Anda di halaman 1dari 11

SISTEM

PERNAPASAN
PADA MANUSIA
by kelompok 1
PENGERTIAN

Mekanisme pernapasan dada adalah cara kita


bernapas sehari-hari, yaitu dengan melibatkan otot
yang berada di antara tulang rusuk. Mekanisme
pernapasan dada terbagi menjadi 3 fase, yaitu
menarik napas, bertukarnya udara, dan membuang
napas.
ORGAN
PERNAPASAN
HIDUNG LARING
FARING

TRAKEA
BRONKUS BRONKEOLUS

ALVEOLI PARU PARU


MEKANISME
PERNAPASAN Udara melalui laring, bagian atas laring, yaitu katup

01
Udara masuk melalui rongga hidung. Di sini udara
dipanaskan, dibersihkan dan di lembabkan.
03 tenggorokan dan bagian tulang rawan, akan mencegah
makanan melalui laring ketika mengunyah.

Udara melalui trakea, pipa berlapis silia yang terdiri atas

02 Udara melalui faring, di mana amandel menahan dan


menghancurkan organisme berbahaya. 04 cincin-cincin tulang rawan yang mencegah perubahan
bentuk.

Pada bagian toraks, cabang trakea menuju 2 bronkus, yang

05 dibagi lagi menjadi cabang yang lebih kecil, yaitu


bronkiolus.

Dari alveoli oksigen melewati darah Kemudian dari darah

06 ke jaringan tubuh. Karbondioksida keluar dari aliran darah


dan bergerak menuju alveoli untuk kemudian dikeluarkan.
MEKANISME PERNAPASAN
INTERNAL DAN EKSTERNAL
MEKANISME PERNAPASAN
DADA & PERUT
VOLUME UDARA
PERNAPASAN
adalah jumlah udara pernapasan yang keluar masuk melalui
sistempernapasan.Volume udara pernapasan dibedakan
menjadi 2 yaitu:

A. VOLUME TIDAL (TIDAL VOLUME)

B. VOLUME CADANGAN INSPIRASI (INSPIRATORY


RESERVE VOLUME)
KAPASITAS PARU
PARU
01. KAPASITAS INSPIRASI (KI)

02. KAPASITAS RESIDU FUNGSIONAL (KRF)

03. KAPASITAS VITAL (KV)

04. KAPASITAS TOTAL PARU PARU (KTP)


THANK YOU
TO SEE THIS PRESENTATION

Anda mungkin juga menyukai