Anda di halaman 1dari 17

Pengantar

LOGO Manajemen

Fungsi Perencanaan
Agus Fitri Yanto, S.E., M.M.
Karakteristik Perencanaan

Pengorganisasian
Perenc anaan

Pengarahan Tujuan

Pengendalian
Definisi Perencanaan - 1
Perencanaan harus dapat menjawab pertanyaan ini:
 Bagaimana? merumuskan strategi atau
cara dan prosedur bagaimana kegiatan itu
dilaksanakan dengan cara yang efektif
dan efesien.
 Mengapa? merumuskan alasan-alasan
yang melatarbelakangi mengapa kegiatan
atau program itu dilaksanakan atau untuk
apa kegiatan itu dilaksanakan.
 Sumber daya pendukung? merumuskan
sumber daya apa saja yang diperlukan
agar kegiatan2 pencapain tujuan dapat
berjalan dengan sebagaimana mestinya.
Definisi Perencanaan - 2

 Bagaimana? merumuskan strategi /cara


dan prosedur bagaimana kegiatan itu
dilaksanakan dg cara yg efektif efesien.
 Mengapa? merumuskan alasan-alasan
yang melatrabelakangi mengapa kegiatan
atau program itu dilaksanakan atau untuk
apa kegiatan itu dilaksanakan.
 Sumber daya pendukung? merumuskan
sumber daya apa saja yang diperlukan
agar kegiatan2 pencapain tujuan dapat
berjalan dengan sebagaimana mestinya.
Bentuk Perencanaan

 Rencana strategis, untuk menentukan


visi, misi organisasi, menetapkan
sasaran, program kerja untuk mencapai
tujuan organisasi.

 Rencana operasional, merinci detail


pelaksanaan rencana strategis, baik
berupa rencana sekali pakai (single use
plan) dan rencana baku (standing plan)
yang dapat dipakai berulang-ulang.
Perencaaan Strategik

1. Untuk menghadai masalah-masalah


yang timbul selama ini.
2. Bagaimana memanfaatkan sumber-
sumber yang ada di masa
mendatang.
Kedua hal tersebut merupakan
perencanaan yang menentukan :

1. Kemana perusahaan akan menuju


2. Bagaimana kondisi lingkungan
3. Bagaimana perusahaan bisa sampai
kesana
 Analisa yang digunakan dikenal
dengan SWOT analisis :
1. Strenght (kekuatan-kekuatan)
2. Weaknesses (kelemahan-
kelamahan)
3. Opportunities (kesempatan-
kesempatan)
4. Threats (ancaman-ancaman)
Perencanaan strategik
ada 5 langkah :

1. Menganalisis lingkungan
2. Menganalisis organisasi
3. Menganalisis ketrampilan yang
diperlukan
4. Menilai masaah peluang yang
berkaitan dengan keputusan
strategi
5. Memilih alternatif untuk mendapat
peluang yang menguntungkan
Perencanaan strategik diakhiri
dengan dinyatakannya MISI,
TUJUAN, dan STRATEGI.
Kemudian disusun berbagai
kebijakan sebagai pedoman untuk
mencapai GOAL yang telah
ditetapkan.
Implementasi
Perencanaan
Strategik
PRODUK

PRODUK SAAT PRODUK BARU


PASAR INI

PASAR SAAT 1) PENETRASI 2)


INI PASAR DIFERENSIASI
PRODUK PRODUK
PASAR BARU 3) 4)
PENGEMBANG DIVERSIFIKASI
AN PASAR
Manfaat Perencanaan
 Membantu para manajer untuk berorientasi ke
masa depan, mampu melihat masalah dan peluang
yg mungkin timbul dan akan dihadapi di masa datang.

 Akan meningkatkan koordinasi dalam


pengambilan keputusan, sehingga mendukung
manajer u/ selalu konsisten dengan keputusan yang
telah diambil sebelumnya.

 Perencanaan akan menekankan kepada tujuan


organisasi, mengingatkan tujuan organisasi yang
harus dicapai.
Langkah-Langkah Perencanaan

Output:
Rencana
Proses Organisasi
Perencanaan

Input: Sumber daya


(SDM, uang,
material, mesin,
informasi)
Proses Perencanaan

• Menyatakan Tujuan Organisasi


1

• Menyusun Alternatif Cara Mencapai


2 Tujuan

• Menyusun Asumsi Untuk Setiap


3 Alternatif

• Memilih Alternatif Yang Terbaik


4

• Menyusun Rencana Untuk Alternatif


5 Terpilih

• Mengubah Rencana Menjadi Tindakan


6
SYARAT MELAKUKAN PROSES
PERENCANAAN

Manajer harus mampu memiliki 4 kualifikasi


primer dalam melakukan proses perencanaan :

• Memiliki pengalaman memadai dalam


organisasi.
• Harus mampu memiliki pandangan
menyeluruh terhadap organisasi.
• Harus memiliki pengetahuan dan ketertarikan
(minat) pada trend sosial-politik, dan ekonomi
yang dapat pengaruhi masa depan organisasi.
• Harus mampu bekerja sama dg orang lain.
Evaluasi Perencanaan

• Sejauh mana tingkat keberhasilan terhadap


tujuan?

• Berapa banyak persoalan penting yang telah


dipecahkan dan apakah timbul persoalan
baru?

• Berapa besarnya pengorbanan, misa biaya


yang diperlukan u/ mencapai hasil-hasil tadi?

• Apakah ada hasil sampingan yang bermanfaat


bagi organisasi?
Perspektif Perencanaan

• Waktu
• Bidang perencanaan
• Elemen Rencana
• Karakteristik Rencana
• Unit Organisasi
LOGO

Click to edit company slogan .

Anda mungkin juga menyukai