Anda di halaman 1dari 5

Pengertian Musik

tradisional beserta
jenisnya
By: Ibra Shadiq Rinandi
Ahmad Attha Bismarsyah
Rafky Haikal Arif
Srihana Marhadi
Chesia Hanifah
Pengertian musik secara umum

Musik adalah serangkaian nada – nada dan suara


yang biasa digunakan untuk mengekspresikan emosi
manusia yang dibentuk sedemikian rupa sehingga
mengandung irama, lagu, dan keharmonisan suara.
Pengertian musik menurut para ahli

Lexicographer David Ewen


Pengertian musik adalah Pengertian musik adalah ilmu pengetahuan
kombinasi nada, vokal, dan serta seni mengenai kombinasi ritmik dan
instrumental yang harmoni beberapa nada, baik vokal ataupun
untuk mengekspresikan instrumental yang mencangkup melodi
segala sesuatu yang bersifat serta harmoni sebagai ekspresi dari segala
emosional. sesuatu hal yang menginginkan
diungkapkan terlebih dalam segi
emosional.
Aristoteles
Pengertian musik adalah curahan
kemampuan tenaga penggambaran
yang berasal dari gerakan rasa dalam
satu rentetan nada (melodi) yang
memiliki irama.
Jenis Jenis Musik
terbagi 3:

Musik Kontemporer Musik Modern Musik Tradisional


Musik kontemporer adalah jenis adalah jenis musik yang sering adalah jenis musik yang banyak
musik yang biasanya dimainkan juga dinamai musik kreasi baru. dipengaruhi adat istiadat,
tanpa menggunakan alat musik Instrumen dan tempo pada seni budaya dan tradisi masyarakat
asli, tetapi alunan musik yang musik modern ini umumnya setempat. Contoh musik
dihasilkan tidak kalah bagusnya sudah dipoles sedemikian rupa. tradisional ini adalah musik
dengan alat musik aslinya. Musik Contoh musik modern ini antara dangdut, musik country dan lain
kontemporer pertama kali muncul lain musik pop, musik rock, sebagainya
pada masa abad ke-19. musik RnB dan masih banyak
Kemunculannya berawal dari suatu
lagi lainnya.
gerakan seni lukis impresionis
THANKS
:)

Anda mungkin juga menyukai