Anda di halaman 1dari 29

Elektrokimia

Santi Febri Arianti


Sel Volta
• Katoda positif, anoda negatif
• Anoda oksidasi, katoda reduksi
Contoh Soal
Suatu sel volta dikonstruksi dari ½ sel dengan batang kadmium
dicelupkan ke dalam larutan kadmium nitrat.
Cd(NO3)2 dan ½ sel yang lain adalah batang perak dicelupkan
ke dalam larutan perak nitrat AgNO3.
Kedua ½ sel dihubungkan oleh jembatan garam. Ion perak
direduksi selama operasi sel ini.
• Gambarkan bangunan sel tersebut.
• Tandai anoda dan katoda, tunjukkan hubungan ½ reaksi ini
pada elektroda.
• Tunjukkan aliran elektron dalam sirkuit eksternal, tandai
muatan elektroda, dan arah migrasi kation dalam ½ sel.
Notasi Sel Volta
Contoh notasi pada sel volta di atas:
Zn(s)| Zn2+(aq) || Cu2+(aq)|Cu(s)
Anoda Jembatan Katoda
Oksidasi Garam Reduksi
Terminal sel:
Zn(s)| Zn2+(aq)
Terminal Batas Elektrolit
anoda fasa anoda
Elektroda Hidrogen
• ½ reaksi katoda:
2H+(aq) + 2e’ H2(g) Elektroda
inert
• Notasi: Digunakan
H+(aq) | H2(g)| H2(g) jika kedua
setengah-
sel bersifat
larut

• Contoh lain notasi untuk katoda:


Cl2(g) | Cl-(aq) | Pt Cl2(g)+2e’ Cl-(aq)
Fe3+(aq),Fe2+(aq) | Pt Fe3+(aq)+e’ Fe2+(aq)
Cd2+(aq) | Cd(s) Cd2+(aq) )+2e’ Cd(s)
Contoh Soal
Tuliskan reaksi sel untuk sel volta berikut:
a) TI(s) |TI(aq) || Sn2+(aq) | Sn(s)
b) Zn(s) | Zn2+(aq) || Fe2+(aq),Fe2+(aq) | Pt
Daya Gerak Listrik (DGL)

W = Kerja listrik(Joule)
Q = Muatan (Coulomb)
I = Arus listrik (A)
= Perbedaan potensial (Volt atau J/C)
Contoh Soal
6 buah batere mengalirkan arus 1 A untuk
periode 1 jam. Hitung kerja listrik teoritis yang
dihasilkan dan muatan total, Q dalam satuan
Coulomb yang dilewatkan melalui sirkuit.
Muatan Faraday
Hk Faraday:
1. Dalam tiap sel, massa zat yang dikonsumsi pada
elektroda besarnya proporsional dengan muatan
listrik yang dilewatkan melalui sel .
2. Berat ekivalen dari zat yang dikonsumsi berbeda bila
muatan listrik yang dilewatkan melalui sel berbeda.
Muatan e’ = 1,60218.10-19C, sehingga muatan untuk 1
mol e’:

Sehingga:
DGL sel
Potensial Elektroda Standar
DGL sel standar = DGL sel volta yang beroperasi pada
keadaan standar konsentransi larutan 1M, tekanan gas
1 atm dan suhu 25oC
Zn(s) | Zn2+(aq) || H+(aq) | H2(g) | Pt
0,76V

Zn(s) Zn2+(aq) + 2e’ 2H+(aq) + 2e’ H2 (g)


Kekuatan Zat Pengoksidasi & Pereduksi

Pada reaksi spontan,


zat pengoksidasi
yang lebih kuat akan
berada pada ruas
pereaksi
Contoh Soal
1. Andaikan reaksi:
Zn2+(aq) + Fe2+(aq) Zn(s) + Fe3+(aq)
Apakah reaksi berlangsung spontan dalam
arah yang ditunjukkan oleh persamaan kimia
pada keadaan standar?
2. Hitung DGL standar dari sel berikut pada 25oC
menggunakan potensial elektroda standar.
Al(s)|Al3+(aq)|| Fe2+(aq)|Fe(s)
DGL Sel dan Energi Bebas
ΔG° = -nFΕ°cell

n = jumlah mol elektron yang dilewatkan melalui


sirkuit eksternal sel volta ketika dioperasikan
secara reversibel
F = Konstanta Faraday, 96,500 C/mol e-
Contoh Soal
• DGL sel volta dengan reaksi sel:
Hg22+(aq) +H2(g) 2Hg(l) + 2H+(aq)
adalah 0,65 V.
Hitung kerja listrik maksimum sel bila 0,5 g H2
dikonsumsi.
Kebergantungan DGL pada Konsentrasi
Persamaan Nerst

G = G° + RT ln Q
–nFE = nFE° + RT ln Q
 RT 
EE  ln Q
nF
When the temperature is 298 K and ln is converted to log,

0.0592 log Q

EE 
n
Contoh Soal
Terangkan sel yang didasarkan pada setengah reaksi
berikut:
• VO2+(aq) + 2H+(aq) + e’ VO2+(aq) + H2O(l) Eo = 1 V
• Zn2+(aq) + 2e’ Zn(s) Eo = -0,76V
Dengan:
T = 298K
[VO2+] = 2,0 M [VO2+] = 1,0.10-2 M
[H+] = 0,50 M [Zn2+] = 1,0.10-1 M
Penentuan pH

𝐸 𝑠𝑒𝑙
𝑝𝐻 =
0 , 0592
Aplikasi Sel Volta
• Sel Kering (Batere)

Zn(s) Zn2+(aq) + 2e’ (anoda)


2MnO2(s) + 2NH4+(aq) + 2e’ Mn2O3(s) + 2OH-(aq) (katoda)
• Sel Accu

Pb(s) + HSO4-(aq) PbSO4(s) + H+(aq) + 2e’


PbO2(s) + 3H+(aq) + HSO4-(aq) + 2e’ PbSO4(s) + 2H2O(l)

• Sel Bahan Bakar


Korosi
Pencegahan Korosi
Apliklasi elektrolisis
• Untuk Memperoleh logam golongan 1A
Application: Refining
• Al2O3 is electrolyzed in cryolite, AlF6.

19.8 Practical applications of


25
electrochemistry
Application: Production of NaOH

19.8 Practical applications of


26
electrochemistry
Purification of Copper

19.8 Practical applications of


27
electrochemistry
Stokiometri Elektrolisis
• Faraday’s Equation: q = It = nF
 q = charge (coulombs, C)
 I = current (Amperes, A, or C/s)
 t = time (s)
 n = moles of electrons transferred in the process
 F = Faraday’s constant (96,500 C mol-1)
• Using units tell us how these quantities are related
Contoh Soal
• Berapa lama arus listrik 5 A harus dialirkan ke dalam sel
elektrolisis larutan Ag+ untuk mendepositkan logam
perak 10,5 gram?
• Jika larutan tembaga (II) sulfat dan larutan emas (III)
klorida dirangkaikan secara seri kemudian dielektrolisis,
setengah reaksi reduksinya adalah:
Au3+(aq) + 3e’ Au(s)
Cu2+(aq) + 2e’ Cu(s)
Berapa gram emas dan tembaga yang didepositkan bila
arus 10 A dialirkan melalui sel dalam waktu 10 menit?

Anda mungkin juga menyukai