Anda di halaman 1dari 15

Meeting to promote

Etika Dalam dialogue


Komunikasi Bisnis
at the company

Disusun Oleh : Kelompok 2

Aditia Nugraha 20210510058


Afni Alifia Agustin 20210510171
Epi Liana Nurhayati 20210510345
Erni Yuliyanti Pratiwi 20210510237
Fedriansyah 20210510188
Muhammad Ikhsan Nurfalah 20210510160
Nur Iman 20210510193
Rika Oktavianti 20210510161

Here is where your presentation begins


Topik Pembahasan

01 Definisi Etika dalam


Komunikasi Bisnis 02 Etika Komunikasi

Fungsi&Tujuan Etika Dalam Prinsip-prinsip


03 Komunikasi Bisnis Organisasi 04 Etika Bisnis

Etika Berkomunikasi Dalam


05 Budaya Organisasi Internal dan
Eksternal
Definisi Etika Dalam Komunikasi Bisnis

Etika adalah nilai moral dan norma yang menjadi


pedoman, baik bagi suatu individu maupun suatu
kelompok, dalam mengatur tindakan atau
perilaku.

Komunikasi bisnis merupakan proses pertukaran


informasi, ide, dan pesan antara individu atau
kelompok dalam konteks bisnis.
Definisi Etika Dalam Komunikasi Bisnis
Definisi menurut para ahli

Joseph A. DeVito: "Etika dalam komunikasi bisnis mencakup norma-norma moral yang mengatur cara
organisasi dan individu berinteraksi, berkomunikasi, dan melakukan bisnis dalam cara yang jujur,
adil, dan bertanggung jawab."

Roger A. Arnold: "Etika dalam komunikasi bisnis adalah tentang mengambil keputusan yang benar dan
adil dalam konteks komunikasi bisnis, serta mempertimbangkan dampaknya terhadap semua
pemangku kepentingan."

Philip B. Bedient dan J. David Martinson: "Etika dalam komunikasi bisnis adalah pemahaman dan
penerapan prinsip-prinsip moral dalam proses komunikasi bisnis, termasuk integritas, kejujuran, dan
pertanggungjawaban."
Definisi Etika Dalam Komunikasi Bisnis
Definisi menurut para ahli

Velasquez, Andre, Shanks, dan Meyer: "Etika komunikasi bisnis mencakup penilaian moral tentang apa yang
merupakan komunikasi yang benar dan salah dalam lingkungan bisnis, serta mempromosikan komunikasi yang
jujur, adil, dan bertanggung jawab.

Desmond Morris, seorang pakar etika komunikasi bisnis, mengatakan bahwa etika komunikasi bisnis merupakan
tindakan yang melibatkan penggunaan kata-kata dan perilaku yang tertib serta menghormati pihak lain. Ia
menekankan pentingnya menjaga integritas dalam berkomunikasi, baik dalam bentuk tertulis maupun lisan.

Etika dalam komunikasi bisnis adalah seperangkat prinsip dan nilai-nilai yang mengatur perilaku dan interaksi
antara individu atau organisasi dalam konteks bisnis, seperti pelanggan, karyawan, mitra bisnis, dan
masyarakat umum.
Etika Komunikasi

Fokus pada lawan Fokus pada Saling menghargai&


bicara masalah/topik menghormati antara
komunikan dan komunikator

Hindari menimpali
atau menyela Menyampaikan pesan/informasi dengan
pembicaraan bahasa yang baik dan benar sesuai
dengan konteks kepentingan
Fungsi Etika Dalam Komunikasi Bisnis Organisasi
 Sebagai landasan moral dalam membangun hubungan. dengan pihak bisnis karena akan
berkomunikasi dengan bahasa yang baik, berprilaku sopan saat sedang berbicara.

 Sebagai panduan dalam menjalin komunikasi. Panduan ini meliputi penggunaan bahasa, baik
komunikasi secara lisan maupun tertulis, hingga,.

 Untuk memastikan bahwa pesan-pesan bisnis yang dikirimkan dan diterima adalah pesan-pesan
bisnis yang bersifat netral. Serta berperan penting dalam menguatkan atau memperkaya budaya
organisasi atau perusahaan.

 Menciptakan suasana profesional, saling menghormati dan meningkatkan komunikasi yang bisa
membangun citra yang baik.
Tujuan Etika Dalam Komunikasi Bisnis Organisasi

 Agar pesan atauinformasi bisnis yang disampaikan bisa dipahami dengan baik
dan benar., baik kepada pihak internal maupun eksternal.

 Untuk memengaruhi serta meyakinkan orang lain. Pada prinsipnya, persuasi


dilakukan dengan menyampaikan informasi saat kedua belah pihak telah
memahami dan sepakat untuk melakukan hal yang penting.

 Untuk membentuk hubungan kerja yang baik dan menghindari kesalahpahaman


antara pengirim dan penerima pesan.

 Meningkatkan produktivitas dalam lingkungan kerja.


Prinsip-Prinsip Etika Bisnis

Prinsip Prinsip Prinsip Saling


Kejujuran Otonomi menguntungkan

Prinsip Prinsip
Keadilan Integritas
Moral
Etika Berkomunikasi Dalam Budaya Organisasi
Internal

Komunikasi internal dalam sebuah organisasi melibatkan


pertukaran informasi, ide, instruksi, atau pesan formal dan informal.
Pertukaran internal antara karyawan dan manajemen di berbagai
tingkatan.

Komunikasi Internal
Komunikasi Internal (ke atas) (ke bawah)
Melibatkan pendekatan manajemen dari bawah
Informasi mengalir dari manajemen puncak ke
ke atas. Di sini, informasi mengalir dari
karyawan dalam suatu organisasi, seperti
bawahan ke manajer atau siapa pun yang
penyampaian instruksi atau tugas.
berada di tingkat hierarki.
Etika Berkomunikasi Dalam Budaya Organisasi
Internal
• Gunakan bahasa yang baik dan benar atau sesuai dengan konteks baik
ketika komunikasi secara langsung ataupun tidak langsung kepada atasan
atau bawahan.

• Berhati-hati dalam menggunakan bahasa tubuh dan ekpresi wajah agar tidak
menyinggung lawan bicara, misalnya kepada bawahan tidak seperti
merendahkan dan kepada atasan tidak seperti meremehkan.

• Pengiriman pesan baik melalui chat telepon atau email dan sejenisnya harus
tetap memperhatikan waktu operasional kerja kecuali untuk hal yang urgent

• Intonasi suara harus jelas untuk meminimalisir terjadinya kesalahpahaman


informasi.

• Perlu untuk memiliki rasa antusias ketika berkomunikasi baik itu dengan
atasan maupun bawahan agar komunikasi berjalan dengan nyaman layaknya
partner kerja
Etika Berkomunikasi Dalam Budaya Organisasi
Eksternal

Konsep Tujuan
Etika komunikasi eksternal adalah sikap atau Tujuan utama etika komunikasi eksternal
upaya organisasi untuk berkomunikasi dengan adalah untuk memformat dan menyajikan
orang-orang dan organisasi eksternal lainnya informasi dengan cara yang mencerminkan
tentang bisnis mereka, produk, dan/atau perusahaan secara positif. Organisasi berupaya
layanannya untuk menciptakan serta menjaga hubungan
harmonis antara perusahaan dengan publiknya.
Etika Berkomunikasi Dalam Budaya Organisasi
Eksternal

a. Dalam menyampaikan informasi atau pesan harus berdasarkan pada


kebutuhan atau kepentingan sebagai sasaran tujuan bisnis, jelas dan rinci tetapi
tidak bertele-tele untuk meminimalisir terjadinya kesalahpahaman.

b. Organisasi sebagai komunikator sekaligus mediator berupaya membentuk


sikap dan pendapat yang positif dari pihak eksternal lainnya dengan menjaga
kesopanan dan tata krama ketika sedang berbicara agar citra
organisasi/perusahaan tetap terjaga.

d. Prosedur penyampaian ide gagasan atau pendapat terutama saat


pengambilan keputusan harus didasari dengan prinsip saling menghargai dan
menghormati diantara pihak eksternal .
Kesimpulan
● Etika dalam komunikasi bisnis adalah seperangkat prinsip dan nilai-nilai yang
mengatur perilaku dan interaksi antara individu atau organisasi dalam konteks
bisnis, seperti pelanggan, karyawan, mitra bisnis, dan masyarakat umum.

● Dalam penerapannya terdapat prinsip-prinsip etika yang dapat menjadi pedoman


dalam komunikasi bisnis seperti kejujuran , otonomi, keadilan ,integritas moral dan
saling menguntungkan.

● Pada komunikasi bisnis kita harus menerapkan etika yang sesuai ketika berinteraksi
dalam lingkup organisasi internal maupun lingkup eksternal.
Thanks! Do you have any questions?
youremail@freepik.com
+34 654 321 432
yourwebsite.com

CREDITS: This presentation template was created by Slidesgo, and includes


icons by Flaticon, and infographics & images by Freepik

Please keep this slide for attribution

Anda mungkin juga menyukai