Anda di halaman 1dari 23

KEBIJAKAN P3DN

DALAM PROSES
PENGADAAN
BARANG/JASA BIDANG
KERSEHATAN
APA ITU P3DN ( Peningkatan Penggunaan Produk Dalam Negeri)

merupakan upaya Pemerintah


untuk mendorong masyarakat agar
lebih menggunakan produk dalam
negeri dibandingkan produk impor.
Apa Perlunya P3DN?

1. Meningkatkan penyerapan produk industri dalam


negeri.
2. Penyerapan tenaga kerja.
3. Mendorong pertumbuhan ekonomi berkelanjutan.
4. Penghematan devisa.
5. Mengurangi ketergantungan produk luar negeri
melalui pengoptimalan belanja pemerintah.
6. Menciptakan bangsa Indonesia yang mandiri.
MANFAAT STRATEGIS TKDN
MENDORONG COMPARATIVE ADVANTAGE MENUJU COMPETITIVE ADVANTAGE

4
ARAHAN PRESIDEN TERKAIT PRODUK DALAM NEGERI

5
1 REGULASI
DASAR HUKUM KEWAJIBAN PENGGUNAAN PRODUK DALAM NEGERI

7
INPRES 2/2022 TENTANG PERCEPATAN P3DN DAN UMK-KOP

8
Keputusan Gubernur Jambi No. 203/Kep.Gub/Setda-PRKM-1.2/2022

Tentang: Pembentukan Tim Peningkatan Penggunaan


Produk Dalam Negeri Provinsi Jambi

Menjelaskan tentang Susunan Tim Peningkatan


Penggunaan Produk Dalam Negeri Provinsi Jambi
beserta uraian tugasnya.
DEFINISI

tkdn.kemenperin.go.id pusatp3dn@kemenperin.go.id @pusatp3dn @pusat_p3dn 021-5255509 Ext.4019 081236446344 1


0
KEWAJIBAN PENGGUNAAN PRODUK DALAM NEGERI

tkdn.kemenperin.go.id pusatp3dn@kemenperin.go.id @pusatp3dn @pusat_p3dn 021-5255509 Ext.4019 081236446344 11


2 PENGHITUNGAN TKDN
AMANAT PENGATURAN PENGHITUNGAN TKDN

tkdn.kemenperin.go.id pusatp3dn@kemenperin.go.id @pusatp3dn @pusat_p3dn 021-5255509 Ext.4019 081236446344 13


Siapa yang menentukan TKDN dan BMP?

Menteri Perindustrian, Verifikator;

Badan Sertifikasi Nasional; Sucofindo;

atau Lembaga sertifikasi lainnya.

Sementara kita adalah pengguna, dengan


memanfaatkan Daftar Inventarisasi Barang/ Jasa
Produksi Dalam Negeri.
KETENTUAN DAN TATA CARA PENGHITUNGAN
TKDN

tkdn.kemenperin.go.id pusatp3dn@kemenperin.go.id @pusatp3dn @pusat_p3dn 021-5255509 Ext.4019 081236446344 15


PERMENPERIN 46/2022

PERMENPERIN TKDN IK

Menggratiskan dan mempermudah


proses sertifikasi TKDN bagi Industri
Kecil agar bisa ikut serta dalam PBJP
dan menjadi prioritas untuk dibeli,
serta mendapatkan preferensi harga

tkdn.kemenperin.go.id pusatp3dn@kemenperin.go.id @pusatp3dn @pusat_p3dn 021-5255509 Ext.4019 081236446344 16


KLASIFIKASI INDUSTRI

• Skala Usaha:
1. Mikro
2. Kecil
3. Menengah
4. Besar
• Jika pada NIB tidak ada data
klasifikasi usaha, maka dianggap
non kecil

PP 7/2021 Pasal 35 ayat (3)


klasifikasi usaha mikro dan kecil: memiliki modal usaha
Rp0-Rp5M, tidak termasuk tanah dan bangunan

tkdn.kemenperin.go.id pusatp3dn@kemenperin.go.id @pusatp3dn @pusat_p3dn 021-5255509 Ext.4019 081236446344 17


4 DATA
TKDN

tkdn.kemenperin.go.id pusatp3dn@kemenperin.go.id @pusatp3dn @pusat_p3dn 021-5255509 Ext.4019 081236446344


PRIORITAS PENGGUNAAN PDN PADA PROSES E-PURCHASING

19
5 SANKSI

tkdn.kemenperin.go.id pusatp3dn@kemenperin.go.id @pusatp3dn @pusat_p3dn 021-5255509 Ext.4019 081236446344


Sanksi bagi yang tidak melaksanakan prinsip TKDN

1. Untuk Lembaga verifikasi (pasal 106) akan diberikan sanksi tertulis dan
pencabutan penunjukan sebagai Lembaga verifikasi independent TKDN.

2. Untuk Pejabat Pengadaan (pasal 107-108) dapat dikenakan sanksi


berupa peringaatan tertulis, Denda administrative sebesar 1% dari nilai
kontrak pengadaan barang dan jasa dengan nilai paling tinggi (Rp.
500.000.000) dan pemberhentian dari jabatan pengadaan barang dan
jasa.
3. Bagi Produsen Barang/Jasa yaitu Pencabutan sertifikat TKDN,
Pencantuman dalam daftar Hitam dan Denda administratif berupa
pengurangan pembayaran sebesar selisih antara nilai TKDN penawaran
dengan nilai TKDN pelaksanaan paling tinggi 15 % atau 3 kali nilai =
barang yang diimpor
ARAHAN PRESIDEN TERKAIT PRODUK DALAM NEGERI

22
tkdn.kemenperin.go.id pusatp3dn@kemenperin.go.id @pusatp3dn @pusat_p3dn 021-5255509 Ext.4019 081236446344

Anda mungkin juga menyukai