Anda di halaman 1dari 14

Budaya Digital


Oleh :
H. Ahmad Faridi, S.HI
Budaya Digital sebagai Penguatan Karakter Berbangsa
Manusia Modern

Perkembangan Banyak belajar


Ruang Digital
manusia dan berinovasi
Kontribusi Pengguna Internet per
Wilayah dari Seluruh Pengguna Internet

Handphone


Lampu Keunggulan
Laptop
lalu lintas era digital

Internet
banking
LITERASI DIGITAL BAGI MANUSIA
MODERN

Literasi media kemampuan untuk mengakses,
mengevaluasi dan mengkomunikasikan pesan dalam
pelbagai bentuknya.

Tujuan literasi media  memberikan kontrol atas


interpretasi pesan media yang merupakan hasil
konstruksi

Dua pandangan di kalangan praktisi pendidikan


media/literasi media  kelompok proteksionis dan
preparasionis
PENGUATAN KARAKTER INDIVIDU
DALAM DIGITALISASI

Landasan
Internet Pancasila
sebagai Generasi dan Pendidikan
kebutuhan Milenial Bhineka Karakter
primer Tunggal
Ika
Digitalisasi Kebudayaan dan Teknologi
Informasi Komunikasi

 Budaya adalah gagasan dan rasa, tindakan dan karya
yang dihasilkan oleh manusia dalam kehidupan
masyarakat. Budaya juga sebuah cipta, karya, dan karsa
manusia.
(Koentjaraningrat,
2000)
Digitalisasi Kebudayaan dan Teknologi
Informasi Komunikasi

Cara media massa menyajikan ide
budaya
Media menentukan
Media membantu
Media mempelajari apa yang dipikirkan
kita
apa dan siapa yang orang lain tentang
mengidentifikasi dan
diperhitungkan di kita, dan apa
mendiskusikan kode
dunia kita, serta dipikirkan orang-
perilaku yang dapat
mengapa mereka orang “seperti kita”
diterima dalam
begitu penting memikirkan orang
masyarakat
lain

(Turow, 2018)
• pola interaksi sosial,
atau perilaku
Bentuk Budaya • apa yang harus


Praktik
dilakukan, kapan
dan dimana
• bagaimana
berinteraksi dalam
budaya tertentu

• kreasi berwujud
atau tidak berwujud
Produk dari budaya tertentu
• mencerminkan
perspektif budaya

• cenderung pada hal-


hal yang filosofis
• mewakili pandangan
Perspektif
sekelompok
masyarakat tentang
dunia
MULTIKULTURALISME, KEBHINEKAAN DAN
RUANG DEBAT YANG SEHAT

Sumber: Dokumentasi Kristianus


Nugroho, 2019
Multi
kultur


Menjaga Indonesia Negara
Keberagaman Demokratis

Ruang Debat
yang sehat

BAGAIMANA RUANG DIGITAL DAPAT
MEMPERTAHANKAN
KERAGAMAN BUDAYA INDONESIA YANG
MENGHORMATI PERBEDAAN DAN
MENCIPTAKAN RUANG DEBAT NAN
SEHAT?
MEMPRODUKSI
MEMAHAMI
KONTEN BUDAYA BERBAGI CERITA
PERUBAHAN
DALAM TENTANG SENI
MEDIA DAN
KEHIDUPAN DAN BUDAYA
BUDAYA

SEHARI-HARI
Kewajiban kita Adanya pemahaman atas
menghargai keragaman
budaya Indonesia saat untukmeminta ijin batas usia, dan perbedaan
ditampilkan di ruang terlebih dahulu kepada perilaku karena beda usia
digital pihak yang
memproduksi konten
sebelum mengekspos Adanya keyakinan
konten budaya tersebut sesuatu lebih baik dari
ke dalam sebuah media lainnya
Koteka, Upacara Kasada
di suku Tengger, “Rambu
Solok di Tana Toraja
Adanya nilai kepemilikan
Kegiatan ibadah di
Perbedaan budaya Klenteng, Penolakan
jangan dijadikan alat warga Baduy Adanya nilai dan
untuk melakukan tindak perilaku yang harus
diskriminasi. dekat dengan keluarga

Anda mungkin juga menyukai