Anda di halaman 1dari 23

IDENTITAS NASIONAL

UM10-080 PANCASILA DAN KEWARGANEGARAAN

1
UM10-080 PANCASILA DAN KEWARGANEGARAAN

Kompetensi yang mau dicapai


2
• Mahasiswa dapat mengetahui dan menjelaskan pengertian
identitas nasional
• Mahasiswa dapat memahami parameter identitas nasional
• Mahasiswa dapat memahami faktor pembentuk identitas
nasional.
• Mahasiswa dapat menjelaskan pengertian Negara dan
bangsa dan Sifat negara
• Mahasiswa dapat memahami faktor terjadinya negara
indonesia
UM10-080 PANCASILA DAN KEWARGANEGARAAN

Subpokok Bahasan
3

• Pengertian Identitas Nasional


• Parameter Identitas Nasional
• Faktor Pembentuk Identitas Nasional
• Pengertian Negara dan Bangsa
• Sifat Negara
• Terjadinya Negara di Zaman Modern
• Terjadinya Negara Indonesia
UM10-080 PANCASILA DAN KEWARGANEGARAAN

PENGERTIAN IDENTITAS NASIONAL


4
UM10-080 PANCASILA DAN KEWARGANEGARAAN
Kata “identitas” berasal dari
kata identity berarti ciri-
ciri, tanda-tanda, atau jati 5
diri yang melekat pada
seseorang atau sesuatu yang
membedakannya dengan
yang lain.

Sedangkan “Nasional”
menunjuk pada sifat khas
kelompok yang memiliki
ciri-ciri kesamaan, baik
fisik seperti, budaya,
agama, bahasa, maupun
non-fisik seperti,
keinginan, cita-cita, dan
► Menurut
UM10-080 Koenta
PANCASILA Wibisono
(2005) pengertian Identitas
DAN KEWARGANEGARAAN

Nasional pada hakikatnya adalah “manifestasi nilai-


nilai budaya yang tumbuh dan berkembang dalam 6
aspek kehidupan suatu bangsa (nation) dengan ciri-
ciri khas, dan dengan yang khas tadi suatu bangsa
berbeda dengan bangsa lain dalam kehidupannya”.
UM10-080 PANCASILA DAN KEWARGANEGARAAN

PARAMETER IDENTITAS NASIONAL

• Parameter artinya suatu ukuran atau patokan.

• Parameter identitas nasional berarti suatu ukuran


yang digunakan untuk menyatakan bahwa identitas
nasional itu menjadi ciri khas suatu bangsa.
UM10-080 PANCASILA DAN KEWARGANEGARAAN
► Indikator identitas nasional itu antara lain:

8
1. Pola perilaku yang
nampak dalam kegiatan
masyarakat:
adat-istiadat, tata
kelakuan , kebiasaan.

2. Lambang-lambang yang
menjadi ciri bangsa dan
negara:
bendera, bahasa, lagu
kebangsaan.
UM10-080 PANCASILA DAN KEWARGANEGARAAN

3. Tujuan yang dicapai


suatu bangsa: 9
budaya unggul,
prestasi di bidang
tertentu.

4. Alat perlengkapan
yang digunakan
untuk mencapai
tujuan:
bangunan, peralatan
manusia, dan
teknologi.
UM10-080 PANCASILA DAN KEWARGANEGARAAN

FAKTOR PEMBENTUK
IDENTITAS NASIONAL 10
PRIMORDIAL :
ikatan kekerabatan, daerah asal (homeland) dan adat
istiadat.
UM10-080 PANCASILA DAN KEWARGANEGARAAN

SAKRAL :
11
Ikatan kesamaan idiologi
(Agama)

TOKOH :
Dipersatukan oleh sosok
pemimpin
UM10-080 PANCASILA DAN KEWARGANEGARAAN

12

BHINEKA TUNGGAL IKA : PERKEMBANGAN


Prinsip bersatu dalam EKONOMI :
perbedaan (Unity in Negara maju, negara
Diversity), kesetiaan pada berkembang, negara
nasionalisme tanpa ras. industri, negara minyak
bumi dll
UM10-080 PANCASILA DAN KEWARGANEGARAAN

SEJARAH :
Persepsi yang sama 13
terhadap sejarah
kehidupannya.

KELEMBAGAAN :
Lembaga negara, partai
politik, lembaga hukum dll,
mempersatukan warga
dalam tatanan yang tidak
membeda-bedakan
UM10-080 PANCASILA DAN KEWARGANEGARAAN

NEGARA dan BANGSA 14


NEGARA
UM10-080 PANCASILA DAN KEWARGANEGARAAN
BANGSA
Suatu organisasi kesatuan tekad dari rakyat
kekuasaan yang meliputi untuk hidup bersama
15
unsur-unsur rakyat, mencapai cita-cita dan
tujuan bersama, terlepas
wilayah, pemerintah dari perbedaan etnik, ras,
serta kedaulatan. agama ataupun golongan
asalnya.
UM10-080 PANCASILA DAN KEWARGANEGARAAN

SIFAT NEGARA
16
MEMAKSA :
Memiliki kekuasaan untuk Menyelenggarakan Ketertiban tanpa
tidak ada pemaksaan fisik;
UM10-080 PANCASILA DAN KEWARGANEGARAAN
MONOPOLI :
Memiliki hak menetapkan
17
tujuan bersama masyarakat,
melarang sesuatu yang
bertentangan dan
menganjurkan sesuatu yang
dibutuhkan masyarakat;

MENCAKUP SEMUA:
Semua peraturan dan
kebijakan negara berlaku
untuk semua orang tanpa
kecuali.
UM10-080 PANCASILA DAN KEWARGANEGARAAN

ASAL MULA TERJADINYA NEGARA


DI ZAMAN MODERN 18
PENAKLUKAN atau OCCUPATIE:
Suatu daerah yang tidak bertuan kemudian diambil alih
dan didirikan negara di wilayah itu;
UM10-080 PANCASILA DAN KEWARGANEGARAAN

PELEBURAN ATAU
FUSI: 19
Suatu penggabungan
dua atau lebih negara
menjadi negara baru;

PEMECAHAN :
Terbentuknya negara-
negara baru akibat
terpecahnya negara lama
shingga negara sebelumnya
menjadi tidak ada lagi;
UM10-080 PANCASILA DAN KEWARGANEGARAAN

20

PEMISAHAN DIRI: PERJUANGAN :


Merupakan hasil dari
Memisahnya suatu rakyat suatu wilayah
bagian wilayah negara yang umumnya dijajah
kemudian terbentuk negara lain kemudian
negara baru; memerdekakan diri;
.
UM10-080 PANCASILA DAN KEWARGANEGARAAN
PENYERAHAN /
PEMBERIAN:
pemberian pemerdekaan 21
kepada suatu koloni oleh
negara lain yang umumnya
adalah bekas jajahannya;

PENDUDUKAN ATAS
WILAYAH YANG BELUM
ADA PEMERINTAHAN
SEBELUMNYA:
Terjadi terhadap wilayah yang
ada penduduknya, tetapi tidak
berpemerintahan.
TERJADINYA NEGARA
UM10-080 PANCASILA DAN KEWARGANEGARAAN

INDONESIA 22
• Terjadinya negara tidak sekedar dimulai dari proklamasi, tetapi adanya
pengakuan akan hak setiap bangsa untuk memerdekakan dirinya
• Adanya perjuangan bangsa Indonesia melawan penjajah.
• Adanya kehendak bersama seluruh bangsa Indonesia, sebagai suatu
keinginan luhur bersama
• Menyusun alat-alat kelengkapan negara yang meliputi tujuan negara,
bentuk negara, sistem pemerintahan negara, UUD negara, dan dasar
negara
UM10-080 PANCASILA DAN KEWARGANEGARAAN

Tugas 1: 23
1. Ada berapa budaya Indonesia yang diklaim Malaysia? Adakah contoh lainnya? Sebutkan, apakah klaim tersebut
dimungkinkan terjadi lagi di kemudian hari?
2. Bolehkah sebuah negara mengklaim kebudayaan bangsa lain karena budaya tersebut memang telah dijalankan
oleh warga negaranya?
3. Bolehkah bangsa Indonesia mengklaim budaya bangsa lain sebagai bagian dari kebudayaan nasional karena
budaya tersebut memang telah disenangi dan dipraktikkan oleh orang Indonesia? Misalnya,budaya makan
sambil berdiri (standing party).
4. Apa yang perlu dilakukan agar kebudayaan Indonesia sebagai identitas nasional tidak diklaim oleh negara lain?
5. Apakah setiap orang Indonesia dapat mengajukan kebudayaan daerahnya sebagai kebudayaan
nasional/identitas nasional? Jika dapat, adakah syaratnya?
6. Kebudayaan daerah sebagai kearifan lokal, dapatkah luntur? Mengapa demikian? Jika ya, akankah identitas
bangsa itu hilang?

Hasil diskusi disusun dalam bentuk laporan dan presentasi!

Anda mungkin juga menyukai