Anda di halaman 1dari 8

- Restoring Family Links -

RFL dalam perjalanan…


TMS (Tracing and Mailing Service)

RFL (Restoring Family Links)


mulai November 2006
(Surat Edaran No.5582 / TMS / IX /2006)
TUJUAN

Memulihkan kembali hubungan keluarga

Mencegah perpisahan

Memberikan kepastian mengenai nasib seseorang

Menyatukan kelompok rentan dengan keluarga


DASAR HUKUM

Dasar hukum pelaksanaan TMS (RFL) :


a. Konvensi Jenewa
b. Protokol Tambahan Konvensi Jenewa
c. Status Gerakan (pasal 3,5,6)
d. Resolusi-resolusi Konferensi Internasional Palang Merah
e. Undang-Undang No 1 Tentang Kepalang merahan 2018
f.AD & ART PMI
Kegiatan-kegiatan RFL yang diatur
oleh Konvensi Jenewa 1949 dan
Protokol-protokol Tambahannya
Mendata, memproses dan menyampaikan
informasi yang diperlukan untuk identifikasi
Menyampaikan Berita Palang Merah
Mencari anggota keluarga yang hilang
Menyatukan kembali anggota keluarga yang
rentan
PALANG MERAH INDONESIA (PMI)

33 PMI Provinsi

402 PMI Kab/Kota

Kegiatan  Penyampaian RCM  Anak dibawah umur


RFL  Tracing Request  Family visit
 Pendataan …
Stuktur RFL MP PMI

KA.DIV Penangulanagn Bencana

Ka sub Div Ka sub Div Ka sub Div Ka sub Div


Bantuan Kesiapsiagaan RFL Sistim Informasi PB

Emergency Response Capacity Building


Coordinator Coordinator

Case Worker
KEGIATAN REGULER RFL PMI
Kegiatan RFL akan terus berkembang sesuai
kebutuhan, namun di bawah ini adalah beberapa
kegiatan tetap RFL
RCM (Red Cross Message) Permohonan Pencarian
Antara Timor Barat dan Terbuka di luar negeri bagi
Timor Timur orang-orang di Indonesia
Antara tahanan di Jawa (contohnya, wanita Belanda
dan keluarga di propinsi mencari putranya yang
lain hilang dalam PD II)
Orang-orang lain yang Terbuka di Indonesia bagi
membutuhkan RFL (lintas- orang-orang asing
batas) (contohnya, pengungsi,
pencari suaka)

Anda mungkin juga menyukai