Anda di halaman 1dari 8

WELCOME

Progam Perulangan C#
Perulangan for di
C#
perulangan yang akan kita pelajari pertama
kali adalah perulangan for.
perulangan for biasanya kita gunakan
ketika kita sudah mengetahui batas awal
dan batas akhir sebuah perulangan.
Contoh perulangan
Perulangan for Bersarang

Seringkali, kita perlu melakukan operasi


perulangan for di dalam operasi
perulangan for yang lain. Konstruksi seperti ini
biasa disebut dengan
perulangan for bersarang. Kegunaanya adalah
untuk memanipulasi setiap elemen pada
sebuah matriks multi-dimensi.
Contoh perulangan for bersarangC#
Menentukan Batas Akhir
Perulangan for Secara Dinamis
Sejauh ini, kita menentukan batas
akhir perulangan for dengan sebuah
konstanta. Artinya, kita tidak bisa
mengubah batas akhir tersebut
apabila nantinya diperlukan. Agar
batas akhir dari sebuah perulangan
bisa ditentukan secara dinamis, kita
bisa menggunakan sebuah variabel
bertipe 
int
THANK YOU

Anda mungkin juga menyukai