Anda di halaman 1dari 16

PENYAKIT MENIERE

Oleh: Meutia Salni Pembimbing: Dr.Iqbal Ismail, Sp.THT-KL

PENDAHULUAN
 Ditemukan oleh Meniere pada tahun 1861  Dari penelitian yang dilakukan didapat data sekitar 200 kasus dari 100.000 orang di dunia menderita penyakit Meniere

DEFINISI
Penyakit Meniere adalah: suatu gangguan telinga dalam yang berhubungan dengan gejala yang kompleks, serangan vertigo yang bersifat episodik; tuli sensorineural yang biasanya fluktuasi ; tinnitus; dan telinga yang terasa penuh

ETIOLOGI
Penyebab yang dianggap dapat mencetuskan penyakit Meniere:
- Virus Herpes (HSV) - Herediter - Alergi - Trauma kepala - Autoimun

PATOFISIOLOGI
          

Meningkatnya tekanan hidrostatik pada ujung arteri Berkurangnya tekanan osmotik di dalam kapiler Meningkatnya tekanan osmotik ruang ekstrakapiler Jalan keluar sakus endolimfatikus tersumbat, sehingga terjadi penimbunan endolimfa Infeksi telinga tengah Infeksi traktus respiratorius bagian atas Trauma kepala Konsumsi kafein dan makanan yang mengandung garam tinggi Konsumsi aspirin, alkohol, dan rokok yang berkepanjangan Infeksi virus golongan herpesviridae Herediter

Pembengkakan pada kompartem endolimfatik ruptur membran Reissner endolimfe bercampur dengan perilimfe gangguan pendengaran sementara

penonjolan-penonjolan keluar dari labirin membranasea pada kanal ampula

gangguan terhadap krista ampularis

vertigo

tingginya tekanan endolimfatikus

tinitus dan perasaan penuh di dalam telinga

GEJALA KLINIS
Sifat yang khas pada penyakit Meniere adalah terdapatnya periode aktif/serangan yang bervariasi lamanya yang diselingi dengan periode remisi yang lebih panjang dan juga bervariasi lamanya

Terdapat trias atau sindroma Meniere yaitu:  vertigo,  tinnitus dan  tuli sensorineural terutama nada rendah

PEMERIKSAAN PENYAKIT MENIERE


 Tidak ada tes definitive untuk memeriksa

penyakit meniere  Tes yang mendukung untuk pemeriksaan penyakit meniere yaitu : - Tes pendengaran ( tes penala ) - Tes gliserin - Audiogram - Tes kalori - Electronystamography - Pemeriksaan radiologi

DIAGNOSIS PENYAKIT MENIERE


Diagnosis dipermudah dengan dibakukan kriteria diagnosis yaitu : 1. Vertigo hilang timbul 2. Fluktuasi gangguan pendengaran berupa tuli saraf 3. Menyingkirkan kemungkinan penyebab dari sentral, misalnya tumor N VIII.

DIAGNOSIS BANDING
1. Tumor nervus akustikus 2. Labirintitis 3. Neuritis vestibularis 4. Vertigo posisionil benigna

PENATALAKSANAAN PENYAKIT MENIERE


 Medikamentosa  Operatif

TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai