Anda di halaman 1dari 10

TUGAS

KEWIRAUSAHAAN
Memulai Usaha

PRESENTED BY
Sarnawiah, SP
GAGASAN USAHA :
USAHA TANAMAN
HIDROPONIK
• Usaha yang mulai marak dilakukan sejak tahun 2021 setelah
munculnya Covid-19
• Menggunakan modal usaha yang terbilang cukup rendah karena
tidak membutuhkan lahan.
• Resiko kehilangan setelah panen lebih kecil ketimbang bertanam
secara konensional, dan tanaman hidroponik relati memiliki nilai
jual yang lebih tinggi
• Presenter memiliki hobi dalam bertanam
• Pemilik usaha Hidroponik, terbilang masih sedikit di daerah Palopo,
terutama sekitar Kecamatan Wara Selatan

Back to Agenda
1 Memiliki tekat dan motivasi yang kuat

LANGKAH-LANGKAH 2 Menentukan ide bisnis

MEMULAI USAHA 3 Membuat rencana bisnis

TANAMAN 4 Mencari modal usaha


HIDROPONIK
5 Membangun tim

6 Promosi dan memperluas jaringan bisnis


Memiliki tekad dan motivasi yang kuat
Dalam memulai usaha Tanaman Hidroponik, tidak terlepas dari vi si, misi, dan tujuan yang i ngin dicapai.

Visi
"Menjadi pengusaha tanaman hidroponik yang dapat dipercaya memberikan sayuran dengan kualitas baik kepada konsumen"

Misi
• Mengelola usaha dengan jujur, disiplin, dan terpercaya
• Membudidayakan bibit tanaman hidroponik yang berkualitas.
• Memberikan kepuasan konsumen dengan hasil panen yang berkualitas dan daya saing yang tinggi.

Tujuan
• Melatih diri dalam menerapkan jiwa kewirausahaan serta menjadi pengusaha dengan
pribadi yang dapat dipercaya oleh konsumen.
• Menghasilkan tanamana hidroponik dengan kualitas terbaik
• Memberikan hasil panen yang yang bermutu untuk meningkatkan kepercayaan
konsumen.
Menentukan Ide Bisnis
01
Usaha Tanaman Hidroponik akan dirintis dengan nama 'SW Hidrovegan'. SW adalah
singkatan dari nama presenter (Sarnawia) dan hidrovegan dimana prensenter berfokus pada
hidroponik sayuran saja.

02
Jenis sayuran yang akan dibudidayakan ialah Selada hijau, Pakcoi, dan Basil. Dimana
benih dapat diperoleh di toko pertanian.

03
Prensenter menggunakan konsep penanaman continue/berkelanjutan yakni memproduksi
sayuran 1 minggu sekali per 1 modul setiap jenisnya

04
Usaha akan dilakukan dekat dengan rumah, menggunakan halaman rumah, atau bagian
teras. Sehingga dapat dipantau dengan baik.

05
Presenter berharap dapat bekerja sama dengan restauran, supermarket,, frozen house, dan
hotel, sebagai distributor sayuran.
Membuat Rencana Bisnis
Obj ect ive 01
Daerah usaha yaitu kelurahan Songka, belum terlalu mengenal
tanaman Hidroponik, serta jenis sayuran yang akan
dibudidayakan termasuk langkah, sehingga dapat menarik
masyarakat sekita.

Obj ect ive 02


Target pasar untuk SW Hidrovegan adalah golongan menengah
ke atas. Dimana masyarakat yang penyuka sayuran, vegetarian,
keluarga dan retail yang berada di wilayah Palopo.

Obj ect ive 03


Positioning dari SW Hidrovegan ini adalah budidaya tanaman
sayuran dengan sistem NFT (Nutrient Film Technique)
hidroponik yang menghasilkan hasil panen yang berkualitas baik
dan segar yang siap di konsumsi dan di olah kembali oleh calon
konsumen.
Obj ect ive 0 4
Peluang pasar masih sangat besar, dilihat dari jumlah usaha
hidroponik yang masih tergolong rendah, sedang jumlah peminat
tergolong tinggi, dilihat dari banyaknya rumah makan yang
membutuhkan, rumah forezen food, supermarket.
Mencari Modal Usaha
Berdasarkan hasil pencarian secara online dan observasi
lapangan, presenter memerlukan modal sebesar: ± Rp.
30.000.000 , dengan rincian:
• Biaya investasi (perlengkapan berupa alat, media, dan
perkakas hidroponik: ±Rp. 15.000.000,-
• Biasa operasional dan variabel (habis dalam 1 bulan): ±Rp
15.000.000,-

Dari pertimbangan, modal usaha dapat diperoleh dari:


• Dana pribadi berupa tabungan;
• Mencari investor;
• Mengajukan pinjaman ke Bank atau lembaga pembiayaan
Membangun Tim

• Memiliki keterampilan, pengalaman dan visi yg sejalan


• Kelola tim dg baik (motivasi, memberi ruang untuk kreatif &
inovatif, terbuka, apresiasi atas kontribusi yg baik)
Promosi dan Memperluas Jaringan Bisnis
03/
Memanfaatkan Platform
tokoh online (Shopee,
Tokopedia, Grab, Ho-jek,
01/
Tiktok dll) untuk jualan
Promosi dengan keluarga,
tetangga, dan kenalan
04/
Membuat akun media
02/ sosial SW Hidrovegan,
Diskon opening dan mengupdate setiap
selama 2-3 hari usaha kegiatan sebagai ajang
promosi
THANK YOU

Anda mungkin juga menyukai