Anda di halaman 1dari 4

TUGAS TOKSIKOLOGI

INDUSTRI
HASIL PENELITIAN BAHAN KIMIA
BERACUN
Nama : Khansa Natasya
NIM : 181000088
METODE PENELITIAN
• Penelitian deskriptif : menggambarkan tingkat keracunan pestisida
organofosfat pada petani penyemprot sayur yang ada di Desa Liberia Timur
Kabupaten Bolaang Mongondow Timur.
• Populasi dalam penelitian : 75 orang petani penyemprot sayur di Desa
Liberia Timur (yang tersebar di empat dusun yaitu, dusun satu 13 orang,
dusun dua 17 orang, dusun tiga 25 orang , dan dusun empat 20 orang)
• Penarikan sampel : menggunakan teknik proporsional random sampling
• Besar sampel : ditentukan menurut rumus Arikunto yaitu 20 % dari populasi
Maka diperoleh besar sampel : 20 % x 75 orang = 15 orang.
• Media biologi : darah
• Instrumen yang digunakan dalam penelitian : kuesioner dan Tintometer Kit.
DAFTAR PUSTAKA
• Rahmawati, I., Suwarja, Steven, J.S. 2014. Tingkat Keracunan Pestisida
Organofosfat pada Petani Penyemprot Sayur di Desa Liberia Timur
Kabupaten Bolaang Mongondow Timur Tahun 2013. Jurnal Kesehatan
Lingkungan 3 (2) : 376-380

Anda mungkin juga menyukai