Anda di halaman 1dari 3

UAS

Keamanan Komputer
Soal Studi Kasus
• Pada masa pandemi banyak masyarakat yang memiliki permasalahan
dengan perekonomian, banyak yang mengalami pemutusan kerja
sepihak dan tanpa mendapatkan uang pesangon. Dalam kondisi
seperti ini masih ada orang yang ingin meraup keuntungan dari
mereka dengan cara mengiming-imingi akan mendapatkan uang
dengan cara mengklik link yang mereka kirim ke smart phone.

• Dalam kasus tersebut link yang dikirim merupakan tindakan Phising,


carilah salah satu web yang terindikasi sebuah web phising kemudian
cari informasi tentang web tersebut.
Pengumpulan
• Setelah menganalisis web yang terindikasi phising, buatkan dalam
laporan dengan ketentuan memiliki halaman judul /cover, font times
new roman ukuran 12 spasi 1,5.
• Buat juga himbauan berbentuk poster/gambar agar berhati-hati
terhadap tindakan phising.
• Laporan diserahkan dalam bentuk file dokumen dan himbauan dalam
bentuk jpg
• Semua file di gabungkan jadi satu dalam zip lalu kirim ke alamat email :
rtaufik@stmik-sumedang.ac.id
• Pengumpulan sampai tanggal 16 Januari 2021

Anda mungkin juga menyukai