Anda di halaman 1dari 12

Home Bab 1 Bab 2 Bab 3 Bab 4 Bab 5

HUBUNGAN TINGKAT PENGETAHUAN DENGAN PERILAKU PERAWATAN


KAKI PADA PASIEN DIABETES MELITUS TIPE 2 DI RSUD KOTA KENDARI

WA ODE AYU LESTARI


S,0020.P2.141
Home Bab 1 Bab 2 Bab 3 Bab 4 Bab 5

LATAR BELAKANG
Latar
belakang
• Diabetes Melitus merupakan penyakit kronis progresif
yang disebabkan oleh kurangnya produksi insuin
Batasan
• Meningkatnya prevelensi diabetes
Masalah
• ADA, mengatakan komplikasi diabetes dapat dicegah,
ditunda dan diperlamabat. Komplikasi DM ditandai
Rumusan dengan neuropati, iskemi dan infeksi.
Masalah • Perawatan kaki merupakan metode pencegahan yang
mudah dan sederhana agar tidak terjadi
Tujuan kecatatan/kematian
Penelitian • Penelitian Dharmawati (2019), didapatkan 78 responden
(67,8%) memiliki perilaku perawtaan kaki kurang baik.
Home Bab 1 Bab 2 Bab 3 Bab 4 Bab 5

RUMUSAN MASALAH
Latar
belakang

Rumusan
Masalah Apakah ada hubungan tingkat pengetahuan dengan
perilaku perawatan kaki pada pasien diabetes melitus tipe
Tujuan 2 di RSUD Kota Kendari
Masalah

Manfaat
Penelitian
Home Bab 1 Bab 2 Bab 3 Bab 4 Bab 5

TUJUAN PENELITIAN
Latar
belakang

Rumusan
Menganalisis tingkat pengetahuan
Masalah
Menganalisis adanya hubungan pada pasien diabetes melitus tipe 2 di
tingkat pengetahuan dengan RSUD Kota Kendari
Tujuan perilaku perawatan kaki pada
Masalah pasien diabetes melitus tipe 2 di
RSUD Kota Kendari
Menganalisis perilaku perawatan
kaki pada pasien Diabetes Melitus
Manfaat
tipe 2 di RSUD Kota kendari
Penelitian
Home Bab 1 Bab 2 Bab 3 Bab 4 Bab 5

MANFAAT PENELITIAN
Latar
belakang

Rumusan
Masalah Bagi peneliti dapat
Bagi ilmuwan Bagi masykt diharapkan
penelitian ini dapat meningkatkan memperoleh
Tujuan diharapkan bisa pengetahuan pengalaman dan
Masalah
menjadi referensi atau masyarakat tentang menambah wawasan
pedoman bagi perilaku perawatan kaki dalam memberikan
Manfaat ilmuwan lainnya pada pasien DM tipe 2 pengetahuan perawatan
Penelitian kaki DM tipe 2
Home Bab 1 Bab 2 Bab 3 Bab 4 Bab 5

TINJAUAN TEORI
Tinjauan
Teori
1 2 3
Penelitian
Terdahulu
Tinjauan umum Tinjauan Umum Tinjauan Umum
Kerangka tentang tentang tentang
Konsep Diabetes Pengetahuan Perilaku
Melitus Tipe 2 Perawatan
kaki
Hipotesis
Penelitian
Home Bab 1 Bab 2 Bab 3 Bab 4 Bab 5

PENELITIAN TERDAHULU
Kajian
Teori

Penelitian
Terdahulu Ninggrum (2021) Mardiyah (2021) Damarsari (2018)
Hasil penelitian terdapat Hasil penelitian Hasil penelitian
Kerangka responden dengan menunjukkan 41,1% menunjukkan sebagian
Konsep pengetahuan dan perilaku pengetahuan kurang dan besar mempunyai
perawatan kaki yang kurang 44,4% perilaku pengetahuan kurang
Hipotesis perawatan kaki kurang sebanyak 71,9%
Konsep
Home Bab 1 Bab 2 Bab 3 Bab 4 Bab 5

KERANGKA KONSEP
Kajian
Teori

Penelitian
Terdahulu Pengetahuan Perilaku
tentang Perawatan
perawatan kaki Kaki
Kerangka
Konsep

Hipotesis
Penelitian
Home Bab 1 Bab 2 Bab 3 Bab 4 Bab 5

HIPOTESIS PENELITIAN
Kajian
Teori Hipotesis Alternatif Hipotesis Nol

Penelitian Ha dalam penelitian ini H0 dalam penelitian ini


Terdahulu ada hubungan antara adalah tidak ada
tingkat pengetahuan hubungan anatar tingkat
Kerangka dengan perilaku pengetahuan dengan
Konsep perawatan kaki pada perilaku perawatan kaki
pasien diabetes melitus pada pasien diabetes
tipe 2 di RSUD Kota melitus tipe 2 di RSUD Kota
Hipotesis
Kendari Kendari
Penelitian
Home Bab 1 Bab 2 Bab 3 Bab 4 Bab 5

METODE PENELITIAN

Jenis Penelitian Lokasi dan Waktu


Metode
Deskriptif korelasional Diruang poli interna RSUD Kota,
Penelitian dengan pendekatan yang dilaksankan pada bulan Mei-
cross-sectional Juni 2022

ek. Penarikan
Sampel

Populasi & Sampel Variabel penelitian Instrumen Penelitian


Populasi : 81 orang Varibael Independen Data demografi,
Sampel : 45 orang (bebas) : Pengetahuan Kuesioner pengetahuan
tentang perawatan kaki tentang perawatan kaki,
Variabel Dependen dan kuesioner perilaku
(terikat) : Perilaku perawatan kaki
perawtan kaki
Home Bab 1 Bab 2 Bab 3 Bab 4 Bab 5

TEKNIK PENARIKAN SAMPEL

Metode
Penelitian

Kriteria Inklusi Kriteri Eksklusi


ek. Penarikan
Sampel Klien DM Tipe 2 tanpa Klien yang mengalami
komplikasi, Bersedia penurunan kesadaran
menjadi responden, Mampu dan klien yang memiliki
membaca dan menulis dan gangguan mental atau
Berkomunikasi dengan baik gangguan jiwa
Home Bab 1 Bab 2 Bab 3 Bab 4 Bab 5

Thankyou,
Any Question?

Anda mungkin juga menyukai