Anda di halaman 1dari 10

MASYARAKAT

MADANI
Here is where our presentation begins
KELOMPOK 4
Oktavianda Moh.Yusuf Silmi Nabilatur Zekiyatul
Riyantini Puteri Rahmah Lutfiyah
200211100174 200211100176 200211100180 200211100191

Moh.Rustam Akbar Dwi Diva Anggraeni


Hidayat Firmansyah
200211100194 200211100199 200211100204
PENGERTIAN
MASYARAKAT ● Masyarakat Madani dapat diartikan sebagai suatu
masyarakat yang beradab dalam membangun,
MADANI menjalani, dan mamaknai kehidupannya. Kata
madani sendiri berasal dari bahasa Inggris yang
artinya civil atau civiliand (beradab).
● Istilah masyarakat madani adalah terjemahan dari
civil atau civilized society, yang berarti masyarakat
yang berperadaban. Istilah tersebut pertama kali
dikemukakan oleh mantan wakil perdana menteri
Malaysia, Anwar Ibrahim.
● Menurut Anwar Ibrahim, bahwa masyarakat madani
adalah suatu sistem sosial yang subur berlandaskan
prinsip moral yang menjamin keseimbangan antara
kestabilan masyarakat dengan kebebasan individu.
TUJUAN 1. Terpenuhinya kebutuhan
2. Berkembangnya Human
MASYARAKAT Capital
3. Tidak ada diskriminasi
MADANI 4. Adanya hak individu
5. Persatuan kelompok
6. Terbentuknya pemerintahan
yang baik
7. Hubungan baik antar
masyarakat
STRATEGI MASYARAKAT
MADANI
Umat Islam harus Umat Islam harus Umat Islam harus
mempunyai pandangan mereformasisistem politik mempunyaiparadigma
tentang integrasi nasional demokrasi, yaknipandangan membangun
dan politik. Pandangan ini yang menekankan bahwauntuk MasyarakatMadani yang lebih
menyatakan bahwa sistem membangun demokrasi menekankanproses pendidikan
demokrasitidak mungkin perluditekankan pada usaha dan penyadaranpolitik warga
berlangsung dalamkenyataan demokratisasiyang memberikan negara, khususnyakalangan
hidup sehari-hari impak padakesejahteraan kelas menengah (middleclass)
dalammasyarakat yang ekonomi. Revitalisasibidang yang terdiri para akademisi,
belum memiliki kesadaran politik mesti sejajar intelektual, budayawan,
dalam hidup berbangsadan denganperbaikan ekonomi parapengusaha, dan para
bernegara. masyarakat. mahasiswasebagai kelompok
kritis).
Faktor-Faktor Yang
Mempengaruhi
Masyarakat Madani

Adanya penguasa politik yang Adanya usaha untuk membatasi


cenderung mendominasi ruang gerak dari masyarakat dalam
(menguasai)masyarakat agar patuh Masayarakat diasumsikan sebagai kehidupan poitik.
dan taat pada penguasa. orang yang tidak memiliki
kemampuan yang baik (bodoh)
dibandingkan dengan penguasa
(pemerintah).
Unsur-Unsur Masyarakat
Madani
Wilayah Publik Demokrasi
Yang Luas Toleransi
Sarana yang sangat penting untuk suatu sistem sosial politik saling menghargai dan menghormati
menyampaikan aspirasi para warga yang bersumber serta antar individu atau antar kelompok di
masyarakat dimana setiap warga dilaksanakan oleh warga dalam masyarakat dimana tujuannya
memiliki hak dan kebebasan yang sama negara dan berlaku untuk untuk menghindarkan terjadinya
untuk menyampaikan pendapatnya. seluruh masyarakat. diskriminasi

Pluralisme Keadilan Sosial


Pengakuan dan penerimaan wujud keberimbangan antara
masyarakat akan adanya anggota masyarakat dalam
kemajemukan atau keberagaman melaksanakan hak dan
di lingkungannya. kewajibannya.
Hubungan Masyarakat
Madani Dengan
Demokrasi Indonesia
Keduanya Memprioritaskan Kepentingan Rakyat dan Negara. Namun,
memiliki perbedaan, yaitu :
• Masyarakat madani memanfaatkan Moralitas Agung (ketaatan
terhadap kehendak Tuhan). Pelaksanaannya menggunakan
mekanisme dosa dan pahala menurut ajaran Islam. 
• Sedangkan, masyarakat demokrasi memanfaatkan Moralitas
Tertib Hukum yang menggunakan mekanisme memilih pemimpin
dalam kurun waktu yang disepakati oleh rakyat, jadi bukan atas
dasar dinasti atau keturunan melainkan dipilih oleh rakyat karena
dipercaya oleh rakyat, bukan pemimpin yang mengatas namakan
Tuhan
STUDI KASUS BAG. 1
Salah satu contoh kasus yang terjadi kini adalah mengenai illegal logging di Indonesia yang
semakin marak di eksploitasi oleh berbagai kalangan baik dari dalam maupun dari luar negeri.

Sebenarnya kasus illegal logging ini bukanlah hal yang baru, karena pada zaman penjajahan
kolonial terdahulu di mana kayu dijadikan komoditas penting dalam mencukupi segala kebutuhan
bagi pihak-pihak tertentu yang terkait pada masa itu tentunya yang menjadikan kayu sebagai salah
satu produk pemenuhan kebutuhan hidup yang sangat berharga dari sejak itulah kebiasaan illegal
logging ini kemudian dimanfaatkan oleh pihak-pihak tertentu yang memang tidak memiliki
kesadaran akan bahaya lingkungan apabila melakukan aksi illegal logging tersebut secara terus-
menerus.
STUDI KASUS BAG. 2
Melihat hal seperti ini membuat para ahli dan pejabat negara pada masa itu menetapkan regulasi
regulasi yang mengatur pemanfaatan pengelolaan pendistribusian dan pemanfaatan sumber daya
alam hutan khususnya kayu di Indonesia demi menjaga tetap terkontrol nya pasokan dan dapat
memenuhi kebutuhan mereka akan sumber daya hutan tersebut mulai dari situlah sistem illegal
logging sedikit demi sedikit berkurang meskipun tidak menutup kemungkinan adanya penebangan
liar.

Adapun solusi untuk mengatasi masyarakat yang Madani ini adalah dengan cara mengadakan atau
melakukan demokratisasi pendidikan. Masyarakat madani dalam kehidupan nyata ini memang
perlu untuk segera diwujudkan karena nantinya akan membawa manfaat untuk menanggulangi
berbagai tuntutan reformasi baik yang ada di dalam negeri ataupun yang ada di luar negeri,
disamping itu dengan adanya masyarakat yang Madani ini diharapkan akan muncul inovasi
inovasi pendidikan dan penghindaran terjadinya disintegrasi bangsa.

Anda mungkin juga menyukai