Anda di halaman 1dari 6

MEMBUAT RESUME CUPLIKAN VIDEO

JURUSAN TEKNIK SIPIL


PRODI TEKNIK PERANCANGAN JALAN DAN JEMBATAN
NAMA : Muhammad Arfan Ritonga
KELAS : TPJJ 1A
NIM : 2205131006
MATA KULIAH : PENGANTAR BANG. TRANSPORTASI
Pemerintah Korea Selatan membangun Jembatan
Geoga (jalur Busan-Geoge)
Tujuan dari pembangunan jembatan ini adalah :
• Memperpendek jarak tempuh kedua kota menjadi
40 menit
• Meningkatkan potensial ekonomi pada kota Busan
serta Geoge
Pembangunan Jalur Busan-Geoge dimulai pada tahun 2004
dan selesai pada Desember 2010.
Pembangunan ini menghabiskan biaya sebesar 1,8 USD
atau setara dengan 26 Triliun Rupiah.
Terowongan ini merupakan pembangunan terowongan
bawah air yang pertama kali dikerjakan oleh Korea Selatan
yang berkerjasama dengan Kontraktor Belanda, karena
Belanda merupakan negara yang memiliki pengalaman dalam
membangun jembatan bawah air serta memiliki jembatan
bawah air yang terbanyak di dunia.
Jalur Busan Geoje mempunyai panjang 8,2 km yang terdiri
dari :
• 3,2 Km terowongan bawah air
• 2 Jembatan Kabel pancang dengan panjang total 4,5km
Terowongan ini terletak pada kedalaman 48 m dibawah
permukaan laut, dan menjadi terowongan air terpanjang
kedua serta terowongan terdalam kedua di dunia pada waktu
itu.
Pembangunan ini dikerjakan dalam 2 tahap pada waktu
yang bersamaan yaitu, pembangunan terowongan bawah air
dan pembangunan 2 jembatan dan cable stayed.
SEKIAN DAN TERIMAKASIH

Anda mungkin juga menyukai