Anda di halaman 1dari 23

WORKSHOP

PEMBUATAN BROSUR
MENGGUNAKAN CORELDRAW
DINAS KESEHATAN
CURICULUM VITAE

 NAMA : AGUS SYARIEF, S.Kom


 Kantor : cv bimantara
 Alamat: Komplek villa asia
Bojonggede
INDIKATOR PENCAPAIAN

 MENGENAL BROSUR / POSTER


 DAPAT MEMPERSIAPKAN PEMBUATAN BROSUR / POSTER
 DAPAT MENGGUNAKAN SOFTWARE CORELDRAW
 DAPAT MEMBUAT BROSUR DAN POSTER MENGGUNAKAN CORELDRAW
 DAPAT MENGEXPORT GAMBAR
 DAPAT MENGIRIM BROSUR/POSTER KE MEDIA SOSIAL
MODUL 1
Pengertian Brosur dan Poster
BROSUR
 Brosur adalah terbitan tidak berkala yang tidak
dijilid keras, lengkap (dalam satu kali terbitan),
memiliki Cover dan paling sedikit 3 halaman
tetapi tidak lebih dari 48 halaman, di luar
perhitungan sampul.

 POSTER
 Poster atau plakat adalah karya seni atau desain
grafis yang memuat komposisi gambar dan huruf
 di atas kertas berukuran besar.
Pengertian Brosur dan Poster

 Fungsi Brosur
 Sebagai Media Informatif
 Sebagai Media Advertising
 Sebagai Media Identifikasi
•VEKTOR

MODUL 2
PENGENALAN VEKTOR DAN BITMAP
 Vektor
 Gambar vektor dibentuk dari berbagai komponen-komponen
individu yang terdiri dari berbagai garis, bentuk dan warna.
 Tidak bergantung pada resolusi (mengubah ukuran tidak akan
memengaruhi kualitas gambar).
 Ukuran file lebih kecil.
 Tidak dapat digunakan untuk reproduksi foto realistik (realistic
photo reproduction).
 Bitmap
 Gambar bitmap terdiri dari kumpulan titik-titik warna
(dots) yang disebut pixel. Dikenaljuga dengan istilah
Raster Image.
 Sangat bergantung pada resolusi (mengubah ukuran
/resize akan sangat berpengaruh pada kualitas gambar).
 Foto dan hasil scan merupakan gambar bitmap.
MODUL 2
PENGENALAN VEKTOR DAN BITMAP
MODUL 3
PENGENALAN JENIS DAN UKURAN KERTAS

 Ukuran Kertas
 A0 = 84,1 cm x 118,9 cm
 A1 = 59,4 cm x 84,1 cm
 A2 = 42,0 cm x 5 9,4 cm
 A3 = 29,7 cm x 42,0 cm
 A3+ = 31,8 cm x 48,0 cm
 A4 = 21,0 cm x 29,7 cm
 A5 = 14,8 cm x 21,0 cm
 A6 = 10,5 cm x 14,8 cm
 A7 = 7,4 cm x 10,5 cm
 A8 = 5,2 cm x 7,4 cm
 A9 = 3,7 cm x 5,2 cm
 A10 = 2,6 cm x 3,7 cm
MODUL 3
PENGENALAN JENIS DAN UKURAN KERTAS

 Bahan yang digunakan:


 HVS 80gr, 100 gr
 Art Paper 85gr, 100gr, 120 gr, 150 gr, 190gr
 Art Carton 210 gr, 230 gr, 260gr, 310gr
 Glossy Photo Paper 85gr, 100gr, 120 gr, 150 gr, 190gr
 Paper sublime
 Duplek Paper
MODUL 4
PENGENALAN WARNA, RGB DAN CMYK
 Pengertian Warna
 Menurut ilmu seni, pengertian warna adalah unsur seni
rupa yang paling menonjol dalam karya seni. Bisa dibilang
bahwa warna dalam karya seni mempunyai nilai paling
tinggi dan biasanya suatu karya seni di nilai pada awalnya
adalah dari segi warna. Nilai seni biasanya sih dilihat dari
warnanya
PENGENALAN WARNA

 Macam Jenis Warna


 Warna memiliki beberapa macam jenis yang bisa kita
bedakan dan kategorikan menurut dari asal warna tersebut,
lalu apa saja macam jenis warna tersebut ?
 Warna primer
 Warna Sekunder
 Warna Tersier
RGB
 RGB
 RGB adalah singkatan dari Red - Green - Blue adalah model warna
pencahayaan (additive color mode) dipakai untuk "input devices"
seperti scanner maupun "output devices" seperti display monitor,
warna-warna primernya (Red, Blue, Green) tergantung pada
teknologi alat yang dipakai seperti CCD atau PMT pada scanner
atau digital camera, CRT atau LCD pada display monitor.
CMYK
 CMYK
 CMYK adalah singkatan dari Cyan-Magenta-Yellow-blacK dan
biasanya juga sering disebut sebagaiwarna proses atau empat warna.
CMYK adalah sebuah model warna berbasis pengurangan sebagian
gelombang cahaya (substractive color model) dan yang umum
dipergunakan dalam pencetakan berwarna. Jadi untuk mereproduksi
gambar sehingga dapat dicapai hasil yang (relative) sempurna
dibutuhkan sedikitnya 4 Tinta yaitu: Cyan, Magenta, Yellow dan Black.
MODUL 5
PENGERTIAN RESOLUSI (DPI)
 RESOLUSI
•Mengenal Perbedaan Resolusi (DPI) Dan Pixel Dalam Sebuah Desain

Pada materi kali ini saya ingin menjelaskan perbedaan antara Resolusi
dan Pixel.
MODUL 5
PENGERTIAN RESOLUSI (DPI)
 Resolusi berdasarkan kebutuhan sebuah desain :
 untuk offset atau printing bisa menggunakan resolusi 300
dpi.
untuk keperluan cetak outdoor atau indoor bisa
menggunakan resolusi 100 – 150 dpi.
untuk content atau benner website bisa menggunakan
resolusi 72 dpi.
MODUL 6
MENGENAL SOFTWARE CORELDRAW
MODUL 7
MENGGUNAKAN SOFTWARE CORELDRAW
 Membuat Objek
 Setiap objek yang dibuat akan terdiri dari area isi (fill) dan garis luar (outline). Dalam kondisi
default objek terdiri dari isi warna transparan dan garis luar warna hitam. Dalam pembuatan objek
ini berlaku fungsi-fungsi mouse (klik, drag & drop) serta kombinasi antara fungsi mouse dengan
tombol Ctrl, Alt dan Shift.
 Untuk membuat objek yang presisi sama sisi tekan Ctrl ketika drag. (berlaku untuk Rectangle,
Ellipse, Star, Complex Star, Spiral & Polygon).
 Untuk membuat objek dari titik tengah, tekan Shift ketika membuat objek.
 Jika telah selesai membuat sebuah Rectangle, Ellipse, Star, Complex Star, Spiral & Polygon,
cobalah bereksperimen dengan Shape Tool (F10) untuk mendapatkan bentuk lain yang lebih
variatif.
MODUL 8
MEMBUAT BROSUR / POSTER DI CORELDRAW

Tersedia di dalam modul


MODUL 9
EXPORT GAMBAR
MODUL 10
MENGIRIM GAMBAR KE MEDSOS
 

Menyambungkan telepon Anda dengan WhatsApp Desktop


Buka WhatsApp di komputer Anda atau kunjungi web.whatsapp.com di komputer Anda.
Ketika dimintai kode QR, gunakan pemindai QR dari dalam WhatsApp untuk memindai kode
QR.
Untuk melakukannya, buka WhatsApp di telepon Anda. 
Di Android: di layar Chat > Menu > WhatsApp Web.
Di iPhone: buka Pengaturan > WhatsApp Web.
Di Windows Phone: buka Menu > WhatsApp Web.
Pindai kode QR pada layar komputer Anda dengan telepon Anda.
MENGIRIM GAMBAR KE MEDSOS

Mengirim foto, video, dokumen, kontak, dan pesan suara


Untuk mengirim foto, video, dokumen, dan kontak
Klik Lampirkan  di bagian atas layar chat, lalu pilih di antara

.Foto & Video   untuk memilih foto atau video dari komputer Anda. Anda dapat
mengirim hingga 30 foto atau video sekaligus. Alternatif lainnya, Anda dapat menarik dan
meletakkan foto atau video secara langsung ke kotak input teks. Batas ukuran untuk setiap
video yang ingin Anda kirimkan adalah 16 MB.
Selesai

Anda mungkin juga menyukai