Anda di halaman 1dari 12

+

Product Design at REGAL MARINE


Adji Suryobroto Andar Khurniawan Desy Tri Cakrie Reza Ginanjar Ryan Muladi

Profil Perusahaan
  


Regal Marine didirikan pada tahun 1967 di Florida Salah satu dari sepuluh besar produsen manufaktur Boat Menjual Luxurious Boat
Produksi Boat : 30 boat models

Desain Produk
Faktor yang mempengaruhi Produk Design di Regal Marine:  Selera Konsumen  Trends  Produk yang Kompetitif  Tekhnologi (CAD)  Melibatkan Key Suplier

Siklus hidup produk (Product Life Cycle)




Siklus hidup produk (Product Life Cycle) menggambarkan lahirnya suatu produk baru sampai dengan berakhirnya suatu produk yang dikatakan sudah lama

Siklus hidup produk (Product Life Cycle)


   

Fase Perkenalan (Introduction) Fase Pertumbuhan (Growth) Fase Kematangan (Maturity) Fase Penurunan (Decline)

Pengembangan Produk
Tahap-tahap dalam pengembangan produk menurut Jay Heizer & Barry Render terdiri dari 9 tahap, sebagai berikut :
   

Ide dari banyak sumber, baik dari luar maupun dalam perusahaan. Kemampuan perusahaan untuk melaksanakan ide. Persyaratan pelanggan untuk pesanan. Spesifikasi fungsional, untuk menentukan bagaimana produk akan berfungsi. Peninjauan desain, untuk menentukan apakah spesifikasi produk ini merupakan cara terbaik untuk memenuhi keinginan pelanggan. Pengujian pasar, untuk menentukan apakah produk memenuhi harapan pelanggan. Perkenalan ke pasar. Evaluasi, untuk menentukan apakah produk tersebut berhasil atau tidak.

 

Identifikasi masalah
 Bagaimana

konsep siklus hidup produk yang diterapkan pada produk Regal Marine? Konsep siklus hidup produk yang diterapkan oleh Regal Marine memperkenalkan produk baru yang inovatif dan berkualitas tinggi setiap tahunnya dengan mengedepankan kecepatan siklus hidup produk sebagai strategi produk diferentiation.

Identifikasi masalah


Mengapa pada tahap introduction produk Regal Marine mengalami negative cashflow? Regal Marine mengalami negatif cashflow disebabkan karena melibatkan tekhnology tinggi dan inovasi produk secara besar-besaran, namun jika produk tersebut berhasil maka negatif cashflow tersebut akan dapat ditutupi

Identifikasi masalah
 Strategi

apa yang digunakan Regal untuk tetap bersaing? Strategi yang digunakan oleh Regal Marine adalah strategi produk dengan diferensiasi dengan keunggulan bersaing. Regal Marine berusaha melakukan diferensiasi dari para pesaingnya dengan terus-menerus membuat produk kapal boat baru yang inovatif dan berkualitas tinggi

Identifikasi masalah


Apakah metode Regal dalam melakukan desain produk dengan menggunakan teknologi CAD akan lebih menghemat biaya dibandingkan dengan menggunakan metode gambar teknik yang tradisional? Dengan CAD asumsi akan lebih efisien karena dengan tekhnologi tersebut akan menghasilkan mould yang bisa digunakan untuk produksi seterusnya.Dengan menggunakan metode perancangan tradisional memerlukan proses prancangan yang biasanya membutuhkan waktu beberapa hari untuk sebuah desain, dimana prototipe dari desain tersebut tidak dapat dilihat kecuali gambar tersebut sudah sepenuhnya lengkap.

Identifikasi masalah


Manfaat apa yang mungkin diperoleh dari teknologi CAD? Regal Marine menggunakan teknologi Computer Aided Design (CAD) dalam proses perancangan dan pengembangan produknya. hal ini dikarenakan CAD memiliki beberapa kelebihan sebagai berikut :
    

Waktu desain yang lebih pendek (shorter design time) Menghemat biaya produksi (reduction of product cost) Peningkatan kualitas produk (improved product quality) Ketersediaan database (availability database) Kemampuan inovatif (innovative capabilities)

TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai