Anda di halaman 1dari 69

FAAL PERNAPASAN 1

Faisal Yunus

Departemen Pulmonologi dan Jedokteran


Respirasi, Fakulyas Kedokteran Universitas
Indonesia – Rumah Sakit Rujukan respirasi
Nasional Persahabatan, Jakarta
PENDAHULUAN
Respirasi adalah :
 Peristiwa masuk udara (O2) ke dalam
paru
 Proses metabolisme
 Pengeluaran CO2 dan H2O hasil
metabolisme
ANATOMI PARU
Paru terdiri dari :
 Paru kanan mempuyai 3 lobus, atas,
tengah dan bawah
 Paru kiri mempunyai 2 lobus, atas dan
bawah
SEGMEN PARU
Paru Kanan Paru Kiri
Atas:
Atas : 1. Apical Divisi tas 1+2. Apicoposterior
2. Posterior 3. Anterior
3. Anterior
Tengah : 4. Lateral Divisi bawah: 4. Lingula superior
5. Medial (Lingula) 5. Lingula inferior

Bawah: 6. Apicobasasal Bawah: 6. Apicobasal


7. Mediobasal .
8. Anterobasal 8. Anterobasal
9. Laterobasal 9. Laterobasal
10. Posterobasal 10. Posterobasal
RESPIRASI
 Ventilasi
 Difusi
 Perfusi
VENTILASI
Peristiwa masuk dan keluar
udara ke dalam paru
~ Inspirasi
~ Ekspirasi
VENTILASI
 Inspirasi terjadi secara aktif karena
konstraksi otot-otot pernapasan
 Ekspirasi terjadi secara pasif
karena daya elastisitas paru
( elastic recoil)
ALVEOL
Mengembang karena
ada surfaktan
SURFAKTAN
SURFAKTAN
• Kompleks fosfolipid dan protein yang
mengikat air dan udara di permukaan
alveolus
• Fosfolipid : 90% DPPC ( hidrofobik dan
hidrofilik)
10 % protein
• Fungsi
– Meningkatkan Komplains
– Mencegah kolaps alveolus
– Stabilitas alveolus
SURFAKTAN
TEGANGAN PERMUKAAN
TEGANGAN PERMUKAAN
• Definisi :
Kekuatan untuk melewati garis imajiner
1 cm di sepanjang permukaan cairan
alveolus

• Hukum Laplace :
– P = 2T/r
HUKUM LAPLACE
STABILITAS ALVEOLUS
RUANG RUGI ANATOMI
RUANG RUGI ANATOMI
 Tidak ada proses difusi
 Zona konduksi:
~ trakea
~ bronkus
~ bronkiolus
~ bronkiolus terminal
 Pada dewasa volumenya 150 ml
RUANG RUGI ALVEOLAR
RUANG RUGI ALVEOLAR
 Tidak ada proses difusi
 Zona respirasi:
~ bronkiolus respirasi
~ ductus alveol
~ sakus alveol
~ alveol
 Tidak ada aliran darah (tidak ada perfusi)
RUANG RUGI ALVEOLAR
RUANG RUGI FISIOLOGIS
RUANG RUGI FISIOLOGIS
• RR Fisiologis = RR anatomis + RR
alveolar
RUANG RUGI FISIOLOGIS
RUANG RUGI FISIOLOGIS

www.studentconsult.com
VENTILASI
VENTILASI
 Normopnea
 Takipnea
 Bradipnea
 Hiperpnea
 Hipopnea
VENTILASI

 Normopnea  !2 -20 kali/menit


 Takipnea  > 20 kali/menit
 Bradipnea  < 12 kali/menit
 Hiperpnea  VT > 700 ml
 Hipopnea  VT < 300 ml
VENTILASI
 Ventilasi semenit adalah jumlah udara
yang masuk ke dalam paru dalam satu
menit.
VE = f x V T

 Ventilasi alveolar adalah jumlah udara


yang masuk ke dalam alveol dalam satu
menit.
VA = f x (VT-VD)
VENTILASI

 Normoventilasi  5 – 12 liter/menit
 Hipobentilasi  < 5 liter/menit
 Hiperventilasi  > 12 liter/menit
VENTILASI
Ventilasi semenit
Jumlah udara yang masuk ke dalam
paru dalam 1 menit = 6 - 10 liter
VE = TV x f. Ve - Ventilasi
VE = 500 x 12 = 6000 ml. semenit
VA = (TV – RR) x f. VA = Ventilasi
VA = (500 – 150) x 12 = 4200 ml. Alveolar
VENTILASI
• Untuk efektivitas ventilasi manakah
yang lebih efektif meningkatkan
frekuensi napas atau meningkatkan
volume tidal?
VENTILASI
f. VT. VE Ventilasi Alveolar (VA)

• 40. 250.00 ml 10 liter 40 x (250.00-150)= 4000 ml


• 35 285.71 ml. 10 liter 25 x (285.71-150) = 4750 ml
• 30 303.03 ml 10 liter 30 x (303.03-150) = 4591 ml
• 25 x 400.00 ml. 10 liter 25 x (400.00-150) = 6250 ml
• 20 x 500.00 ml. 10 liter 20 x (500.00-150) – 7000 ml
• 15 x 666.67 ml. 10 liter 15 x (666.67-150) = 7750 ml
• 10 x 1000.00 ml. 10 liter 10 x (1000 -150) = 8500 ml
PERFUSI
PERFUSI
 Distribusi darah di paru
 Dalam 1 menit darah mengalir
5 liter (stroke volume x denyut
jantung = 70 x 70 ml)
GANGGUAN PERFUSI
I. Emboli
II. Perlambatan aliran darah
~ syok

~ gagal jantung
PIRAU (SHUNT)
PIRAU
 Terjadi bila tidak ada ventilasi
- atelektasi
 Tidak terjadi proses difusi
 Bila pirau luas
~ hipoksemi
~ hiperkapni
DIFUSI
Peristiwa perpindahan oksigen dari
alveol ke dalam kapiler dan
perpindahan CO2 dari kapiler
ke alveol
HUKUM FICK
AREA DIFUSI
LARGE SMALL

ZONA RESPIRASI

Perifer paru =
‘Quiet’ Zone

Hogg, NEJM 1968; Yanai JAP 1992; Green, Thorax 1998


MEMBRAN DIFUSI
GANGGUAN DIFUSI
I. Dinding alveol
~ fibrosis
~ pneumonia
~ edema paru
II. Ruang interstisial
~ edema paru
~ ILD (Interstitil lung Disease)
GANGGUAN DIFUSI
III. Dinding kapiler

IV. Plasma
~ hemodilusi
~ hemokonsentrasi

V. Dinding eritrosit
~ cycle cell anemia
~ talasemia
GANGGUAN DIFUSI
VI. Volume paru
~ atelectasis
~ reseksi paru
Vll. Hemoglobin
~ anemia
Vlll. Aliran darah (perfusi)
~ syok
~ emboli
ZONA PARU

Zona l Tidak ada


aliran darah

Zona ll Aliran
Darah sedang

Zona lll Aliran


Darah paling banyak
RASIO VENTILASI -
PERFUSI
R = V
Q
Normal R = 4 = 0,8
5
KETIDAKSEIMBANAGN
VENTILASI PERFUSI
 Gangguan ventilasi
~ obstruksi
~ restriksi
 Shunting = pirau
 Gangguan perfusi
~ emboli
~ ruang rugi fisiologis
KETIDAK SEIMBANGAN
VENTILASI PERFUSI
TAHANAN JALAN NAPAS
TAHANAN JALAN NAPAS
• Gaya yang timbul akibat aliran
udara di saluran napas
• Hukum Ohm
R=ΔP/ѵ
Ket: Δ P : Perbedaan P atm- P alv
ѵ : Laju aliran udara
TAHANAN JALAN NAPAS

n:Viskositas Udara
L:Panjang saluran
napas
r:Jari-jari saluran
napas

www.nataliescasebook.com
Tahanan Jalan Napas
 Berbanding terbalik dengan jari-jari
 Meningkat pada:
~ asma
~ tumor di saluran napas
~ bronkitis kronik
Menurun pada saat inspirasi kuat
KOMPLAIN
Komplain
• Perubahan volume per satuan
perubahan tekanan
• C=ΔV/ΔP
– Keterangan
Δ V : Perubahan Volume
Δ P : Perubahan Tekanan
Komplain
Aplikasi Klinis
 Pengaturan ventilasi mekanis
~ volume cycle
~. Pressure cycle

 Penggunaan PRRP (Positive End


Expiratory Pressure)
Terima Kasih
FY

Anda mungkin juga menyukai