALAM
KESEDERHANAAN TANPA KEHILANGAN KUALITAS
HIDUP ITU SENDIRI
POLA HIDUP UGAHARI
POLA HIDUP UGAHARI TIDAK BERARTI KEHILANGAN
KESEMPATAN UNTUK MENIKMATI BERKAT YANG
TUHAN ANUGERAHKAN
HIDUP UGAHARI JUSTRU MEMBERI RUANG BAGI
SETIAP ORANG UNTUK MEMBERI KEBAHAGIAAN JUGA
KEPADA YANG LAIN,DAN MENELADANKAN HIDUP
YANG TIDAK BERGANTUNG KEPADA KEKAYANNYA
BAYANGKAN JIKA STANDAR KEHIDUPAN DITENTUKAN
OLEH GAYA HIDUP MEWAH
KEBAHAGIAAN HANYA AKAN MENJADIN HAK
SEGELINTIR ORANG
POLA HIDUP UGAHARI
JIKA POLA HIDUP UGAHARI MENJADI SPIRIT
BERSAMA SELURUH MASYARAKAT
- HIDUP KITA AKAN MENJADI LEBIH INDAH
- SETIAP ORANG MEMILIKI PANGGILAN UNTUK
SALING MEMBERI PERHATIAN
- SETIAP ORANG BAHKAN BERSPIRIT UNTUK
MENJADI TELADAN BAGI SESAMA
 PERSAINGAN BUKAN LAGI MENYANGKUT BERAPA
BANYAK HARTA YANG DIMILIKI,MELAINKAN
BERAPA BANYAK ORANG YANG TELAH BELAJAR
DARI HIDUP UGAHARI KITA
MENETAPKAN STANDARD HIDUP
KITA HARUS BISA HIDUP SESUAI/BERPADANAN DENGAN
KEMAMPUAN DAN PANGGILAN KITA
• DALAM MENETAPKAN GAYA HIDUP KITA,KITA HARUS PUNYA
UKURAN YANG SESUAI DENGAN KEMAMPUAN KITA
• UKURAN YANG KITA PAKAI SEBAGAI LIVING STANDARD
MEMPENGARUHI SPENDING HABIT
CONTOH ; PILIHAN BAHAN MAKANAN,PILIHAN BELANJA
DIMANA,PILIHAN MERK MAKEUP,PILIHAN SKINCARE,PILIHAN
SEKOLAH APA,PILIHAN NONGKRONG DIMANA,DSB ITU AKAN
DITENTUKAN OLEH BAGAIMANA KITA MENENTUKAN
STANDARD HIDUP KITA
KALAU KITA BERKEMAMPUAN TIDAK MASALAH HIDUP
MEWAH,TAPI JIKA TIDAK MAMPU JANGAN SAMPAI GAYA HIDUP
KITA MELEBIHI KEMAMPUAN KITA DAN AKHIRNYA KITA
BERUTANG,MENGUPAYAKAN SEGALA CARA UNTUK MENDAPAT
UANG DEMI MEMENUHI GAYA HIDUP KITA
MENETAPKAN STANDARD HIDUP
- BELAJAR MENCUKUPKAN DIRI DENGAN APA YANG
BISA KITA NIKMATI
o FILIPI 4 : 11 “KUKATAKAN INI BUKANLAH KARENA
KEKURANGAN,SEBAB AKU TELAH BELAJAR
MENCUKUPKAN DIRI DALAM SEGALA KEADAAN”
- JANGAN SAMPAI KITA LEBIH BESAR PASAK
DARIPADA TIANG
JANGAN JADI BUDAK UANG KARENA GAYA HIDUP
TERLALU TINGGI,JANGAN MEMAKSAKAN DIRI
UPAYAKAN STANDARD HIDUP KITA SESUAI
KEMAMPUAN KITA (IBRANI 13 : 5)
KESIMPULAN
 AYO KITA SYUKURI APA YANG TUHAN KASIH HARI INI, DAMPAKMU
LEBIH PENTING DARIPADA TAMPAKMU.
BUAT APA JADI ORANG KAYA,KELIHATAN TAMPAK KAYA KALAU KITA
TIDAK BERGUNA BAGI SESAMA.
NIKMATI SEMUA PROSES HIDUP,MUNGKIN KITA TIDAK BERGAYA HIDUP
KELIHATAN MEWAH DSB TAPI MARI KITA SYUKURI HIDUP INI,KARUNIA
MEMILIKI DAN MENIKMATI HIDUP ITU BERASAL DARI ALLAH.
APAPUN KEADAAN YANG KITA BISA NIKMATI SEKARANG INI,SYUKURI
SAJA .
- PENGKHOTBAH 5 : 19
MARI BELAJAR MENGUCAP SYUKUR DENGAN KEADAAN KITA HARI INI
DAN NIKMATI APA YANG TUHAN SUDAH BERI.
HIDUP YANG DIBERKATI ADALAH HIDUP YANG DIBERI KUASA UNTUK
MENIKMATI BUKAN SEBERAPA BANYAK YANG BISA KITA
MILIKI,JANGAN SAMPAI GAYA HIDUP KITA MEMBUAT KITA SUSAH
SENDIRI. TUHAN YESUS MEMBERKATI!

Anda mungkin juga menyukai