Anda di halaman 1dari 10

Standar Kompetensi

Kemandirian Peserta Didik


pada Sekolah Menengah
Kejuruan
Kelompok 2
Nurul Huda (22110044)
Ronita Aulia Marshella (22110159)
Muhammad Badlowi Ridho (22110161)
Pengertian SKKPD

Standar Kompetensi Kemandirian Peserta


Didik atau yang disingkat SKKPD adalah
standar kompetensi yang harus dicapai
oleh peserta didik mulai tingkat dasar (SD)
sampai dengan perguruan tinggi.

!
Aspek Perkembangan SMA/SMK
11
Landasan Hidup Religius
Landasan Perilaku Etis
Kematangan Emosi
Kematangan Intelektual
Kesadaran Tanggung Jawab Sosial
Kesadaran Gender
Pengembangan Diri
Wawasan dan Kesiapan Karir
Perilaku kewirausahaan (kemandirian perilaku ekonomis)
Kematangan Hubungan dengan Teman Sebaya
Kesiapan Diri untuk Menikah dan Berkeluarga
Tugas perkembangan peserta didik
usia SMA/ MA/ SMK

Sama, hanya karena orientasi pendidikannya yang berbeda.


01

SMK yang merupakan sekolah berbasis kejuruan pelayanan


02 bimbingan dan konseling untuk bidang karir mendapatkan
prioritas lebih dibandingkan yang lainnya.
Rumusan Standar Kompetensi Kemandirian Peserta Didik pada
Sekolah Menengah Kejuruan
Internalisasi Tujuan
No Aspek Perkembangan
Pengenalan Akomodasi Tindakan
.

1. Lingkungan Hidup Mempelajari hal Mengembangkan Melaksanakan ibadah


Religious ihwal ibadah pemikiran tentang atas keyakinan sendiri
kehidupan beragama disertai sikap toleransi
2. Mengenal keragaman Mengenal Menghargai Berperilaku atas dasar
sumber norma yang keragaman sumber Keragaman sumber keputusan yang
berlaku di masyaraakat norma yang berlaku norma sebagai mempertimbangkan
di masyarakat rujukan pengambilan aspek-aspek etis
keputusan
3. Kematangan emosi Mempelajari cara- Bersikap toleran Mengekspresikan
cara menghindari terhadap ragam perasaan dalam cara-
konflik dengan orang ekspresi perasaan diri cara yang
lain sendiri dan orang lain bebas,terbuka dan tidak
menimbulkan konflik
Rumusan Standar Kompetensi Kemandirian Peserta Didik pada
Sekolah Menengah Kejuruan
Internalisasi Tujuan
No Aspek Perkembangan
Pengenalan Akomodasi Tindakan
.

4. Kematangan Intelektual Mempelajari hal Mengembangkan Berinteraksi dengan


ihwal ibadah pemikiran tentang orang lain atas dasar
kehidupan beragama kesamaan
5. Kesadaran Tanggung Mempelajari Menyadari nilai-nilai Menyadari nilai-nilai
Jawab Sosial keragaman persahabatan dan persahabatan dan
interaksi sosial keharmonisan dalam keharmonisan dalam
konteks keragaman konteks keragaman
interaksi sosial interaksi sosial
6. Kesadaran Gender Mempelajari Menghargai keragaman Berkolaborasi secara
perilaku kolaborasi peraan laki-laki atau harmonis dengan lain
antar jenis dalam perempuan sebagai jenis dalam keragaman
ragam kehidupan aset kolaborasi dan peran
keharmonisan hidup
Rumusan Standar Kompetensi Kemandirian Peserta Didik pada
Sekolah Menengah Kejuruan
Internalisasi Tujuan
No Aspek Perkembangan
Pengenalan Akomodasi Tindakan
.

7. Pengembangan Diri Mempelajari keunikan Menerima keunikan diri Berinteraksi dengan


diri dalam konteks dengan segala orang lain atas dasar
kehidupan sosial kelebihan dan kesamaan
kekurangannya
8. Perilaku Mengenal nilai-nilai Menyadari manfaat Membiasakan diri hidup
Kewirausahaan perilaku hemat, ulet perilaku hemat, ulet dan hemat, ulet dan
(Kemandirian Perilaku dan kompetitif dalam kompetitif dalam kompetitif dalam
Ekonomis) kehidupan sehari-hari kehidupan sehari-hari kehidupan sehari-hari
9. Wawasan dan Mengekspreikan ragam Menyadari keragaman Mengidentifikasi ragam
Kesiapan Karir pekerjaan, pendidikan nilai, persyaratan dan alternatif pekerjaan,
dan aktivitas dalam aktivitas yang menuntut Pendidikan dan aktivitas
kemampuan diri pemenuhan yang mengandung
kemampuan tertentu relevansi dengan
Rumusan Standar Kompetensi Kemandirian Peserta Didik pada
Sekolah Menengah Kejuruan
Internalisasi Tujuan
No. Aspek Perkembangan
Pengenalan Akomodasi Tindakan

10. Kematangan hubungan Mempelajari norma- Menyadari Bekerja sama dengan


dengan teman sebaya norma pergaulan keragaman latar teman sebaya yang
dengan teman belakang teman beragam latar
sebaya yang sebaya yang belakangnya
beragam latar mendasari pergaulan
bekakangnya
Thanks!
Do you have any questions?

Anda mungkin juga menyukai