Anda di halaman 1dari 30

PERJUANGAN

MENGHADAPI
ANCAMAN
DISINTEGRASI BANGSA
1948 - 1965
SEPARATIS
KARNA
PERJUANGAN IDEOLOGI

MENGHADAPI
ANCAMAN
DISINTEGRASI BANGSA
1948 - 1965 SEPARATIS
KARNA
KEPENTINGAN
SEPARATIS
KARNA
IDEOLOGI
SEPARATIS KARNA IDEOLOGI

PKI MADIUN 1948

DI/TII

G30S PKI
PKI MADIUN 1948
PKI merupakan partai politik pertama yang didirikan sesudah proklamasi.Sejak merdeka sampai awal
tahun 1948, PKI masih bersikap mendukung pemerintah, yang kebetulan memang dikuasai oleh
golongan kiri. Namun ketika golongan kiri terlempar dari pemerintahan, PKI menjadi partai oposisi dan
bergabung dengan partai serta organisasi kiri lainnya dalam Front Demokrasi Rakyat (FDR) yang
didirikan Amir Syarifuddin pada bulan Februari 1948.

Pada awal September 1948 pimpinan PKI dipegang Muso. Ia membawa PKI ke dalam pemberontakan
bersenjata yang dicetuskan di Madiun pada tanggal 18 September 1948.

Alasan utamanya tentu bersifat ideologis, dimana mereka memiliki cita-cita ingin menjadikan Indonesia sebagai negara
komunis. Berbagai upaya dilakukan oleh PKI untuk meraih kekuasaan. Di bawah pimpinan Muso, PKI berhasil menarik
partai dan organisasi kiri dalam FDR bergabung ke dalam PKi

Pemerintah Indonesia telah melakukan upaya-upaya diplomasi dengan Muso, bahkan sampai
mengikutsertakan tokoh-tokoh kiri yang lain, yaitu Tan Malaka, untuk meredam gerak ofensif PKI Muso.
PKI MADIUN 1948

Namun kondisi politik sudah terlampau panas, sehingga pada pertengahan


September 1948, pertempuran antara kekuatan-kekuatan bersenjata yang
memihak PKI dengan TNI mulai meletus. PKI dan kelompok pendukungnya
kemudian memusatkan diri di Madiun. Muso pun kemudian pada tanggal 18
September 1948 memproklamirkan Republik Soviet Indonesia.

Dan pada akhirnya pemerintah yang dipelopori Divisi Siliwangi kemudian berhasil
mendesak mundur pemberontak. Puncaknya adalah ketika Muso tewas
tertembak. Amir Syarifuddin juga tertangkap. Ia akhirnya dijatuhi hukuman mati. 

Ribuan orang tewas dan ditangkap pemerintah akibat pemberontakan Madiun ini.


PKI MADIUN 1948
KETUA PKI KETUA FDR

Muso Manowar Emir Syarifudin


PKI MADIUN 1948
LATAR BELAKANG PROGRAM RERA(REKONTRUKSI DAN RASIONALISASI) ANGKATAN
PERANG YANG MEMBUAT KADER KOMUNIS DI TNI MENJADI
BERKURANG.

WHEN 18 SEPTEMBER 1948

TUJUAN MENDIRIKAN NEGARA KOMUNIS DI INDONESIA

PEMIMPIN AMIR SYARIFUDIN (F.D.R) MUSSO (P.K.I)

GERAKAN OPERASI MILITER I (GOM I ) YANG DI PIMPIN


PENUMPASAN OLEH KOLONEL GATOT SUBROTO DAN KOLONEL
SUNGKONO
SEPARATIS KARNA IDEOLOGI

PKI MADIUN 1948

DI/TII

G30S PKI
DI/TII [ DARUL ISLAM ] [ TENTARA ISLAM INDONESIA ]
Kartosuwiryo Amir fatah Kahar Muzakar Daud Breuh Ibnu Hajar
WHO & WHERE JABAR JATENG MAKASAR ACEH KALSEL

WHEN 07/08/49 23/08/49 07/08/53 20/09/53 OKT 1950

persamaan
KetidakPuasan K.G.S.S penurunan
WHY ideologi amir pembentukan
atas perjanjian ingin masuk status aceh
dan K.R.Y.T
renvile apris. jadi kresidenan
kartosuwiryo

Bratayudha O.M gerakan Musyawarah


PENUMPASAN benteng Operasi militer Operasi
Pagar Betis Kerukunan
negara tumpas Militer 1963
Rakyat aceh
SEPARATIS KARNA IDEOLOGI

PKI MADIUN 1948

DI/TII

G30S PKI
G30S PKI
G30S PKI ATAU GERAKAN 30 SEPTEMBER MERUPAKAN PERISTIWA YANG TERJADI PADA 30
SEPTEMBER 1965.
GERAKAN INI MENGAKIBATKAN KORBAN DIMANA ADA 6 JENDRAL MILITER DAN 1 PANGLIMA
BESERTA BEBERAPA KERABATNYA PUN IKUT DIBUNUH DAN SEBAGIAN DARI MEREKA JASADNYA
DIMASUKKAN KEDALAM LUBANG BUAYA.

LATAR BELAKANG DAN DALANGNYA PUN MASIH BELUM DIKETAHUI NAMUN ADA BEBERAPA TEORI
PARA AHLI YAITU.
1.PKI MENURUT NUGROHO NOTOSUSANTO DAN ISMAIL SALEH

2.CIA MENURUT PETER DALE SCOTT

3.KONFLIK ANGKATAN DARAT MENURUT BENEDICT ANDERSON DAN RUTH MC.VEY

4.SOEKARNO MENURUT ANTONIO DAKE DAN JOHN HUGHES

5.SOEHARTO MENURUT KOLONEL ABDUL LATIEF

6.KUDETA MERANGKAK MPRS MENURUT SUWOTO MULYOSUDARMO

7.TEORI CHAOS (TIDAK ADA DALANG UTAMA) MENURUT JOHN D.LEGGE

8.PERTEMUAN ANTARA KEPENTINGAN INGGRIS-AS DI MALAYSIA MENURUT GREG POULGREN


G30S PKI
FAKTOR TERJADINYA G30S PKI
1.FAKTOR EKONOMI
HAMPIR SAMA DENGAN PERMASALAHAN DINEGARA LAIN FAKTOR EKONOMI TENTU MENJADI ALASAN
PEMBENARAN KUDETA YANG DILAKUKAN OLEH PKI KARNA MEMANG PADA SAAT ITU EKONOMI
DIINDONESIA SEDANG DALAM KEADAN TERPURUK MEMASUKI TAHUN 1965. HAL INI MEMBUAT
KEPERCAYAAN KEPD PRESIDEN SOEKARNO MENJADI BERKURANG.
2.KARNA USULAN ANGKATAN KE 5 PKI YANG DITOLAK
PD TAHUN 1965 PENDUKUNG PKI TELAH SAMPAI PD PUNCAKNYA DMN PENGIKUT SAMPAI SIMPATI PKI
TELAH MASUK SAMPAI SETIAP ELEMENT MASYARAKAT MEREKA JG MEMILIKI HUBUNGAN BAIK
DENGAN PEMERINTAH DAN SOEKARNO MRK PUN BERANI MNGUSULKAN KE PAK SOEKARNO UNTUK
MENAMBAHKAN ANGKATAN MILITER KE 5 DMN NANTINYA MRK DILUAR PENGAWASANDARI TNI HAL INI
TENTU MEMBUAT KECURIGAAN TNI TERHADAP PKI,JD USULAN ITU PUN DITOLAK.
3.KARNA PRESIEN SOEKARNO ITU SEDANG SAKIT
TENTUSAJA HAL INI MENYEBABKAN KECEMASAN DAN RUMOR PEREBUTAN KEKUASAAN BILA PRESIDEN
SOEKARNO AKAN MENINGGAL SEHINGGA KETUA PKI D.N AIDIT MERASA HAL INI ADALAH WAKTU YANG
TEPAT DMN KOMANDO TERTINGGI SEDANG KOSONG.
G30S PKI
PENUMPASAN DAMPAK PASCA G30S PKI

TNI di bawah pimpinan Jendral Soeharto


mereka langsung bergerak untuk membalas
1.Lahir kekuatan politik baru yaitu
aksi biadap yang dilakukan oleh pki. militer angkatan darat yang
nantinya berada dibawah komando
dari presiden Soeharto yang
D.N Aidit ditembak Di Boyolali. menggantikan bung karno.

Kolonel Untung berhasil di tangkap 2.Sejak tragedi g30s pki,


sisa pengikut dan juga
Serta dillakukan operasi besar besaran pendukung pki terus dicari
seperti Operasi Merapi dibawah pimpin
SARWO EDHI WIBOWO dan Operasi Trisula
dan kekuatan politik
A di Blitar yang di pimpin kolonel MUH pki telah hancur.
YAMIN dan kolonel WATERMIN.
G30S PKI
PAHLAWAN REVOLUSI

1.Mayjen Soetojo Siswomiharjo


2.Letjen R.Soeprapto
3.Letjen S.Parman
4.Letjen M.T Hariono
5.Jendral Ahmad Yani
6.Mayjen D.I Panjaitan
7.Kapten Pierre Tenden.
SEPARATIS KARNA IDEOLOGI

PKI MADIUN 1948

DI/TII

G30S PKI
SEPARATIS
KARNA
IDEOLOGI
SEPARATIS
KARNA
PERJUANGAN IDEOLOGI

MENGHADAPI
ANCAMAN
DISINTEGRASI BANGSA
1948 - 1965 SEPARATIS
KARNA
KEPENTINGAN
SEPARATIS
KARNA
KEPENTINGAN
SEPARATIS KARNA KEPENTINGAN

APRA

ANDI AZIS

RMS
APRA (ANGKATAN PERANG RATU ADIL)
Untuk Memanfaatkan kepercayaan rakyat Indonesia kepada ramalan jayabaya
Latar Belakang
akan datangnya Ratu Adil (pemimpin yang membawa kemakmuran)

Tujuan Ingin mempertahankan pasundan sebagai Negara federal dan APRA sebagai
tentara Negara Pasundan.

Kapan 23 Januari 1950

pemimpin Raymon westerling dan sultan hamid II

Penumpasan Operasi Militer yang di laksanakan pada tahun 1950


SEPARATIS KARNA KEPENTINGAN

APRA

ANDI AZIS

RMS
ANDI AZIS

Latar Belakang Karna menolak kedatangan APRIS dari unsur TNI.

Tujuan
Mempertahankan Negara Indonesia Timur (NIT)

Kapan dan dimana APRIL 1950 MAKASAR

pemimpin
ANDI AZIZ

Penumpasan Operasi militer yang dipimpin kolonel A.E kawilarang,15 April 1950


SEPARATIS KARNA KEPENTINGAN

APRA

ANDI AZIS

RMS
RMS (Republik Maluku Selatan)
Penolakan terbentuknya NKRI dan penolakan penggabungan daerah-
Latar Belakang daerah Negara Indonesia Timur ke dalam wilayah NKRI.

Tujuan
Mendirikan Republik Maluku Selatan (RMS)

Kapan 25 APRIL 1950

pemimpin
Mr.Dr.C.R.Steven Soumokil

Penumpasan Operasi militer yang dipimpin Kolonel A.E Kawalilarang.


SEPARATIS KARNA KEPENTINGAN

APRA

ANDI AZIS

RMS
SEPARATIS
KARNA
KEPENTINGAN
SEPARATIS
KARNA
PERJUANGAN IDEOLOGI

MENGHADAPI
ANCAMAN
DISINTEGRASI BANGSA
1948 - 1965 SEPARATIS
KARNA
KEPENTINGAN
SEKIAN
SOAL

1.Apa saja pemberontakan yang mengacu pada


separatis karna ideologi ?

2.Apa saja pemberontakan yang mengacu pada


separatis karna kepentingan ?

3.Siapakah ketua PKI di madiun dan ketua FDR ?

4.Siapakah pemimpin DI/TII di jawa tengah ?

5.Tujuan Pembrontakan ANDI AZiZ ?

Anda mungkin juga menyukai

  • Bagus
    Bagus
    Dokumen12 halaman
    Bagus
    Muhammad Zidan ASDQ
    Belum ada peringkat
  • PBM 3
    PBM 3
    Dokumen9 halaman
    PBM 3
    Muhammad Zidan ASDQ
    Belum ada peringkat
  • Sejarah Tanjung Priok 1984
    Sejarah Tanjung Priok 1984
    Dokumen24 halaman
    Sejarah Tanjung Priok 1984
    Muhammad Zidan ASDQ
    Belum ada peringkat
  • EYD V (Part 1) : Brainest Indonesia
    EYD V (Part 1) : Brainest Indonesia
    Dokumen37 halaman
    EYD V (Part 1) : Brainest Indonesia
    Muhammad Zidan ASDQ
    Belum ada peringkat
  • Setingan Mikrotik
    Setingan Mikrotik
    Dokumen7 halaman
    Setingan Mikrotik
    Muhammad Zidan ASDQ
    Belum ada peringkat
  • Materi Bahasa Indonesia
    Materi Bahasa Indonesia
    Dokumen1 halaman
    Materi Bahasa Indonesia
    Muhammad Zidan ASDQ
    Belum ada peringkat
  • Verb 1
    Verb 1
    Dokumen10 halaman
    Verb 1
    Muhammad Zidan ASDQ
    Belum ada peringkat
  • Fungsi DNS Server 2
    Fungsi DNS Server 2
    Dokumen1 halaman
    Fungsi DNS Server 2
    Muhammad Zidan ASDQ
    Belum ada peringkat
  • Verb 2
    Verb 2
    Dokumen2 halaman
    Verb 2
    Muhammad Zidan ASDQ
    Belum ada peringkat
  • Koperasi Karyawan Syariah
    Koperasi Karyawan Syariah
    Dokumen2 halaman
    Koperasi Karyawan Syariah
    Muhammad Zidan ASDQ
    Belum ada peringkat
  • Rumus PK Dan PM
    Rumus PK Dan PM
    Dokumen6 halaman
    Rumus PK Dan PM
    Muhammad Zidan ASDQ
    Belum ada peringkat
  • Fungsi DNS Server
    Fungsi DNS Server
    Dokumen1 halaman
    Fungsi DNS Server
    Muhammad Zidan ASDQ
    Belum ada peringkat
  • Soal SBK
    Soal SBK
    Dokumen1 halaman
    Soal SBK
    Muhammad Zidan ASDQ
    Belum ada peringkat
  • Materi Jurusan
    Materi Jurusan
    Dokumen2 halaman
    Materi Jurusan
    Muhammad Zidan ASDQ
    Belum ada peringkat
  • Proposal Osis
    Proposal Osis
    Dokumen2 halaman
    Proposal Osis
    Muhammad Zidan ASDQ
    Belum ada peringkat