Anda di halaman 1dari 8

TEKNOLOGI INFORMASI DAN

KOMUNIKASI
KELAS VII (TUJUH)
SEMESTER 1
SMP N 2 MENGWI
MANAJEMEN FILE DAN
FOLDER
FILE ATAU BERKAS ADALAH SEBUAH
KOLEKSI INFORMASI BERKAITAN YANG
DIBERI NAMA DAN DISIMPAN DI DALAM
SECONDARY STORAGE. BIASANYA
SEBUAH FILE MEREPRESENTASIKAN
DATA ATAU PROGRAM.
PERINTAH DALAM MANAJEMEN
FILE
Windows Explorer: Copy, Cut, Paste selain itu
ada juga Open, Read, Print dsb tergantung
dari aplikasi yang meng-asociate extensi file
yang bersangkutan.
JENIS-JENIS FILE
• TEXT FILE. YAITU URUTAN DARI KARAKTER-KARAKTER YANG
DIATUR MENJADI BARISAN DAN MUNGKIN HALAMAN.
• SOURCE FILE. YAITU URUTAN DARI BERBAGAI SUBROUTINE DAN
FUNGSI YANG MASING-MASING KEMUDIAN DIATUR SEBAGAI
DEKLARASI-DEKLARASI DIIKUTI OLEH PERNYATAAN-PERNYATAAN
YANG DAPAT DIEXECUTE.
• OBJECT FILE. YAITU URUTAN DARI BYTE-BYTE YANG DIATUR
MENJADI BLOK-BLOK YANG DAPAT DIPAHAMI OLEH PENGHUBUNG
SYSTEM.
• EXECUTABLE FILE. ADALAH KUMPULAN DARI BAGIAN-BAGIAN
KODE YANG DAPAT DIBAWA KE MEMORI DAN DIJALANKAN OLEH
LOADER.
ATRIBUT FILE
• NAMA. NAMA FILE SIMBOLIK INI ADALAH INFORMASI SATU-SATUNYA YANG
DISIMPAN DALAM FORMAT YANG DAPAT DIBACA OLEH PENGGUNA.
• IDENTIFIER. TANDA UNIK INI YANG BIASANYA MERUPAKAN SEBUAH EKSTENSI.
• JENIS. UNTUK SISTEM-SISTEM YANG MENDUKUNG JENIS FILE YANG BERBEDA.
• LOKASI. PENUNJUK PADA SEBUAH DEVICE DAN PADA LOKASI FILE PADA DEVICE
TERSEBUT.
• UKURAN. UKURAN DARI SEBUAH FILE (DALAM BYTES, WORDS, ATAU BLOCKS) DAN
MUNGKIN UKURAN MAKSIMUM DIMASUKKAN DALAM ATRIBUT INI JUGA.
• PROTEKSI. MENENTUKAN SIAPA YANG DAPAT MELAKUKAN READ, WRITE, EXECUTE,
DAN LAINNYA.
• WAKTU DAN IDENTIFIKASI PENGGUNA. UNTUK PEMBUATAN FILE, MODIFIKASI
TERAKHIR, DAN PENGGUNAAN TERAKHIR. DATA-DATA INI DAPAT BERGUNA UNTUK
PROTEKSI, KEAMANAN, DAN MONITORING PENGGUNAAN.
EKSTENSI FILE

• EXECUTABLE EXE, COM, BIN, • LIBRARY LIB, A, SO,


ATAU TIDAK ADA • PRINT/VIEW PS,PDF, JPG
• OBJECT OBJ, O • ARCHIVE ARC, ZIP, TAR, RAR
• SOURCE CODE C, CC, JAVA, PAS, •
MULTIMEDIA MPEG, MOV, RM,
ASM 3GP
• BATCH BAT, SH • GAMBAR BMP, JPG, GIF, PNG
• TEXT TXT, DOC • HALAMAN WEB HTM, HTML,
• WORD WP, TEX, RTF, DOC PHP, ASP
PERTANYAAN???
EVALUASI.

Anda mungkin juga menyukai