Anda di halaman 1dari 11

Menulis landasan

teori
Dr. Tenia Wahyuningrum, M.T
Tinjauan Pustaka • Kajian pustaka merupakan kajian terhadap
penelitian-penelitian yang telah dilakukan
vs Landasan Teori
para penulis terdahulu.

• Landasan teori adalah teori-teori yang


relevan dengan penelitian yang sedang
dilakukan dan dijadikan dasar analisis untuk
menjelaskan fakta-fakta tersebut.
Tinjauan Pustaka vs Landasan Teori

• berasal dari penelitian-penelitian yang pernah • teori-teori yang relevan dengan penelitian
dilakukan,
yang dilakukan.
• dasar argumentasi melakukan penelitian,
• dasar teori yang menguatkan dilakukannya
• telaah terhadap teori atau hasil-hasil penelitian
penelitian,
sebelumnya yang berkaitan dengan masalah yang
dirumuskan. Telaah itu bisa berupa perbandingan, • telaah difokuskan pada teori-teori yang
pengontrasan, dan peletakan teori-teori itu pada
menjadi landasan penelitian.
masalah yang akan diteliti.
• diakhiri dengan hipotesis (dugaan sementara/asumsi
• tidak diakhiri dengan hipotesis
peneliti)
Judul :
Hubungan performansi website e-commerce terhadap
kepuasan pengguna

Tinjauan Pustaka : menelaah penelitian terdahulu


tentang performansi website e-commerce, tentang
kepuasan pengguna e-commerce, tentang metode
pengukuran performansi website.

Landasan Teori : menelaah teori-teori tentang


performansi website, e-commerce, kepuasan contoh
pengguna (tips : kata kunci dapat dilihat pada judul)
Teori • Teori adalah serangkaian definisi,
konstrak, konsep, asumsi dan proposisi untuk
menjelaskan fenomena atau kejadian sosial
dengan cara merumuskan hubungan antar
variabel secara sistematis. Menurut
pengertian tersebut, pengertian teori
terkandung 3 hal.

Hal pertama teori yaitu serangkaian proposisi antar


konsep-konsep yang saling berkaitan. Hal kedua yaitu
menjelaskan fenomena sosial secara sistematis dengan
cara menentukan hubungan antar konsep. Hal ketiga,
teori yaitu menjelaskan fenomena-fenomena tertentu
dengan dengan cara menentukan konsep mana yang
berkaitan dengan konsep yang lain dan seperti apa bentuk
hubungannya.
Teori merupakan seperangkat konsep (konstruk), proposisi,
definisi yang menyajikan gejala-gejala sistematis, merinci atau
menjelaskan hubungan antar variabel-variabel, dengan tujuan
menerangkan dan meramalkan gejala-gejalan tersebut,
sehingga teori mempunyai fungsi sebagai berikut ini:
• Menyediakan sebuah kerangka konsepsi
Fungsi Teori untuk penelitian, dan memberi pertimbangan
diperlukannya penyelidikan.
• Dengan teori kita bisa membuat pertanyaan
untuk penyidikan yang terinci.
• Memperlihatkan hubungan antar variabel
yang sedang diteliti.
• Kajian pustaka terdiri dari
pengidentifikasian dengan cara sistematis,
penemuan, serta analisis dokumen yang
berisi informasi yang berhubungan dengan
permasalahan penelitian.
Contoh : Hubungan performansi website e-commerce terhadap
kepuasan pengguna

• RM: Apakah ada hubungan antara performansi website e-commerce terhadap kepuasan
pengguna?
• Hipotesis: Ada Hubungan antara performansi website e-commerce terhadap kepuasan
pengguna
• Lalu gimana cara membuat atau membangun konstruksi landasan teori? Kita perlu paham
variabel-variabel penelitian. Dapat menjabarkan variabel-variabel dalam bentuk konsep
yang mendukung rumusan masalah yang disusun. Dapat menjabarkan variabel-variabel
dalam konsep sesuai hipotesis penelitian.
Contoh : Hubungan performansi website e-commerce terhadap
kepuasan pengguna
• Misalkan: Jika variabel penelitian terdiri atas variabel performansi website (x) dan
kepuasan pengguna (Y), maka konstruksi landasan teori dalam penelitian tersebut yaitu:
• Performansi website:
• Pengertian performansi website.
• Faktor-faktor yang performansi website (loading time, response time, broken link, dst)
Contoh : Hubungan performansi website e-commerce terhadap
kepuasan pengguna
• Kepuasan pengguna:
• Pengertian kepuasan pengguna.
• Faktor-faktor yang mempengaruhi kepuasan pengguna.
Terima
kasih
tenia@ittelkom-pwt.ac.id

Tenia wahyuningrum

Tenia W

@Tenia_W

Anda mungkin juga menyukai