Anda di halaman 1dari 16

LANJUTAN

MATERI SEL
C . N O V IA T I L I N GGA S A RI
SMA KATOLIK ST LOUIS 2
S U RA BA Y A
PERBEDAAN SEL TUMBUHAN DAN HEWAN

Mempunyai dinding Tidak memiliki dinding


sel sel
Vakuola berukuran Vakuola berukuran
besar permanen kecil tak permanen
Mempunyai plastida Tidak mempunyai
(kloroplas, kromoplas, plastida
dan leukoplas)
Tidak mempunyai Mempunyai sentriol
sentriol
MITOKONDRIA

1.matriks
 2. membran luar
 3. membran dalam
 Fungsinya untuk respirasi
sel (penghasil energi / ATP)
 Krista berfungsi untuk
memperluas permukaan
respirasi.
MITOKONDRIA
PLASTIDA

Terdiri dari : kloroplas, kromoplas, dan leukoplas.


Kloroplas : mengandung kloropil untuk fotosintesis.
Kromoplas : mengandung pigmen kuning jingga dan
merah (karoten).
Leukoplas : tidak berwarna untuk menyimpan
cadangan makanan.
SENTRIOL

Hanya dimiliki oleh sel hewan .


Terdapat sepasang seperti selinder.
Berperan dalam proses pembelahan sel hewan yaitu
mengatur pemisahan kromosom selama pembelahan
sel.
BADAN GOLGI / GOLGI KOMPLEKS
Pada sel tumbuhan
biasanya disebut
diktiosom.
Fungsinya untuk
membentuk kantung
kantung sekresi,
membran plasma, dan
dinding sel.
LISOSOM ( dibentuk oleh badan golgi)

Ukurannya sangat kecil

Dibentuk oleh badan golgi

Bentuk bulat berisi enzim pencernaan

Fungsinya untuk pencernaan intraseluler


PEROKSISOM

Ukurannya seperti lisosom


Dibentuk oleh R E
Berisi enzim katalase yang berfungsi untuk
menguraikan H2O2 .
H2O2 H2O + O2

 katalase
VAKUOLA
Merupakan bagian yang mati
Pada sel hewan kurang berperanan
Pada sel tumbuhan berperan penting
Memiliki selaput yang memisahkan dengan
sitoplasma (tonoplasma)
Fungsinya menyimpan zat – zat makanan (glukosa,
asam amino, protein)
Menyimpan produksi ( alkaloid, atsiri )
Memblokir ampas metabolisme (NH ,CO ,
3 2
dan kristal garam )
Mewarnai dengan kandungan pigmen.
ALKALOID

Nicotin Nicotiana tobacum


Morfin Papaver somniflorum
Atropin Datura metel
Cafein Cofea sp
Camelin / tein Camelia sp
Teobromin Teobroma cacao
Piperin Piper ningrum
Kinin Chincona alba
KLOROPLAS
1.Membran luar
2.Grana/Granum
3.Membran dalam
4.Tilakoid
5.Lamela
1

2
BADAN GOLGI

Anda mungkin juga menyukai