Anda di halaman 1dari 13

T

NILAI

MUTLAK

NAJMI ILHAM A. Dra. Rita Syarifah,


KELAS X-11
M.MPd
Mengenal

nilai mutlak

Nilai mutlak atau bisa juga disebut dengan modulus


merupakan nilai suatu bilangan riil tanpa adanya tanda
tambah (+) atau kurang (-).

Konsep Nilai Mutlak yaitu jarak antara titik nol


dengan sebuah bilangan pada garis bilangan
Contoh

Nilai mutlak adalah jarak antara titik nol dengan sebuah bilangan

pada garis bilangan

nilai mutlak dari 4 sama dengan nilai


mutlak dari -4 yaitu 4 atau secara
umum dapat ditulis menjadi

|4| = |-4| = 4
Contoh

Penulisan Nilai Mutlak

1)|5|= 5 Jika X adalah suatu bilangan maka nilai mutlak X dapat ditulis
dengan |x|

2)|-7|= 7
3) |4x - 3| DEFINISI

|4x - 3| = 4x •Bernilai X jika X lebih dari atau sama dengan nol


•Bernilai negatif X apabila kurang dari nol

-3
Jika
|4xx- ≥3|3/4
= -(4x
-3)
jika x < 3/4
A

1.|x| ≥ 0
2.|x|=|-x|
3.|x-y|=|y-x|
4.|x|=√|x²|
5.|x|²=x²
6.jika |x|<|y| maka x²<y²
7.|xy|=|x| |y|
8.|x/y|=|x|/|y|; y≠0
9.|x-y|=|x|-|y|
10.|x+y|=|x|+|y|
Persamaan Nilai Mutlak
Persamaan nilai mutlak dalam
Matematika merupakan nilai mutlak dari
angka yang bisa didefinisikan sebagai
jarak angka di atas titik0 pada garis
bilangan tanpa memperhatikan arahnya.
Persamaan

Nilai Mutlak

|x-4|= 7

x-4=7 x - 4 = -7
Atau

x=7+4 x = -7 + 4

x = 11 x = -3
Contoh soal persamaan nilai mutlak

1.Berapa hasil x untuk persamaan nilai mutlak |x-5|=10


Solusi:

Akan ada dua jawaban yang bisa didapatkan dari persamaan ini,
yaitu

x-5=10

x=15

dan

x - 5= -10

x= -5
2.Berapa hasil x untuk persamaan nilai mutlak |6 - 2x| - 11 = 13
Solusi:

|6 - 2x| - 11 = 13

|6 - 2x| = 24

Setelah itu mari kita mencari nilai x.

6 - 2x = 24 6 - 2x = -24

-2x = 24 - 6 -2x = -24 - 6 jadi hasil x nya adalah -9 dan 15

-2x = 18 -2x = -30

2x = -18 -x = -15

x = -9 x = 15
Pertidaksamaan Nilai Mutlak
pertidaksamaan mutlak atau pertidaksamaan absolut
adalah suatu pertidaksamaan yang selalu benar untuk
setiap nilai pengganti variabelnya. Pertidaksamaan
mutlak ini sering pula disebut ketidaksamaan dan
tentunya ketidaksamaan ini merupakan kalimat
matematika tertutup.
Contoh Soal Pertidaksamaan

Nilai mutlak

1.Carilah himpunan penyelesaian dari


pertidaksamaan | x + 1 | < 3 adalah . . .
2.

Anda mungkin juga menyukai