Anda di halaman 1dari 47

PENGERTIAN KRIMINOLOGI

 Secara terminologis : Criminology terdiri atas dua kata, yakni


“crimen” dan ”logos”, yang berarti kejahatan atau penjahat dan
ilmu pengetahuan.
 Jadi kriminologi adalah : ilmu pengetahuan tentang kejahatan
atau penjahat.
 Para Ahli memberikan pengertian atau batasan (definisi) yang
berbeda dalam memberikan pemahaman tentang kriminologi.
 Berikut beberapa ahli dimaksud, diantaranya
• Edwin H. Sutherland;
• W.A. Bongers.
• Thorsten Sellin.
• Wolfgang, Savitz dan Johnston.
EDWIN H. SUTHERLAND.

 Edwin H. Sutherland : “Criminoly is the body of knowledge


regarding crime as a social phenomenon”.
 Kriminologi mencakup proses pembuatan hukum,
pelanggaran hukum dan reaksi atas pelanggaran hukum.
 Sutherland membagi kriminologi atas tiga cabang utama,
yakni
1. Sociology of Law, sebagai analisis ilmiah kondisi-kondisi
perkembangan hukum pidana;
2. Etiology Criminal: yang mencoba menganalisis secara ilmiah
sebab-sebab kejahatan.
3. Penology: ilmu pengetahuan tentang perkembangan
hukuman, yang dalam hal ini menaruh perhatian pada
“control of crime”, baik preventif maupun represif.
Prof. W.A. BONGER

 Kriminologi didefiniskan sebagai ilmu


pengetahuan yang bertujuan menyelidiki gejala
kejahatan seluas-luasnya.
 Bonger membagi kriminologi atas:
1. Kriminologi murni;
2. Kriminologi Terapan.
lanjutan
Kriminologi Murni terdiri atas:
1.Antropologi kriminal; ilmu pengetahuan tentang
manusia yang jahat. Apakah ada hubungan antara suku
bangsa dengan kejahatan, dan seterusnya.
2.Sosiologi kriminal; ilmu pengetahuan tentang
kejahatan sebagai suatu gejala sosial masyarakat.
3.Psikologi kriminal; ilmu pengetahuan yang melihat
penjahat dari sudut kejiwaan.
4.Psikopatologi dan Neuropatologi kriminal; ilmu
pengetahuan tentang penjahat yang sakit jiwa atau saraf.
5.Penologi: ilmu tentang pertumbuhan dan
perkembangan hukuman.
lanjutan

 Kriminologi Terapan:
1. Higiene kriminal: usaha yang bertujuan untuk
mencegah terjadinya kejahatan.
2. Politik kriminal: usaha rasional dalam
penanggulangan kejahatan
3. Kriminalistik: ilmu tentang pelaksanaan
penyidikan teknik dan pengusutan kejahatan.
THORSTEN SELLIN

 Memperluas objek kriminologi yang oleh


Sutherland hanya dibatasi pada perbuatan-
perbuatan sebagaimana ditentukan dalam hukum.
 T. Sellin: objek kriminologi tidak saja perbuatan-
perbuatan yang oleh penguasa dinyatakan sebagai
perbuatan yang dilarang; melainkan juga tingkah
laku yang oleh masyarakat dianggap tidak disukai
(conduct norm) sekalipun tingkah laku itu tidak
dilarang dalam hukum pidana.
T. SELLIN
 Definisi diperluas dan ditambah
 Conduct norms  norma2 kelakuan/norma tingkah laku
yg digariskan oleh berbagai kelompok
masyarakat.

- Kesopanan
- Kesususilaan
Dlm masy-norma - Adat
- Agama
- Hukum

 Objek studi kriminologi selain perbuatan yang berlawanan dengan


hukum juga tingkah laku yg tidak disukai masyarakat; meski itu
bukan perbuatan melawan hukum pidana
WOLFGANG, SAVITZ DAN JOHNSTON

 Menulis buku: The Sociology of Crime and


Delinquency.
 Kriminologi : kumpulan ilmu pengetahuan
tentang kejahatan yang bertujuan untuk
memperoleh pengetahuan dan pengertian tentang
gejala kejahatan dengan jalan mempelajari dan
menganalisis secara ilmiah keterangan-
keterangan, keseragaman-keseragaman , pola-
pola dan faktor-faktor kausal yang berhubungan
dengan kejahatan, pelaku kejahatan serta reaksi
masyarakat terhadap keduanya.
lanjutan

 Jadi objek kriminologi :


1. Perbuatan yang disebut sebagai kejahatan;
2. Pelaku kejahatan (penjahat);
3. Reaksi masyarakat terhadap kejahatan dan
penjahat.
RUANG LINGKUP KAJIAN KRIMINOLOGI

 Dalam arti sempit: hanya mempelajari kejahatan


saja.
 Dalam arti luas: mempelajari teknologi dan metode-
metode yang berkaitan dengan kejahatan dan
masalah prevensi kejahatan.
 Sutherland: Kriminologi mencakup proses
pembuatan hukum, pelanggaran hukum dan reaksi
atas pelanggaran hukum.
lanjutan
 Secara garis besar kriminologi mempelajari :
1. Kejahatan
• Dipelajari Per.UU Pidana (norma dalam per UU Pidana).
• Pada tahun 1960 an, Pengertian tentang kejahatan diperluas
selain menimbulkan kerugian dan bersifat amoral, kejahatan
juga merugikan kepentingan-kepentingan politik dan berbahaya
terhadap jiwa dan kesehatan
• Kongres PBB ke 5 tentang The Prevention of Crime and The
Treatment of Offender ke 5 memperluas kejahatan dengan
penyelenggaraan kekuatan ekonomi secara melawan hukum,
seperti pelanggaran peraturan perburuhan, lingkungan,
perpajakan, HAM, dan seterusnya.
lanjutan
2. Pelaku:
 Orang yang melakukan kejahatan (penjahat);
 Studinya dilakukan oleh kriminologi positivis
dengan tujuan mencari sebab-sebab orang
melakukan kejahatan.
 Secara tradisional, secara psikologis, psikis &
sosial ekonomi (penjahat dipenjara & mantan
napi) ,
3. Reaksi masyarakat Terhadap Kejahatan.
 Studinya mempelajari pandangan serta tanggapan
masyarakat terhadap perbuatan-perbuatan/gejala
yang timbul di masyarakat yang merugikan dan
UU belum mengatur.
 STUDI INI HASILKAN=>KRIMINALISASI, DEKRIMINALISAI&DEPENALI SASI. STUDI INI JG PENTING KRN KUHP PENINGGALAN BLD SELALU
TERTINGGAL DGN KEMAJUAN, INDUSRIALISASI&PERDAGANGAN. STUDI REAKSI MASY THD PELAKU 7ANNYA MEMP PAND2/TIND2 MASY THD
PELAKU KEJ (KHUSUS DIPELAJARI=>PENOLOGI)
 THN 1960AN=>PERS LABELING&KRIM KRITIS, STUDI REAKSI MASY TRTM DIARAHKAN PD PROSES BEKERJANYA(& PEMB) HKM=>KHU SUSNYA
BEKERJANYA APARAT PENEGAK HUKUM.

 TUJUAN MEMPELAJARI KRIMINOLOGI


 1. memperoleh pemahaman scr mendalam ttgg mns sbg individu,
 sosial, struktur masy yg mempengaruhi terjadinya keja.
 2. Mencari, merumuskan cara2 rasional, efektif utk mencegah kej,
 gunakan sarana penal(hk Pidana) dan non penal(kebijakan sosial)

 ALIRAN2 PEMIKIRAN DLM KRIM

 ALIRAN=>CARA PANDANG, KRK ACUAN, PERSFEKTIF, PARADIGMA YG DIGUNAKAN KRIMINOLOG MELIHAT, MENAFSIRKAN MENANG GAPI & MENJELASKAN FENOMENA KEJ.
 FUNGSI KRIMINOLOGI THD HK PIDANA

 Pembaharuan Hukum Pidana utk cegah kejahatan:


 1. meninjau scr kritis hkm pidana yg berlaku.
 2. merekomendasikan perbaikan.
 REKOMENDASI pembaharuan pidana dilakukan:
 A.DE Kriminalisasi:proses dihilangkannya smh dan pidana atas perb yg
sebelumnya ada dlm UU, mis: pencabutan UU Subversi, Cek Kosong
 B. KRIminalisasi: proses ditetapkannya satu perb sbg perb yg dpt dipidana,
contoh: UU terorisme
 C:Depenalisasi: Proses penetapan tdk diterapkannya sanksi pidana satu pasall
UU berdasar interpretasi hkm scr sosiologis. Mis:petugas KB
 Kriminologi mrpk disiplin IP non policy making, tapi hasil
kajiannya dipakai sbg dasar lakukan KRIminalisasi,
Dekriminalisasi dan Depenalisasi yg pelaksanaannya
melalui politik kriminal yaitu segala usaha rasional dlm
arti seluas2nya
 Bentuk UU, terapkan norma dan sanksi pidanapolitik
hukum pidana, politik penegakaan hukum.
Mashab/Aliran Pemikiran Dlm Studi Kriminologi

 Mashab: cara pandang/kerangka acuan/paradigma yg digunakan utk


menjelaskan , menginterprestasikan dan menang gapi fenomena
kejahatan dan sebab kej dlm studi kriminologi.
 Hal ini: berpengaruh thd cara jelaskan konsep, teori2 sebab dan
penanggulangan kejahatan

 3 mashab dalam studi kriminologi:


 A. Kriminologi Klasik:
 Mns bersifat indeterministik/kehendak bebas/free will berdasar
intelegensia, rasionalitas, tg jawab sempurna.
 Indeterminisme: mns bersikap rasional& hedonistik.
 Kejahatanhasil pilihan bebas berdasar untung rugi
 Mns bersifat purposive(bertujuan) berdasar hedonisme:kese nangan,
kesusahan= pilih perbuatan yg senangkan hindari perbuatan rugikan:
mis anarkhis/chaos.

Penanggulangan Kejahatan
Pengertian Kejahatan: Batasan UU/code penal
Perlu pengaturan, regulation, ketertiban msg2 kej sesuai tkt keseriusannya
Diancam pidana yg berat(keugian) drpd kesenangan(hasil kej)logis, rasional,
rigid, mekaminstik, asas legalitas UU: Nullum crimen sine lege, teori
psichologischen dwang: orang menahan diri berbuat jahat, krn takut ancaman
pidana dalam UU.
Kejahatan: Perb diatur UU, diancam pidana.
 Sejarah Mashab Klasik: ada dlm code penal Perancis 1791.
 Pidana setimpal dgn perbuatan, Pidana diterapkan scr mekanis.
 Hakim corong UU, Hindari sebyektivitas hakim, pidan utk jerakan.
 Tolak tegas prinsip invidialisasi pidana.

 Mashab Positivis
 PAND: PERILAKU MNS DITENTUKAN OLEH FAKTOR2 DILUAR KON
TROLNYA, BAIK BIOLOGIS / KULTURAL SHG MNS BUKAN
MAKHLUK BEBAS BERBUAT MNR DORONGAN
KHD/INTELEGENSINYA, TETAPI DIBATASI SITUASI
BIOLOGIS/KULTURALNYA.(DETERMINIS BIOLOGIS DAN
KULTURAL).
 AL INI MENGANALISIS SEBAB2 PERILAKU KEJ MELALUI STUDI
ILMIAH CIRI2 PENJAHAT DR ASPEK FISIK, SOSIAL DAN KULTURAL
(ILMIAH) DRPD BATASAN CIRI2 PELAKU MNR UU.
 MASHAB KRITIS
 Dikenal juga sbg critical criminology, control positivism, tolak cara
berpikir kausal/mekanistik persoalan manusia.
 Meragukan eksistensi hukum pidana.

 Ciri-ciri
 Tak persoalkan mns bebas/tak bebas
 Tolak pengertian kej ke2 mashab terdahulu
 Kej adalah konstruksi sosial, terdefinisi oleh pembuat UU, waktu dan
tempat tertentu.
 Kejahatan, jumlah dan karakteristik kej tgt bgmana hukum pidana
dirumuskan dan ditegakkan.
 CONTOH:Sebagian pelaku kej adalah org miskin(tsb dlm statistik kepolisian),
BUKAN: sebab kej krn miskin tetapi kebetulan tk laku org miskin banyak yg
dirumuskan sbg kej.
 OKI krim kritis pelajari kej resmi(record crime)&tak resmi(hidden crime
 Dark NumberUU&penegakan hukum
 Kej bagai gadis cantik, tgt persepsi org yg memandang
 MASHAB ini juga mempertanyakan dasar rumusan kejahatan dlm UU
 Kej adalah patologi sosial yg tdk bisa diukur dalam UU.

 Penanggulangan kejahatan:akuntabilitas publik, hindari KKN/monopoli kekuasaan,


supremasi hk, junjung asas persamaan dimuka hukum.
 TUGAS kriminologi: menganalisis proses2 sosial yg hasilkan kej, dari pembentuk
UU, pem/politisi dan png hkm dlm proses penegakan hkm.
Konsep Penjahat&Kejahatan

 Pengertian Kejahatan: Doug A Timmer/D.Stanley Eifzen


 What is Crimeberkaitan dgn 4 masalah
 1. fokuskan masalah hub hkm&kej (lam and cirme)
 2. Ukuran2 masy menilai kej (measuring crime)
 3. Sebab2 Kejahatan:produk individu dan sosial(criminogenesis)
 4. Apakah kej? Tindakan lower class atau all social class?(classand
crime)
 LAW AND CRIME
 Semua perb yg diidentifikasi sbg pelanggaran kepent masy,
hkm(pidana) menindak perilaku&org yg menyerang kepent masydgn
menerapkan sanksi pidana.
 MEASURING CRIME
 A. berdasar statistik kriminal
 B. bgmana reaksi masy, lkegagalan cegah kejahatan.
 CIMINOGENESIS
 Kej mrpk produk sifat/karakter individu, aspek psikis, moral budaya
individu dan institusi sosial yg dominan atur sumber daya masy
(sosekbud).
 CLASS AND CRIMES
 Apa yg disebut kej berdasar statistik krim biasanya gambarkan pelaku
lower class=bias, seharusnya kej adalah perbuatan yg menyebabkan
kerugian masy=>semua golongan.
 OKI……
DALAM KRIM MODERN3 ALIRAN

 1. KRIM KLASIK
 INTELEGENSI&RASIONALITAS MRPK CIRI2 FUNDAMENTAL MNS&
 DASAR JELASKAN PERILAKU MNS (INDI&KLPK).
 KEJ&PENJAHAT DIPAN DANG DR SUDUT HK, KEJ ADALAH PERB YG

 DILARANG UU PID
 PENJ ADALAH ORG YG LKK KEJ.
 KEJ: HASIL PILIHAN BEBAS DR IND YG MENILAI UNTUNG RUGINYA
LKK KEJ. TANGGAPAN RASIONAL MASY AGAR TDK LKK PILIHAN
LKK KEJ DGN CARA TINGKATKAN KERUGIAN YG HRS DIBAYAR
&TURUNKAN KEUNTUNGAN YG DIPEROLEH DR MLKK KEJ OKI
TGS KRIM MEMBUAT POLA &UJI SISTEM HUKUMAN YG AKAN
MINIMALKAN TINDAK KEJ.
2. KRIMINOLOGI POSITIVIS

 PAND: PERILAKU MNS DITENTUKAN OLEH FAKTOR2 DILUAR KON


TROLNYA, BAIK BIOLOGIS / KULTURAL SHG MNS BUKAN
MAKHLUK BEBAS BERBUAT MNR DORONGAN
KHD/INTELEGENSINYA, TETAPI DIBATASI SITUASI
BIOLOGIS/KULTURALNYA.(DETERMINIS BIOLOGIS DAN
KULTURAL).
 AL INI MENGANALISIS SEBAB2 PERILAKU KEJ MELALUI STUDI
ILMIAH CIRI2 PENJAHAT DR ASPEK FISIK, SOSIAL DAN KULTURAL
(ILMIAH) DRPD BATASAN CIRI2 PELAKU MNR UU.

3. KRIMINOLOGI KRITIS
ALIRAN INI BERKEMBANG SETELAH TH 1960AN DGN POPULERNYA
PERSFEKTIF LABELING,
ALIRAN INI TDK BERDASARKAN MNS MEMP KHD BEBAS, TETAPI
PD PROSES2 YG DLKK MNS DLM MEMBANGUN DUNIANYA
DIMANA DIA HIDUP. PENDEKATAN ALIRAN INI DIBEDAKAN
INTERAKSIONIS DAN PENDEKATAN KONFLIK.
RISET & METODE DLM KRIMINOLOGI

 RISET=>PENGGUNAAN PROSEDUR BAKU/SISTEMATIK DLM MENCARI


 PENGETAHUAN.
 RISET KRIMINOLOGI KEGUNAANNYA:
 1. TEORITIS=>MEMB SUMBANGAN DLM PEMB, PERB DAN PENGGAN
 TIAN THD TEORI2 KRIM SERTA METODE DLM PENELITIAN2 KRIM.
 2. PRAKTIS=>UTK BANTU PERBAIKAN2 DLM BDG PEMIDANAAN,
 PEMBINAAN DAN PENEGAKAN HUKUM

 MNR H MANNHEIM=>METODE DLM PNELITIAN KRIM


 1. METODE PRIMER
 A. STATISTIK KRIMINAL=ANGKA2 YG MENUNJUKKAN JUMLAH KRI
 MINALITAS YG TERCATAT DI SUATU TPT&WAKTU TERTENTU.
 B. TIPOLOGI= MEMPELAJARI KEJ &PENJ DGN LIHAT CIRI2NYA
 C. STUDI KASUS=MEMPELAJARI KEJ DGN PENYELIDIKAN THD
KASUS2 INDIVIDUAL SPT SEJ KEJ& SEJ KEHID LAIN DGN CARA
WAWANCARA, KUESIONER, BIOGRAFI DSB.

 2. METODE SEKUNDER
 A. METODE SOSIOLOGIS=PELAJARI LBG, KLP DAERAH YG IPANDANG
 MEMP RELEVANSI DGN KEJAHATAN.
 B. EKSPERIMENTAL=DIPAKAI DLM ILMU ALAM & PSIKOLOGI (STUDI
 TTG PEMIDANAAN DAN ETIOLOGI KRIMINAL)
 C. PREDIKSI=DIkenalkan oleh GLUECK DLM STUDINYA
 THD ANAK2 DELINKUEN UTK RAMAL PERILAKU MASA DEPAN.
 D. OPERASIONAL(ACTION RESEARCH)=UTK USAHA2 PENC KEJ/PER
 BAIKAN TIND THD PELAKU KEJ.
 METODE STATISTIK=memp KDDK UTAMA DLM KRIMINOLOGI.
METODE STATISTIK

 STATISTIK PENTING SBG METODE&DATA KEJ JG MEMBENTUK GAM


BARAN ORG MENGENAI REALITAS KEJ/KONSTRUKSI SOSIAL KEJ.

 ADOLPHE QUETELET (1776-1874)ORG BELGIA AHLI STATISTIK.


 DIA MENGGUNAKAN DATA STATISTIK KRIMINAL DI PRC UTK BUKTI
KAN KEJ, BAHWA KEJ TDK HANYA BERSIFAT PERORANGAN TAPI JG
MASSAL. JUMLAH&JENIS KEJ DINEG2T3/THN CDR
SAMA&CARASAMA

 STATISTIK KRIMINALANGKA2 YG MENUNJUKKAN JUMLAH


KRIMINA LITAS TERCATAT PD SUATU WAKTU&TPT T3. DISUSUN
BERDASAR KRIM YG TERCATAT BAIK RESMI(KEPOL, KEJAKSAAN,
PENGADILAN)
 MAUPN YG DICATAT PENELITI. KRIM YG TERCATAT=HANYA SAMPEL
 JUMLAH KRIM YG TJD TDK PERNAH DIKET, BGN YG TDK DIKET INI
DSB DARK NUMBERS, OKI KELEMAHAN STATISTIK KRIM KRN TDK
LENGKAP
 TUJUAN DIBUAT STATISTIK KRIM=>MEMPEROLEH
GAMBARAN/DATA TTG KRIM YG ADA DI MASY SPT JUMLAH,
FREKWENSI SERTA PENYE BARAN PELAKU&KEJ.NYA=>KMD DISUSUN
KEBIJ PENANGGULANGA KEJ KRN DPT DIUKUR NAIK TURUNNYA KEJ
PD PERIODE T3 DI SUA TU DAERAH/NEGARA.
 Crime indeks=>btk2 kej t3 yg digunakan utk mengukur naik turunnya kej.
 Berdasar indeks kejdisusun kebij penanggulangan kej utk daerah t3.
 Statistik krim jg dipakai para ilmuwan khususnya kriminologi sbg data kej utk
menjelaskan fenomena kej utk menyusun teori.

 KELEMAHAN STATISTIK KRIMINAL
 1. STAT KRIM ADALAH HASIL PENCATATAN KEJ YG DLKK
PNG
 HK(POLISI) BERDASAR LAPORAN KORBAN DAN MASY

 UMUMNYA.(80-90% DR LAP MASY) DGN DMK


PENCATATAN
 BERDASAR KEMAUAN KORBAN UTK LAPOR.
 KECENDERUNGAN KORBAN LAPOR DIPENGARUHI
JENIS
 KEJ,NILAI KERUGIAN, KEMAMPUAN POLISI, HUB.NYA
DGN
 PELAKU KEJ.
 2. APA YG DSB KEJ DLM PERWUJUDANNYA AKAN MENAMPAKKAN
 DIRI DLM BERBAGAI BTK PERILAKU&SERINGKALI TDK JELAS/ SA
 MAR2 SHG PERLU PENAFSIRAN YG MEMPENGARUHI PENGET &
 PERSEPSINYA TTG KEJ. DR PERSEPSI KORBAN&MASY THD KEJ
 BERAT SEBELAH YI TTG KEJ KONVENSIONAL DAN KEJ WCC.

 3. PERSEPSI POLISI JG BERSIFAT BERAT SEBELAH. DR INDEKS KEJ


 YG DPT PRIORITAS PENANGGULANGANNYA TRTM KEJ
 KONVENSIONAL SHG YG MSK STAT KRIM=>KONVENSIONAL.

 KESSTAT KRIM BUKAN PENCERMINAN KEJ YG ADA DLM MASY


 TETAPI HANYA GAMBARAN AKTIVITAS PENEGAK HUKUM.
TEORI2 TTG SEBAB2 KEJAHATAN

 AL POSITIVIS=>MENCARI PD PELAKU KEJ.


 SCR TRADISIONAL=>CIRI2 BIOLOGIS, PSIKIS&SOSIO KULTURAL
YI=

 1. DARI ASPEK FISIKBIOLOGI KRIMINAL


 DIPELOPORI GALL (1758-1828), SPURZHEIM (1776-1832) MRK MENCA
RI HUB BTK TENGKORAK KEPALA DGN TK LAKU =>DASAR AJ
ARISTO TELES:BAHWA OTAK MRPK ORGAN DR AKAL. CECARE
LOMBROSO (1835-1909) AHLI KEDKEH TOKOH PLG PTG CARI SEBB
KEJ DR FISIK(BIOLOGIS) PENJAHAT DL BK L’UOMO DELINQUENTE
(1876) SHG DIPANDANG SBG BPK KRIM MODERN&PELOPOR
MAZAB POSITIF.
 POKOK2 AJARAN LOMBROSO
 PENJ ADALAH ORG YG MEMP BAKAT JAHAT
 BAKAT INI DIPEROLEH KRN KELAHIRAN/WARISAN NE2K MOYANG
(BORN CRIMINAL)
KRITIK AJARAN LOMBROSO=>MAZAB
LINGKUNGAN

 AL: LACASSAGNE, MANOUVRIER, TARDE, =>PDP LACASSAGNE


MEMBANDINGKAN PENJAHAT SBG BAKTERI, BERKEMBANG/TDK
TGT TEMPAT BAKTERI BERADA, DITPT STERIL TDK BERKEMBANG.
 MURID LAMBROSOENRICO FERRY (1856-1928). RUMUS
TIMBULNYA KEJAHATAN=>TIAP2 KEJ ADALAH RESULTANTE DR
KEADAAN INDIVIDU, FISIK&SOSIALKEJ=IND+SOSIAL+FISIK
 IND=BAKAT+LINGK, SOSIAL=LINGK MNS &FISIK=LINGK ALAM, SHG
 KEJAHATAN= BAKAT+LINGK+LINGK.

 KRITIK AJ FERRY=>A QUITELET DGN TEORI HK VARIASI INDIVIDU

 THN 1920AN MUNCULMAZAB BIOLOGI KRIMINAL DI


JERMAN, AUS TRIA DAN ITALIA=>PELOPOR:E
KRETCHMER(PSIKIATER) DIA MENCA RI HUB TIPE2 FISIKYG ANEKA
RAGAM DGN KAREKTER MENTAL ABNORMAL.
 BAKAT JAHAT INI DPT DILIHAT DR CIRI2 BIOLOGIS SPT MUKA TDK SIMETRIS,
BIBIR TEBAL, HIDUNG PESEK.
 BAKAT JAHAT INI TDK DPT DIUBAH.

 DASAR TEORI INI ADALAH TEORI EVOLUSI DARWIN DAN HIPOTESA


ATAVISME(baca hal 36 bk Krim kar=>Topo Santoso)

 PENGARUH TEORI LOMBROSO


 Pengaruh POSITIF=TIMBUL PERHATIAN AHLI HK PID YG PANDANG
 PENJAHAT SBG SUBYEK&BUKAN OBY SAJA, MULAI PERHATI
 KAN ASPEK SBY PELAKU,DORONG PERK ILMU PSIKIATRI.
 Pengaruh NEGATIF=SIKAP PNG HK(HAKIM) YG BERPASANGKA THD
 TERDAKWA YG DIANGGAP MILIKI CIRI2 PENJAHAT SHG
 MERUGIKAN TERDAKWA.
E KRETCHMERBEDAKAN TIPE2 DASAR
MANUSIA

 1. TIPE LEPTOSOME=>BTK JASMANI TINGGI, CEKING SIFAT PENDI


 AM &DINGIN, TERTUTUP SERTA SELALU JAGA
 JARAK.KEJ YG DLKK PEMALSUAN.
 2. TIPE PIKNIS=>BTK TBH PENDEK, GEMUK, RAMAH&RIANG. KEJ:
 PENIPUAN &PENCURIAN
 3. TIPE ATLETIS=>BTK TBH DGN TULANG&URAT YG KUAT, DADA LE
 BAR, DAGU KUAT&MENONJOL SIFAT EKSPOLSIF DAN AGRESIF.
 KEJ: KEKERASAN THD ORG&SEKS.
 H. SHELDON =>TOKOH LAIN MAZAB INI MEMBAGI TIPE MNS=
 1. ENDOMORPHIC=>SABAR&LAMBAN.
 2. MESOMORPHIC=>AKTIF DAN AGRESIF
 3. ECTOMORPHIC=>INTROVERT,SENSITIF DR GADUH&GANGGUAN.
2. TEORI2 SEBAB KEJ DR FAKTOR
PSIKOLOGIS&PSIKIATRIS (PSIKOLOGI KRIMINAL)

 PSIKOLOGI KRIM=>MEMP CIRI2 PSIKIS DR PARA PELAKU


 KEJ YG SEHAT (DLM PENGERTIAN PSIKOLOGI)
 BTK2 GANGGUAN MENTAL
 1. PSIKOSESORGANIS DAN FUNGSIONAL
 A. ORGANIS=
 a. KELUMPUHAN OTAK=>PENCURIAN, TIPU, PALSU.
 b. TRAUMATIK PSIKOSES/GEGAR OTAK=>GUGUP&CDRG KEJ
KERAS
 c. ENCEPHALITIS LETHARGICA/ANAK2=>ANTI SOS&PLGR SEKS.
 d. SENILE DEMENTIA/PRIA MANULA=>PHEDOPHILIA.
 e. PUERPERAL INSANITY/WNT HAMIL ATAU BARU
LAHIRKAN=>ABOR
 SI, PEMBUNUHAN BAYI&CURI.
 f. EPILEPSI dan g. PSIKOSES KRN ALKOHOL
DARI PAND PSIKIATRI&KRIMINOLOGI=>3 TIPE ALKOHOLIS=

 A. TIPE NORMAL/PAKAI ALKOHOL KDG2KEJ KERAS, SEKS, BAKAR


 B. PEMINUM PATHOLOGIS/MENTAL TDK STABILGARANG
 C. ALKOHOLIS KRONISKRG WARAS&HALUSINASI.

 2. PSIKOSES FUNGSIONAL
 A. PARANOIA=>MERASA HEBAT, MERASA DIKEJAR2.
 B. MANIC DEFRESSIVE PSIKHOSES=>KEJ KERAS, CURI, TIPU.
 C. SCHIZOPHRENIA=>KEPRIBADIAN TERPECAH, LARI DR KENYATAAN

 B. NEUROSES
 1. ANXIETY NEUROSES& PHOBIATAKUT YG TDK WAJAR THD
 BAHAYA PADA SESUATU PADAHAL TDK ADA SAMA SEKALI.
 JIKA DIHUBKAN DGN OBYEK DSB=>PHOBIA
 A. NYCOTOPHOBIA=>TAKUT PD KEGELAPAN
 B. GYNOPHOBIA=>TAKUT PD WANITA
 C. AEROPHOBIA=>TAKUT PD TEMPAT TINGGI
 D. ACHLOPHOBIA=>TAKUT THD ORG BANYAK
 E. MONOPHOBIA=>TAKUT THD SUNYI/SENDIRIAN.

 2. HISTERIAEGOSENTRIS, EMOSIONAL, SUKA BOHONG.


 3. OBSESSIONAL DAN COMPULSIVE NEUROSESIDE IRASINAL&
 KEINGINAN YG TDK TERTAHAN= KLEPTOMANI, FETIHISME,
 EXHIBIONISME, PYROMANY

 C. CACAT MENTALIDIOT. IMBECIL, FEE MINDED.


TEORI2 CARI SEBAB2 KEJ DR FAKTOR SOSIO
KULTURAL(SOSIOLOGI KRIMINAL)

 Obyek utama soskrim adalah mempelajari hub antara masy dgn anggo tanya, antara klp
baik krn hub tempat maupun etnis dgn anggotanya antara klp dgn klp sepanjang hub tsb dpt
timbulkan kej.
 Dipejari pula umur, seksdipejarai hub seks&umur dgn peranan sosial nya yg dpt hasilkan
kej.

 Teori2 sebab kej dr aspek sosial=


 Usaha mencari sebab2 kej dr aspek sosial sdh dimulai jauh sbl lahir krim, yg scr ilmiah dr
aspek sos dipelopori mazab lingkungan di PRC ab 19 sbg reaksi ajaran LOMBROSO.
 H MANNHEIM=>bedakan teori SOSKRIM kedalam
 1. Teori yg berorientasi pd KELAS SOSIAL yi teori yg mencari sebab kej
 dr ciri2 kelas sosial, perbedaan diantara kelas sosial&konflik diantara
 kelas sosial.Termasuk teori ini adalah TEORI ANOMI&Sub budaya
 DELINKUEN.
 2. Teori yg tdk berorientasi pd KELAS SOSIAL, termasuk teori ini teori
 ekologis, teori konflik kebudayaan, teori faktor ekonomi&differential
 association.
 A. TEORI ANOMI
 Diajukan oleh Robert Merton, meski istilah ini telah dipakai E Durkheim pdth 1890an dl buku
Division of Labour&Suicide namun hub antara anomi&kej blm jelas. Scr harfiahanomi=tanpa
norma. Dlm sub kultur kej berarti terdpt berbagai norma tk laku yg cukupkuat tetapi berbeda dgn
kultur yg dominan.
 MERTON berusaha tunjukkan beberapa struktur sosial dlmkenyataan telah membuat org2 t3
dimasy utk berbuat menyimpang drpd memenuhi norma2 sosial.
 Mnr MERTON ada 2 unsur struktur sosial&kultural yg dianggap penting dlm susun teorinya
yaitu=
 1. Terdiri dr tujuan2&kepent2 yg sdh membudaya yg liputi kerangka dasar aspi
 rasi mns spt dorongan hidup orisinal mns.
 2. Aturan2&cara2 kontrol yg diterima utk capai tujuan tsb.
B. TEORI SUB BUDAYA DELINKUEN

 Diajukan AK COHEN =>dlm Buku Delinquent Boys (1955). Teori ini mencari
sebab2 kenakalan remaja dr perbedaan kelas diantara anak2 yg diperoleh dr
keluarganya.
 RA CLOWARD dan LE OHLIN=>mencoba membahas kenakalan remaja atau geng
AS dgn gunakan teori Durkheim&Merton serta teori2 yg digunakan SHAW dan HD
McKay serta SUTHERLAND, dia ajukan teori DIFFERENTIAL OPPORTUNITY
SYSTEM yg bahas geng delinkuen/sub kultur yg banyak tjd pd anak2 lkai2 kelas
bawah di pusat2 kota besar.
 3 BTK SUB KULTUR DELINKUEN mnr Colward&Ohlin
 1. Criminal sub culture, btk geng mlkk pencurian, pemerasan&btk lain
 dgn tujuan peroleh uang.
 2. Conflik sub culture, btk geng yg berusaha mencari status dgn
 menggunakan kekerasan.
 3, Retreatist sub culture, btk geng dgn ciri2 penarikandiri dr tujuan&peranan
 yg konvensional dgn pelarian gunakan narkoba.
Teori2 yg tdk berorientasi pada KELAS SOSIAL

 1. Teori EKOLOGIS
 2. Teori Konflik Kebudayaan
 3. Teori Faktor Ekonomi
 4. Teori Differentian Association

 A. TEORI EKOLOGIS
 Teori ini mencari sebab2kej dari aspek lingkungan maupun Sosial, spt=
 1. Kepadatan penduduk
 2. Mobilitas penduduk
 3. Hub desa& kota (urbanisasi)
 4. Daerah kej& perumahan kumuh (SLUM)
DIFFERENTIAL ASSOCIATION THEORY=>
EDWIND H SUTHERLAND

 SUTHERLAND MENGGANTI KONSEP DISORGANISASI SOSIAL, NILAI2


DELINQUENT DITRANSMISI DR1 GENERASI KEGENERASI BERIKUT
 ISTILAH DEFF ASSOCIATION JELASKAN PROSES BELAJAR YTK LAKU KRIM
MELALAUI INTERAKSI SOSIAL.
 Teori ini didasarkan pada 9 preposisi:
 1. tk laku kriminal dipelajari
 2. tk laku krim dipelajari dlm interaksi dgn org lain (komunikasi)
 3. bgn terpenting adalah dlm klp2 org yg intim/dekat.
 4. pembelajaran termasuk: a. teknik2 lkk kej (bisa sulit/mudah), b.
 arah khusus dr motif2, dorongan2, rasinalisasi2 dan sikap2.
 5. arah, motif dan dorongan dipelajari melalui definisi2 dr aturan2 hkm
 apakah menguntungkan/tdk.
 6. seorg mjd delinquent krn definisi2 yg menguntungkan utk
 melanggar hkm drpd yg tdk untungkan.
 7. Differential Association mungkin2 bermacam2 dlm frekwensi,
 lamanya, prioritasnya dan intensitasnya.
 8. proses mempelajari tk laku krim melalui asosiasi dgn pola2 tk laku
 krim dan anti krim melibatkan semua mekanisme yg ada di setiap
 pembelajaran lain.
 9. walau tk laku krim mrpk ungkapan dr kebutuhan2 dan nilai umum.tk
 laku krim tdk dijelaskan oleh kebutuhan2 & nilai umum krn tk laku
 yg non krim jg ungkapan dr kebutuhan2 & nilai2 umum.
 (ADA BEBERAPA SARJANA YG MENGUJI TEORI INI)

 KRITIK THD TEORI DIFF ASSOCIATION:


 1. mengapa tdk setiap org yg berhubungan dgn pola2 tk laku krim yg
 lbh banyak mjd penjahat.
 2. apakah teori ini benardpt menjelaskan semua kejht, mungkin dpt
 diterapkan thd pen curian ttp tdk utk pembunuhan ken marah
akibat
 cemburu.
 3. mengapa beberapa org yg mempelajari pola2 tk laku krim tdk
 terlibat dlm perb kriminal.
 4. tdk menjelaskan bgmana pertama kali teknik2 dan definisi2 krim
ada
 atau menjelaskan bgmana penjahat itu pertama kali mjd penjht
SEBAB DAN TEORI
KEJAHATAN
 Teori – teori tentang tentang kejahatan dapat dibedakan atas 3 aliran :
 1. Alisan klasik, dasar pemikirannya pada dasarnya manusia adalah
makhluk yang memiliki kehendak bebas, dalam bertingkah laku
manusia memiliki kemampuan untuk memperhitungkan segala
tindakan berdasarkan keinginannya atau dengan kata lain manusia
dalam berperilaku dipandu oleh dua hal yaitu, penderitaan dan
kesenangan , yang menjadi resiko dari tindakan yang diklakukan.

 2. Aliran Neo klasik, alirran ini merupakan pembaharuan dari aliran


klasik, bahwa aliran ini timbul karena adanya pandangan dalam
kenyataan nya dalm aliran klasik terdapt ketidakadilan
Lanjutan........

 3. Aliran Positif, :
 - teori-teori yang mendasari pemikiran bahwa perilaku manusia
sepenuhnya tergantung pad apengaruh biologis yang ada dalam
dirinya/ determinisme biologis
 - teori yang mendasari pemikirannya pada pengaruh sosialn
budaya dan lingkungan dimana seseorang itu hidup
KAUSA DAN TEORI
KEJAHATAN
 Herman Manheim mengemukakan 3 bentuk pendekatan yang
dapat dilakukan dalam mempelajari kejahatan :
 1. pemdekatan deskriptif
 2.

Anda mungkin juga menyukai