Magang

Anda mungkin juga menyukai

Anda di halaman 1dari 32

REKAP DATA PEGAWAI ASN MENGGUNAKAN MS.

EXCEL
&
INVENTARIS REKAP DATA BERBASIS EXCEL
DI DINAS PERHUBUNGAN KABUPATEN SIDOARJO
RUMUSAN MASALAH

REKAP DATA PEGAWAI ASN INVENTARIS REKAP DATA


MENGGUNAKAN MS. EXCEL BERBASIS EXCEL
• Bagaimana cara membuat
Bagaimana membuat sebuah
rekapitulasi data pegawai pendataan inventaris barang
ASN menggunakan Ms. Excel pada Dinas Perhubungan
?
Kabupaten Sidoarjo agar dapat
lebih efisien dan secara
• Bagaimana cara pegawai
sistematis ?
ASN mengetahui
kelengkapan isi data yang
ada di map ?
TUJUAN KERJA PRAKTEK

01 Melatih kemampuan 02 Melatih kedisiplinan,


mahasiswa untuk
kemampuan bekerja dan
beradaptasi dengan
menambah pengalaman
lingkungan kerja.
praktis.

Memperoleh pengalaman
03 dan perluasan terhadap ilmu- 04 Membekali mahasiswa
ilmu di tempat kerja praktek dengan pengalaman kerja
yang belum dikenal oleh sebenarnya di dalam dunia
mahasiswa. kerja.
PROFIL DINAS PEHUBUNGAN KABUPATEN
SIDOARJO

Dinas Perhubungan Kabupaten Sidoarjo pertama kali berdiri pada


tahun 1973 dengan menggunakan nama Kantor Wilayah Lalu Lintas Darat
Surabaya Timur.
Pada tahun 1984 hingga tahun 1995 berubah nama menjadi Cabang
Dinas Lalu Lintas Angkutan Jalan Raya.
Pada tahun 1995 Cabang Dinas Lalu Lintas Angkutan Jalan Raya
berubah nama menjadi Dinas Lalu Lintas dan Jalan Daerah dan pada bulan
Maret Tahun 2010 berganti nama menjadi Dinas Perhubungan Kabupaten
Sidoarjo.
LOGO DINAS PEHUBUNGAN KABUPATEN SIDOARJO

Arti Logo Lambang Departemen Perhubungan adalah


gambar atau tanda sebagai pengikat batin dan kesatuan
jiwa seluruh aparatur dalam keikutsertaan mewujudkan
cita-cita bangsa dan negara. Lambang terdiri dari bentuk
lingkaran dan pita bertuliskan Departemen Perhubungan
Republik Indonesia yang menggambarkan satu kesatuan,
kekompakan dan keterpaduan dalam melaksanakan tugas
yang diemban Departemen Perhubungan untuk mencapai
cita-cita Bangsa dan Negara. Logo Departemen
Perhubungan adalah suatu bentuk simbolis yang
menggambarkan keluarga besar Perhubungan. Logo terdiri
dari bentuk lingkaran mempunyai unsurunsur roda bergigi,
jangkar, burung Garuda, dan bulatan bumi.
VISI & MISI DINAS PERHUBUNGAN KABUPATEN
SIDOARJO

VISI MISI

Terwujudnya Kabupaten Membangun Infrastruktur


Sidoarjo yang sejahtera, Ekonomi Dan Sosial yang
maju, berkarakter, dan modern dan berkeadilan
berkelanjutan. mempertahankan
keberlanjutan lingkungan.
LOGBOOK KERJA PRAKTEK
LOGBOOK KERJA PRAKTEK
HASIL PEKERJAAN DARI
REKAP DATA PEGAWAI ASN
MENGGUNAKAN MS. EXCEL DI
DINAS PERHUBUNGAN SIDOARJO
HASIL PEKERJAAN

Pertama, buat sheet DATA GAJI yang berisikan


nama kolom sebagai berikut :

01 Golongan 02 Gaji
HASIL PEKERJAAN

Kemudian,buat sheet DATA PANGKAT yang


berisikan nama kolom sebagai berikut:

Golongan
01

02 Pangkat
HASIL PEKERJAAN

Dan yang terakhir, buat sheet DATA yang berisikan


nama kolom sebagai berikut:

01 03 05 07

No NIP Gol Gaji

Nama Jabatan Pangkat

02 04 06
HASIL PEKERJAAN

Setelah membuat sheet


DATA tersebut Namun,
pada gambar di bawah
ini kolom pangkat dan
gaji masih kosong karena
akan direlasikan dengan
kolom golongan
HASIL PEKERJAAN

Yang pertama akan direlasikan adalah kolom pangkat dengan


golongan. Untuk itu, buat sheet baru dengan nama “DATA
PANGKAT” yang berisikan pangkat yang telah disesuaikan
dengan golongannya dan juga sheet yang bernama “DATA GAJI”
dimana gaji yang diberikan akan disesuaikan dengan pangkatnya
HASIL PEKERJAAN

Setelah itu, buka sheet “DATA”, klik pada kolom pangkat dan gaji
yang pertama dan masukkan rumus Vlookup. Tarik kotak pada
kolom pangkat dan gaji pertama sampai dengan nomor terakhir
hingga semua terisi pangkat sesuai golongannya.
HASIL PEKERJAAN

Adupun rumus dari vlookup adalah sebagai berikut :


Pangkat :
=VLOOKUP(E3;'DATA PANGKAT'!$A$2:$B$18;2;0)

Penjelasannya:
• =VLOOKUP merupakan rumus excel yang berfungsi untuk
mengambil suatu nilai dari tabel lain berdasarkan kata kunci tertentu
• E3 Merupakan kata kunci
• DATA PANGKAT Merupakan tabel yang akan diambil
• !$A$2:$B$18 Merupakan Data absolut kolom dan baris dari tabel
Master Data
• 2 Merupakan kata kunci yang akan disamakan dengan kolom E3.
• 0 merupakan nilai False pada rumus VLOOKUP
HASIL PEKERJAAN

GAJI
=VLOOKUP(E3;'DATA GAJI'!$A$2:$B$18;2;0)
Penjelasannya:
• =VLOOKUP merupakan rumus excel yang berfungsi untuk
mengambil suatu nilai dari tabel lain berdasarkan kata kunci tertentu
• E3 Merupakan kata kunci
• DATA GAJI Merupakan tabel yang akan diambil
• !$A$2:$B$18Merupakan Data absolut kolom dan baris dari tabel
Master Data
• 2 Merupakan kata kunci yang akan disamakan dengan kolom E3.
• 0 merupakan nilai False pada rumus VLOOKUP
HASIL PEKERJAAN

Relasi Pangkat

Relasi Gaji
HASIL PEKERJAAN

HASIL RELASI
DARI KEDUA
DATA PANGKAT
DAN GAJI
ADALAH SEBAGAI
BERIKUT :
HASIL PEKERJAAN DARI
INVENTARIS KANTOR
MENGGUNAKAN MS. EXCEL DI
DINAS PERHUBUNGAN SIDOARJO
HASIL PEKERJAAN

Pertama yang harus dilakukan adalah membuat Sheet baru dengan nama
“Master Data”, di dalam Sheet “Master Data” terdapat nama kolom :

01 Kode Barang 06 Masa Efektif 11 Kode Inventaris

02 Tanggal Input 07 Jumlah

03 Nama Barang 08 Harga satuan

04 Kode Jenis 09 Jumlah Harga

05 Jenis Barang 10 Kode Dinas


HASIL PEKERJAAN

Selanjutnya adalah memasukkan data Sheet “Master Data”


pada kolom, seperti pada gambar dibawah ini :
HASIL PEKERJAAN

Selanjutnya adalah mencari Kode Jenis, Jenis Barang, Masa Efektif Barang
yang terdapat pada “Master Data” yang diambil dari Sheet “Jenis” dengan
rumus VLOOKUP seperti pada gambar dibawah ini :

Penggunaan rumus di atas merupakan fungsi untuk mencari data kunci


yang ingin disamakan dengan Sheet “Jenis”, dengan penjelasan rumus
sebagai berikut : =VLOOKUP(Nilai yang ingin dicari; Array Tabel; Nomor
Kolom Index; [Range Lookup]; True / False
HASIL PEKERJAAN

Selanjutnya adalah membuat Sheet baru dengan nama “Jenis”, di dalam Sheet
“Jenis” terdapat nama kolom :

Masa Efektif 03 01 Kode Jenis


Barang
02

Jenis Barang
HASIL PEKERJAAN

Selanjutnya adalah memasukkan data Sheet “Jenis” pada kolom,


seperti pada gambar dibawah ini :
HASIL PEKERJAAN

Selanjutnya adalah membuat Sheet baru dengan nama “Laporan”, di dalam


Sheet “Laporan” terdapat nama kolom :

01 No. Urut 06 Jumlah

02 Kode barang 07 Harga satuan

03 Nama Barang 08 Jumlah Harga

04 Jenis Barang 09 Nilai Residu

05 Masa Efektif Barang 10 Penyusutan Hari / Bulan / Tahun


HASIL PEKERJAAN
HASIL PEKERJAAN

Selanjutnya adalah memasukkan data Sheet “Laporan” pada kolom dengan


cara menggunakan rumus VLOOKUP, seperti pada gambar dibawah ini :

Penggunaan rumus di atas merupakan fungsi untuk mencari data kunci yang
ingin disamakan dengan Sheet “Master Data”, dengan penjelasan rumus
sebagai berikut : =VLOOKUP(Nilai yang ingin dicari; Array Tabel; Nomor
Kolom Index; [Range Lookup]; True / False
HASIL PEKERJAAN

Setelah membuat data tersebut, Masukkan data Nilai Residu, Nilai Residu diambil
dari Harga Satuan dengan asumsi tiap barang Nilai Residunya merupakan 20%
dari Harga Satuan . Dengan rumus seperti berikut :

1. =H4*20% Merupakan rumus perhitungan Pengurangan Hasil Harga Satuan


dikurangi sebanyak 20%
2. Setelah Mengetahui Nilai Residu tiap barang maka perhitungan adalah
menghitung nilai residu setiap Hari, Bulan, dan Tahun, dengan rumus pertahun
adalah : =SLN(H4;J4;LEFT(F4;1))
3. =SLN(H4;J4;LEFT(F4;1)) Merupakan rumus mencari Nilai Penyusutan garis
lurus per tahun dengan 3 (Tiga) argumen yaitu Harga Satuan, Nilai Residu,
Masa Efektif Barang
HASIL PEKERJAAN

4. Selanjutnya perhitungan penyusutan perbulan yang diambil dari nilai per


tahun dengan rumus =M4/12
5. =M4/12 Merupakan rumus untuk mencari Nilai Penyusutan Per Bulan dari
Nilai Penyusutan Per Tahun
6. Selanjutnya perhitungan penyusutan per hari yang diambil dari nilai per tahun
dengan rumus =M4/365
7. =M4/365 Merupakan rumus untuk mencari Nilai Penyusutan Per Hari dari
Nilai Penyusutan Per Tahun
HASIL PEKERJAAN

HASIL DARI
INVENTARIS
BARANG ADALAH
SEBAGAI BERIKUT
:
TERIMA
KASIH

Anda mungkin juga menyukai