Anda di halaman 1dari 12

Vonny Wijaya

10505242

MOTIVASI BELAJAR PADA


PELAJAR SMP YANG
MENGALAMI BULLYING
DARI TEMAN SEKOLAHNYA
BAB I

MOTIVASI
BULLYING
BELAJATR

PELAJAR
SMP
Pertanyaan penelitian

1. Bagaimana gambaran bullying yang dialami


oleh pelajar SMP?
2. Bagaimana motivasi belajar pada pelajar
SMP yang mengalami bullying dari teman
sekolahnya?
3. Mengapa subjek memiliki motivasi pelajar
yang seperti itu?
BAB II
Tinjauan Pustaka

• Motivasi Belajar
Suatu dorongan atau semangat untuk
melakukan kegiatan belajar yang
ditimbulkan karena dua faktor yang
mendukung yaitu faktor internal dan faktor
eksternal pada siswa untuk memberikan
perubahan tingkah laku pada diri individu
demi mencapai tujuan belajar.
• Aspek-aspek motivasi
belajar • Hal-hal yang
a. Memiliki sejumlah usaha, mempengaruhi
berkerja keras dan motivasi belajar
menghabiskan waktu untuk
belajar. a. Budaya
b. Tekun terhadap tugas, b. Keluarga
berkonsentrasi terhadap
tugas dan tidak mudah c. Sekolah
menyerah.
c. Tanggung Jawab
d. Anak itu sendiri
d. Menetapkan tujuan yang
realistis
e. Waktu penyelesaian tugas
f. Memperhatikan umpan
balik
Bullying

suatu tindak kekerasan yang disengaja


untuk menyakiti, mengancam,menakut-
nakuti atau membuat seseorang atau
kelompok dalam keadaan tidak nyaman
secara fisik dan psikis terhadap orang
lain yang tidak dapat mempertahankan
diri dalam kurun waktu tertentu dan
biasanya bullying ini dilakukan secara
sendiri atau kelompok.
Bentuk-bentuk bullying
• Kontak Fisik Langsung
=> Memukul, mendorong, menjambak dll
• Kontak Verbal Langsung
=> Mengancam, mempermalukan, merendahkan ( put-
downs ), dll
• Perilaku non-Verbal Langsung
=> Melihat dengan sinis, menjulurkan lidah, dll
• Perilaku- non-Verbal tidak Langsung
=> Mendiamkan seseorang, memanipulasi, dll
• Pelecehan seksual
=> Dapat dikategorikan perilaku agresi fisik atau
verbal
BAB III
Metodologi Penelitian
a. Metodologi yang dipilih adalah penelitian
kualitatif berjenis studi kasus, karena
permasalahan yang akan di teliti merupakan
suatu kasus yang unik dan sangat spesifik.
b. Subjek penelitian
1. karakteristik subjek
=> pelajar SMP yang mengalami bullying
2. jumlah subjek
=> satu orang
c. Tahapan penelitian
1. tahap persiapan penelitian : menemtukan
subjek -> menyusun panduan wawancara
2. tahap pelaksanaan penelitian
3. laporan penelitian
d. Teknik Pengumpulan Data
1. wawancara : bentuk wawancara yang
digunakan adalah wawancara dengan pedoman
umum/
2. observasi : menggunakan observasi non
partisipan
BAB IV
HASIL
• Berdasarkan hasil yang di perolah bahwa
subjek mengalami bullying dari teman
sekolahnya yang berupa perlakuan kontak
fisik langsung, kontak verbal langsung,
kperilaku non-verbal langsung, perilaku non-
verbal tidak langsung dan pelecehan
seksual
• Motivasi belajar subjekpun memenuhi
aspek-aspek sebagai berikut :
1. Memiliki sejumlah usaha dalam belajar
seperti selalu mengerjakan tugas
sepulang sekolah.
2. Tekun terhadap yugas yang diberikan
oleh sekolah dan dapat berkonsentrasi
dalam belajar
3. Mempunyai tanggung jawab
4. Menetapkan tujuan yang realistis
5. Waktu penyelesaian tugas
6. Memperhatikan umpan balik
• Dan hal-hal yang mempengaruhi belajar
subjek adalah seperti : budaya, keluarga,
sekolah dan dirinya sendiri

Anda mungkin juga menyukai