Anda di halaman 1dari 9

Memaknai Arti

dari Sebuah Profesi


Apa Profesi yang ingin kalian tekuni di masa
yang akan datang???

Apa perbedaan profesi dengan pekerjaan?


Literasi Fiksi

Sebuah mobil ambulans yang mengangkut beberapa orang pasien sakit


jiwa terpaksa berhenti di tengah jalan karena bannya bocor. Ketika sedang
mengganti ban, Si Sopir tak sengaja menendang ke empat bautnya hingga
masuk selokan. Dengan panik Si Sopir berteriak, “Waduuuh, gimana gue
bisa pasang ban kalau bautnya hilang?”
Mendengar teriakan itu, salah seorang pasien gila nyeletuk, “Bang copotin
aja tuh satu baut dari masing-masing tiga roda lainnya. Terus pasang ke
bannya. Jadi, masing-masing ban dapat tiga baut. Ntar kalau ada toko baut,
tinggal beli empat baut.”
Mendengar usul pasien gila tersebut, Si Sopir langsung lega. “Pinter juga
Lo tapi ... kenapa Lo masuk rumah sakit jiwa sih?” Pasien itu menjawab,
“Helooooo ... plis dech, kita ini cuma gila. Bukan bego kayak Lo.”

Sumber: https://brainly.co.id/tugas/12548574
Belajar dari video 1
Belajar dari video 2
Materi apa yang berhubungan dengan topik terkait serangkaian kegiatan hari ini?
Apa itu Anekdot?
Anekdot merupakan sebuah teks berisi kritik atau
sindiran yang disampaikan dengan memuat unsur
humor atau kelucuan.
Dalam sebuah acara komedi, diperagakannlah sebuah kegiatan demonstrasi yang dilakukan
oleh beberapa orang dengan menggunakan jas alamamater. Dalam kegiatan tersebut, tampak
seorang mahasiswa mengangkat spanduk bertuliskan 'BERIKAN KAMI KEADILAN'.
Melihat spanduk tersebut, seorang pelawak menunjuk si mahasiswa, lalu berkata
"Kamu kok minta keadilan disini."
"Lalu dimana?"
"Di TPU sana!"
"Kok di TPU?"
"Ya, karena keadilan telah lama mati."
diikuti tepuk tangan oleh semua orang yang hadir dalam acara tersebut.
Berdasarkan cuplikan cerita tersebut, berikut ini pernyataan yang benar adalah ...
a. kalimat 'keadilan telah lama mati' merupakan kalimat dengan makna sebenarnya
b. kalimat 'keadilan telah lama mati' merupakan kalimat dengan makna tidak sebenarnya
c. profesi yang disindir dalam cerita tersebut adalah penegak hukum
d. profesi yang disindir dalam cerita tersebut adalah pejabat
e. profesi yang disindir dalam cerita tersebut adalah tukang gali kubur
1. Pekerjaan apa yang disinggung dalam tayangan video?
2. Apakah ada bagian dari pekerjaan dalam video yang termasuk kategori
profesi?
3. Jika memang ada, profesi apakah itu?
4. Adakah nilai humor dari video tersebut yang berhubungan dengan profesi
tertentu? Lengkapi dengan bukti.
5. Adakah sindiran dari video tersebut yang ditujukan pada profesi tertentu?
Lengkapi dengan bukti.
Pertemuan 2
Klik profesi unik.html

Anda mungkin juga menyukai