Anda di halaman 1dari 19

Psikososial

PENGERTIAN PSIKOSOSIAL
• Psikososial berasal dari kata psiko dan sosial
• Psiko mengacu pd kondisi psikologis dari individu (pikiran, perasaan
dan perilaku) sedangkan sosial mengacu pd hubungan eksternal
individu dgn org sekitarnya
• Suatu kondisi yg terjadi pd individu yg mencakup aspek psikis dan
sosial atau sebaliknya
• Menunjuk aspek psikis dan aspek sosial saling berinterkasi satu sama
lain
PENGERTIAN PSIKOSOSIAL
• SETIAP PERUBAHAN DALAM KEHIDUPAN INDIVIDU BAIK YG BERSIFAT
PSIKOLOGIK, MAUPUN SOSIAL YANG MEMPUNYAI PENGARUH TIMBAL
BALIK MASALAH KEJIAWAAN DAN KEMASYARAKATAN SEBAGAI AKIBAT
TERJADINYA PERUBAHAN SOSIAL DAN ATAU GEJALA SOSIAL DALAM
MASYARAKAT YANG DAPAT MENIMBULKAN GANGGUAN JIWA
(DEPKES, 2011)
HUMAN IN HOLISTIC NURSING
(KEBUTUHAN PSIKOSOSIAL)
• BIOLOGIS
• PSYCHOLOGIS
• SPRITUAL
• SOCIOLOGIC
TEORI PERKEMBANGAN PSIKOSOSIAL
MENURUT ERIC ERICSON
• ERIC ERICSON SEORANG PSIKOLOG NAMUN TEORINYA LEBIH BANYAK
DITUJUKAN PADA MASYARAKAT DAN KEBUDAYAAN

• MENURUT ERIC ADA 8 TAHAP PERKEMBANGAN DALAM KEHIDUPAN


MANUSIA
• SETIAP TAHAP MEMPUNYAI MASA OPTIMASI ATAU MASA KRITIS YAG HARUS
DIKEMBANGKAN DAN DISELESAIKAN
8 TAHAP PERKEMBANGAN
PSIKOSOSIAL
1. KEPERCAYAAN VS KECURIGAAN DASAR
2. OTOTNOMI VS PERASAAN MALU DAN KERAGU RAGUAN
3. INISIATIF VS KESALAHAN
4. KERAJINAN VS INFERIORITAS
5. IDENTITAS VS KEKACAUAN
6. KEINTIMAN VS ISOLASI
7. GENERATIVITAS VS STAGNASI
8. INTEGRITAS VS KEPUTUSASAAN
TAHAP 1: KEPERCAYAAN DASAR VS
KECURIGAAN (0-18 BULAN )
• MASA BAYI (0-18 BLN)
• TERJADI PADA MASA AWAL PERTUMBUHAN DIMULAI
• SEORANG ANAK AKAN MULAI BELAJAR BERADAPTASI DGN SEKITARNYA
• BAYI BERGANTUNG KPD ORG LAIN
• PERKEMBANGAN RASA PERCAYA PD BAYI TERGANTUNG DARI
KESUNGGUHAN PENJAGANYA
• MEMBANGUN RASA PERCAYA THDP OPENGASUH MAKA DIA AKAN MERASA
NYAMAN DAN TERLINDUNGI
• CARA SEPERTI : TIDUR DENGAN TENANG, MENYANTAP MAKANAN DGN
NYAMAN DAN MEMBUANG KOTORAN DGN SANTAI
• BAYI BERUSAHA UNTUK MENDAPATKAN PENGASUHAN DAN KEHANGATAN,
JIKA IBU MEMENUHI KEBUTUHANNYA MAKA ANAK AKAN
MENGEMBANGKAN KEMAMPUAN UTK DPT MEMPERCAYAI
• JIKA HL INI TDK TERPENUHI MAKA AKAN KESULITAN UTK MEMBENTUK RASA
PERCAYA DGN ORG LAIN SEPANJANG HIDUPNYA
• AKAN MUNCUL PERASAAN BHW ORG AKAN BERUSAHA MENGAMBIL
KEUNTUNGAN DARI DIRINYA SHG MUNCUL RASA PERCAYA ATAU TDK THDP
DIRINYA
• KEGAGALAN MENGEMBANGAJAN RASA PERCAYA MENYEBABKAN BAYI AKAN
MERAS TAKUT DAN YAKIN BAHWA LINGKUNGANNYA TDK AKAN
MEMBERIKAN KENYAMANAN
TAHAP II :KEMANDIRIAN VS
KERAGUAN (18 bln-3 THN)
• TAHAP INI MERUPAKAN TAHAP ANUS-OTOT (ANAL/MASCULER STAGES).
• MASA INI DISEBUT MASA BALITA (EARLY CHILDHOOD)
• MASA INI ANAK CENDERUNG AKTIF DLM SEGALA HAL
• ORANG TUA DIANJURKAN UTK TDK TERLALU MEMBATASI RUANG GERAK
SERTA KEMANDIRIAN ANAK
• TAPI TDK PERLU MEMBERI KEBEBASAN MELALKUKAN APA YG DIA MAU
• BBRPKEGIATAN YG SDH DILAKUKAN SECARA MANDIRI SPT: BERJALAN,
MAKAN, MEMAKAI SANDAL
• KEPERCAYAAN ORG TUA UTK MENGEKSPLORASI HAL HAL YG DPT
DILAKUKANNYA SECARA MNAIDIR
3. INISIATIF VS KESALAHAN( 3 THN – 6
THN)
• TAHAP KEMAMPUAN MOTORIK DAN BAHASA ANAK MULAI MATANG
• KEMAMPUAN UTK MENEKSPLOR SECARA FISIK MAUPUN SOSIAL
• ANAK SDH MEMILKI INISIATIF DLM MELAKUKAN TINDAKAN MIS :
BERLARI, BERNAIN, MELOMPAT
• ORG TUA YG SUKA MEMBERI HUKUMAN THDP UPAYA ANAK, MAKA
ANAK AKAN MERASA BERSALAH TTG DORONGAN ALAMINYA UTK
MELAKUKAN SESUATU
• ANAK TELAH MEMASUKI TAHAP PRA SEKOLAH
• MEMILIKI BBRP KECKAPAN DLM KEMAMPUAN MOTORIKNYA
• KEMAMPUANNYA MASIH TERBATAS SHG TERKADANG MEMILIKI
KEGAGALAN, PERAN IRG TUA UTK MEMBIMBING ANAK SANGAT
DIBUTUHKAN
• DALAM HAL INI, BILA SESEORANG MEILIKI RASA INISIATIF YG
BERLEBIHAN ATAU JUGA TERLALU KURANG MAKA DPT
MENIMBULKAN RASA KETIDAKPEDULIAN
• ORANG TUA HRS BERSIKAP BIJAK
4. TAHAP KERAJIAN VS INFERIORITAS
(6-12 TAHUN)
• TAHAP MEMASUKI USIA SEKOLAH
• KEMAMPUAN AKADEMIKNYA MULAI BERKEMBANG
• KEMAMPUAN INTERAKSI SOSIAL JUGA BERKEMBANG
• ANAK MULAI BEROINTERAKSI DGN TEMAN TEMANYA MAUPUN
GURUNYA
• ANAK ANAK MEMPEROLEH KEMAMPUAN SOSIAL DAN AKADEMIKNYA
UTK MERASA PERCAYA DIRI
• KEGAGALAN UTK MEMPEROLEH PRESTASI MENYEBABKAN ANAK
MEMPUNYAI CITRA DIRI NEGATIF
• TAHAOP INI ANAK AKAN MEMBANDINGKAN DIRINYA DGN TEMANYA
• GURU BERPERN UTK MEMOTOVASI ANAK ATAS KEGAGALANX
• GURU PERLU MEMBERIKAN PENGHARGAAN PADA SELURUH ANAK
AGAR ANAK MERASA BANGGADAN PERCAYA DIRI ATAS
PENCAPAIANNYA
5. IDENTITAS DAN KEKACAUAN (12 –
18 THN)
• ANAK SDH MEMASUKI USIA REMAJA DAN MULAI MENCARI JATO DIRINYA
• MASA PERAIHAN DUNIA ANAK DAN DUNIA DEWASA
• TAHAP INI SDH MEMASUKI USIA DEWASA NAMUN SECARA PSIKIS USIA REMAJA
MASIH BLM BISA DIBERI TANGGUNG JAWABYG BERAT
• SEORANG REMAJA AKAN MENCOBA BANYAK HALUTK MENGETAHUI JATI DIRI
SEBENARNYA
• BIASANYA MEREKE AKAN B MEMPUNAYI TEMAN KELOMPOK
• INIDNVIDU TANPA IDENTITAS YG JELAS AKAN MERASA TERTEKAN DAN KURANG
PERCAYA DIRI
• BIMBINGAN ORANG TUA DAN PERAN GURU SANGAT DIBUTUHKAN PADA TRAHAP
INI
6. TAHAP KEINTIMAN DAN ISOLASI
(18-40 thn)
• Pada tahap ini seseorang akan muda menjadi jati diri mereka dan
akan menjadi apa nantinya
• Ikatan kelopk sdh mulai longga
• Sdh memiliki komintmen utk menjalin suatu hubungan
• Sdh mulai selektif dalam mebina suatu hubungan dg org tertnetu yg
sepaham
• Namun jika mengalami kegagalan akan mucul rasa keterasingan dan
jarak dalam berinterkasi dgn org lain
• Bantuan dari pasangan akan membantu melewatu hapa ini
7. Generativity vs STAGNASI (40-65 THN)
• GENERATIVITAS ADALAH HALN YG TERPENTING DLM MEMBANGUN
DAN MEMBIMBING GENERASI BERIKUTNYA
• FASE INI MEMBESARKAN ANAK ANAKNYA SENDIRI
• BILA SESEORANG PADA TAHAP INI TDK MAU MEMIKUL TANGGUNG
JAWQAB MAKA DIA AKAN STAGNAN
• TAHAP INI ADALAH PEDULI PADA ORG LAIN ATAU DISEBUT
GENERATIVITAS
• ATAU TIDAK PEDULI DGN ORANG LAIN ATAU DISEBUT STAGNASI
8. INTEGRITY VS DESPAIR
(INTEGRITAS DAN KEPUTUSASAAN
• SESEORANG YG BERADA PD FASE INI AKAN MELIHAT KEMBALI
KEHIDUPAN YG PERNAH MEREKA JALANI
• BERUSAHAN UTK MENYELESAIKAN PERMASALAHAN DIMANA
SEBELUMNYA BELUM TERSELESAIKAN
• PENERIMAAN THDP PRESTASI, KEGAGALAN, DAN KETERBATASAN
ADALAH HAL UTAMA BHW HIDUP SESEORANG ADALAH TANGGUNG
JAWABNYA SENDIRI
TAHAPAN PERKEMBANGAN
PSIKOSOSIAL MENURUT ERIK
ERIKSON
• Late adulhood
• Middle adulhood
• Early adulhood
• Adolescence
• Middle/late childhood
MASALAH MASALAH PSHICOSOSIAL
1. BERDUKA
2. KEPUTUSASAAN
3. ANSIETIS
4. KETIDAKBERDAYAAN
• RESIKO PENYIMPANGAN PERILAKU SEHAT
• GANGGUAN CITRA TUBUH
• KOPING TDK EFEKTIF
• KOPING KELUARGA TDK EFEKTIF
• SINDROMA POST TRAUMA
• PENAMPILAN PERAN TIDAK EFEKTIF
• HDR SITUASIONAL

Anda mungkin juga menyukai