Anda di halaman 1dari 11

KOMPETENSI GURU DALAM MENINGKATKAN MUTU PENDIDIKAN

DI SD AL MABRUR

DOSEN PENGAMPU : DRS.H. ALI BOWO


TJAHJONO. M.PD.
PENYUSUN: NIA CHAMIDAH
NIM: 21502200034
LATAR BELAKANG

• Pendidikan memiliki peran dalam membangun seluruh potensi manusia


agar menjadi subyek yang berkembang secara optimal dan bermanfaat
bagi masyarakat dan pembangunan nasional.
• Mutu Pendidikan dapat dilihat dari input, proses dan output (hasil).
• Namun dalam perjalanannya, guru memiliki keterbatasan, diantaranya;
rendahnya kualitas guru, minimnya ruang akses guru terutama dalam
hal teknologi, dan rendahnya prestasi siswa.
• Berdasarkan latar belakang tersebut, mutu pendidikan memiliki peran
penting dalam melahirkan individu dengan dukungan guru yang
kompeten.
RUMUSAN MASALAH

1. Bagaimana kondisi mutu Pendidikan di SD AL Mabrur?


2. Faktor saja yang mempengaruhi mutu Pendidikan di SD
Al-Mabrur?
3. Bagaimana upaya mutu Pendidikan di SD Al-Mabrur?
DEFINISI KOMPETENSI GURU

• Kompetensi guru adalah seperangkat penguasaan


kemampuan yang harus ada dalam diri agar dapat
mewujudkan kinerjanya secara tepat dan efektif.
MACAM-MACAM KOMPETENSI GURU

Kompetensi Kompetensi pedagogik yaitu kemampuan seorang guru dalam


Pedagogik memahami peserta didik, perancangan dan pelaksanaan pembelajaran,
pengembangan peserta didik, dan evaluasi hasil belajar peserta didik
untuk mengaktualisasi potensi yang mereka miliki.

Kompetensi Kompetensi guru yang pertama adalah kompetensi kepribadian.


Kepribadian Kompetensi kepribadian adalah kemampuan personal yang dapat
mencerminkan kepribadian seseorang yang dewasa, arif dan
berwibawa, mantap, stabil, berakhlak mulia, serta dapat menjadi
teladan yang baik bagi peserta didik.

Kepribdaian Kompetensi guru yang terakhir adalah kompetensi profesional.


Profesional Kompetensi profesional yaitu penguasaan terhadap materi
pembelajaran dengan lebih luas dan mendalam. Mencakup penguasaan
terhadap materi kurikulum mata pelajaran dan substansi ilmu yang
menaungi materi pembelajaran dan menguasai struktur serta
metodologi keilmuannya.

Kepribadian Sosial Kompetensi guru selanjutnya adalah kompetensi sosial. Kompetensi


sosial yaitu kemampuan yang dimiliki oleh seorang guru untuk
berkomunikasi dan bergaul dengan tenaga kependidikan, peserta didik,
orang tua peserta didik, dan masyarakat di sekitar sekolah.
MACAM-MACAM KOMPETENSI
GURU
Kompetens
i
Kepribadia
n

Kompetens
Kompetens
i
i Pedagogik
Profesional

Kompetens
i Sosial
FAKTOR YANG MEMPENGARUHI
KOMPETENSI GURU
• Internal : kecerdasan, ketrampilan dan kecakapan,
kemampuan dan minat, motif kepribadian dan cita-cita.

• Eksternal: lingkungan, sarana dan prasarana, kegiatan


pengembangan kompetensiguru dalam upaya untuk
meningkatkan profesionalisme guru dalam pengajaran.
KONSEP KOMPETENSI GURU

INPUT PROSES OUTPUT


KONDISI MUTU PENDIDIKAN DI
SD AL MABRUR
• Hasil observasi:
Guru menjelaskan materi dengan menggunakan metode learning by
doing (guru melaksanakan dan siswa memperagakan) kemudian siswa
menirukan.
Hasil wawancara dengan guru:
Guru memiliki kemampuan komunikasi yang jelas, dengan kompetensi
pedagogik guru dapat mengetahui kemampuan kognitif siswa, dengan
kompetensi kepribadian guru dapat menjelaskan materi dengan baik dan
professional terbukti siswa dapat mengikuti pembelajaran dan dapat
mempraktikannya.
UPAYA KOMPETENSI GURU DALAM
MENINGKATKAN MUTU PENDIDIKAN
1) kompetensi pedagogik guru dalam meningkatkan mutu pembelajaran di Sekolah telah
diterapkan oleh guru dalam proses pembelajaran dan evaluasi pembelajaran yang meliputi
tiga ranah yaitu kognitif, afektif dan psikomotorik. 2) Kompetensi profesional guru dalam
meningkatkan mutu pembelajaran yang telah diterapkan melalui kemampuan guru
menyiapkan kelas dengan suasana yang nyaman serta proses pembelajaran yang dikemas
dalam bentuk permainan, penerapan outdoor clasroom sesuai dengan kualifikasi dan
kemampuan dalam bidangnya. 3) Kompetensi kepribadian guru dalam meningkatkan mutu
pembelajaran di SD Al-Mabrur telah diterapkan melalui disiplin waktu, selalu mentaati
aturan atau kode etik guru dan bertanggung jawab atas segala tugas yang mereka ampu
selama menjadi guru. 4) Kompetensi sosial guru dalam meningkatkan mutu pembelajaran.
Ditunjukan dengan jalinan komunikasi guru dengan peserta didik melalui kegiatan belajar
mengajar, serta kegiatan diluar kelas melalui kegiatan ekstrakurikuler dan kegiatan lainnya.
Jalinan komunikasi guru dengan orang tua melalui pertemuan setiap minggunya dan tiap
semester. 5)Kemampuan guru dalam menerapkan kompetensi tersebut didukung dari
kemampuan penyiapan silabus dan RPP yang menjadi acuan penerapannya dalam proses
pembelajaran.
Sekian dan
terimakasih

Anda mungkin juga menyukai