Anda di halaman 1dari 13

Pengantar Jaringan Komputer

Switching (2)

Jurusan Teknik Informatika Fakultas Teknik Universitas Negeri Gorontalo


Definisi VLAN

VLAN adalah pengelompokan logikal dari user


dan sumber daya network yang terhubung ke
port-port yang telah ditentukan secara
administratif pada sebuah switch (Lammle, 2004)

Jurusan Teknik Informatika Fakultas Teknik Universitas Negeri Gorontalo


Aktifitas VLAN

Sebuah VLAN diperlakukan seperti subnet


atau broadcast domain-nya sendiri, yang
berarti frame-frame yang di-broadcast pada
sebuah network hanya di-switch atau
dialihkan diantara port-port yang
dikelompokkan secara logikal di dalam
VLAN yang sama

Jurusan Teknik Informatika Fakultas Teknik Universitas Negeri Gorontalo


VLAN & Non-VLAN

Jurusan Teknik Informatika Fakultas Teknik Universitas Negeri Gorontalo


Keuntungan VLAN


Mengontrol terhadap broadcast

VLAN dapat meningkatkan keamanan network

Meningkatkan fleksibilitas dan skalabilitas

Jurusan Teknik Informatika Fakultas Teknik Universitas Negeri Gorontalo


Keanggotaan VLAN

VLAN biasanya dibuat oleh seorang administrator

VLAN Statis → VLAN yang ditugaskan oleh
administrator secara manual ke port-port dari switch
ke setiap VLAN

VLAN Dinamis → Menentukan VLAN dari sebuah
titik atau node secara otomatis menggunakan software
manajemen yang intelijen (VLAN Management Policy
Server) berdasarkan alamat-alamat hardware,
protokol-protokol, atau bahkan aplikasi-aplikasi

Jurusan Teknik Informatika Fakultas Teknik Universitas Negeri Gorontalo


Identifikasi VLAN


Access Link → jenis link ini hanya bagian dari satu
VLAN, dan disebut VLAN native (VLAN asli) dari
port

Trunk Link → trunk-trunk dapat membawa banyak
VLAN dan pada awalnya mendapatkan namanya
dari trunk sistem telepon yang membawa banyak
percakapan telepon

Jurusan Teknik Informatika Fakultas Teknik Universitas Negeri Gorontalo


Identifikasi VLAN (2)

Jurusan Teknik Informatika Fakultas Teknik Universitas Negeri Gorontalo


Konfigurasi VLAN di Cisco

Membuat VLAN di switch catalyst Cisco :


Switch(config)#vlan <id>
Switch(config-vlan)#name <WORD>
Contoh :
Switch(config)#vlan 10
Switch(config-vlan)#name Mahasiswa

Jurusan Teknik Informatika Fakultas Teknik Universitas Negeri Gorontalo


Konfigurasi VLAN di Cisco (2)

 Assign port-port ke VLAN :


Switch(config)#interface <nama-interface>
Swtich(config-if)#switchport mode <jenis-link>
Swtich(config-if)#switchport access vlan <id>

 Contoh :
Switch(config)#interface fa0/1
Swtich(config-if)#switchport mode access
Swtich(config-if)#switchport access vlan 10

Jurusan Teknik Informatika Fakultas Teknik Universitas Negeri Gorontalo


Verifikasi VLAN di Cisco
 Syntax :
Switch#show vlan

Jurusan Teknik Informatika Fakultas Teknik Universitas Negeri Gorontalo


Referensi
Lammle, Todd., 2004, Cisco Certified Network Associate Study Guide, Elex
Media Komputindo, Jakarta

Jurusan Teknik Informatika Fakultas Teknik Universitas Negeri Gorontalo


Terima Kasih

Jurusan Teknik Informatika Fakultas Teknik Universitas Negeri Gorontalo

Anda mungkin juga menyukai