Anda di halaman 1dari 53

hk am

Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia


putusan.mahkamahagung.go.id

ep u ep
Luwe Hulu

No. 574 K/Pdt.Sus/2011

DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA

memeriksa perkara perselisihan hubungan industrial dalam tingkat kasasi telah

gu

memutuskan sebagai berikut dalam perkara : 1

ah

ng

MAHKAMAH AG UNG

SULKAN, bertempat tinggal di Base Camp PT. Solid Black Gold Propinsi Kalimantan Tengah,

Desa Luwe Hulu Kecamatan Lahei Kabupaten Barito Utara, 2 YOHANES TURUT, bertempat tinggal di Base Camp PT. Solid Utara, Propinsi Kalimantan Tengah, 3

RAHMADI, bertempat tinggal di Base Camp PT. Solid Black Gold Desa Luwe Hulu Kecamatan Lahei Kabupaten Barito Utara, Propinsi Kalimantan Tengah,

am

DARMA MARBUN, bertempat tinggal di Base Camp PT. Solid Black Gold Desa Luwe Hulu Kecamatan Lahei Kabupaten Barito Utara, Propinsi Kalimantan Tengah,

ah k

Solid Black Gold Desa Luwe Hulu Kecamatan Lahei Kabupaten

A gu ng

Barito UtaraPropinsi Kalimantan Tengah,

RAPII, bertempat tinggal di Base Camp PT. Solid Black Gold Propinsi Kalimantan Tengah, Gold Desa

Desa Luwe Hulu Kecamatan Lahei Kabupaten Barito Utara LADI ALPIA, bertempat tinggal di Base Camp PT. Solid Black Kabupaten Barito UtaraPropinsi Kalimantan Tengah,

ah

PT. Solid Black Gold Desa Luwe Hulu Kecamatan Lahei Kabupaten Barito UtaraPropinsi Kalimantan Tengah, 9 SUPARDI, bertempat tinggal di Base Camp PT. Solid Black Gold Desa Luwe Hulu Kecamatan Lahei Kabupaten Barito Utara 10 HALOMOAN SIREGAR, bertempat tinggal di Base Camp PT. Solid Black Gold Desa Luwe Hulu Kecamatan Lahei Kabupaten Barito UtaraPropinsi Kalimantan Tengah, Propinsi Kalimantan Tengah,

ka

ah

ep

ub

lik

BISMAR OLOAN SILALAHI, bertempat tinggal di Base Camp

ng

Hal. 1 dari 52 hal. Put. No. 574 K/Pdt.Sus/2011

gu

ik

Disclaimer Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. N Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui : Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318)

In d

on
Halaman 1

es

In do ne si

OBERLIN A. MANULANG, bertempat tinggal di Base Camp PT.

ub lik

Black Gold Desa Luwe Hulu Kecamatan Lahei Kabupaten Barito

In do ne si a

P U T U S A N

hk am

2 Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

putusan.mahkamahagung.go.id

Solid Black Gold Desa Luwe Hulu Kecamatan Lahei Kabupaten Barito UtaraPropinsi Kalimantan Tengah,

gu

ah

ng

12 ROY YOESWANTO, bertempat tinggal di Base Camp PT. Solid UtaraPropinsi Kalimantan Tengah,

Black Gold Desa Luwe Hulu Kecamatan Lahei Kabupaten Barito

13 ISKALUN ASARI, bertempat tinggal di Base Camp PT. Solid Utara Propinsi Kalimantan Tengah,

Black Gold Desa Luwe Hulu Kecamatan Lahei Kabupaten Barito 14 LATIHANUR, bertempat tinggal di Base Camp PT. Solid Black Propinsi Kalimantan Tengah,

15 PITHER PAMANDAK, bertempat tinggal Barito Utara Propinsi Kalimantan Tengah,

am

Solid Black Gold Desa Luwe Hulu Kecamatan Lahei Kabupaten 16 EKO PENDIK PURNOMO, bertempat tinggal di Base Camp PT. Solid Black Gold Desa Luwe Hulu Kecamatan Lahei Kabupaten Barito UtaraPropinsi Kalimantan Tengah, 17 NGADISAN, bertempat tinggal di Base Camp PT. Solid Black Gold Desa Luwe Hulu Kecamatan Lahei Kabupaten Barito Utara

ah k

ep

A gu ng

Propinsi Kalimantan Tengah,

18 DANIEL R. SIBARANI, bertempat tinggal di Base Camp PT. Barito Utara Propinsi Kalimantan Tengah,

Solid Black Gold Desa Luwe Hulu Kecamatan Lahei Kabupaten

19 FERI IRAWAN, bertempat tinggal di Base Camp PT. Solid Black Gold Desa Luwe Hulu Kecamatan Lahei Kabupaten Barito Utara Propinsi Kalimantan Tengah,

ah

Black Gold Desa Luwe Hulu Kecamatan Lahei Kabupaten Barito Utara Propinsi Kalimantan Tengah, 21 AMIR ALI, bertempat tinggal di Base Camp PT. Solid Black Gold Desa Luwe Hulu Kecamatan Lahei Kabupaten Barito Utara 22 JAMARIANTO, bertempat tinggal di Base Camp PT. Solid Black Gold Desa Luwe Hulu Kecamatan Lahei Kabupaten Barito Utara Propinsi Kalimantan Tengah, Propinsi Kalimantan Tengah,

ka

ah

ep

ub

lik

20 HERY SUCIPTO, bertempat tinggal

di Base Camp PT. Solid

ng

gu

ik

Disclaimer Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. N Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui : Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318)

In d

on
Halaman 2

es

In do ne si

ub lik

Gold Desa Luwe Hulu Kecamatan Lahei Kabupaten Barito Utara di Base Camp PT.

In do ne si a

11 TOLOPAN HUTABARAT, bertempat tinggal di Base Camp PT.

ep u

hk am

3 Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

putusan.mahkamahagung.go.id

Gold Desa Luwe Hulu Kecamatan Lahei Kabupaten Barito Utara Propinsi Kalimantan Tengah,

gu

ah

ng

24 LEDI RASUDI, bertempat tinggal di Base Camp PT. Solid Black Gold Desa Luwe Hulu Kecamatan Lahei Kabupaten Barito Utara Propinsi Kalimantan Tengah,

25 RAHMAN, bertempat tinggal di Base Camp PT. Solid Black Gold Desa Luwe Hulu Kecamatan Lahei Kabupaten Barito Utara Propinsi Kalimantan Tengah, 26 JAINUDIN, bertempat tinggal di Base Camp PT. Solid Black Gold Propinsi Kalimantan Tengah,

27 HERMAN, bertempat tinggal di Base Camp PT. Solid Black Gold Desa Luwe Hulu Kecamatan Lahei Kabupaten Barito Utara Propinsi Kalimantan Tengah, 28 MILKAN, bertempat tinggal di Base Camp PT. Solid Black Gold Desa Luwe Hulu Kecamatan Lahei Kabupaten Barito Utara Propinsi Kalimantan Tengah, 29 JUWANDI, bertempat tinggal di Base Camp PT. Solid Black Gold Desa Luwe Hulu Kecamatan Lahei Kabupaten Barito Utara

am

ah k

ep

ah

A gu ng

Propinsi Kalimantan Tengah,

30 SILWANUS SELDI, bertempat tinggal di Base Camp PT. Solid Utara Propinsi Kalimantan Tengah,

Black Gold Desa Luwe Hulu Kecamatan Lahei Kabupaten Barito

31 ASENDRA, bertempat tinggal Base Camp PT. Solid Black Gold Propinsi Kalimantan Tengah,

Desa Luwe Hulu Kecamatan Lahei Kabupaten Barito Utara

Desa Luwe Hulu Kecamatan Lahei Kabupaten Barito Utara Propinsi Kalimantan Tengah, 33 DOMI DAMARA, bertempat tinggal Utara Propinsi Kalimantan Tengah,

Black Gold Desa Luwe Hulu Kecamatan Lahei Kabupaten Barito 34 M. HAIRUL, bertempat tinggal di Base Camp PT. Solid Black Gold Desa Luwe Hulu Kecamatan Lahei Kabupaten Barito Utara Propinsi Kalimantan Tengah, dalam hal ini memberi kuasa kepada SULKAN dan O.B. SIBARANI, Karyawan PT. Solid Black Gold,

ka

ah

ep

ub

lik

32 HERMAN, bertempat tinggal di Base Camp PT. Solid Black Gold

di Base Camp PT. Solid

ng

juga Ketua Unit Kerja SPSI PT. SBG dan PT. VDTM beralamat di

Hal. 3 dari 52 hal. Put. No. 574 K/Pdt.Sus/2011

gu

ik

Disclaimer Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. N Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui : Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318)

In d

on
Halaman 3

es

In do ne si

ub lik

Desa Luwe Hulu Kecamatan Lahei Kabupaten Barito Utara

In do ne si a

23 SUKMA YUDA, bertempat tinggal di Base Camp PT. Solid Black

ep u

hk am

4 Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

putusan.mahkamahagung.go.id

Konfederasi Serikat Pekerja Seluruh Indonesia (DPC-K.SPSI) Kabupaten Barito Utara-Kalimantan Tengah, beralamat di Jl. Jend.

ng

Sudirman No. 07 Muara Teweh, melawan:

Para Pemohon Kasasi dahulu para Tergugat ;

PT. SOLID BLACK GOLD, di Gedung Permata Kuningan Lantai 8 Suite 806 Jalan Kuningan Mulya Kavling 9-C - Jakarta Selatan 12980 Indonesia, Termohon Kasasi dahulu Penggugat,

ah

Membaca surat-surat yang bersangkutan ;

Menimbang, bahwa dari surat-surat tersebut ternyata bahwa sekarang Termohon Kasasi dahulu sebagai Penggugat telah menggugat sekarang para Pemohon Kasasi dahulu sebagai para Tergugat di muka persidangan Pengadilan Hubungan Industrial 1 Bahwa, Penggugat adalah sebuah Persero yang berbadan hukum Republik Indonesia yang berkantor pusat di Gedung Permata Kuningan Lantai 8 Suite 806-807 Jalan Kuningan Mulya Kavling 9-C- Jakarta Selatan 12980 Indonesia, pada Pengadilan Negeri Palangkaraya pada pokoknya atas dalil-dalil :

am

ah k

ep

yang bergerak di bidang usaha industri pertambangan batubara, yang memiliki

ah

A gu ng

wilayah konsesi tambang batubara di wilayah teritorial Desa Luwe Hulu

Kecamatan Lahei Kabupaten Barito Utara, Propinsi Kalimantan Tengah dan Hulu Kecamatan Lahei Kabupaten Barito Utara, Propinsi Kalimantan Tengah ;

memiliki Kantor Site Proyek di Base Camp PT. Solid Black Gold Desa Luwe

2 Bahwa, para Tergugat adalah karyawan PT. Solid Black Gold yang bekerja di Site pada Base Camp Desa Luwe Hulu Kecamatan Lahei Kabupaten Barito Utara,

Propinsi Kalimantan Tengah. Masa kerja, tempat kerja, jabatan dan upah terakhir berikut :

Tergugat I atas nama SULKAN, dengan masa kerja kurang lebih 2 (dua) tahun 1 (satu) bulan terhitung sejak 5 Mei 2009 diangkat sebagai karyawan PT. Solid Black Gold yang bekerja di Site pada Base Camp Kalimantan Tengah, dengan jabatan terakhir Mech H pada department Maintenance, dengan gaji terakhir (take home pay) sebesar Rp. 1.966.091,- (satu juta sembilan ratus enam puluh enam ribu sembilan puluh satu rupiah) per bulan ; Desa Luwe Hulu Kecamatan Lahei Kabupaten Barito Utara, Propinsi

ka

ah

ep

ub

lik

masing-masing para Tergugat bekerja pada pihak Pengugat adalah sebagai

ng

gu

ik

Disclaimer Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. N Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui : Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318)

In d

on
Halaman 4

es

In do ne si

ub lik

Mahkamah Agung tersebut ;

In do ne si a

Desa Luwe Hulu Kec. Lahei dan Ketua Dewan Pimpinan Cabang

gu

ep u

hk am

5 Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

putusan.mahkamahagung.go.id

ep u ep R

b
Tergugat II atas nama YOHANES TURUT, dengan masa kerja kurang diangkat sebagai karyawan PT. Solid Black Gold yang bekerja di Site lebih 4 (empat) tahun 4 (empat) bulan terhitung sejak 18 Nopember 2006

pada Base Camp Desa Luwe Hulu Kecamatan Lahei Kabupaten Barito

Utara, Propinsi Kalimantan Tengah, dengan jabatan terakhir Master

ah

gu

Driver pada department Mining, dengan gaji terakhir (take home pay) ratus tiga puluh tujuh rupiah) per bulan ;

sebesar Rp. 3.336.537,- (tiga juta tiga ratus tiga puluh enam ribu lima Tergugat III atas nama RAHMADI, dengan masa kerja kurang lebih 3

(tiga) tahun terhitung sejak 10 Maret 2007 diangkat sebagai karyawan PT. Kecamatan Lahei Kabupaten Barito Utara, Propinsi Kalimantan Tengah,

am

dengan jabatan terakhir Driver DT pada department Mining, dengan gaji terakhir (take home pay) sebesar Rp. 1.944.212,- (satu juta sembilan ratus empat puluh empat ribu dua ratus dua belas rupiah) per bulan ; Tergugat IV atas nama DARMA MARBUN, dengan masa kerja kurang lebih 2 (dua) tahun terhitung sejak 13 Maret 2009 diangkat sebagai karyawan PT. Solid Black Gold yang bekerja di Site pada Base Camp

ah k

Desa Luwe Hulu Kecamatan Lahei Kabupaten Barito Utara, Propinsi

ah

A gu ng

Kalimantan Tengah, dengan jabatan terakhir Driver DT pada department (dua juta enam ratus delapan puluh tiga ribu delapan ratus tujuh puluh

Mining, dengan gaji terakhir (take home pay) sebesar Rp. 2.683.878,delapan rupiah) per bulan ;

Tergugat V atas nama OBERLIN A. MANULANG, dengan masa kerja kurang lebih 3 (tiga) tahun 8 (delapan) bulan terhitung sejak 15 Agustus Site pada Base Camp Desa Luwe Hulu Kecamatan Lahei Kabupaten

2007 diangkat sebagai karyawan PT. Solid Black Gold yang bekerja di

Barito Utara, Propinsi Kalimantan Tengah, dengan jabatan terakhir Driver DT pada department Mining, dengan gaji terakhir (take home pay) ratus enam puluh enam rupiah) per bulan ; sebesar Rp. 2.673.466,- (dua juta enam ratus tujuh puluh tiga ribu empat Tergugat VI atas nama RAPII, dengan masa kerja kurang lebih 2 (dua) tahun 1 (satu) bulan terhitung sejak 2 Agustus 2008 diangkat sebagai karyawan PT. Solid Black Gold yang bekerja di Site pada Base Camp Desa Luwe Hulu Kecamatan Lahei Kabupaten Barito Utara, Propinsi Kalimantan Tengah, dengan jabatan terakhir Opt. Excavator pada department Mining, dengan gaji terakhir (take home pay) sebesar Rp.

ka

ah

ep

ub

lik

ng

Hal. 5 dari 52 hal. Put. No. 574 K/Pdt.Sus/2011

gu

ik

Disclaimer Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. N Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui : Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318)

In d

on
Halaman 5

es

In do ne si

ub lik

Solid Black Gold yang bekerja di Site pada Base Camp Desa Luwe Hulu

In do ne si a

ng

hk am

6 Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

putusan.mahkamahagung.go.id

puluh tujuh rupiah) per bulan ;

Tergugat VII atas nama LADI ALPIA, dengan masa kerja kurang lebih 2 sebagai karyawan PT. Solid Black Gold yang bekerja di Site pada Base

(dua) tahun 3 (tiga) bulan terhitung sejak 10 Desember 2007 diangkat

ah

gu

Camp Desa Luwe Hulu Kecamatan Lahei Kabupaten Barito Utara,

Propinsi Kalimantan Tengah, dengan jabatan terakhir Opt. Excavatori Rp. 1.741.537,- (satu juta tujuh ratus empat satu ribu lima ratus tiga puluh tujuh rupiah) per bulan ;

pada department Mining, dengan gaji terakhir (take home pay) sebesar

kerja kurang lebih 2 (dua) tahun 2 (dua) bulan terhitung sejak 16 Januari 2009 diangkat sebagai karyawan PT. Solid Black Gold yang bekerja di Site pada Base Camp Desa Luwe Hulu Kecamatan Lahei Kabupaten Barito Utara, Propinsi Kalimantan Tengah, dengan jabatan terakhir Opt. sebesar Rp. 2.791.787,- (dua juta tujuh ratus sembilan puluh satu ribu

am

ah k

tujuh ratus delapan puluh tujuh rupiah) per bulan ; Tergugat IX atas nama SUPARDI, dengan masa kerja kurang lebih 3 sebagai karyawan PT. Solid Black Gold yang bekerja di Site pada Base (tiga) tahun 9 (sembilan) bulan terhitung sejak 1 Juni 2007 diangkat

ep

Excavator pada department Mining, dengan gaji terakhir (take home pay)

Camp Desa Luwe Hulu Kecamatan Lahei Kabupaten Barito Utara,

Propinsi Kalimantan Tengah, dengan jabatan terakhir Opt. Grader pada

department Mining, dengan gaji terakhir (take home pay) sebesar Rp.

1.628.537,- (satu juta enam ratus dua puluh delapan ribu lima ratus tiga

puluh tujuh rupiah) per bulan ;

Tergugat X atas nama HALOMOAN SIREGAR, dengan masa kerja kurang lebih 3 (tiga) tahun 1 (satu) bulan terhitung sejak 1 Maret 2008 diangkat sebagai karyawan PT. Solid Black Gold yang bekerja di Site Utara, Propinsi Kalimantan Tengah, dengan jabatan terakhir Foreman pada Base Camp Desa Luwe Hulu Kecamatan Lahei Kabupaten Barito

ah

ka

Tambang pada department Mining, dengan gaji terakhir (take home pay) sebesar Rp. 3.716.091,- (tiga juta tujuh ratus enam belas ribu sembilan puluh satu rupiah) per bulan ; Tergugat XI atas nama TOLOPAN HUTABARAT, dengan masa kerja

ah

ep

ub

lik

kurang lebih 4 (empat) tahun 1 (satu) bulan terhitung sejak 1 Pebruari

ng

2007 diangkat sebagai karyawan PT. Solid Black Gold yang bekerja di
6

gu

ik

Disclaimer Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. N Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui : Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318)

In d

on
Halaman 6

es

In do ne si

A gu ng

ub lik

Tergugat VIII atas nama BISMAR OLOAN SILALAHI, dengan masa

In do ne si a

2.638.537,- (dua juta enam ratus tiga puluh delapan ribu lima ratus tiga

ng

ep u

hk am

7 Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

putusan.mahkamahagung.go.id

Barito Utara, Propinsi Kalimantan Tengah, dengan jabatan terakhir Foreman Tambang pada department Mining, dengan gaji terakhir (take

ah

gu

ng

home pay) sebesar Rp. 2.626.091,- (dua juta enam ratus dua puluh enam ribu sembilan puluh satu rupiah) per bulan ;

Tergugat XII atas nama ROY YOESWANTO, dengan masa kerja kurang

lebih 2 (dua) tahun 6 (enam) bulan terhitung sejak 13 September 2008 diangkat sebagai karyawan PT. Solid Black Gold yang bekerja di Site pada Base Camp Desa Luwe Hulu Kecamatan Lahei Kabupaten Barito

Utara, Propinsi Kalimantan Tengah, dengan jabatan terakhir Mech pay) sebesar Rp. 3.086.091,- (tiga juta delapan puluh enam ribu sembilan puluh satu rupiah) per bulan ; Tergugat XIII atas nama ISKALUN ASARI, dengan masa kerja kurang

am

lebih 2 (dua) tahun 1 (satu) bulan terhitung sejak 3 Maret 2009 diangkat Camp Desa Luwe Hulu Kecamatan Lahei Kabupaten Barito Utara,

ah k

Propinsi Kalimantan Tengah, dengan jabatan terakhir Mech Elektrik pada department Maintenance, dengan gaji terakhir (take home pay) sebesar Rp. 2.836.091,- (dua juta delapan ratus tiga puluh enam ribu sembilan

ep

sebagai karyawan PT. Solid Black Gold yang bekerja di Site pada Base

puluh satu rupiah) per bulan ;

Tergugat XIV atas nama LATIHANUR, dengan masa kerja kurang lebih

3 (tiga) tahun 10 (sepuluh) bulan terhitung sejak 24 Mei 2007 diangkat sebagai karyawan PT. Solid Black Gold yang bekerja di Site pada Base

Camp Desa Luwe Hulu Kecamatan Lahei Kabupaten Barito Utara,

Propinsi Kalimantan Tengah, dengan jabatan terakhir Help Mech DT pada department Maintenance, dengan gaji terakhir (take home pay) lima puluh rupiah) per bulan ;

ah

kurang lebih 3 (tiga) tahun 9 (sembilan) bulan terhitung sejak 1 Juli 2007 diangkat sebagai karyawan PT. Solid Black Gold yang bekerja di Site pada Base Camp Desa Luwe Hulu Kecamatan Lahei Kabupaten Barito Utara, Propinsi Kalimantan Tengah, dengan jabatan terakhir Mechanik sebesar Rp. 2.966.091,- (dua juta sembilan ratus enam puluh enam ribu DT pada department Maintenance, dengan gaji terakhir (take home pay)

ka

ah

ep

ub

Tergugat XV atas nama PITHER PAMANDAK, dengan masa kerja

lik

sebesar Rp. 2.225.550,- (dua juta dua ratus dua puluh lima ribu lima ratus

ng

sembilan puluh satu rupiah) per bulan ;


Hal. 7 dari 52 hal. Put. No. 574 K/Pdt.Sus/2011

gu

ik

Disclaimer Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. N Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui : Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318)

In d

on
Halaman 7

es

In do ne si

A gu ng

ub lik

Elektrik pada department Maintenance, dengan gaji terakhir (take home

In do ne si a

Site pada Base Camp Desa Luwe Hulu Kecamatan Lahei Kabupaten

ep u

hk am

8 Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

putusan.mahkamahagung.go.id

ep u ep R

b
Tergugat XVI atas nama EKO PENDIK PURNOMO, dengan masa kerja kurang lebih 2 (dua) tahun 9 (sembilan) bulan terhitung sejak 2 Juni 2008 diangkat sebagai karyawan PT. Solid Black Gold yang bekerja di Site

pada Base Camp Desa Luwe Hulu Kecamatan Lahei Kabupaten Barito

Utara, Propinsi Kalimantan Tengah, dengan jabatan terakhir Mechanik

ah

gu

DT pada department Maintenance, dengan gaji terakhir (take home pay)

sebesar Rp. 2.966.091,- (dua juta sembilan ratus enam puluh enam ribu sembilan puluh satu rupiah) per bulan ; Tergugat XVII atas nama NGADISAN, dengan masa kerja kurang lebih 4 sebagai karyawan PT. Solid Black Gold yang bekerja di Site pada Base

(empat) tahun 1 (satu) bulan terhitung sejak 1 Maret 2007 diangkat Camp Desa Luwe Hulu Kecamatan Lahei Kabupaten Barito Utara, Propinsi Kalimantan Tengah, dengan jabatan terakhir Mech DT pada department Maintenance, dengan gaji terakhir (take home pay) sebesar Rp. 2.574.557,- (dua juta lima ratus tujuh puluh empat ribu lima ratus lima puluh tujuh rupiah) per bulan ;

ah k

am

Tergugat XVIII atas nama DANIEL R. SIBARANI, dengan masa kerja

kurang lebih 3 (tiga) tahun 6 (enam) bulan terhitung sejak 9 September 2007 diangkat sebagai karyawan PT. Solid Black Gold yang bekerja di Site pada Base Camp Desa Luwe Hulu Kecamatan Lahei Kabupaten

Barito Utara, Propinsi Kalimantan Tengah, dengan jabatan terakhir SR

Mech DT pada department Maintenance, dengan gaji terakhir (take home

pay) sebesar Rp. 3.266.091,- (tiga juta dua ratus enam puluh enam ribu sembilan puluh satu rupiah) per bulan ;

Tergugat XIX atas nama FERI IRAWAN, dengan masa kerja kurang lebih sebagai karyawan PT. Solid Black Gold yang bekerja di Site pada Base

2 (dua) tahun 7 (tujuh) bulan terhitung sejak 12 Agustus 2008 diangkat

ah

Camp Desa Luwe Hulu Kecamatan Lahei Kabupaten Barito Utara, Propinsi Kalimantan Tengah, dengan jabatan terakhir Mech DT pada Rp. 2.904.557,- (dua juta sembilan ratus empat ribu lima ratus lima puluh tujuh rupiah) per bulan ; Tergugat XX atas nama HERY SUCIPTO, dengan masa kerja kurang lebih 2 (dua) tahun 3 (tiga) bulan terhitung sejak 11 Desember 2008 diangkat sebagai karyawan PT. Solid Black Gold yang bekerja di Site pada Base Camp Desa Luwe Hulu Kecamatan Lahei Kabupaten Barito Utara, Propinsi Kalimantan Tengah, dengan jabatan terakhir Helper Mech department Maintenance, dengan gaji terakhir (take home pay) sebesar

ka

ah

ep

ub

lik

ng

gu

ik

Disclaimer Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. N Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui : Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318)

In d

on
Halaman 8

es

In do ne si

A gu ng

ub lik

In do ne si a

ng

hk am

9 Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

putusan.mahkamahagung.go.id

sebesar Rp. 2.761.572,- (dua juta tujuh ratus enam puluh satu ribu lima ratus tujuh puluh dua rupiah) per bulan ;

ah

gu

ng

Tergugat XXI atas nama AMIR ALI, dengan masa kerja kurang lebih 1

(satu) tahun 10 (sepuluh) bulan terhitung sejak 2 Mei 2009 diangkat sebagai karyawan PT. Solid Black Gold yang bekerja di Site pada Base

Camp Desa Luwe Hulu Kecamatan Lahei Kabupaten Barito Utara,

Propinsi Kalimantan Tengah, dengan jabatan terakhir Welder pada Rp. 2.166.545,- (dua juta seratus enam puluh enam ribu lima ratus empat

department Maintenance, dengan gaji terakhir (take home pay) sebesar

Tergugat XXII atas nama JAMARIANTO, dengan masa kerja kurang lebih 1 (satu) tahun 10 (sepuluh) bulan terhitung sejak 8 Mei 2009 diangkat sebagai karyawan PT. Solid Black Gold yang bekerja di Site pada Base Camp Desa Luwe Hulu Kecamatan Lahei Kabupaten Barito department Maintenance, dengan gaji terakhir (take home pay) sebesar

am

ah k

Rp. 2.536.091,- (dua juta lima ratus tiga puluh enam ribu sembilan puluh satu rupiah) per bulan ; Tergugat XXIII atas nama SUKMA YUDA, dengan masa kerja kurang

ep

Utara, Propinsi Kalimantan Tengah, dengan jabatan terakhir Welder pada

lebih 2 (dua) tahun 1 (satu) bulan terhitung sejak 9 Pebruari 2008 diangkat sebagai karyawan PT. Solid Black Gold yang bekerja di Site pada Base Camp Desa Luwe Hulu Kecamatan Lahei Kabupaten Barito Utara, Propinsi Kalimantan Tengah, dengan jabatan terakhir Welder pada

department Maintenance, dengan gaji terakhir (take home pay) sebesar Rp. 2.786.091,- (dua juta tujuh ratus delapan puluh enam ribu sembilan puluh satu rupiah) per bulan ;

ah

Tergugat XXIV atas nama LEDI RASUDI, dengan masa kerja kurang lebih 3 (tiga) tahun 5 (lima) bulan terhitung sejak 1 Nopember 2007 pada Base Camp Desa Luwe Hulu Kecamatan Lahei Kabupaten Barito Utara, Propinsi Kalimantan Tengah, dengan jabatan terakhir Help Explorasi pada department PPC, dengan gaji terakhir (take home pay) sebesar Rp. 1.518.537,- (satu juta lima ratus delapan belas ribu lima ratus tiga puluh tujuh rupiah.) per bulan ; diangkat sebagai karyawan PT. Solid Black Gold yang bekerja di Site

ka

ah

ng

(tiga) tahun 8 (delapan) bulan terhitung sejak 5 Agustus 2007 diangkat


Hal. 9 dari 52 hal. Put. No. 574 K/Pdt.Sus/2011

gu

ik

Disclaimer Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. N Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui : Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318)

In d

on
Halaman 9

es

Tergugat XXV atas nama RAHMAN, dengan masa kerja kurang lebih 3

ep

ub

lik

In do ne si

A gu ng

ub lik

puluh lima rupiah) per bulan ;

In do ne si a

DT pada department Maintenance, dengan gaji terakhir (take home pay)

ep u

hk am

10 Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

putusan.mahkamahagung.go.id

Camp Desa Luwe Hulu Kecamatan Lahei Kabupaten Barito Utara,

Propinsi Kalimantan Tengah, dengan jabatan terakhir Surveyor pada

ah

gu

ng

department PPC, dengan gaji terakhir (take home pay) sebesar Rp.

1.628.537,- (satu juta enam ratus dua puluh delapan ribu lima ratus tiga

puluh tujuh rupiah) per bulan ;

Tergugat XXVI atas nama JAINUDIN, dengan masa kerja kurang lebih 5 sebagai karyawan PT. Solid Black Gold yang bekerja di Site pada Base

(lima) tahun 1 (satu) bulan terhitung sejak 28 Pebruari 2006 diangkat

Camp Desa Luwe Hulu Kecamatan Lahei Kabupaten Barito Utara,

department PPC, dengan gaji terakhir (take home pay) sebesar Rp. 5.496.091,- (lima juta empat ratus sembilan puluh enam ribu sembilan puluh satu rupiah) per bulan ; Tergugat XXVII atas nama HERMAN, dengan masa kerja kurang lebih 2 sebagai karyawan PT. Solid Black Gold yang bekerja di Site pada Base

am

ah k

Camp Desa Luwe Hulu Kecamatan Lahei Kabupaten Barito Utara, Propinsi Kalimantan Tengah, dengan jabatan terakhir Genset Opt Km 5 pada department Maintenance, dengan gaji terakhir (take home pay)

ep

(dua) tahun 11 (sebelas) bulan terhitung sejak 26 April 2008 diangkat

sebesar Rp. 1.856.031,- (satu juta delapan ratus lima puluh enam ribu sembilan puluh satu rupiah) per bulan ;

Tergugat XXVIII atas nama MILKAN, dengan masa kerja kurang lebih 1 sebagai karyawan PT. Solid Black Gold yang bekerja di Site pada Base

(satu) tahun 8 (delapan) bulan terhitung sejak 9 Juli 2009 diangkat Camp Desa Luwe Hulu Kecamatan Lahei Kabupaten Barito Utara,

Propinsi Kalimantan Tengah, dengan jabatan terakhir Mech Bubut pada Rp. 1.879.982,- (satu juta delalan ratus tujuh puluh sembilan ribu

ah

Tergugat XXIX atas nama JUWANDI, dengan masa kerja kurang lebih 1 (satu) tahun 8 (delapan) bulan terhitung sejak 26 Juli 2009 diangkat sebagai karyawan PT. Solid Black Gold yang bekerja di Site pada Base Camp Desa Luwe Hulu Kecamatan Lahei Kabupaten Barito Utara, pada department Logistic dengan gaji terakhir (take home pay) sebesar Propinsi Kalimantan Tengah, dengan jabatan terakhir General Service

ka

ah

ep

ub

sembilan ratus delapan puluh dua rupiah) per bulan ;

lik

department Maintenance, dengan gaji terakhir (take home pay) sebesar

ng

10

gu

ik

Disclaimer Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. N Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui : Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318)

In d

on
Halaman 10

es

In do ne si

A gu ng

ub lik

Propinsi Kalimantan Tengah, dengan jabatan terakhir Ass. Driller pada

In do ne si a

sebagai karyawan PT. Solid Black Gold yang bekerja di Site pada Base

ep u

hk am

11 Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

putusan.mahkamahagung.go.id

puluh lima rupiah) per bulan ;

Tergugat XXX atas nama SILWANUS SELDI, dengan masa kerja kurang lebih 2 (dua) tahun 8 (delapan) bulan terhitung sejak 1 Agustus 2008 diangkat sebagai karyawan PT. Solid Black Gold yang bekerja di Site pada Base Camp Desa Luwe Hulu Kecamatan Lahei Kabupaten Barito Utara, Propinsi Kalimantan Tengah, dengan jabatan terakhir Crew BBM

pada department Logistic, dengan gaji terakhir (take home pay) sebesar Rp. 1.602.134,- (satu juta enam ratus dua ribu seratus tiga puluh empat rupiah) per bulan ;

ah

(tiga) tahun 9 (sembilan) bulan terhitung sejak 23 Juni 2007 diangkat sebagai karyawan PT. Solid Black Gold yang bekerja di Site pada Base Camp Desa Luwe Hulu Kecamatan Lahei Kabupaten Barito Utara, Propinsi Kalimantan Tengah, dengan jabatan terakhir Anggota Security 2.173.077,- (dua juta seratus tujuh puluh tiga ribu tujuh puluh tujuh

am

ah k

rupiah) per bulan ;

ep

pada department HR, dengan gaji terakhir (take home pay) sebesar Rp.

Tergugat XXXII atas nama HERMAN, dengan masa kerja kurang lebih 2 sebagai karyawan PT. Solid Black Gold yang bekerja di Site pada Base

ah

A gu ng

(dua) tahun 5 (lima) bulan terhitung sejak 13 Oktober 2008 diangkat

Camp Desa Luwe Hulu Kecamatan Lahei Kabupaten Barito Utara,

Propinsi Kalimantan Tengah, dengan jabatan terakhir Mech Bubut pada Rp. 4.526.091,- (empat juta lima ratus dua puluh enam ribu sembilan

department Maintenance, dengan gaji terakhir (take home pay) sebesar puluh satu rupiah) per bulan ;

Tergugat XXXIII atas nama DOMI DAMARA, dengan masa kerja

kurang lebih 2 (dua) tahun 10 (sepuluh) bulan terhitung sejak 22 Mei 2008 diangkat sebagai karyawan PT. Solid Black Gold yang bekerja di Barito Utara, Propinsi Kalimantan Tengah, dengan jabatan terakhir Mech Bubut pada department Maintenance, dengan gaji terakhir (take home pay) sebesar Rp. 2.192.617,- (dua juta seratus sembilan puluh dua ribu enam ratus tujuh belas rupiah) per bulan ; Tergugat XXXIV atas nama M. HAIRUL, dengan masa kerja kurang Site pada Base Camp Desa Luwe Hulu Kecamatan Lahei Kabupaten

ka

ah

ep

ub

lik

lebih 3 (tiga) tahun 7 (tujuh) bulan terhitung sejak 15 Agustus 2007

ng

diangkat sebagai karyawan PT. Solid Black Gold yang bekerja di Site
Hal. 11 dari 52 hal. Put. No. 574 K/Pdt.Sus/2011

gu

ik

Disclaimer Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. N Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui : Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318)

In d

on
Halaman 11

es

In do ne si

ub lik

Tergugat XXXI atas nama ASENDRA, dengan masa kerja kurang lebih 3

In do ne si a

Rp. 1.615.545,- (satu juta enam ratus lima belas ribu lima ratus empat

gu

ng

ep u

hk am

12 Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

putusan.mahkamahagung.go.id

Utara, Propinsi Kalimantan Tengah, dengan jabatan terakhir Mech Water

Pump pada department Maintenance, dengan gaji terakhir (take home

ah

gu

3 Bahwa, para Tergugat sebagai karyawan PT. Solid Black Gold yang bekerja di Site pada Base Camp Desa Luwe Hulu Kecamatan Lahei Kabupaten Barito Utara, Propinsi Kalimantan Tengah dengan jabatan masing-masing seperti tersebut

dalam point 2 tersebut di atas adalah karyawan permanent di perusahaan

Penggugat ;

dengan adanya wacana internal Penggugat untuk mengadakan pengurangan tenaga kerja sebanyak 50 (lima puluh) orang karyawan, sebagaimana surat Kuasa Hukum Penggugat No.1332/EN-HS/VIII/2010 tertanggal 27 Agustus 2010 kepada instansi yang berwenang dan telah mendapat tanggapan dari IX/2010 tertanggal 16 September 2010 ; Dinsosnakertrans Kabupaten Barito Utara melalui surat No.560/768/HI-WAS/ 5 Bahwa, setelah Penggugat melakukan konsultasi, koordinasi dan mendengarkan pendapat/saran tentang wacana yang dimaksud dalam point 4 tersebut di atas yakni dengan pihak instansi pemerintah yang bertanggung jawab dibidang

am

ah k

ep

ah

A gu ng

ketenagakerjaan yang dalam hal ini Dinsosnakertrans Kabupaten Barito Utara

maupun dengan para karyawan melalui perundingan secara bipartit, serta dengan

mempertimbangkan berbagai macam aspek sosial ekonomi kemasyarakatan atau

dampak dari wacana tersebut, maka pada akhirnya sekira akhir bulan Desember

2010 pihak Penggugat mengambil sikap dan memutuskan bahwa wacana

pengurangan tenaga kerja di perusahaan Penggugat tidak jadi dilaksanakan ;

6 Bahwa, pada tanggal 20 Desember 2010, pihak PT. Victor Dua Tiga Mega (rekan 1 Abdul Razak dan Endeyanto untuk mengakhiri hubungan kerja antara kedua belah pihak sesuai dengan ketentuan peraturan dan perundangan yang berlaku.

Kesepakatan untuk mengakhiri hubungan kerja antara PT. Victor Dua Tiga Mega dengan 2 orang karyawannya atas nama sdr. Abdul Razak dan sdr. Endeyanto. karyawannya atas nama sdr. Abdul Razak dan sdr. Endeyanto tidak ada hubungannya sama sekali dengan wacana Penggugat seperti yang dijelaskan dalam point 4 dan point 5 tersebut di atas ; 7 Bahwa, pada tanggal 26 Desember 2010 sekira pukul 12.00 Wib di Site Luwe Hulu Pemutusan hubungan kerja antara PT. Victor Dua Tiga Mega dengan 2 orang

ka

ah

ep

ub

lik

group usaha Penggugat) bersepakat dengan 2 orang karyawannya atas nama

ng

Penggugat menerima Surat tertanggal 26 Desember 2010 perihal Permohonan


12

gu

ik

Disclaimer Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. N Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui : Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318)

In d

on
Halaman 12

es

In do ne si

ub lik

4 Bahwa, perselisihan hubungan kerja antara Penggugat dan para Tergugat bermula

ng

pay) sebesar Rp. 2.322.343,- (dua juta tiga ratus dua puluh dua ribu tiga

ratus empat puluh tiga rupiah) per bulan ;

In do ne si a

pada Base Camp Desa Luwe Hulu Kecamatan Lahei Kabupaten Barito

ep u

hk am

13 Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

putusan.mahkamahagung.go.id

dimohon oleh 56 orang karyawan (termasuk para Tergugat) yang dikoordinir

oleh sdr. Sulkan (salah seorang karyawan Penggugat), yang mana materi dan

PHK para pemohon karyawan Penggugat tersebut dengan mendapat perhitungan

ah

gu

uang pesangon 2 kali ketentuan peraturan yang berlaku sebagaimana PHK oleh

PT. Viktor Dua Tiga Mega terhadap sdr. Abdul Razak dan sdr. Endeyanto, dan

kemudian pada tanggal 3 Januari 2011 perwakilan karyawan kembali menanyakan tindak lanjut surat mereka tertanggal 26 Desember 2010 dimaksud, dan pada tanggal 11 Januari 2011 perwakilan karyawan kembali lagi mempertanyakan tentang surat permohonan mereka tertanggal 26 Desember

ng

maksud surat tersebut pada pokoknya memohon kepada Penggugat untuk mem-

2010 ;

8 Bahwa, Penggugat menyikapi permohonan tersebut pada point 7 tersebut tetap pada sikap sebelumnya sebagaimana maksud point 5 tersebut di atas yakni tidak ada program pemutusan hubungan kerja terhadap para karyawannya, dan baik secara tertulis maupun disampaikan secara lisan kepada para Tergugat maupun karyawan Penggugat lainnya ; 9 Bahwa, pada tanggal 13 Januari 2011 sekira pukul 08.34 Wib pihak Penggugat menerima berupa surat tembusan/tindasan dari perwakilan karyawan masingmasing ditandatangani oleh sdr. Sulkan (selaku ketua), sdr. Hariadi (selaku jawaban Penggugat tersebut dilakukan secara berulang-ulang dan sangat jelas

am

ah k

ep

sekretaris), kemudian sdr. Hadiyani dan sdr. Supiadi (masing-masing selaku koordinator), yang mana surat tersebut tertanggal 13 Januari 2011 ditujukan kepada Kepolisian Republik Indonesia Sektor Lahei, perihal : Pemberitahuan/

IIjin Aksi Demontrasi, pada hari kamis, 20 Januari 2011, tempat Site Luwe Hulu, surat dimaksud pada pokoknya memuat tentang rencana para karyawan untuk Penggugat disebabkan oleh belum adanya jawaban atau tanggapan serius dari Penggugat sehubungan dengan pengajuan Pemutusan Hubungan Kerja oleh para karyawan (para Tergugat) sesuai maksud surat karyawan tersebut termasuk para Tergugat tertanggal 26 Desember 2010 ;

waktu jam 07.00 sampai dengan adanya kesepakatan, yang mana isi dan materi melakukan aksi demo penutupan sementara operasional kegiatan perusahaan

ah

ka

dalam point 9 tersebut di atas, pihak Penggugat telah menyatakan sikap yakni menolak dan berkeberatan atas rencana aksi demonstrasi tersebut karena tidak beralasan hukum, seperti alasan dan motif tuntutan para Pendemo sangat tidak mendasar dan bukan suatu hal yang normatif sebagaimana diatur dalam Undang

ah

ep

10 Bahwa, menyikapi tentang rencana Aksi Demonstrasi sebagaimana termaksud

ub

lik

ng

Undang No. 13 tahun 2003 tentang Ketenagakerjaan, dan bahwa Penggugat


Hal. 13 dari 52 hal. Put. No. 574 K/Pdt.Sus/2011

gu

ik

Disclaimer Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. N Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui : Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318)

In d

on
Halaman 13

es

In do ne si

A gu ng

ub lik

In do ne si a

PHK Perlakuan Yang Sama 2 Karyawan Terdahulu Di PHK yang ditandatangani/

ep u

hk am

14 Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

putusan.mahkamahagung.go.id

dijawab oleh Penggugat sebelumnya sebagaimana dimaksud pada point 5

tersebut di atas yakni tidak ada program pemutusan hubungan kerja terhadap demo tersebut tidak sah dan bertentangan dengan hukum yang berlaku. Upaya-

ah

gu

upaya untuk mencegah aksi demo tersebut telah diupayakan oleh pihak Penggugat dengan melibatkan pihak ketiga yakni Pimpinan Kecamatan Lahei

(Camat, Polsek dan Koramil) juga dari pihak Polres Barito Utara, namun tidak mencapai titik temu atau dead lock, malah pihak pendemo (karyawan/para orang karyawan ; Tergugat) justru menambah daftar nama pemohon minta di PHK menjadi 80

ng

para karyawannya. Jadi dengan demikian Penggugat mengganggap rencana

11 Bahwa, Penolakan dan Keberatan pihak Penggugat tersebut tidak dihiraukan oleh para pendemo (pihak para Tergugat), sehingga aksi demonstrasi tersebut yang diikuti dengan aksi mogok kerja akhirnya tetap dilaksanakan oleh para Tergugat pada hari kamis tanggal 20 Januari 2011 yang dimulai sekira 07.00 Wib dan berturut-turut) di areal perusahaan Penggugat tepatnya di camp Luwe Hulu Kecamatan Lahei Kabupaten Barito Utara ; 12 Bahwa, setelah melihat fakta dalam aksi demonstrasi yang dilakukan para karyawan tersebut Penggugat melihat dengan jelas dan terang berakhir pada hari rabu tanggal 26 Januari 2011 sekira pukul 15.00 Wib (7 hari

am

ah k

ep

ah

A gu ng

Pendemo (para Tergugat) dalam aksinya tersebut adalah demonstrasi umum biasa

untuk menyampaikan aspirasi / pendapatnya. Hal tersebut terlihat dengan jelas

dari surat pemberitahuan para karyawan tertanggal 13 Januari 2011 ditujukan

kepada Kepolisian Republik Indonesia Sektor Lahei, perihal : Pemberitahuan/Ijin

Aksi Demonstrasi, pada hari kamis, 20 Januari 2011, tempat Site Luwe Hulu, waktu jam 07.00 sampai dengan adanya kesepakatan, hal ini berlaku secara umum bagi persyaratan demonstrasi/unjuk rasa bagi masyarakat umum,

Kemerdekaan Menyampaikan Pendapat Di Muka Umum ;

13 Bahwa, Penggugat menanggapi aksi demonstrasi yang kemudian dalam pelaksanaan demonstrasi tersebut diikuti dengan aksi mogok kerja yang dilakukan oleh para Penggugat tersebut selama 7 hari berturut-turut (sejak kerja tersebut adalah tidak sah menurut menurut hukum sebagaimana ketentuannya sebuah aksi Mogok Kerja adalah yang mensyaratkan sekurangkurangnya dalam 7 hari kerja sebelum mogok kerja dilaksanakan pekerja/buruh dan serikat pekerja/serikat buruh wajib memberitahukan secara tertulis kepada tanggal 20 s/d 26 Januari 2011), maka Penggugat berpendapat bahwa aksi mogok

ka

ah

ep

ub

lik

sebagaimana diatur dalam Undang-Undang No. 9 Tahun 1998 tentang

ng

pengusaha dan instansi yang bertanggung jawab dibidang ketenagakerjaan


14

gu

ik

Disclaimer Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. N Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui : Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318)

In d

on
Halaman 14

es

In do ne si
bahwa para

ub lik

In do ne si a

sudah menjawab dengan jelas bahwa permohonan para karyawan tersebut sudah

ep u

hk am

15 Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

putusan.mahkamahagung.go.id

mogok kerja namun dalam pelaksanaan aksi para Penggugat tersebut mengandung cacat hukum yakni (1).surat pemberitahuannya hanya memiliki resmi bertepatan dengan hari minggu) padahal ketentuannya adalah minimal

ah

gu

dalam rentang waktu 7 (tujuh) hari kerja, (2) tujuan surat pemberitahuannya bukan ditujukan kepada Pengusaha/Penggugat dan Instansi yang bertanggung jawab dibidang ketenagakerjaan setempat dalam hal ini Dinsosnakertrans berwenang yang dalam surat pemberitahuan tersebut tertuju kepada pihak

Kabupaten Barito Utara, melainkan ditujukan kepada instansi yang tidak

mulai yakni jam 07.00 tidak mempunyai waktu berakhir dengan jelas sebagaimana diatur dalam pasal 140 ayat (1) dan ayat (2) dan pasal 145 UndangUndang No. 13 Tahun 2003 tentang Ketenagakerjaan, sehingga dengan demikian aksi demonstrasi para Tergugat yang diikuti/disusupi dengan aksi mogok kerja 14 Bahwa, oleh karena Penggugat berpendapat bahwa secara hukum aksi demo yang diikuti/disusupi dengan aksi mogok kerja adalah tidak tidak sah karena cacat hukum, maka Penggugat menilai ketidakhadiran para Tergugat pada saat oleh para Tergugat tersebut adalah tidak sah karena mengandung cacat hukum ;

am

ah k

ep

aksi demo tersebut dikualifikasikan sebagai mangkir kerja, maka Penggugat

ah

A gu ng

sesuai dengan ketentuan yang berlaku telah membuat Surat Panggilan Kerja

kepada para Tergugat yakni berupa Surat Panggilan I tertanggal 20 Januari 2011, kemudian menyusul surat Panggilan II pada tanggal 21 Januari 2011 dan terakhir

Surat panggilan III pada tanggal 25 Januari 2011 yang telah disampaikan secara

patut dan tertulis kepada masing-masing para Tergugat, sebagaimana ketentuan Ketenagakerjaan jo Kepmenakertrans RI No. Kep 232/Men/2003 tanggal 31

yang diatur dalam Pasal 142 UndangUndang No. 13 Tahun 2003 tentang Oktober 2003 tentang Akibat Hukum Mogok Kerja Tidak Sah ;

15 Bahwa, atas Surat Panggilan I, Surat Panggilan II dan Surat Panggilan III yang dibuat oleh Penggugat terhadap karyawan yang melakukan aksi demo tersebut mendapat tanggapan sebagian kecil peserta demo dan memilih untuk kembali bekerja dengan mengisi formulir pernyataan bersedia bekerja kembali kepada mengindahkan panggilan-panggilan kerja tersebut, sehingga sangat beralasan hukum apabila Penggugat telah mengambil sikap dan memutuskan sesuai peraturan yang berlaku dengan mengeluarkan Surat Keputusan tentang Pemutusan Hubungan Kerja (PHK) terhadap masing-masing para Tergugat yaitu Penggugat, namun para Tergugat sebagaimana maksud diatas tetap tidak

ka

ah

ep

ub

lik

ng

Tergugat I s/d Tergugat XXXIV pada tanggal 27 Januari 2011, dengan oleh
Hal. 15 dari 52 hal. Put. No. 574 K/Pdt.Sus/2011

gu

ik

Disclaimer Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. N Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui : Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318)

In d

on
Halaman 15

es

In do ne si

ub lik

Kepolisian, (3).waktu / atau jam pelaksanaan aksi hanya menentukan waktu

ng

rentang waktu 5 (lima) hari saja (karena tanggal 16 Januari 2011 adalah hari libur

In do ne si a

setempat, kemudian waktu (hari, tanggal dan jam) dimulai dan diakhirinya

ep u

hk am

16 Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

putusan.mahkamahagung.go.id

pengunduran diri ;

16 Bahwa, atas telah diberikannya Surat Pemutusan Hubungan Kerja (PHK) oleh

tersebut ternyata para Tergugat menyatakan penolakannya dan upaya-upaya

gu

perundingan bipartit antara Penggugat dan para Tergugat maupun dengan upayaupaya yang juga melibatkan pihak ketiga yang antara lain pihak DPRD

Kabupaten Barito Utara namun tidak mendapatkan kesepakatan dan selalu

menemui jalan buntu, sehingga sesuai dengan ketentuan berlaku Penggugat memohon bantuan mediasi secara tripartit kepada Dinsosnakertrans Kabupaten Barito Utara, namun oleh karena pihak Dinsosnakertrans Kabupaten Barito Utara

ah

ng

Penggugat kepada Tergugat I s/d Tergugat XXXIV atau kepada para Tergugat

masih belum mempunyai personil yang menjabat sebagai Mediator, maka oleh instansi tersebut proses mediasi tripartit dimohonkan penyelesaiannya oleh Mediator pada Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi Propinsi Kalimantan Tengah ; 17 Bahwa, para Mediator Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi Propinsi Kalimanatan Tengah telah melakukan sidang mediasi secara tripartit guna untuk menyelesaikan perselisihan pemutusan hubungan kerja antara Penggugat dengan para Tergugat dengan membuat Risalah Penyelesaian Perselisihan Hubungan

am

ah k

ep

Industrial dan memberikan putusan berupa Anjuran No. 567/42/HI.01Nakertrans

ah

A gu ng

pada tanggal 9 Maret 2011 yang pada intinya (1). Menilai bahwa hubungan kerja pengakhiran hubungan kerja melalui keputusan PHK merupakan upaya terakhir penetapan melalui Pengadilan Hubungan Industrial ;

antara Penggugat dan para Tergugat sudah tidak harmonis lagi, maka

yang dapat dilakukan, dan (2). Bahwa keputusan PHK harus mendapatkan

18 Bahwa, atas Anjuran Mediator tersebut Penggugat menyatakan sikap menolak memiliki kekuatan eksekusitarial karena tidak menyebutkan apa-apa saja yang

Anjuran tersebut, karena menurut hemat Penggugat, Anjuran tersebut tidak

harus dilaksanakan oleh para pihak yang berselisih, maka dengan demikian demi kepastian hukum bagi Penggugat maupun para Penggugat, maka Penggugat memilih untuk mendaftarkan gugatan Perselisihan Pemutusan Hubungan Kerja antara Penggugat dan para Tergugat pada Pengadilan Hubungan Industrial pada yang mana sesuai azas locus delicti perkara perselisihan antara Penggugat dan para Tergugat yang terjadi di Desa Luwe Hulu Kecamatan Lahei Kabupaten Barito Utara maka adalah merupakan kewenangan pengadilan tersebut di atas untuk memeriksa dan mengadili perkara a quo sesuai dengan ketentuan yang Pengadilan Negeri Palangkaraya guna mendapat penyelesaian menurut hukum

ka

ah

ep

ub

lik

ng

16

gu

ik

Disclaimer Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. N Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui : Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318)

In d

on
Halaman 16

es

In do ne si

ub lik

In do ne si a

alasan mangkir kerja selama 7 (tujuh) hari berturut-turut dengan kualifikasi

ep u

hk am

17 Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

putusan.mahkamahagung.go.id

Perselisihan Hubungan Industrial (PPHI) ;

19 Bahwa, oleh para Tergugat menolak Keputusan Pemutusan Hubungan Kerja kepastian hukum sambil

ng

(PHK) yang dijatuhkan oleh Penggugat pada tanggal 27 Januari 2011 dan demi pemutusan hubungan kerja terhadap para Tergugat ini, maka Penggugat

menunggu proses penyelesaian tentang perselisihan

sebagaimana ketentuan yang berlaku telah menjatuhkan Putusan Skorsing

kepada masing-masing para Tergugat yaitu Tergugat I s/d Tergugat XXXIV

terhitung pada sejak tanggal penetapan skorsing yakni sejak tanggal 2 Pebruari

2011, dengan kewajiban Penggugat tetap memberikan upah yang biasa diterima final atas Pemutusan Hubungan Kerja (PHK) atas diri masing-masing para

ah

Tergugat sebagaimana diatur dalam ketentuan pasal 155 Undang-Undang No. 13 Tahun 2003 tentang Ketenagakerjaan jo Kepmenakertrans Republik Indonesia No. KEP-78/MEN/2001 tentang Perubahan Atas Beberapa Pasal Keputusan Penyelesaian Pemutusan Hubungan Kerja dan Penetapan uang Pesangon, Uang Penghargaan Masa Kerja, dan Ganti Kerugian di Perusahaan ; 20 Bahwa, berdasarkan alasan-alasan tersebut di atas maka sangat beralasan hukum apabila Pengadilan Hubungan Industrial pada Pengadilan Negeri Palangka Raya Menteri Tenaga Kerja Republik Indonesia No. KEP-150/MEN/ 2000 tentang

am

ah k

ep

ah

A gu ng

selaku

Lembaga

Penyelesaian

Perselisihan

Hubungan

menjatuhkan atau menetapkan Pemutusan Hubungan Kerja atas diri masing-

masing para Tergugat dengan oleh alasan mangkir kerja selama 7 (tujuh) hari berturut-turut dengan kualifikasi pengunduran diri sebagai akibat melakukan aksi

mogok kerja yang tidak sah sesuai dengan ketentuan pasal 168 ayat (1) dan ayat (3), pasal 142 ayat (1) dan ayat (2) Undang-Undang No. 13 tahun 2003 tentang Ketenagakerjaan jo Kepmenakertrans RI No. Kep 232/Men/2003 tanggal 31 Oktober 2003 tentang Akibat Hukum Mogok Kerja Tidak Sah ;

21 Bahwa, Pemutusan Hubungan Kerja atas diri masing-masing para Tergugat dengan oleh alasan mangkir kerja selama 7 (tujuh) hari berturut-turut dengan kualifikasi pengunduran diri sebagai akibat melakukan aksi mogok kerja yang tidak sah sesuai dengan ketentuan tersebut pada point 20 di atas, maka untuk perhitungan kewajiban Penggugat untuk melakukan pembayaran-pembayaran terhadap seluruh para Tergugat sebagaimana diatur dalam pasal 156 ayat (4) Undang-Undang No. 13 Tahun 2003 tentang Ketenagakerjaan, namun harus dikecualikan dari kewajiban Penggugat untuk melakukan pembayaran berupa penggantian perumahan serta pengobatan dan perawatan 15% dari uang

ka

ah

ep

ub

lik

ng

pesangon dan penghargaan masa kerja para Tergugat sebagaimana diatur dalam
Hal. 17 dari 52 hal. Put. No. 574 K/Pdt.Sus/2011

gu

ik

Disclaimer Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. N Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui : Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318)

In d

on
Halaman 17

es

In do ne si
Industrial untuk

ub lik

oleh para Tergugat sampai keputusan memiliki kekuatan hukum yang tetap dan

In do ne si a

diatur dalam Undang-Undang No. 2 Tahun 2004 tentang Penyelesesaian

gu

ep u

hk am

18 Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

putusan.mahkamahagung.go.id

tentang Uang Penggantian Perumahan Serta Pengobatan dan Perawatan, yang

berbunyi selengkapnya oleh karena pekerja/buruh yang mengundurkan diri pekerja/buruh yang bersangkutan tidak mendapatkan penggantian perumahan

ah

gu

serta pengobatan dan perawatan sebagaimana ketentuan pasal 156 ayat (4) UU No. 13 Tahun 2003 tentang Ketenagakerjaan;

22 Bahwa, oleh karena alasan Pemutusan Hubungan Kerja (PHK) atas diri masingmasing paraTergugat dikarenakan para Tergugat mangkir kerja selama 7 (tujuh) hari berturut-turut dengan kualifikasi pengunduran diri sebagai akibat melakukan

tugas dan kewajibannya kepada Penggugat walaupun para Tergugat sudah dipanggil secara patut dan tertulis sebanyak 3 (tiga) kali panggilan berrturut-turut dalam rentang waktu 7 (tujuh) sesuai dengan ketentuan Pasal 168 ayat (1) dan ayat (3), Pasal 142 ayat (1) dan ayat (2) Undang-Undang No. 13 Tahun 2003 31 Oktober 2003 tentang Akibat Hukum Mogok Kerja Tidak Sah, maka adalah kewajiban Penggugat untuk memberikan yang menjadi hak-hak para Tergugat berupa : Uang Penggantian Hak (berupa : cuti Tahunan yang belum diambil dan belum gugur, biaya atau ongkos pulang pekerja/buruh ke tempat dimana pekerja/ tentang Ketenagakerjaan jo Kepmenakertrans RI No. Kep 232/Men/2003 tanggal

am

ah k

ep

A gu ng

buruh diterima bekerja) dan Uang Kebijaksanaan/ Good Will Penggugat berupa

uang sebesar Rp. 1.500.000,- (satu juta lima ratus ribu rupiah) untuk masing-

masing para Tergugat

sesuai dengan ketentuan pasal 156 ayat (4) Undang-

Undang No. 13 Tahun 2003 tentang Ketenagakerjaan jo pasal 4 Surat Penggantian Perumahan Serta Pengobatan dan Perawatan, yang perinciannya a Tergugat I atas nama SULKAN,

Menakertrans Republik Indonesia No. B.600/MEN-HK/VIII/2005 tentang Uang

adalah masing-masing para Tergugat sebagai berikut : - Cuti Tahunan yang belum diambil dan belum gugur : 0.4 X Rp. 1.966.091,-

ah

- Biaya Pemulangan ke tempat penerimaan (ke desa Luwe Hulu) - Uang Kebijaksanaan/Good Will b Total pembayaran untuk Tergugat I

ub

ka

ah

Tergugat II atas nama YOHANES TURUT,

- Cuti Tahunan yang belum diambil dan belum gugur : 0.4 X Rp. 3.336.537,= Rp. 1.334.614,-.

ep

= Rp. 1.500.000,= Rp. 2.486.436,-

lik
= Rp. = Rp.

786.436,200.000,-

ng

- Biaya Pemulangan ke tempat penerimaan


18

gu

ik

Disclaimer Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. N Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui : Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318)

In d

on
Halaman 18

es

In do ne si

ub lik

aksi mogok kerja yang tidak sah, sehingga para Tergugat tidak melaksanakan

ng

tidak mendapatkan uang pesangon dan uang penghargaan masa kerja maka

In do ne si a

pasal 4 Surat Menakertrans Republik Indonesia No. B.600/MEN-HK/VIII/2005

ep u

hk am

19 Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

putusan.mahkamahagung.go.id

- Uang Kebijaksanaan/Good Will Total pembayaran untuk Tergugat II

= Rp. 1.500.000,= Rp. 3.034.614,-

ng

Tergugat III atas nama RAHMADI, = Rp. = Rp. = Rp. 1.500.000,= Rp. 2.477.684,-

- Cuti Tahunan yang belum diambil dan belum gugur : 0.4 X Rp. 1.944.212,-

- Biaya Pemulangan ke tempat penerimaan (ke desa Luwe Hulu) - Uang Kebijaksanaan/Good Will d

Total pembayaran untuk Tergugat III

ah

- Cuti Tahunan yang belum diambil dan belum gugur : 0.4 X Rp. 2.683.878,(ke desa Luwe Hulu) - Uang Kebijaksanaan/Good Will e - Biaya Pemulangan ke tempat penerimaan

am

ah k

Total pembayaran untuk Tergugat IV = Rp. 2.773.551,Tergugat V atas nama OBERLIN A. MANULANG, - Cuti Tahunan yang belum diambil dan belum gugur : 0.4 X Rp. 2.673.466,-

ep

= Rp. 1.069.386,-. = Rp. = Rp. 1.500.000,= Rp. 2.769.386,200.000,-

A gu ng

- Biaya Pemulangan ke tempat penerimaan (ke desa Luwe Hulu) - Uang Kebijaksanaan/Good Will f

Total pembayaran untuk Tergugat V

Tergugat VI atas nama RAPII,

- Cuti Tahunan yang belum diambil dan belum gugur : 0.4 X Rp. 2.638.537,-

= Rp. 1.055.414,-

ah

(ke desa Luwe Hulu) - Uang Kebijaksanaan/Good Will g

= Rp. 1.500.000,-

Total pembayaran untuk Tergugat VI = Rp. 2.755.414,Tergugat VII atas nama LADI ALPIA,

ka

0.4 X Rp. 1.741.537,(ke desa Luwe Hulu)

ep

- Cuti Tahunan yang belum diambil dan belum gugur : = Rp. = Rp. = Rp. 1.500.000,696.614,200.000,- Biaya Pemulangan ke tempat penerimaan

ah

ub

lik
= Rp.

- Biaya Pemulangan ke tempat penerimaan

200.000,-

- Uang Kebijaksanaan/Good Will

ng

Total pembayaran untuk Tergugat VII = Rp. 2.396.614,Hal. 19 dari 52 hal. Put. No. 574 K/Pdt.Sus/2011

gu

ik

Disclaimer Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. N Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui : Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318)

In d

on
Halaman 19

es

In do ne si

ub lik
= Rp. = Rp. 1.500.000,-

Tergugat IV atas nama DARMA MARBUN,

= Rp. 1.073.551,-. 200.000,-

In do ne si a
777.684,200.000,-

(ke desa Luwe Hulu)

ep u

b
= Rp. 200.000,-

gu

hk am

20 Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

putusan.mahkamahagung.go.id

- Cuti Tahunan yang belum diambil dan belum gugur : 0.4 X Rp. 2.971.787,(ke desa Luwe Hulu)

= Rp. 1.188.714,-. = Rp. = Rp. 1.500.000,200.000,-

gu

- Uang Kebijaksanaan/Good Will i

Total pembayaran untuk Tergugat VIII Tergugat IX atas nama SUPARDI,

ng

- Biaya Pemulangan ke tempat penerimaan

= Rp. 2.888.714,-

- Cuti Tahunan yang belum diambil dan belum gugur : 0.4 X Rp. 1.628.537,= Rp. = Rp.

ah

(ke desa Luwe Hulu) - Uang Kebijaksanaan/Good Will j

am

Total pembayaran untuk Tergugat IX = Rp. 2.351.414,-

Tergugat X atas nama HALOMOAN SIREGAR,

ah k

0.4 X Rp. 3.716.091,(ke Banjarmasin)

ep

- Cuti Tahunan yang belum diambil dan belum gugur : - Biaya Pemulangan ke tempat penerimaan

- Uang Kebijaksanaan/Good Will

= Rp. 1.500.000,= Rp. 3.336.436,-

A gu ng

Total pembayaran untuk Tergugat X k

Tergugat XI atas nama TOLOPAN HUTABARAT,

- Cuti Tahunan yang belum diambil dan belum gugur : 0.4 X Rp. 2.626.091,-

= Rp. 1.050.436,-. = Rp. = Rp. 1.500.000,200.000,-

- Biaya Pemulangan ke tempat penerimaan (ke desa Luwe Hulu) - Uang Kebijaksanaan/Good Will l

ah

Tergugat XII atas nama ROY YOESWANTO,

- Cuti Tahunan yang belum diambil dan belum gugur : 0.4 X Rp. 3.086.091,(ke desa Luwe Hulu) - Biaya Pemulangan ke tempat penerimaan - Uang Kebijaksanaan/Good Will

ka

ub

ah

Total pembayaran untuk Tergugat XII = Rp. 2.934.436,m Tergugat XIII atas nama ISKALUN ASARI, - Cuti Tahunan yang belum diambil dan belum gugur :

ep

= Rp. 1.500.000,-

lik
= Rp. 1.234.436,= Rp. 200.000,= Rp. 1.134.436,-.

Total pembayaran untuk Tergugat XI = Rp. 2.750.436,-

ng

0.4 X Rp. 2.836.091,20

gu

ik

Disclaimer Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. N Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui : Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318)

In d

on
Halaman 20

es

In do ne si

ub lik
= Rp. 1.500.000,= Rp.

- Biaya Pemulangan ke tempat penerimaan

= Rp. 1.486.436,350.000,-

In do ne si a
651.414,200.000,-

Tergugat VIII atas nama BISMAR OLOAN SILALAHI,

ep u

hk am

21 Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

putusan.mahkamahagung.go.id

(ke desa Luwe Hulu)

= Rp. = Rp. 1.500.000,-

- Uang Kebijaksanaan/Good Will

gu

ng

Total pembayaran untuk Tergugat XIII n

= Rp. 2.834.436,-

Tergugat XIV atas nama LATIHANUR, = Rp. = Rp. = Rp. 1.500.000,-

- Cuti Tahunan yang belum diambil dan belum gugur : 0.4 X Rp. 2.225.550,-

- Biaya Pemulangan ke tempat penerimaan (ke desa Luwe Hulu) - Uang Kebijaksanaan/Good Will

ah

Tergugat XV atas nama PITHER PAMANDAK,

- Cuti Tahunan yang belum diambil dan belum gugur : 0.4 X Rp. 2.966.091,(ke desa Luwe Hulu) - Biaya Pemulangan ke tempat penerimaan - Uang Kebijaksanaan/Good Will p

am

ah k

Total pembayaran untuk Tergugat XV = Rp. 2.886.436,Tergugat XVI atas nama EKO PENDIK PURNOMO,

ep

- Cuti Tahunan yang belum diambil dan belum gugur :

A gu ng

0.4 X Rp. 2.966.091,-

= Rp. 1.186.436,-. = Rp. = Rp. 1.500.000,200.000,-

- Biaya Pemulangan ke tempat penerimaan (ke desa Luwe Hulu) - Uang Kebijaksanaan/Good Will q

Total pembayaran untuk Tergugat XVI

= Rp. 2.886.436,-

Tergugat XVII atas nama NGADISAN,

- Cuti Tahunan yang belum diambil dan belum gugur : 0.4 X Rp. 2.574.557,-

ah

- Biaya Pemulangan ke tempat penerimaan (ke desa Luwe Hulu) - Uang Kebijaksanaan/Good Will r Total pembayaran untuk Tergugat XVII

= Rp. 1.500.000,-

ka

- Cuti Tahunan yang belum diambil dan belum gugur : 0.4 X Rp. 3.226.091,(ke desa Luwe Hulu) = Rp. 1.290.436,-. = Rp. = Rp. 1.500.000,200.000,- Biaya Pemulangan ke tempat penerimaan

ah

ep

Tergugat XVIII atas nama DANIEL R. SIBARANI,

ub

= Rp. 2.729.822,-

lik
= Rp.

= Rp. 1.029.822,-. 200.000,-

ng

- Uang Kebijaksanaan/Good Will

Hal. 21 dari 52 hal. Put. No. 574 K/Pdt.Sus/2011

gu

ik

Disclaimer Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. N Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui : Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318)

In d

on
Halaman 21

es

In do ne si

ub lik
= Rp. = Rp. 1.500.000,-

Total pembayaran untuk Tergugat XIV

= Rp. 2.590.220,-

= Rp. 1.186.436,-. 200.000,-

In do ne si a
200.000,890.220,200.000,-

- Biaya Pemulangan ke tempat penerimaan

ep u

hk am

22 Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

putusan.mahkamahagung.go.id

Tergugat XIX atas nama FERI IRAWAN,

- Cuti Tahunan yang belum diambil dan belum gugur : - Biaya Pemulangan ke tempat penerimaan

gu

(ke desa Luwe Hulu) - Uang Kebijaksanaan/Good Will t

ng

0.4 X Rp. 2.904.557,-

= Rp. 1.161.822,-. = Rp. = Rp. 1.500.000,200.000,-

Total pembayaran untuk Tergugat XIX

= Rp. 2.861.822,-

Tergugat XX atas nama HERY SUCIPTO,

Cuti Tahunan yang belum diambil dan belum gugur : 0.4 X Rp2.761.572,(ke desa Luwe Hulu) - Uang Kebijaksanaan/Good Will u - Biaya Pemulangan ke tempat penerimaan

ah

am

Total pembayaran untuk Tergugat XX = Rp. 2.804.628,-

ah k

- Cuti Tahunan yang belum diambil dan belum gugur : 0.4 X Rp. 2.166.545,(ke desa Luwe Hulu) = Rp. = Rp. = Rp. 1.500.000,866.618,200.000,- Biaya Pemulangan ke tempat penerimaan

ep

Tergugat XXI atas nama AMIR ALI,

A gu ng

- Uang Kebijaksanaan/Good Will v

Total pembayaran untuk Tergugat XXI

= Rp. 2.566.615,-

Tergugat XXII atas nama JAMARIANTO,

- Cuti Tahunan yang belum diambil dan belum gugur : 0.4 X Rp. 2.536.091,-

= Rp. 1.014.436,-. = Rp. = Rp. 1.500.000,200.000,-

- Biaya Pemulangan ke tempat penerimaan (ke desa Luwe Hulu) - Uang Kebijaksanaan/Good Will

ah

Total pembayaran untuk Tergugat XXII

= Rp. 2.714.436,-

w Tergugat XXIII atas nama SUKMA YUDA, 0.4 X Rp. 2.786.091,(ke desa Luwe Hulu)

- Cuti Tahunan yang belum diambil dan belum gugur : = Rp. 1.114.436,-. = Rp. 200.000,- Biaya Pemulangan ke tempat penerimaan - Uang Kebijaksanaan/Good Will x

ka

ah

Total pembayaran untuk Tergugat XXIII

ep

= Rp. 1.500.000,= Rp. 2.814.436,-

ub

lik ik In d on
Halaman 22

Tergugat XXIV atas nama LEDI RASUDI,

22

Disclaimer Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. N Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui : Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318)

gu

ng

- Cuti Tahunan yang belum diambil dan belum gugur :

es

In do ne si

ub lik
= Rp. = Rp. 1.500.000,-

= Rp. 1.104.628,-. 200.000,-

In do ne si a

Total pembayaran untuk Tergugat XVIII

ep u

b
= Rp. 2.990.436,-

hk am

23 Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

putusan.mahkamahagung.go.id

- Biaya Pemulangan ke tempat penerimaan (ke desa Luwe Hulu) = Rp. = Rp. 1.500.000,-

Total pembayaran untuk Tergugat XXIV

ng

- Uang Kebijaksanaan/Good Will y

= Rp. 2.307.414,-

gu

Tergugat XXV atas nama RAHMAN, = Rp. = Rp. = Rp. 1.500.000,-

- Cuti Tahunan yang belum diambil dan belum gugur : 0.4 X Rp. 1.628.537,-

- Biaya Pemulangan ke tempat penerimaan (ke desa Luwe Hulu) - Uang Kebijaksanaan/Good Will z

ah

Total pembayaran untuk Tergugat XXV

Tergugat XXVI atas nama JAINUDIN,

am

- Cuti Tahunan yang belum diambil dan belum gugur : 0.4 X Rp. 5.496.091,(ke desa Luwe Hulu) - Biaya Pemulangan ke tempat penerimaan

ah k

ep

- Uang Kebijaksanaan/Good Will

aa Tergugat XXVII atas nama HERMAN,

A gu ng

- Cuti Tahunan yang belum diambil dan belum gugur : 0.4 X Rp. 1.856.091,= Rp. = Rp. = Rp. 1.500.000,-

742.436,200.000,-

- Biaya Pemulangan ke tempat penerimaan (ke desa Luwe Hulu) - Uang Kebijaksanaan/Good Will

Total pembayaran untuk Tergugat XXVII

= Rp. 2.442.436,-

bb Tergugat XXVIII atas nama MILKAN, = Rp. = Rp.

ah

0.4 X Rp. 1.879.982,- Biaya Pemulangan ke tempat penerimaan (ke desa Luwe Hulu) - Uang Kebijaksanaan/Good Will

ub

= Rp. 1.500.000,-

ka

cc Tergugat XXIX atas nama JUWANDI, - Cuti Tahunan yang belum diambil dan belum gugur : 0.4 X Rp. 1.615.545,(ke desa Luwe Hulu)

ah

ep

Total pembayaran untuk Tergugat XXVIII

= Rp. 2.451.992,-

lik
= Rp. = Rp.

- Cuti Tahunan yang belum diambil dan belum gugur :

751.992,200.000,-

646.218,200.000,-

- Biaya Pemulangan ke tempat penerimaan

ng

Hal. 23 dari 52 hal. Put. No. 574 K/Pdt.Sus/2011

gu

ik

Disclaimer Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. N Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui : Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318)

In d

on
Halaman 23

es

In do ne si

Total pembayaran untuk Tergugat XXVI

ub lik
= Rp. = Rp. 1.500.000,-

= Rp. 2.351.414,-

= Rp. 2.198.436,-. 200.000,-

= Rp. 3.898.436,-

In do ne si a
200.000,651.414,200.000,-

0.4 X Rp. 1.518.537,-

ep u

b
= Rp. 607.414,-

hk am

24 Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

putusan.mahkamahagung.go.id

Total pembayaran untuk Tergugat XXIX

= Rp. 2.346.218,-

dd Tergugat XXX atas nama SILWANUS SELDI,

ng

- Cuti Tahunan yang belum diambil dan belum gugur : 0.4 X Rp. 1.602.134,= Rp. = Rp. = Rp. 1.500.000,-

gu

- Biaya Pemulangan ke tempat penerimaan (ke desa Luwe Hulu) - Uang Kebijaksanaan/Good Will

Total pembayaran untuk Tergugat XXX

= Rp. 2.340.853,-

ee Tergugat XXXI atas nama ASENDRA, - Cuti Tahunan yang belum diambil dan belum gugur : 0.4 X Rp. 2.173.077,(ke desa Luwe Hulu) - Uang Kebijaksanaan/Good Will - Biaya Pemulangan ke tempat penerimaan = Rp. = Rp.

ah

am

ah k

ff Tergugat XXXII atas nama HERMAN, - Cuti Tahunan yang belum diambil dan belum gugur : 0.4 X Rp. 4.526.091,-

ep

Total pembayaran untuk Tergugat XXXI = Rp. 2.569.230,-

- Biaya Pemulangan ke tempat penerimaan

A gu ng

(ke desa Luwe Hulu)

= Rp. = Rp. 1.500.000,-

200.000,-

- Uang Kebijaksanaan/Good Will

Total pembayaran untuk Tergugat XXXII = Rp. 3.510.436,gg Tergugat XXXIII atas nama DOMI DAMARA, 0.4 X Rp. 2.192.617,= Rp. = Rp. - Cuti Tahunan yang belum diambil dan belum gugur :

877.046,200.000,-

- Biaya Pemulangan ke tempat penerimaan (ke desa Luwe Hulu) - Uang Kebijaksanaan/Good Will = Rp. 1.500.000,-

ah

Total pembayaran untuk Tergugat XXXIII= Rp. 2.577.046,hh Tergugat XXXIV atas nama M. HAIRUL, 0.4 X Rp. 2.322.343,(ke desa Luwe Hulu) - Cuti Tahunan yang belum diambil dan belum gugur : - Biaya Pemulangan ke tempat penerimaan - Uang Kebijaksanaan/Good Will

ka

ub

ep

ah

= Rp. 1.500.000,-

lik
= Rp. = Rp.

928.937,200.000,-

Total pembayaran untuk Tergugat XXXIV= Rp. 2.628.937,-

ng

24

gu

ik

Disclaimer Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. N Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui : Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318)

In d

on
Halaman 24

es

In do ne si

ub lik
= Rp. 1.500.000,-

= Rp. 1.810.436,-.

In do ne si a
640.853,200.000,869.230,-. 200.000,-

- Uang Kebijaksanaan/Good Will

ep u

b
= Rp. 1.500.000,-

hk am

25 Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

putusan.mahkamahagung.go.id

maka adalah sangat beralasan hukum apabila Majelis Hakim memutuskan pembebanan biaya perkara ini sebagaimana menurut hukum;

Hubungan Industrial pada Pengadilan Negeri Palangkaraya agar memberikan putusan

ah

gu

sebagai berikut :

DALAM POKOK PERKARA :

1 Menerima dan mengabulkan gugatan Penggugat untuk seluruhnya;

2 Menyatakan bahwa Mogok Kerja yang dilakukan Para Tergugat pada tanggal 20 bertentangan dengan ketentuan yang berlaku;

sampai dengan 26 Januari 2011 adalah Mogok Kerja Yang Tidak Sah dan 3 Menetapkan sebagai hukum Pemutusan Hubungan Kerja atas diri Para Tergugat yakni Tergugat I sampai dengan Tergugat XXXIV dengan Penggugat dikarenakan Para Tergugat mangkir kerja selama 7 (tujuh) hari berturut-turut dengan kualifikasi pengunduran diri sebagai akibat melakukan aksi mogok kerja 142 ayat (1) dan ayat (2) Undang- Undang No. 13 Tahun 2003 tentang Ketenagakerjaan jo Kepmenakertrans RI No. Kep 232/Men/2003 tanggal 31 Oktober 2003 tentang Akibat Hukum Mogok Kerja Tidak Sah, terhitung sejak putusan ini diucapkan; yang tidak sah sesuai menurut ketentuan pasal 168 ayat (1) dan ayat (3), pasal

ng

Bahwa berdasarkan hal-hal tersebut di atas Penggugat mohon kepada Pengadilan

am

ah k

ep

A gu ng

4 Memerintahkan Penggugat untuk membayarkan sejumlah uang

Tergugat berupa Uang Penggantian Hak (berupa : cuti Tahunan yang belum diambil dan belum gugur, biaya atau ongkos pulang pekerja/buruh ke tempat dimana pekerja/buruh

diterima bekerja, Uang Kebijaksanaan/Good Will

Penggugat berupa uang sebesar Rp. 1.500.000,- (satu juta lima ratus ribu rupiah)

untuk masing-masing Para Tergugat sesuai dengan ketentuan pasal 156 ayat (4)

Undang-Undang No. 13 Tahun 2003 tentang Ketenagakerjaan jo pasal 4 Surat

ah

tentang Uang Penggantian Perumahan Serta Pengobatan dan Perawatan, yang perinciannya adalah masing-masing Para Tergugat adalah sebagai berikut: a Tergugat I atas nama SULKAN, - Cuti Tahunan yang belum diambil dan belum gugur : - Biaya Pemulangan ke tempat penerimaan (ke desa Luwe Hulu) - Uang Kebijaksanaan/Good Will

ka

ep

.4 X Rp. 1.966.091,-

ub

ah

= Rp. 1.500.000,= Rp. 2.486.436,-

lik
= Rp. = Rp.

Keputusan Menakertrans Republik Indonesia No. B.600/MEN-HK/VIII/2005

786.436,200.000,-

Total pembayaran untuk Tergugat I

ng

Tergugat II atas nama YOHANES TURUT,

Hal. 25 dari 52 hal. Put. No. 574 K/Pdt.Sus/2011

gu

ik

Disclaimer Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. N Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui : Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318)

In d

on
Halaman 25

es

In do ne si
kepada Para

ub lik

In do ne si a

23 Bahwa, dengan timbulnya gugatan ini menyebabkan adanya biaya-biaya perkara,

ep u

hk am

26 Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

putusan.mahkamahagung.go.id

.4 X Rp. 3.336.537,-

= Rp. 1.334.614,-. = Rp. = Rp. 1.500.000,= Rp. 3.034.614,200.000,-

- Biaya Pemulangan ke tempat penerimaan - Uang Kebijaksanaan/Good Will

gu

Total pembayaran untuk Tergugat II c

- Cuti Tahunan yang belum diambil dan belum gugur : .4 X Rp. 1.944.212,- Biaya Pemulangan ke tempat penerimaan (ke desa Luwe Hulu) - Uang Kebijaksanaan/Good Will d = Rp. = Rp. 1.500.000,= Rp.

ng

(ke desa Luwe Hulu)

Tergugat III atas nama RAHMADI,

ah

Total pembayaran untuk Tergugat III = Rp. 2.477.684,Tergugat IV atas nama DARMA MARBUN, - Cuti Tahunan yang belum diambil dan belum gugur : - Biaya Pemulangan ke tempat penerimaan (ke desa Luwe Hulu)

am

ah k

ep

.4 X Rp. 2.683.878,-

Total pembayaran untuk Tergugat IV = Rp. 2.773.551,-

A gu ng

Tergugat V atas nama OBERLIN A. MANULANG,

- Cuti Tahunan yang belum diambil dan belum gugur : .4 X Rp. 2.673.466,- Biaya Pemulangan ke tempat penerimaan (ke desa Luwe Hulu) = Rp. = Rp. 1.500.000,= Rp. 2.769.386,- Uang Kebijaksanaan/Good Will Total pembayaran untuk Tergugat V f

= Rp. 1.069.386,-. 200.000,-

ah

- Cuti Tahunan yang belum diambil dan belum gugur : .4 X Rp. 2.638.537,- Biaya Pemulangan ke tempat penerimaan (ke desa Luwe Hulu) - Uang Kebijaksanaan/Good Will g

ub

ka

Total pembayaran untuk Tergugat VI = Rp. 2.755.414,Tergugat VII atas nama LADI ALPIA, - Cuti Tahunan yang belum diambil dan belum gugur : .4 X Rp. 1.741.537,= Rp. 696.614,-

ah

ep

= Rp. 1.500.000,-

lik
= Rp.

Tergugat VI atas nama RAPII,

= Rp. 1.055.414,200.000,-

ng

- Biaya Pemulangan ke tempat penerimaan


26

gu

ik

Disclaimer Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. N Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui : Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318)

In d

on
Halaman 26

es

In do ne si

- Uang Kebijaksanaan/Good Will

ub lik
= Rp. = Rp. 1.500.000,-

= Rp. 1.073.551,-. 200.000,-

In do ne si a
777.684,200.000,-

- Cuti Tahunan yang belum diambil dan belum gugur :

ep u

hk am

27 Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

putusan.mahkamahagung.go.id

- Uang Kebijaksanaan/Good Will

= Rp. 1.500.000,-

Total pembayaran untuk Tergugat VII = Rp. 2.396.614,- Cuti Tahunan yang belum diambil dan belum gugur :

gu

.4 X Rp. 2.971.787,- Biaya Pemulangan ke tempat penerimaan (ke desa Luwe Hulu) - Uang Kebijaksanaan/Good Will Total pembayaran untuk Tergugat VIII i Tergugat IX atas nama SUPARDI,

ng

Tergugat VIII atas nama BISMAR OLOAN SILALAHI,

= Rp. 1.188.714,-. = Rp. = Rp. 1.500.000,200.000,-

= Rp. 2.888.714,-

ah

- Cuti Tahunan yang belum diambil dan belum gugur : .4 X Rp. 1.628.537,(ke desa Luwe Hulu) - Uang Kebijaksanaan/Good Will j - Biaya Pemulangan ke tempat penerimaan

am

ah k

Total pembayaran untuk Tergugat IX = Rp. 2.351.414,Tergugat X atas nama HALOMOAN SIREGAR, - Cuti Tahunan yang belum diambil dan belum gugur : .4 X Rp. 3.716.091,(ke Banjarmasin)

ep

= Rp. 1.486.436,= Rp. = Rp. 1.500.000,= Rp. 3.336.436,350.000,-

A gu ng

- Biaya Pemulangan ke tempat penerimaan - Uang Kebijaksanaan/Good Will Total pembayaran untuk Tergugat X k

Tergugat XI atas nama TOLOPAN HUTABARAT,

- Cuti Tahunan yang belum diambil dan belum gugur : .4 X Rp. 2.626.091,- Biaya Pemulangan ke tempat penerimaan (ke desa Luwe Hulu) - Uang Kebijaksanaan/Good Will l

= Rp. 1.050.436,-.

ah

= Rp. 1.500.000,-

Total pembayaran untuk Tergugat XI = Rp. 2.750.436,Tergugat XII atas nama ROY YOESWANTO, - Cuti Tahunan yang belum diambil dan belum gugur : .4 X Rp. 3.086.091,(ke desa Luwe Hulu)

ka

ep

ah

- Biaya Pemulangan ke tempat penerimaan

ub
= Rp. 1.234.436,= Rp. 200.000,-

lik
= Rp.

200.000,-

- Uang Kebijaksanaan/Good Will

= Rp. 1.500.000,-

ng

Total pembayaran untuk Tergugat XII = Rp. 2.934.436,Hal. 27 dari 52 hal. Put. No. 574 K/Pdt.Sus/2011

gu

ik

Disclaimer Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. N Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui : Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318)

In d

on
Halaman 27

es

In do ne si

ub lik
= Rp. = Rp. = Rp. 1.500.000,-

In do ne si a
651.414,200.000,-

(ke desa Luwe Hulu)

ep u

b
= Rp. 200.000,-

hk am

28 Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

putusan.mahkamahagung.go.id

- Cuti Tahunan yang belum diambil dan belum gugur : .4 X Rp. 2.836.091,-

= Rp. 1.134.436,-. = Rp. = Rp. 1.500.000,200.000,-

(ke desa Luwe Hulu)

gu

- Uang Kebijaksanaan/Good Will Total pembayaran untuk Tergugat XIII n

ng

- Biaya Pemulangan ke tempat penerimaan

= Rp. 2.834.436,-

Tergugat XIV atas nama LATIHANUR, = Rp. = Rp.

- Cuti Tahunan yang belum diambil dan belum gugur : .4 X Rp. 2.225.550,- Biaya Pemulangan ke tempat penerimaan (ke desa Luwe Hulu) - Uang Kebijaksanaan/Good Will o

ah

am

Total pembayaran untuk Tergugat XIV

Tergugat XV atas nama PITHER PAMANDAK,

ah k

.4 X Rp. 2.966.091,(ke desa Luwe Hulu)

ep

- Cuti Tahunan yang belum diambil dan belum gugur : - Biaya Pemulangan ke tempat penerimaan

- Uang Kebijaksanaan/Good Will

= Rp. 1.500.000,-

A gu ng

Total pembayaran untuk Tergugat XV p

= Rp. 2.886.436,-

Tergugat XVI atas nama EKO PENDIK PURNOMO,

- Cuti Tahunan yang belum diambil dan belum gugur : .4 X Rp. 2.966.091,- Biaya Pemulangan ke tempat penerimaan (ke desa Luwe Hulu) = Rp. = Rp. 1.500.000,- Uang Kebijaksanaan/Good Will Total pembayaran untuk Tergugat XVI q

= Rp. 1.186.436,-. 200.000,-

ah

Tergugat XVII atas nama NGADISAN,

- Cuti Tahunan yang belum diambil dan belum gugur : .4 X Rp. 2.574.557,(ke desa Luwe Hulu) - Biaya Pemulangan ke tempat penerimaan - Uang Kebijaksanaan/Good Will r

ka

ub

ah

Total pembayaran untuk Tergugat XVII

Tergugat XVIII atas nama DANIEL R. SIBARANI,

ep

= Rp. 1.500.000,= Rp. 2.729.822,-

lik
= Rp. 1.029.822,-. = Rp. 200.000,= Rp. 1.290.436,-.

= Rp. 2.886.436,-

- Cuti Tahunan yang belum diambil dan belum gugur :

ng

.4 X Rp. 3.226.091,28

gu

ik

Disclaimer Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. N Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui : Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318)

In d

on
Halaman 28

es

In do ne si

ub lik
= Rp. 1.500.000,= Rp.

= Rp. 2.590.220,-

= Rp. 1.186.436,-. 200.000,-

In do ne si a
890.220,200.000,-

m Tergugat XIII atas nama ISKALUN ASARI,

ep u

hk am

29 Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

putusan.mahkamahagung.go.id

(ke desa Luwe Hulu)

= Rp. = Rp. 1.500.000,-

- Uang Kebijaksanaan/Good Will

gu

- Cuti Tahunan yang belum diambil dan belum gugur : .4 X Rp. 2.904.557,- Biaya Pemulangan ke tempat penerimaan (ke desa Luwe Hulu) - Uang Kebijaksanaan/Good Will Total pembayaran untuk Tergugat XIX t = Rp. = Rp. 1.500.000,-

ng

Total pembayaran untuk Tergugat XVIII s

= Rp. 2.990.436,-

Tergugat XIX atas nama FERI IRAWAN,

= Rp. 1.161.822,-. 200.000,-

ah

Tergugat XX atas nama HERY SUCIPTO,

Cuti Tahunan yang belum diambil dan belum gugur : .4 X Rp2.761.572,(ke desa Luwe Hulu) - Biaya Pemulangan ke tempat penerimaan - Uang Kebijaksanaan/Good Will u

am

ah k

Total pembayaran untuk Tergugat XX

ep

- Cuti Tahunan yang belum diambil dan belum gugur :

A gu ng

.4 X Rp. 2.166.545,-

= Rp. = Rp. = Rp. 1.500.000,-

866.618,200.000,-

- Biaya Pemulangan ke tempat penerimaan (ke desa Luwe Hulu) - Uang Kebijaksanaan/Good Will Total pembayaran untuk Tergugat XXI v

= Rp. 2.566.615,-

Tergugat XXII atas nama JAMARIANTO,

- Cuti Tahunan yang belum diambil dan belum gugur : .4 X Rp. 2.536.091,- Biaya Pemulangan ke tempat penerimaan (ke desa Luwe Hulu) - Uang Kebijaksanaan/Good Will Total pembayaran untuk Tergugat XXII

ah

= Rp. 1.500.000,-

ka

- Cuti Tahunan yang belum diambil dan belum gugur : .4 X Rp. 2.786.091,(ke desa Luwe Hulu) = Rp. 1.114.436,-. = Rp. = Rp. 1.500.000,200.000,- Biaya Pemulangan ke tempat penerimaan

ah

ep

w Tergugat XXIII atas nama SUKMA YUDA,

ub

= Rp. 2.714.436,-

lik
= Rp.

= Rp. 1.014.436,-. 200.000,-

ng

- Uang Kebijaksanaan/Good Will

Hal. 29 dari 52 hal. Put. No. 574 K/Pdt.Sus/2011

gu

ik

Disclaimer Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. N Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui : Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318)

In d

on
Halaman 29

es

In do ne si

Tergugat XXI atas nama AMIR ALI,

ub lik
= Rp. = Rp. 1.500.000,-

= Rp. 2.861.822,-

= Rp. 1.104.628,-. 200.000,-

= Rp. 2.804.628,-

In do ne si a
200.000,-

- Biaya Pemulangan ke tempat penerimaan

ep u

hk am

30 Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

putusan.mahkamahagung.go.id

Tergugat XXIV atas nama LEDI RASUDI, = Rp. = Rp. = Rp. 1.500.000,-

- Cuti Tahunan yang belum diambil dan belum gugur : - Biaya Pemulangan ke tempat penerimaan

gu

(ke desa Luwe Hulu) - Uang Kebijaksanaan/Good Will y Total pembayaran untuk Tergugat XXIV Tergugat XXV atas nama RAHMAN,

ng

.4 X Rp. 1.518.537,-

= Rp. 2.307.414,-

- Cuti Tahunan yang belum diambil dan belum gugur : .4 X Rp. 1.628.537,(ke desa Luwe Hulu) - Uang Kebijaksanaan/Good Will z = Rp. = Rp. - Biaya Pemulangan ke tempat penerimaan

ah

am

Total pembayaran untuk Tergugat XXV

ah k

- Cuti Tahunan yang belum diambil dan belum gugur : .4 X Rp. 5.496.091,(ke desa Luwe Hulu) = Rp. 2.198.436,-. = Rp. = Rp. 1.500.000,200.000,- Biaya Pemulangan ke tempat penerimaan

ep

Tergugat XXVI atas nama JAINUDIN,

A gu ng

- Uang Kebijaksanaan/Good Will

Total pembayaran untuk Tergugat XXVI

= Rp. 3.898.436,-

aa Tergugat XXVII atas nama HERMAN, = Rp. = Rp. = Rp. 1.500.000,-

- Cuti Tahunan yang belum diambil dan belum gugur :

.4 X Rp. 1.856.091,-

742.436,200.000,-

- Biaya Pemulangan ke tempat penerimaan (ke desa Luwe Hulu) - Uang Kebijaksanaan/Good Will

ah

Total pembayaran untuk Tergugat XXVII

= Rp. 2.442.436,-

bb Tergugat XXVIII atas nama MILKAN, .4 X Rp. 1.879.982,(ke desa Luwe Hulu)

- Cuti Tahunan yang belum diambil dan belum gugur : - Biaya Pemulangan ke tempat penerimaan - Uang Kebijaksanaan/Good Will

ub

ka

ep

ah

= Rp. 1.500.000,= Rp. 2.451.992,-

Total pembayaran untuk Tergugat XXVIII

lik
= Rp. = Rp. 751.992,200.000,-

cc Tergugat XXIX atas nama JUWANDI,

ng

- Cuti Tahunan yang belum diambil dan belum gugur :


30

gu

ik

Disclaimer Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. N Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui : Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318)

In d

on
Halaman 30

es

In do ne si

ub lik
= Rp. 1.500.000,-

= Rp. 2.351.414,-

In do ne si a
607.414,200.000,651.414,200.000,-

Total pembayaran untuk Tergugat XXIII

ep u

b
= Rp. 2.814.436,-

hk am

31 Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

putusan.mahkamahagung.go.id

- Biaya Pemulangan ke tempat penerimaan (ke desa Luwe Hulu) = Rp. = Rp. 1.500.000,-

Total pembayaran untuk Tergugat XXIX

ng

- Uang Kebijaksanaan/Good Will

= Rp. 2.346.218,-

gu

dd Tergugat XXX atas nama SILWANUS SELDI, = Rp. = Rp. = Rp. 1.500.000,-

- Cuti Tahunan yang belum diambil dan belum gugur : .4 X Rp. 1.602.134,- Biaya Pemulangan ke tempat penerimaan (ke desa Luwe Hulu) - Uang Kebijaksanaan/Good Will Total pembayaran untuk Tergugat XXX

ah

ee Tergugat XXXI atas nama ASENDRA, .4 X Rp. 2.173.077,(ke desa Luwe Hulu)

am

- Cuti Tahunan yang belum diambil dan belum gugur : - Biaya Pemulangan ke tempat penerimaan

ah k

ep

- Uang Kebijaksanaan/Good Will

ff Tergugat XXXII atas nama HERMAN,

A gu ng

- Cuti Tahunan yang belum diambil dan belum gugur : .4 X Rp. 4.526.091,- Biaya Pemulangan ke tempat penerimaan (ke desa Luwe Hulu) = Rp. = Rp. 1.500.000,- Uang Kebijaksanaan/Good Will

= Rp. 1.810.436,-. 200.000,-

Total pembayaran untuk Tergugat XXXII = Rp. 3.510.436,gg Tergugat XXXIII atas nama DOMI DAMARA, = Rp. = Rp. - Cuti Tahunan yang belum diambil dan belum gugur : .4 X Rp. 2.192.617,- Biaya Pemulangan ke tempat penerimaan (ke desa Luwe Hulu) - Uang Kebijaksanaan/Good Will

ah

ub

= Rp. 1.500.000,-

ka

hh Tergugat XXXIV atas nama M. HAIRUL, - Cuti Tahunan yang belum diambil dan belum gugur : .4 X Rp. 2.322.343,(ke desa Luwe Hulu)

ah

ep

Total pembayaran untuk Tergugat XXXIII= Rp. 2.577.046,-

lik
= Rp. = Rp.

877.046,200.000,-

928.937,200.000,-

- Biaya Pemulangan ke tempat penerimaan

ng

Hal. 31 dari 52 hal. Put. No. 574 K/Pdt.Sus/2011

gu

ik

Disclaimer Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. N Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui : Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318)

In d

on
Halaman 31

es

In do ne si

Total pembayaran untuk Tergugat XXXIII= Rp. 2.569.230,-

ub lik
= Rp. = Rp. = Rp. 1.500.000,-

= Rp. 2.340.853,-

In do ne si a
200.000,640.853,200.000,869.230,-. 200.000,-

.4 X Rp. 1.615.545,-

ep u

b
= Rp. 646.218,-

hk am

32 Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

putusan.mahkamahagung.go.id

Total pembayaran untuk Tergugat XXXIV= Rp. 2.628.937,5 Membebankan biaya perkara sebagaimana menurut hukum ; lain, mohon putusan yang seadil-adilnya (ex aequo et bono) ;

ah

gu

Menimbang, bahwa terhadap gugatan tersebut para Tergugat mengajukan

rekonvensi yang pada pokoknya atas dalil-dalil sebagai berikut : a

Bahwa perselisihan ini timbul bermula dari tuntutan normatif. Tuntutan mana telah pula diperjanjikan dan disepakati untuk dilaksanakan; kesepakatan mana adalah hukum tertinggi yang harus ditaati dan dilaksanakan antara Penggugat

hukum yang berlaku. Notulen Rapat di DPRD bertanggal 17 Februari 2010 (T.1 terlampir) ; b Notulen Rapat bertanggal 26 Juni 2010 merundingkan pelaksanaan kesepakatan pada poin 1.a diatas antara Penggugat dan Tergugat yang dihadiri oleh 2 (dua) dan yang mewakili Kadisnakertransos Kabupaten Barito Utara (T.2 terlampir) ; c Surat Permomohan UK-SPSI kepada Manajemen PT.VIKTOR DUA TIGA MEGA dan PT. SOLID BLACK GOLD bertanggal 27 Oktober 2010 yang pada intinya meminta dilaksanakan pada poin 1.a diatas (T.3 terlampir) ; orang anggota DPRD, Camat Lahei, Kapolsek Lahei, Danramil Kecamatan Lahei

am

ah k

ep

ah

A gu ng

Pemberitahuan efesiensi karyawan kepada Camat Lahei oleh Manajeman PT.

SOLID BLACK GOLD; (tanda bukti T.4 terlampir) ;

Adanya rencana Tergugat untuk mengadakan pengurangan tenaga kerja sebanyak sebagaimana maksud point empat (4) dalam surat gugatan Penggugat ;

50 (lima puluh) orang karyawan oleh Manajemen PT. SOLID BLACK GOLD Bahwa sebagaimana Tergugat utarakan pada huruf d, e diatas membuat para

karyawan resah termasuk para keluarga hal mana pemutusan hubungan kerja

Bahwa dengan memberitahukan efisiensi kepada instansi yang tidak bertanggung jawab dibidang ketenagakerjaan (Camat Lahei) membuat tindakan pengusaha menjadi cacat hukum dan seharusnya dirundingkan terlebih dahulu dengan Serikat Pekerja sebagaimana maksud pasal 151 (1,2) Undang Undang RI No. 13 Tahun g Bahwa permohonan Tergugat kepada Penggugat minta di PHK dengan surat bertanggal 26 Desember 2010 adalah permohonan bersyarat dan merupakan Hak Normatif Tergugat sebagaimana maksud Pasal 169 Undang Undang RI No. 13 Tahun 2003 akibat tidak dipenuhinya kesepakatan sebagaimana maksud poin 1.a 2003 ;

ka

ah

ep

ub

lik

adalah awal penderitaan para Tergugat.

ng

diatas ;
32

gu

ik

Disclaimer Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. N Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui : Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318)

In d

on
Halaman 32

es

In do ne si

ub lik

dan Tergugat, sepanjang yang disepakati tidak bertentangan dengan norma

ng

ATAU : Apabila Majelis Hakim yang Memeriksa dan Mengadili Perkara ini berpendapat

In do ne si a

- Uang Kebijaksanaan/Good Will

ep u

b
= Rp. 1.500.000,-

hk am

33 Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

putusan.mahkamahagung.go.id

Lahei adalah mengikuti dan mencontoh Penggugat (PT. SBG) memberitahukan efisiensi karyawan kepada Camat Lahei dengan tembusan kepada Kapolsek,

Jangkang Baru, dan Muara Inu, adalah institusi yang tidak bertanggung jawab di

ah

gu

bidang ketenagakerjaan sesuai Undang-Undang. Bahwa aksi demonstrasi hanya bahasa yang keliru oleh Tergugat akan tetapi Para Tergugat bertindak

sebagaimana mogok kerja terbukti bahwa setelah Para Tergugat di proses verbal

di Polres ternyata tidak ada yang salah. Bahwa sesuai fakta yuridis Penggugat lah yang mendahului kesalahan. Bahwa surat pemberitahuan/izin aksi demonstrasi

pengusaha

dan

kepada

instansi

ub lik
yang bertanggung

bertanggal 13 Januari 2011, telah disampaikan dan di beritahukan kepada pihak jawab di bidang ketenagakerjaan. Secara administrasi memang berbentuk tembusan, akan tetapi secara Defacto adalah pemberitahuan maksud dan tujuan surat itu sendiri dan Tergugat mendapat tanda terima dari instansi yang bertanggung jawab di bidang Bahwa jelas mogok kerja adalah karena tuntutan normatif tidak dipenuhi oleh Penggugat. Sebagaimana dalam surat Jawab Gugat Tergugat pada angka 2 (dua) dan hal ini telah pula diajukan kepada Kadisnakertanssos Kabupaten Barito Utara dan Ketenagakerjaan dan dari Pengusaha (Tanda terima T.9 terlampir).

am

ng

Koramil Kecamatan Lahei dengan Kepala Desa Luwe Hulu, Luwe Hilir,

ah k

ep

Kadisnaker Tingkat I Kalimantan Tengah (Mediator) Palangkaraya bertanggal 14

ah

A gu ng

Maret 2011, yang tembusan surat juga di sampaikan kepada Pengadilan Hubungan Bahwa Penggugat mengajukan gugatan untuk pemutusan hubungan kerja

Industrial di Palangka Raya (T.29 terlampir) ; i

terhadap Para Tergugat melalui Pengadilan Hubungan Indutrial berdasarkan

kualifikasi mangkir kerja menurut ketententuan Pasal 168 (1) dan (3) Undang

Undang No. 13 Tahun 2003 tentang ketenagakerjaan, Jo. Kepmenakertrans RI tidak sah.

Kep.232/Men Tanggal 31 Oktober 2003 tentang Akibat Hukum Mogok Kerja

Bahwa pemanggilan yang mangkir kerja sebagaimana diatur dalam pasal 168 (1) Undang Undang No. 13 Tahun 2003 ialah : Bahwa Pengusaha telah memanggil pekerja 2 (dua) kali berturut-turut, antara panggilan 1 (Pertama) dan Panggilan II (Kedua) paling sedikit 3 (tiga) hari kerja. Bahwa pemanggilan sebagaimana maksud pasal 6 (2) Kepmenakertrans No. 232 Tahun 2003 dilakukan pengusaha 2 (dua) kali berturut-turut dalam bentuk pemanggilan yang patut. Bahwa akan tetapi Penggugat membuat pemanggilan I (Pertama) dan ke II (kedua) bertanggal 20 dan 21 Januari 2011, sementara pekerja mulai mogok pada tanggal 20

ka

ah

ep

ub

lik

ng

Januari 2011, sama artinya pengusaha memberi panggilan I (pertama) hanya


Hal. 33 dari 52 hal. Put. No. 574 K/Pdt.Sus/2011

gu

ik

Disclaimer Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. N Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui : Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318)

In d

on
Halaman 33

es

In do ne si

In do ne si a

Bahwa pemberitahuan/ijin aksi demonstrasi oleh Tergugat kepada Kapolsek

ep u

hk am

34 Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

putusan.mahkamahagung.go.id

mengharuskan pemanggilan I (pertama) paling sedikit 3 (tiga) hari kerja dan Panggilan ke II (kedua) diberikan tanggal 21 Januari 2011, sama artinya bahwa

Peraturan Perundang-Undangan mengharuskan panggilan 2 (dua) paling sedikti 7

ah

gu

(tujuh) hari kerja.

Bahwa oleh sebab itu pemanggilan menurut pasal 168 (1) Undang Undang RI No. 13 tidak sah sesuai maksud pasal 168 (2) Undang-Undang tersebut diatas.

Tahun 2003, Jo. Kepmenakertrans No. 232 Tahun 2003 pasal 168 (2) tidak patut dan

Bahwa oleh sebab itu pemutusan hubungan kerja batal demi hukum dan pengusaha

seharusnya diterima pekerja sesuai maksud Pasal 170 Undang Undang No. 13 Tahun 2003 tentang Ketenagakerjaan ; Perselisihan Hak ;

am

Bahwa akibat tidak dipenuhinya hak pekerja oleh pengusaha karena adanya Undangan dan kesepakatan Penggugat dan Tergugat di Gedung DPRD Kabupaten Barito Utara pada tanggal 17 Februari 2010 (T.1 terlampir) dengan ini disampaikan sebagai berikut ; a

ah k

ep

perbedaan pelaksanaan dan penafsiran terhadap ketentuan Paraturan Perundang-

Fasilitas dan jaminan kesehatan sudah harus diadakan 2 (dua) bulan sejak kesepakatan dimaksud termasuk Jaminan Kesehatan Keluarga sebagaimana diatur dalam Undang-Undang No. 3 Tahun 1992 tentang

Jaminan Sosial Tenaga Kerja Pasal 6 (1d), Pasal 16, Pasal 18 dan apabila tidak dilaksanakan diancam dengan Hukuman Pidana sebagaimana dimaksud Pasal 29 Undang-Undang tersebut diatas ; Fasilitas Perumahan dan Mess Karyawan belum direalisasikan sampai

pada bulan Februari 2011 walaupun sudah disepakati bahwa pengusaha

ah

dengan Pasal 100 Undang Undang No. 13 Tahun 2003. Bahwa fakta di lapangan sewa rumah Rp. 300.000,- perbulan dan Penggugat hanya memberi Rp. 50.000,- perbulan sehingga kekurangan Rp. 250.000,perbulan untuk setiap orang pekerja sejak Tergugat mulai bekerja pada c Perjanjian Kerja Bersama pada sampai Februari 2010 belum dilaksanakan walaupun sudah disepakati akan dilaksanakan secepatnya dan wajib dilaksanakan menurut Pasal 111 point (4) Undang Undang No. 13 Tahun 2003 ; perusahaan Penggugat ;

ka

ah

ep

ub

lik

akan membangun selambat-lambatnya bulan desember 2010, sesuai

ng

34

gu

ik

Disclaimer Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. N Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui : Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318)

In d

on
Halaman 34

es

In do ne si

A gu ng

ub lik

wajib memperkerjakan pekerja serta membayar seluruh upah dan hak yang

ng

Penggugat memberi tenggang waktu 1 (satu) hari atau 24 (dua puluh empat) jam.

In do ne si a

memiliki rentang waktu 1 (satu) jam. Sementara Peraturan Perundang-Undangan

ep u

hk am

35 Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

putusan.mahkamahagung.go.id

No. 13 Tahun 2003, Jo. Kepmenakertrans No. 100 Tahun 2004 tentang Ketentuan Pelaksanaan Perjanjian Kerja Waktu Tertentu yang sifatnya ;

ah

gu

Bahwa akan tetapi pekerjaan dilaksanakan perusahaan adalah pekerjaan tetap

dan sudah berjalan 7 Tahun. Sesuai dengan Pasal 59 (2) adalah pekerjaan yang sifatnya tetap. Maka dengan demikian tidak dapat dibuatkan perjanjian kerja sesuai pasal 59 (7) ; e waktu tertentu dan demi hukum menjadi perjanjian kerja waktu tidak tertentu Bahwa perusahaan yang memiliki usaha Pertambangan adalah PT. VICTOR DUA TIGA MEGA yang disebut sebagai Perusahaan. Dan PT. SOLID BLACK GOLD adalah Perusahaan lain menurut Pasal 64 Undang Bahwa penyerahan sebagian pelaksanaan pekerjaan kepada Perusahaan lain (dalam hal ini PT. SOLID BLACK GOLD) sebagai penerima pekerjaan dan Undang No. 13 Tahun 2003.

ng

a) sekali selesai atau sementara, b) Pekerjaan tidak melebihi 3 (tiga)

Tahun lamanya, c) Pekerjaan musiman, d) Pekerjaan yang berhubungan dalam masa percobaan.

dengan produk baru, kegiatan baru atau produk tambahan yang masih

am

ah k

Sesuai pasal 65 Undang-Undang tersebut diatas harus pula memenuhi syarat

ah

A gu ng

sebagaimana maksud Pasal 65 (2) JO Pasal 66 (1) Undang Undang RI No. 13

Tahun 2003.

Bahwa akan tetapi PT. VICTOR DUA TIGA MEGA menyerahkan pekerjaan

kepada PT. SOLID BLACK GOLD (a) Tidak dilakukan secara terpisah, (b)

Merupakan kegiatan pokok Perusahaan, (c) Berkaitan langsung dengan produksi. Pasal 65 (2) Undang-Undang tersebut diatas dan atau tidak terpenuhi.

Sehingga dapat menghambat jalannya produksi. Sehingga bertentangan dengan Maka demi hukum status hubungan kerja dari PT. SOLID BLACK GOLD

sebagai penerima pekerjaan beralih menjadi hubungan kerja kepada PT. VICTOR DUA TIGA MEGA sebagai pemberi pekerjaan. Bahwa sebagaimana kami utarakan diatas sesuai fakta dilapangan dan fakta yuridis kesepakatan pada point 2d di atas dapat dibatalkan menurut Pasal 52 (2) 1 Bahwa secara nyata pihak Penggugat (Pengusaha) tidak melaksanakan kewajibannya sebagaimana dimaksud dalam pasal 155 (3) Undang-Undang RI No. 13 Tahun 2003 tentang Ketenagakerjaan telah pula disepakati oleh Penggugat dan Tergugat yang difasilitasi oleh pimpinan dan anggota DPRD Kabupaten Barito Utara tanggal 01 Undang-Undang tersebut diatas ;

ka

ah

ep

ub

lik

ng

Februari 2011, berupa hak-hak lainnya yang biasa diterima pekerja yaitu :
Hal. 35 dari 52 hal. Put. No. 574 K/Pdt.Sus/2011

gu

ik

Disclaimer Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. N Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui : Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318)

In d

on
Halaman 35

es

In do ne si

pemberi pekerjaan ialah PT. VICTOR DUA TIGA MEGA.

ep

ub lik

In do ne si a

Tentang status pekerja kontrak diatur dalam Pasal 59 (1) Undang Undang

ep u

hk am

36 Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

putusan.mahkamahagung.go.id

b c d

Tunjangan kehadiran.

Tunjangan perumahan.

Bahwa berdasarkan hal-hal tersebut di atas Penggugat dalam rekonvensi

ah

gu

menuntut kepada Pengadilan Hubungan Industrial pada Pengadilan Negeri Palangkaraya supaya memberikan putusan sebagai berikut : 1 Menyatakan bahwa gugatan Pemutusan Kerja oleh Penggugat tidak memenuhi

ketentuan pasal 168 (1) Undang-Undang RI No. 13 Tahun 2003 tentang Ketenagakerjaan, Jo. Kepmenakertrans No. 232 Tahun 2003 tentang Akibat Hukum

memperkerjakan pekerja serta membayar seluruh upah dan hak yang sebagaimana biasa / seharusnya diterima sesuai maksud Pasal 170 Undang-Undang tersebut diatas ; 2 Dalam Perkara Perselisihan Hak ; 1 2

am

ah k

membangun fasilitas dan memberikan Jaminan Kesehatan Keluarga ; Menyediakan fasilitas perumahan bagi karyawan dan keluarga. Serta membayar kekurangan sewa perumahan sebesar Rp. 250.000,- perbulan sejak mulai bekerja diperusahaan ; 3 4 kerja bersama ;

ep

Memerintahkan Penggugat/pengusaha PT. SOLID BLACK GOLD. Untuk

ah

A gu ng

Memerintahkan kepada Penggugat dan Tergugat untuk membuat kesepakatan Membatalkan status perjanjian kerja waktu tertentu dan menyatakan Perjanjian

Kerja menjadi Perjanjian Kerja waktu tidak tertentu, sejak pekerja mulai

bekerja ;

Menyatakan bahwa pelaksanaan Pekerjaan dari PT. VICTOR DUA TIGA MEGA kepada PT. SOLID BLACK GOLD bertentangan dengan Pasal 65 (2) UndangUndang RI No. 13 Tahun 2003 tentang Ketenagakerjaan sehingga Penggugat

Atas Nama PT. SOLID BLACK GOLD tidak berhak memutuskan hubungan kerja terhadap Para Tergugat ; 6 Menjatuhkan putusan sela berupa perintah kepada Penggugat / pengusaha untuk membayar hak-hak pekerja yang sebagaimana biasa diterima sebagai berikut : khusus (SPL) ; 7 Tunjangan makan, tunjangan perumahan, tunjangan kehadiran, dan tunjangan Membebankan biaya perkara kepada Penggugat; Bahwa terhadap gugatan tersebut Pengadilan

ka

ah

ep

ub

lik

Hubungan Industrial pada

Pengadilan Negeri Palangkaraya telah mengambil putusan, yaitu putusan No. 08/G/2011/

ng

PHI.PN.PL.R tanggal 23 Mei 2011 yang amarnya sebagai berikut :


36

gu

ik

Disclaimer Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. N Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui : Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318)

In d

on
Halaman 36

es

In do ne si

ub lik

Mogok kerja yang tidak sah Pasal 6 (2), batal demi hukum dan pengusaha wajib

ng

Tunjangan khusus (SPL).

In do ne si a

Tunjangan makan.

ep u

hk am

37 Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

putusan.mahkamahagung.go.id

1 2

Mengabulkan gugatan Penggugat untuk seluruhnya ;

Menyatakan bahwa Mogok Kerja yang dilakukan Para Tergugat yakni

ah

gu

ng

Tergugat I sampai dengan Tergugat XXXIV selama 7 (tujuh) hari

berturut-turut terhitung sejak tanggal 20 hingga 26 Januari 2011 adalah Mogok Kerja Yang Tidak Sah dan bertentangan dengan ketentuan hukum yang berlaku ;

Menetapkan sebagai hukum Pemutusan Hubungan Kerja atas diri Para

Tergugat yakni Tergugat I sampai dengan Tergugat XXXIV dengan

Penggugat dikarenakan Para Tergugat mangkir kerja selama 7 (tujuh) hari

melakukan aksi mogok kerja yang tidak sah sesuai ketentuan pasal 168 ayat (1) dan ayat (3), pasal 142 ayat (1) dan ayat (2) Undang Undang No. 13 Tahun 2003 tentang Ketenagakerjaan jo Kepmenakertrans RI No. Kep 232/Men/2003 tanggal 31 Oktober 2003 tentang Akibat Hukum 4 Memerintahkan Penggugat untuk membayarkan sejumlah uang kepada Para Tergugat berupa Uang Penggantian Hak (berupa : cuti Tahunan yang belum diambil dan belum gugur, biaya atau ongkos pulang pekerja/ buruh ke tempat dimana pekerja/buruh diterima bekerja, Uang uang sebesar Rp. Mogok Kerja Tidak Sah, terhitung sejak putusan ini diucapkan ;

am

ah k

ep
Will

A gu ng

Kebijaksanaan/Good

Penggugat

berupa

1.500.000,- (satu juta lima ratus ribu rupiah) untuk masing-masing Para

Tergugat sesuai dengan ketentuan pasal 156 ayat (4) Undang Undang Republik Indonesia No.

No. 13 Tahun 2003 tentang Ketenagakerjaan jo pasal 4 Surat Keputusan Menakertrans tentang Uang Penggantian Perumahan Serta Pengobatan dan Perawatan,

B.600/MEN-HK/VIII/2005

yang perinciannya untuk masing-masing Para Tergugat sebagai berikut : Cuti Tahunan yang belum diambil dan belum gugur : 12/30 X Rp. 1.966.091,786.436,=

ah

lik
= Rp.

aTergugat I atas nama SULKAN ;

ka

Biaya Pemulangan ke tempat penerimaan

(ke desa Luwe Hulu) b

ep

ub

200.000,= Rp. 1.500.000,-

ah

Uang Kebijaksanaan/Good Will

ng

Cuti Tahunan yang belum diambil dan belum gugur :

Hal. 37 dari 52 hal. Put. No. 574 K/Pdt.Sus/2011

gu

ik

Disclaimer Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. N Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui : Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318)

In d

on
Halaman 37

es

Tergugat II atas nama YOHANES TURUT ;

Total pembayaran untuk Tergugat I

= Rp. 2.486.436,-

In do ne si
Rp.

ub lik

berturut-turut dengan kualifikasi pengunduran diri sebagai akibat

In do ne si a

Dalam Konvensi :

ep u

hk am

38 Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

putusan.mahkamahagung.go.id

ep u

b
12/30 X Rp. 3.336.537,= Rp.

1.334.614,-.

Biaya Pemulangan ke tempat penerimaan

ke desa Luwe Hulu)

- Uang Kebijaksanaan/Good Will Total pembayaran untuk Tergugat II cTergugat III atas nama RAHMADI ;

gu

= Rp. 3.034.614,-

Cuti Tahunan yang belum diambil dan belum gugur : 12/30 X Rp. 1.944.212,777.684,=

ah

Biaya Pemulangan ke tempat penerimaan

ke desa Luwe Hulu)

ub lik ub

am

- Uang Kebijaksanaan/Good Will d

Total pembayaran untuk Tergugat III

ah k

Cuti Tahunan yang belum diambil dan belum gugur : 12/30 X Rp. 2.683.878,= Rp.

ep

Tergugat IV atas nama DARMA MARBUN ;

1.073.551,-.

Biaya Pemulangan ke tempat penerimaan (ke desa Luwe Hulu)

200.000,-

- Uang Kebijaksanaan/Good Will e

= Rp. 1.500.000,-

Total pembayaran untuk Tergugat IV

= Rp. 2.773.551,-

Tergugat V atas nama OBERLIN A. MANULANG ;

Cuti Tahunan yang belum diambil dan belum gugur :

ah

1.069.386,-.

Biaya Pemulangan ke tempat penerimaan (ke desa Luwe Hulu) 200.000,-

lik

12/30 X Rp. 2.673.466,-

ka

Total pembayaran untuk Tergugat V

ep

- Uang Kebijaksanaan/Good Will 2.769.386,

= Rp. 1.500.000,= Rp.

ah

ng

Cuti Tahunan yang belum diambil dan belum gugur :

38

gu

ik

Disclaimer Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. N Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui : Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318)

In d

on
Halaman 38

es

Tergugat VI atas nama RAPII ;

In do ne si
= Rp. = Rp. = Rp.

A gu ng

In do ne si a
= Rp. 200.000,= Rp. 1.500.000,Rp. = Rp. 200.000,= Rp. 1.500.000,= Rp. 2.477.684,-

ng

hk am

39 Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

putusan.mahkamahagung.go.id

ep u

b
12/30 X Rp. 2.638.537,= Rp.

1.055.414,-

Biaya Pemulangan ke tempat penerimaan (ke desa Luwe Hulu) 200.000,-

gu

- Uang Kebijaksanaan/Good Will Total pembayaran untuk Tergugat VI Tergugat VII atas nama LADI ALPIA ; g

= Rp. 2.755.414,-

Cuti Tahunan yang belum diambil dan belum gugur : 12/30 X Rp. 1.741.537,696.614,=

ah

Biaya Pemulangan ke tempat penerimaan (ke desa Luwe Hulu) 200.000,-

am

ub lik ub

ah k

Total pembayaran untuk Tergugat VII h

ep

- Uang Kebijaksanaan/Good Will

= Rp. 2.396.614,-

Tergugat VIII atas nama BISMAR OLOAN SILALAHI ;

Cuti Tahunan yang belum diambil dan belum gugur : 12/30 X Rp. 2.971.787,1.188.714,-. Biaya Pemulangan ke tempat penerimaan (ke desa Luwe Hulu) 200.000,=

- Uang Kebijaksanaan/Good Will Total pembayaran untuk Tergugat VIII Tergugat IX atas nama SUPARDI ; i

= Rp. 1.500.000,= Rp. 2.888.714,-

ah

Cuti Tahunan yang belum diambil dan belum gugur : 12/30 X Rp. 1.628.537,651.414,= Rp.

ka

Biaya Pemulangan ke tempat penerimaan (ke desa Luwe Hulu) 200.000,-

ep

lik

ah

ng

Tergugat X atas nama HALOMOAN SIREGAR ;

Hal. 39 dari 52 hal. Put. No. 574 K/Pdt.Sus/2011

gu

ik

Disclaimer Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. N Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui : Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318)

In d

on
Halaman 39

es

Total pembayaran untuk Tergugat IX

- Uang Kebijaksanaan/Good Will

= Rp. 1.500.000,= Rp. 2.351.414,-

In do ne si
Rp. = Rp. = Rp.

A gu ng

In do ne si a
= Rp. = Rp. 1.500.000,Rp. = Rp. = Rp. 1.500.000,-

ng

hk am

40 Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

putusan.mahkamahagung.go.id

ep u

b
Cuti Tahunan yang belum diambil dan belum gugur :

12/30 X Rp. 3.716.091,1.486.436,-

Biaya Pemulangan ke tempat penerimaan (ke Banjarmasin) 350.000,-

- Uang Kebijaksanaan/Good Will Total pembayaran untuk Tergugat X k

= Rp. 3.336.436,-

Tergugat XI atas nama TOLOPAN HUTABARAT ;

ah

Cuti Tahunan yang belum diambil dan belum gugur : 12/30 X Rp. 2.626.091,1.050.436,-.

ub lik ub lik

am

Biaya Pemulangan ke tempat penerimaan (ke desa Luwe Hulu) 200.000,-

ah k

- Uang Kebijaksanaan/Good Will

ep

Total pembayaran untuk Tergugat XI l

= Rp. 2.750.436,-

Tergugat XII atas nama ROY YOESWANTO ;

A gu ng

Cuti Tahunan yang belum diambil dan belum gugur : 12/30 X Rp. 3.086.091,1.234.436,Biaya Pemulangan ke tempat penerimaan (ke desa Luwe Hulu) 200.000,=

- Uang Kebijaksanaan/Good Will Total pembayaran untuk Tergugat XII m Tergugat XIII atas nama ISKALUN ASARI ;

= Rp. 1.500.000,= Rp. 2.934.436,-

ah

Cuti Tahunan yang belum diambil dan belum gugur : 12/30 X Rp. 2.836.091,1.134.436,-. = Rp.

ka

Biaya Pemulangan ke tempat penerimaan (ke desa Luwe Hulu) = Rp. = Rp. 1.500.000,= Rp. 2.834.436,-

ah

200.000,-

ep

- Uang Kebijaksanaan/Good Will

ng

Total pembayaran untuk Tergugat XIII


40

gu

ik

Disclaimer Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. N Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui : Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318)

In d

on
Halaman 40

es

In do ne si
Rp. = Rp.

In do ne si a
= Rp. = Rp. = Rp. 1.500.000,= Rp. = Rp. = Rp. 1.500.000,-

gu

ng

hk am

41 Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

putusan.mahkamahagung.go.id

Cuti Tahunan yang belum diambil dan belum gugur : =

12/30 X Rp. 2.225.550,-

890.220,-

Biaya Pemulangan ke tempat penerimaan (ke desa Luwe Hulu)

200.000,-

- Uang Kebijaksanaan/Good Will Total pembayaran untuk Tergugat XIV o Tergugat XV atas nama PITHER PAMANDAK ;

ah

Cuti Tahunan yang belum diambil dan belum gugur : 12/30 X Rp. 2.966.091,1.186.436,-. = Rp.

am

Biaya Pemulangan ke tempat penerimaan

ah k

200.000,-

- Uang Kebijaksanaan/Good Will p

ep

(ke desa Luwe Hulu)

ub lik ub

Total pembayaran untuk Tergugat XV

= Rp. 2.886.436,-

A gu ng

Tergugat XVI atas nama EKO PENDIK PURNOMO ;

Cuti Tahunan yang belum diambil dan belum gugur : 12/30 X Rp. 2.966.091,1.186.436,-. Biaya Pemulangan ke tempat penerimaan (ke desa Luwe Hulu) 200.000,Total pembayaran untuk Tergugat XVI 2.886.436,=

ah

lik

- Uang Kebijaksanaan/Good Will

= Rp. 1.500.000,= Rp.

Tergugat XVII atas nama NGADISAN ;

ka

Cuti Tahunan yang belum diambil dan belum gugur : 12/30 X Rp. 2.574.557,1.029.822,-.

ep

ah

Biaya Pemulangan ke tempat penerimaan (ke desa Luwe Hulu) 200.000,= Rp.

ng

Hal. 41 dari 52 hal. Put. No. 574 K/Pdt.Sus/2011

gu

ik

Disclaimer Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. N Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui : Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318)

In d

on
Halaman 41

es

In do ne si
Rp. = Rp. = Rp.

In do ne si a
Rp. = Rp. = Rp. 1.500.000,= Rp. 2.590.220,= Rp. = Rp. 1.500.000,-

Tergugat XIV atas nama LATIHANUR ;

gu

ng

ep u

hk am

42 Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

putusan.mahkamahagung.go.id

Total pembayaran untuk Tergugat XVII r

Tergugat XVIII atas nama DANIEL R. SIBARANI ;

Cuti Tahunan yang belum diambil dan belum gugur : 12/30 X Rp. 3.226.091,=

gu

1.290.436,-.

Biaya Pemulangan ke tempat penerimaan (ke desa Luwe Hulu) 200.000,-

ah

- Uang Kebijaksanaan/Good Will Total pembayaran untuk Tergugat XVIII s Tergugat XIX atas nama FERI IRAWAN ;

am

Cuti Tahunan yang belum diambil dan belum gugur : 12/30 X Rp. 2.904.557,1.161.822,-. = Rp.

ah k

Biaya Pemulangan ke tempat penerimaan

(ke desa Luwe Hulu) 200.000,-

ep

ub lik ub

A gu ng

- Uang Kebijaksanaan/Good Will Total pembayaran untuk Tergugat XIX Tergugat XX atas nama HERY SUCIPTO ; t

= Rp. 1.500.000,= Rp. 2.861.822,-

Cuti Tahunan yang belum diambil dan belum gugur : 12/30 X Rp2.761.572,1.104.628,-. Biaya Pemulangan ke tempat penerimaan (ke desa Luwe Hulu) 200.000,-

ah

- Uang Kebijaksanaan/Good Will Total pembayaran untuk Tergugat XX u Tergugat XXI atas nama AMIR ALI ;

ka

12/30 X Rp. 2.166.545,-

ep

Cuti Tahunan yang belum diambil dan belum gugur : = Rp.

ah

ng

42

gu

ik

Disclaimer Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. N Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui : Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318)

In d

on
Halaman 42

es

Biaya Pemulangan ke tempat penerimaan

866.618,-

lik

= Rp. 1.500.000,= Rp. 2.804.628,-

In do ne si
= Rp. = Rp.

In do ne si a
= Rp. 2.729.822,Rp. = Rp. = Rp. 1.500.000,= Rp. 2.990.436,= Rp.

- Uang Kebijaksanaan/Good Will

ep u

b
= Rp. 1.500.000,-

ng

hk am

43 Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

putusan.mahkamahagung.go.id

ep u

b
(ke desa Luwe Hulu) = Rp. - Uang Kebijaksanaan/Good Will

200.000,-

Total pembayaran untuk Tergugat XXI Tergugat XXII atas nama JAMARIANTO ;

gu

Cuti Tahunan yang belum diambil dan belum gugur : 12/30 X Rp. 2.536.091,1.014.436,-. =

Biaya Pemulangan ke tempat penerimaan (ke desa Luwe Hulu) 200.000,-

ah

- Uang Kebijaksanaan/Good Will

am

Total pembayaran untuk Tergugat XXII

w Tergugat XXIII atas nama SUKMA YUDA ;

ah k

12/30 X Rp. 2.786.091,1.114.436,-.

ep

Cuti Tahunan yang belum diambil dan belum gugur : = Rp.

Biaya Pemulangan ke tempat penerimaan (ke desa Luwe Hulu) 200.000,-

- Uang Kebijaksanaan/Good Will Total pembayaran untuk Tergugat XXIII Tergugat XXIV atas nama LEDI RASUDI ; x

= Rp. 1.500.000,= Rp. 2.814.436,-

Cuti Tahunan yang belum diambil dan belum gugur : 12/30 X Rp. 1.518.537,607.414,Biaya Pemulangan ke tempat penerimaan (ke desa Luwe Hulu) 200.000,=

ah

lik
=

ka

- Uang Kebijaksanaan/Good Will y

ub

= Rp. 1.500.000,= Rp. 2.307.414,-

Tergugat XXV atas nama RAHMAN ;

ah

ng

651.414,-

Hal. 43 dari 52 hal. Put. No. 574 K/Pdt.Sus/2011

gu

ik

Disclaimer Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. N Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui : Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318)

In d

on
Halaman 43

es

12/30 X Rp. 1.628.537,-

Cuti Tahunan yang belum diambil dan belum gugur : Rp.

ep

Total pembayaran untuk Tergugat XXIV

In do ne si
= Rp. Rp. = Rp.

A gu ng

ub lik

In do ne si a
= Rp. 1.500.000,= Rp. 2.566.615,Rp. = Rp. = Rp. 1.500.000,= Rp. 2.714.436,-

ng

hk am

44 Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

putusan.mahkamahagung.go.id

ep u

b
Biaya Pemulangan ke tempat penerimaan

(ke desa Luwe Hulu) 200.000,-

- Uang Kebijaksanaan/Good Will Total pembayaran untuk Tergugat XXV Tergugat XXVI atas nama JAINUDIN ; z

Cuti Tahunan yang belum diambil dan belum gugur : 12/30 X Rp. 5.496.091,2.198.436,-. =

ah

Biaya Pemulangan ke tempat penerimaan (ke desa Luwe Hulu) 200.000,-

ub lik ub

am

- Uang Kebijaksanaan/Good Will

= Rp. 1.500.000,= Rp. 3.898.436,-

Total pembayaran untuk Tergugat XXVI

ah k

Cuti Tahunan yang belum diambil dan belum gugur :

12/30 X Rp. 1.856.091,742.436,-

ep

aa Tergugat XXVII atas nama HERMAN ;

A gu ng

Biaya Pemulangan ke tempat penerimaan (ke desa Luwe Hulu) 200.000,-

- Uang Kebijaksanaan/Good Will Total pembayaran untuk Tergugat XXVII bb Tergugat XXVIII atas nama MILKAN ;

= Rp. 1.500.000,-

= Rp. 2.442.436,-

Cuti Tahunan yang belum diambil dan belum gugur :

ah

751.992,

Biaya Pemulangan ke tempat penerimaan (ke desa Luwe Hulu) 200.000,-

lik

12/30 X Rp. 1.879.982,-

ka

ah

Total pembayaran untuk Tergugat XXVIII

ep

- Uang Kebijaksanaan/Good Will

= Rp. 1.500.000,= Rp. 2.451.992,-

ng

44

gu

ik

Disclaimer Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. N Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui : Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318)

In d

on
Halaman 44

es

Cuti Tahunan yang belum diambil dan belum gugur :

cc Tergugat XXIX atas nama JUWANDI ;

In do ne si
= Rp. = Rp. = Rp.

In do ne si a
= Rp. = Rp. 1.500.000,= Rp. 2.351.414,Rp. = Rp. = Rp.

gu

ng

hk am

45 Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

putusan.mahkamahagung.go.id

ep u

b
12/30 X Rp. 1.615.545,= Rp.

646.218,-

Biaya Pemulangan ke tempat penerimaan (ke desa Luwe Hulu) 200.000,-

gu

- Uang Kebijaksanaan/Good Will Total pembayaran untuk Tergugat XXIX dd Tergugat XXX atas nama SILWANUS SELDI ;

Cuti Tahunan yang belum diambil dan belum gugur : 12/30 X Rp. 1.602.134,640.853,=

ah

Biaya Pemulangan ke tempat penerimaan (ke desa Luwe Hulu) 200.000,-

am

ub lik ub

ah k

Total pembayaran untuk Tergugat XXX ee Tergugat XXXI atas nama ASENDRA ;

ep

- Uang Kebijaksanaan/Good Will

Cuti Tahunan yang belum diambil dan belum gugur : 12/30 X Rp. 2.173.077,869.230,-. Biaya Pemulangan ke tempat penerimaan (ke desa Luwe Hulu) 200.000,=

- Uang Kebijaksanaan/Good Will Total pembayaran untuk Tergugat XXXIII ff Tergugat XXXII atas nama HERMAN ;

= Rp. 1.500.000,= Rp. 2.569.230,-

ah

Cuti Tahunan yang belum diambil dan belum gugur : 12/30 X Rp. 4.526.091,1.810.436,-. = Rp.

ka

Biaya Pemulangan ke tempat penerimaan (ke desa Luwe Hulu) 200.000,-

ep

lik

ah

ng

gg Tergugat XXXIII atas nama DOMI DAMARA ;


Hal. 45 dari 52 hal. Put. No. 574 K/Pdt.Sus/2011

gu

ik

Disclaimer Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. N Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui : Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318)

In d

on
Halaman 45

es

Total pembayaran untuk Tergugat XXXII

- Uang Kebijaksanaan/Good Will

= Rp. 1.500.000,= Rp. 3.510.436,-

In do ne si
Rp. = Rp. = Rp.

A gu ng

In do ne si a
= Rp. = Rp. 1.500.000,= Rp. 2.346.218,Rp. = Rp. = Rp. 1.500.000,= Rp. 2.340.853,-

ng

hk am

46 Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

putusan.mahkamahagung.go.id

ep u

b
Cuti Tahunan yang belum diambil dan belum gugur :

12/30 X Rp. 2.192.617,877.046,-

Biaya Pemulangan ke tempat penerimaan (ke desa Luwe Hulu) 200.000,-

- Uang Kebijaksanaan/Good Will Total pembayaran untuk Tergugat XXXIII hh Tergugat XXXIV atas nama M. HAIRUL ;

= Rp. 1.500.000,-

ah

Cuti Tahunan yang belum diambil dan belum gugur : 12/30 X Rp. 2.322.343,928.937,-

ub lik ub lik

am

Biaya Pemulangan ke tempat penerimaan (ke desa Luwe Hulu) 200.000,-

ah k

- Uang Kebijaksanaan/Good Will

ep

= Rp. 1.500.000,= Rp. 2.628.937,-

Total pembayaran untuk Tergugat XXXIV Dalam Rekonvensi : 1

A gu ng

Menolak gugatan Rekonvensi / Tergugat dalam Konvensi untuk seluruhnya ;

Dalam Konvensi dan Rekonvensi : 1 kepada Negara ;

Membebankan biaya perkara sebesar Rp. 400.000,- (Empat Ratus Ribu Rupiah) Menimbang, bahwa putusan terakhir ini diucapkan dengan hadirnya para

Tergugat pada tanggal 23 Mei 2011 kemudian terhadapnya oleh para Tergugat dengan

perantaraan kuasanya, berdasarkan surat kuasa khusus tanggal 21 Maret 2011 diajukan permohonan kasasi secara lisan pada tanggal 06 Juni 2011 sebagaimana ternyata dari

ah

akte permohonan kasasi No. 08/G/ 2011/PHI.PL.R yang dibuat oleh Panitera Pengadilan Hubungan Industrial pada Pengadilan Negeri Palangka Raya, permohonan mana disertai dengan memori kasasi yang memuat alasan-alasan yang diterima di Kepaniteraan Pengadilan Negeri/Pengadilan Hubungan Industrial tersebut pada tanggal 20 Juni 2011 ; 2011 telah diberitahu tentang memori kasasi dari para Termohon Kasasi/para Tergugat Industrial pada Pengadilan Negeri Palangka Raya pada tanggal 07 Juli 2011 ;

ka

ah

diajukan jawaban memori kasasi yang diterima di Kepaniteraan Pengadilan Hubungan

ep

Bahwa setelah itu oleh Termohon Kasasi/Penggugat yang pada tanggal 22 Juni

ng

46

gu

ik

Disclaimer Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. N Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui : Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318)

In d

on
Halaman 46

es

In do ne si

In do ne si a
= Rp. = Rp. = Rp. 2.577.046,= Rp. = Rp.

gu

ng

hk am

47 Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

putusan.mahkamahagung.go.id

diberitahukan kepada pihak lawan dengan seksama, diajukan dalam tenggang waktu dan

dengan cara yang ditentukan dalam undang-undang, maka oleh karena itu permohonan

Menimbang, bahwa alasan-alasan yang diajukan oleh para Pemohon Kasasi /

gu

para Tergugat dalam memori kasasinya tersebut pada pokoknya ialah : 1 tertulis 1.1 dapat diputuskan hubungan kerja karena

Dalam Pasal 168 (1) telah dipanggil oleh pengusaha 2 (dua) kali secara patut dan dikualifikasikan mengundurkan diri.

ah

ng

kasasi tersebut formal dapat diterima ;

Telah dipanggil pengusaha 2 (dua) kali secara patut; bahwa yang

antara pemanggilan pertama dan kedua paling sedikit 3 (tiga) hari kerja penjelasan Pasal 168 (1). Bahwa akan tetapi pemanggilan oleh Termohon Kasasi terhadap para Pemohon Kasasi ; Pemanggilan (pertama) bertanggal 20 Januari 2011 dan apa bila dihitung dengan waktu, tidak mencapai 1 (satu) menit; dan panggilan ke III (ketiga) belum diatur di dalam peraturan perundangundangan. dan pemanggilan II (kedua) bertanggal 21 Januari 2011 tanpa tenggang waktu

am

ah k

ep

1.2. Pasal 168 (2) mengisyaratkan ; keterangan tertulis dengan bukti yang sah

ah

A gu ng

sebagai mana dimaksud dalam ayat 1 harus diserahkan paling lambat pada hari pertama pekerja masuk bekerja. Artinya setelah 5 (lima) hari berturutturut para Pemohon Kasasi tidak bekerja tanpa alasan baru hari ke 6 (enam)

paling cepat diadakan pemanggilan I (pertama). Bahwa akan tetapi pemangggilan I (pertama) tidak mempunyai tenggang waktu, karena mogok kerja dimulai pada tanggal 20 Januari 2011 pukul 07.00 WIB. Sementara

rentang waktu pemanggilan I (pertama) dan II (kedua) tidak mempunyai pemanggilan I (pertama) dan tanggal 21 Januari 2011 pemanggilan II (kedua),

pada hal Pasal 168 (1) dalam penjelasan mengharuskan tenggang waktu antara pemanggilan I (pertama) dan II (kedua) paling sedikit 3 (tiga) hari kerja. Bahwa oleh sebab itu pemanggilan tidak sesuai ketentuan berlaku. Pasal 6 KEPMENNAKERTRANS RI No.232/MEN/2003 Tentang Akibat Hukum Mogok Kerja Yang Tidak Sah yaitu pemanggilan terhadap pelaku mogok kerja sebagaimana maksud ayat 2 yaitu 2 (dua) kali berturut-turut dalam tenggang waktu 7 (tujuh) hari dalam bentuk pemanggilan secara patut ; bahwa akan tetapi pemanggilan dilakukan oleh Termohon kasasi
Hal. 47 dari 52 hal. Put. No. 574 K/Pdt.Sus/2011

ka

ah

ep

Bahwa oleh karena Termohon kasasi mendalilkan pemanggilan menurut

ub

lik

rentang waktu 1 (satu) menit pun, yakni pada tanggal 20 Januari 2011

ng

gu

ik

Disclaimer Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. N Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui : Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318)

In d

on
Halaman 47

es

In do ne si

ub lik

dimaksud secara patut dalam Pasal 168 (1) adalah tenggang waktu

In do ne si a

Menimbang, bahwa permohonan kasasi a quo beserta alasan-alasannya telah

ep u

hk am

48 Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

putusan.mahkamahagung.go.id

bertanggal 20 Januari 2011 dan pemanggllan II (kedua) bertanggal 21 Januari 2011 dan dalam fakta hukum bahwa mogok kerja oleh para

ah

gu

ng

Pemohon Kasasi dimulai dari tanggal 20 Januari 2011 pukul 07.00 WIB (satu) hari. Sesuai penjelasan Majelis Hakim bahwa 1 (satu) hari adalah 24

sampai pada pukul 07.00 WIB tanggal 21 Januari 2011 baru dianggap 1

(dua puluh empat) jam dan pukul 08.00 WIB berikutnya pada hari tanggal Pemohon Kasasi menerima panggilan I (pertama) dan II (kedua) dari KEPMEN dimaksud.

bulan dan tahun yang sama sampai pada pukul 14.00 WIB hari itu para

Termohon Kasasi. Sama artinya bahwa pemangilan tidak memenuhi Bahwa akan tetapi Majelis Hakim yang mengadili perkara ini dalam

pertimbangan hukumnya tentang pemanggilan sebagaimana terbaca pada halaman 82 hakim telah membentuk sendiri hukumnya tanpa menunjukan hukum yang mana yang berlaku?; Di dalam hukun acara perdata Indonesia mengisyaratkan Hakim terikat pada apa yang telah ditentukan oleh peraturan perundang- undangan pada azasnya tidak berwenang mengabaikan atau menganggap tidak berlaku suatu undang - undang.

am

ah k

ep
atau

Bahwa oleh sebab itu Majelis Hakim di duga salah menerapkan dan atau

A gu ng

melanggar hukum yang berlaku .

1.3. Bahwa sebagaimana Pemohon Kasasi uraikan di atas, berdasarkan fakta telah menghalang-halangi para Pemohon Kasasi untuk menggunakan hak mogok kerja sebagaimana maksud Pasal 143 hal mana mogok kerja adalah hak dasar hak azasi pekerja sebagaimana maksud Pasal 137 UU RI No. 13 Tahun 2003 Tentang

hukum yang terjadi ada tendensi dan atau dugaan bahwa Termohon Kasasi

ah

1.4.

Bahwa pemberitahuan kepada kepolisian sektor lahei dimaksudkan untuk mengantisipasi terjadinya mogok anarkis, pengrusakan asset perusahaan, adanya pihak ketiga yang memanfaatkan situasi untuk kepentingan negatif bahkan adanya kemungkinan adu domba antara mogok kerja aman dan tertib terkendali. Sesuai fakta hukum tidak ada demonstrasi hanya ada mogok kerja. Bahwa selanjutnya tembusan surat pemberitahuan disampaikan langsung kepada instansi yang bertanggujawab dibidang ketenagakerjaan dan kepada pengusaha dan dibicarakan juga secara langsung, dengan yang mogok kerja dan yang tidak mogok kerja oleh pihak tertentu terbukti

ka

ah

ep

ub

lik

Ketenagakerjaan.

ng

48

gu

ik

Disclaimer Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. N Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui : Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318)

In d

on
Halaman 48

es

In do ne si

ub lik

In do ne si a

tanpa tenggang waktu 1 (satu) menit pun yaitu pemanggilan I (pertama)

ep u

hk am

49 Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

putusan.mahkamahagung.go.id

bahkan sampai pengadilan hubungan industrial, tanpa mengurangi makna dan norma hukum yang timbul akibat tujuan surat kepada dan tembusan.

ah

gu

1.5.

ng

Bahwa akan tetapi Majelis Hakim tidak mempertimbangkan fakta hukum yang timbul diantara para pihak yang berkepentingan. Bahwa oleh sebab itu Majelis Hakim ada dugaan lalai memenuhi syarat - syarat peraturan perundang undangan;

Bahwa oleh karena pemanggiilan yang dibuat oleh Termohon Kasasi

tidak memenuhi ketentuan Pasal 168 (1), (2) dan Kep 232 Pasal (1), (2) maka

PHK berdasarkan Pasal 168 (1), (2) dan Kep 232 Pasal 6 (1) dan (2) batal demi hukum.

Bahwa sebagaimana Pemohon Kasasi uraikan di atas sesuai fakta hukum dalam perkara ini maka pemutusan hubungan kerja terhadap para Pemohon Kasasi oleh Termohon Kasasi dianggap tidak pernah ada, dan perimbangan-pertimbangan Majelis Hakim yang mengadili perkara ini ; akibat kelalaiannya mengakibatkan batalnya putusan Pengadilan Hubungan Industrial pada Pengadilan Negeri Palangka Raya ; Tentang Pertimbangan Hukum Majelis Hakim Dalam Rekonvensi. setelah pula mempelajari dengan seksama sesuai ketentuan berlaku tentang

am

ah k

ep

Bahwa Tergugat Rekovensi dalam memori kasasi ini disebut Termohon

Kasasi tidak pernah menyangkal isi dari perjanjian atau kesepakatan sebagai hasil

rapat dan atau perundingan yang dituangkan dalam notulen rapat di DPRD

Kabupaten Barito Utara Propinsi Kalimantan Tengah bertanggal 17 Februari 2010.

Kesepakatan mana ditegaskan pada point 19 (sembilan belas) dan akta itu dibuat

karena adanya perselisihan antara Pemohon Kasasi dengan Termohon Kasasi tentang

perselisihan ; Hak dan Kepentingan, bahwa oleh sebab itu dibuat akta di bawah

ah

dibuat dengan sengaja sejak semula sebagai pedoman pelaksanaan hak dan kewajiban antara para Pemohon Kasasi dengan Termohon Kasasi yang kemudian perjanjian dan atau kesepakatan perdamaian itu menurut peraturan perundangundangan disebut akta di bawah tangan karena ditandatangani pihak Pemohon Pejabat Pemerintahan Kabupaten Barito Utara dan 70 % (tujuh puluh persen) dari isi akta itu telah dan sedang dilaksankan. 2 Bahwa akan tetapi Majelis Hakim yang mengadiii perkara ini menyatakan bukti T.1 dan bukti T.2 haruslah dikesampingkan dan tidak dapat dipertimbangkan dengan detil kedua alat bukti tersebut bukan alat bukti otentik di depan hukum;
Hal. 49 dari 52 hal. Put. No. 574 K/Pdt.Sus/2011

ka

ah

ep

Kasasi maupun Termohon Kasasi dan disaksikan pula oleh Pejabat Negara dan

ub

lik

tangan tentang perdamaian untuk memenuhi persyaratan Pasal 1851 BW dan akta itu

ng

gu

ik

Disclaimer Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. N Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui : Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318)

In d

on
Halaman 49

es

In do ne si

A gu ng

ub lik

demi hukum dan atau menurut Pasal 170 UU RI. No.13 Tahun 2003 batal

In do ne si a

pemberitahuan itu telah terlaksana perundingan bipartite maupun tripartite

ep u

hk am

50 Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

putusan.mahkamahagung.go.id

otentik karena dibuat tidak di hadapan : Notaris, Panitera, Juru Sita, Pegawai Pencatat Sipil, Hakim maupun Panitera PHI.

ng

Bahwa akan tetapi mempunyai kekuatan sebagai akta di bawah tangan karena ditandatangani oleh pihak-pihak yang bersangkutan dan telah pula dilaksanakan dan sedang dilaksanakan oleh penggugat rekonvensi atau disebut Pemohon Kasasi dengan tergugat rekonvensi atau disebut Termohon Kasasi; 2.1. Kekuatan pembuktian lahir akta di bawah tangan ; bahwa dalam acara

pemeriksaan keaslian yang diperintahkan oleh Majelis Hakim untuk

memenuhi Pasal 289 RBG, 1876 BW dan 1877 BW, kedua belah pihak yang maupun Termohon Kasasi ; maka akta di bawah tangan itu mempunyai kekuatan dan menjadi bukti sempurna dan isi pernyataan di dalam akta di bawah tangan itu, tidak lagi dapat disangkal; 2.2. Kekuatan pembuktian formil akta di bawah tangan ; bahwa oleh karena tanda pernyataan dari pada si penandatangan. Kekuatan pembuktian formil dari akta di bawah tangan ini sama dengan kekuatan formil dari akta otentik. Jadi disini telah pasti bagi siapapun bahwa si penandatangan menyatakan seperti yang terdapat di atas tandatangannya.

ah

am

ah k

ep

tangan di bawah akta telah diketahui, maka itu berarti bahwa keterangan dan

ah

A gu ng

2.3.

Kekuatan pembuktian materiil akta di bawah tangan ; menurut Pasal 1875

BW, Pasal 288 Rbg maka akta di bawah tangan yang diakui oleh orang terhadap siapa Akta itu digunakan atau yang dapat dianggap diakui menurut yang mendapat hak dari mereka merupakan bukti sempurna seperti akta otentik. Jadi isi keterangan di dalam akta di bawah tangan itu berlaku sebagai undang-undang bagi yang menandatangani ahli warisnya serta orang-orang

benar terhadap siapa yang membuatnya dan demi keuntungan orang untuk

pembuktian sempurna demi keuntungan orang kepada siapa si penandatangan hendak memberi bukti. Bahwa sebagaimana pembuktian Pemohon Kasasi uraikan di atas berdasarkan hukum acara perdata Indonesia Majelis Hakim yang mengadili perkara ini ada wewenangnya. kemungkinan telah salah menerapkan hukumnya dan atau melampaui batas Bahwa oleh sebab itu penolakan gugatan rekonvensi Pemohon Kasasi oleh Majelis Hakim yang mengadili perkara ini tidak berdasarkan hukum dan telah melampaui wewenangnya karena tuntutan tersebut sudah dijalankan sejak

ka

ah

ep

ub

lik

siapa pernyataan itu di buat. Suatu akta di bawah tangan hanyalah memberi

ng

kesepakatan di DPRD Kabupaten Barito Utara Propinsi Kalimantan Tengah


50

gu

ik

Disclaimer Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. N Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui : Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318)

In d

on
Halaman 50

es

In do ne si

ub lik

bersangkutan mengaku keaslian akta dan tandatangan Pemohon Kasasi

In do ne si a

Bahwa para Pemohon Kasasi menyadari bahwa tanda bukti itu memang bukan akta

gu

ep u

hk am

51 Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

putusan.mahkamahagung.go.id

perselisihan ini yakni sejak Januari 2011 sampai sekarang; walaupun telah disepakati dan diperjanjikan di DPRD Kabupaten Barito Utara Propinsi

ah

gu

ng

Kalimantan Tengah bertanggal 01 Februari 2011 pada T.11 point 3 (tiga) yang mempunyai kekuatan hukum yang mengikat/pasti maka pihak perusahaan akan melakukan skorsing sebagaimana dimaksud Pasal 155 (3) UU RI No.13 Tahun 2003 bunyi (3) selengkapnya sebagai berikut. pengusaha dapat

selengkapnya berbunyi sebagai berikut; selama proses peradilan belum

melakukan penyimpangan terhadap ketentuan sebagaimana dimaksud dalam ayat (2) berupa tindakan skorsing kepada pekerja/buruh yang sedang dalam hak - hak lainnya yang biasa diterima pekerja / buruh. proses pemutusan hubungan kerja dengan tetap wajib membayar upah beserta Bahwa akan tetapi pengusaha hanya membayar upah tidak membayar hak-hak

am

lainnya yang biasa di terima pekerja : 1. Tunjangan makan, 2. Tunjangan kehadiran, 3. Tunjangan Perumahan dan Tunjangan khusus (SPL). kecenderungan melanggar hukum; hukum perjanjian yang sedang kami jalankan dan melanggar Pasal 155 (3) UU RI No. 13 Tahun 2003 tentang Ketenagakerjaan. berpendapat : Dengan demikian majelis hakim yang mengadili perkara ini ada dugaan

ah k

ep

Menimbang, bahwa terhadap alasan-alasan tersebut Mahkamah Agung

bahwa alasan tersebut tidak dapat dibenarkan, Judex Facti tidak salah

menerapkan hukum dengan pertimbangan sebagai berikut :

Bahwa para Pemohon Kasasi telah melakukan aksi mogok kerja tidak sah,

sebagaimana diatur Pasal 142 ayat (1) ayat (2) Undang-Undang No. 13 Tahun 2003 Pemutusan Hubungan Kerja (PHK) terhadap para Pemohon Kasasi;

jo. Kepmenaker RI No. 232/Men/2003 oleh karena itu Termohon Kasasi melakukan

ah

telah dilakukan pemanggilan untuk bekerja secara patut oleh Termohon Kasasi tetapi para Pemohon Kasasi tidak mau untuk bekerja. Sesuai dengan ketentuan Pasal 168 ayat (1) dan ayat (3) Undang-Undang No. 13 Tahun 2003 para Pemohon Kasasi dikualifikasikan mengundurkan diri; Menimbang, bahwa berdasarkan pertimbangan di atas, lagi pula ternyata bahwa putusan Judex Facti dalam perkara ini tidak bertentangan dengan hukum dan/atau undang-undang, maka permohonan kasasi yang diajukan oleh para Pemohon Kasasi : SULKAN dan kawan-kawan tersebut harus ditolak ;

ka

ah

ep

ub

lik

Bahwa para Pemohon Kasasi/para Tergugat mangkir kerja selama 7 (tujuh) hari dan

ng

Hal. 51 dari 52 hal. Put. No. 574 K/Pdt.Sus/2011

gu

ik

Disclaimer Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. N Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui : Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318)

In d

on
Halaman 51

es

In do ne si

A gu ng

ub lik

In do ne si a

sejak Februari 2010. Bahwa kemudian pada Februari 2011 sejak timbulnya

ep u

hk am

52 Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

putusan.mahkamahagung.go.id

Rp.150.000.000,- (seratus lima puluh juta rupiah) dan berdasarkan Pasal 58 UU No. 2 Tahun 2004 maka biaya perkara dalam tingkat kasasi ini dibebankan kepada Negara;

Undang No. 14 Tahun 1985 sebagaimana yang telah diubah dan ditambah dengan

gu

Undang-Undang No. 5 Tahun 2004 dan perubahan terakhir dengan Undang-Undang No. undangan lain yang bersangkutan; MENGADILI :

3 Tahun 2009 dan Undang-Undang No. 2 Tahun 2004 serta peraturan perundang-

Menolak permohonan kasasi dari para Pemohon Kasasi : 1. SULKAN,

ng

Memperhatikan pasal-pasal dari Undang-Undang No. 48 Tahun 2009, Undang-

ah

YOHANES TURUT, 3. RAHMADI, 4. DARMA MARBUN, 5. OBERLIN A. MANULANG, 6. RAPII, 7. LADI ALPIA, 8. BISMAR OLOAN SILALAHI, 9. SUPARDI, 10. HALOMOAN SIREGAR, 11. TOLOPAN HUTABARAT, 12. ROY YOESWANTO, SIBARANI, JAINUDIN, tersebut ; 13. ISKALUN ASARI, 14. LATIHANUR, 15. PITHER 22. PAMANDAK, 16. EKO PENDIK PURNOMO, 17. NGADISAN, 18. DANIEL R. 19. FERI IRAWAN, 20. HERY SUCIPTO, 21. AMIR ALI, 27. HERMAN, 28. MILKAN, 29. JUWANDI, JAMARIANTO, 23. SUKMA YUDA, 24. LEDI RASUDI, 25. RAHMAN, 26.

am

ah k

ep

ub lik
Ketua

SELDI, 31. ASENDRA, 32. HERMAN, 33. DOMI DAMARA, 34. M. HAIRUL,

Membebankan biaya perkara kepada Negara ;

Demikianlah diputuskan dalam rapat permusyawaratan Mahkamah Agung pada hari yang ditetapkan oleh Ketua Mahkamah Agung sebagai

Senin tanggal 10 Oktober 2011 oleh Dr. Salman Luthan,SH.,MH. Hakim Agung Majelis, Buyung

Marizal,SH. dan Dwi Tjahyo Soewarsono,SH.,MH Hakim-Hakim AD HOC PHI pada

Mahkamah Agung RI sebagai Anggota, dan diucapkan dalam sidang terbuka untuk umum pada hari itu juga oleh Ketua Majelis beserta Hakim-Hakim Anggota tersebut para pihak ; Hakim-Hakim Anggota : ttd/ Buyung Marizal,SH. ttd/ Dwi Tjahyo Soewarsono,SH.,MH

ah

dan dibantu oleh Edy Pramono,SH.,MH. Panitera Pengganti dengan tidak dihadiri oleh Ketua : ttd/ Dr. Salman Luthan,SH.,MH

ka

ah

Atas nama Panitera,

ng

Panitera Muda Perdata Khusus,

52

gu

ik

Disclaimer Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. N Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui : Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318)

In d

on
Halaman 52

es

Mahkamah Agung RI

ep

Panitera Pengganti : ttd/ Edy Pramono,SH.,MH Untuk Salinan :

ub

lik

In do ne si

A gu ng

In do ne si a
2. 30. SILWANUS

Menimbang, bahwa oleh karena nilai gugatan perkara ini di bawah

ep u

hk am

53 Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

putusan.mahkamahagung.go.id

ep u ep R

b A gu ng R
RAHMI MULYATI, SH.MH NIP. 195912071985122002

ah

ah k

am

ah

ka

ah

ep

ub

lik ng
Hal. 53 dari 52 hal. Put. No. 574 K/Pdt.Sus/2011

gu

ik

Disclaimer Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. N Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui : Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id Telp : 021-384 3348 (ext.318)

In d

on
Halaman 53

es

In do ne si

A gu ng

ub lik

In do ne si a

Anda mungkin juga menyukai