Anda di halaman 1dari 4

tandar Kompetensi Kerja Nasional Indonesia

Sektor Teknologi Informasi dan Komunikasi Sub Sektor Multimedia dan Audio Visual

KODE UNIT : JUDUL UNIT


DESKRIPSI UNIT

TIK.MM02.076.01 :
:

Menguji Produk Multimedia Unit ini merujuk pada kemampuan untuk mengembangkan suatu strategi untuk menguji and mengadakan uji coba pada suatu produk multimedia dalam industri seni.
KRITERIA UNJUK KERJA 1.1 1.2 Kriteria yang akan digunakan untuk uji coba / evaluasi, ditentukan Poin-poin dimana ditentukan kemajuan akan diukur,

ELEMEN KOMPETENSI

Menentukan kriteria untuk testing

1.3 Didokumentasikan dan dikomunikasikan dengan


semua yang terlibat dalam produksi 2 Menentukan metode untuk digunakan menguji produk 2.1 2.2 Bermacam-macam metode dan tingkat testing untuk multimedia, diketahui. Karakteristik dan ketepatan metode testing selama masa pembuatan dan finishing ditentukan Suatu rencana untuk testing produk tersebut dikembangkan selama masa pembuatan dan finishing

2.3

Menguji dan 3.1 Kemajuan kerja ditentukan sesuai dengan memeriksa produk tahapan laporan multimedia pada tahapan-tahapan yang 3.2 Produk diujikan sesuai dengan tahapan laporan telah disetujui 3.3 Umpan balik mengenai kemajuan dan kualitas diberikan kepada staf

3.4

Strategi testing digunakan untuk memastikan bahwa produk tersebut memenuhi tujuannya dan kreatif, memenuhi syarat-syarat produksi dan teknis. dan diambil langkah-langkah perbaikannya.

3.5 Proses testing didokumentasi dan dicatat masalah 3.6


masalah dan kerusakan yang diketahui selama testing diselesaikan sesuai dengan proyek yang disetujui atau industry practicean Produk akhir dievaluasi apakah sesuai dengan
166

Mengevaluasi produk

4.1

Menguji Produk Multimedia

tandar Kompetensi Kerja Nasional Indonesia

Sektor Teknologi Informasi dan Komunikasi Sub Sektor Multimedia dan Audio Visual

akhir

kriteria yang telah ditetapkan

4.2 4.3

Strategi yang berhasil dan strategi yang tidak berhasil diterapkan, diketahui temuan-temuan tersebut dikumpulkan dalam bentuk dokumen sebagai data untuk proyekproyek berikutnya yang sejenis

BATASAN VARIABEL 1. Jenis testing dapat meliputi: 1.1 Concept testing 1.2. Prototyping 1.3. Peer review 1.4. Usability testing 1.5. Platform testing 1.6. Field trials 1.7. Aggressive testing 1.8 Navigation 1.9. Graphics 1.10. Visual impact 1.11. Dan lain-lain Pendeteksian kerusakan dapat meliputi: 2.1. Memeriksa data 2.2. Memeriksa rangkaian data 2.3. Mencoba semua kemungkinan navigasi 2.4. Semua pekerjaan antar aktifitas 2.5. Catatan pengguna (pengguna) dapat dipercaya dan tepat 2.6. Bekerja pada platform yang ditentukan Strategi testing dapat ditentukan oleh: 3.1 Kompleksitas proyek 3.2. Waktu yang tersedia 3.3. Dana yang tersedia 3.4. Spesifikasi proyek Catatan hasil tes dapat meliputi: 4.1. Deskripsi kerusakan 4.2. Kode prioritas 4.3. Komentar yang relevan 4.4. Remidi yang dilakukan 4.5. Hasil tes ulang 4.6. Tanggal, detail pelaksana tes Suatu produk multimedia dapat meliputi atau termasuk dalam: 5.1. Aspek atau bagian dari produksi film / video: 5.2. Fitur 5.3. Film dokumenter 5.4. Film dan / atau video singkat 5.5. Animasi 5.6. Komersial / iklan 5.7. Pertunjukan langsung, tunda, atau siaran ulang 5.8. Video musik 5.9. Program televisi : musik, drama, komedi, variety show, olah raga 5.10. Produksi televisi langsung, tunda, maupun siaran ulang
167

2.

3.

4.

5.

Menguji Produk Multimedia

tandar Kompetensi Kerja Nasional Indonesia

Sektor Teknologi Informasi dan Komunikasi Sub Sektor Multimedia dan Audio Visual

5.11. 5.12. 5.13. 5.14. 5.15. 5.16. 5.17.

Produk pendidikan Permainan Produk promosi Produk informasi Produk pelatihan E-commerce Dan lain-lain

PANDUAN PENILAIAN

1.

Pengetahuan dan keterampilan Pendukung Penilaian harus mencakup bukti dari pengetahuan penting dan ketrampilan sebagai berikut : 1.1 Jenis testing yang dapat digunakan untuk produk multimedia 1.2. Ketrampilan yang terencana dan kemampuan untuk menyampaikan informasi teknik 1.3. Tahapan-tahapan dimana testing harus dilaksanakan 1.3.1. Alasan untuk testing Konteks penilaian 2.1. Penilaian dapat dilaksanakan di tempat kerja, di luar tempat kerja atau gabungan diantara keduanya. Penilaian di luar tempat kerja harus dilaksanakan pada lingkungan simulasi seperti di tempat kerja. 2.2. Penilaian dapat menggunakan gabungan beberapa metode untuk menilai kemampuan dan aplikasi pengetahuan yang diperlukan, dan dapat meliputi: 2.2.1. Demonstrasi praktis (pengamatan langsung mungkin diperlukan lebih dari satu kali untuk mendapatkan konsistensi dari kemampuan) 2.2.2. Peran 2.2.3. Studi kasus 2.2.4. Contoh kerja atau aktifitas pada simulasi tempat kerja 2.2.5. Pertanyaan lisan / wawancara yang bertujuan untuk mengevaluasi proses yang digunakan untuk mengembangkan dan merealisasi konsep kreatif 2.2.6. Proyek / laporan / buku laporan kemajuan 2.2.7. Laporan pihak ketiga dan prestasi otentik sebelumnya 2.2.8. Bukti penilaian yang menunjukkan proses yang digunakan untuk mengembangkan dan merealisasi konsep kreatif Aspek penting penilaian 3.1 Bukti berikut ini penting untuk pemberian nilai kompetensi dalam unit ini: 3.1.1. Penilaian harus disesuaikan untuk memenuhi kebutuhan suatu sektor tertentu dimana suatu kemampuan sedang dinilai. Penilaian harus meliputi variabel yang bersangkutan, yang terdapat pada daftar variabel, pada konteks yang dimaksud. 3.2. Bukti berikut ini penting untuk penilaian kompetensi pada unit ini: 3.2.1 Pengembangan strategi testing 3.2.2. Kemampuan untuk menganalisa hasil tes 3.2.3. Penggunaan hasil tes untuk menyelesaikan masalah dan kerusakan yang terdeteksi selama testing

2.

3.

Menguji Produk Multimedia

168

tandar Kompetensi Kerja Nasional Indonesia

Sektor Teknologi Informasi dan Komunikasi Sub Sektor Multimedia dan Audio Visual

Kompetensi Kunci NO 1 2 3 4 5 6 7 KOMPETENSI KUNCI DALAM UNIT INI Mengumpulkan, mengorganisir dan menganalisa informasi Mengkomunikasikan ide-ide dan informasi Merencanakan dan mengorganisir aktivitas-aktivitas Bekerja dengan orang lain dan kelompok Menggunakan ide-ide dan teknik matematika Memecahkan masalah Menggunakan teknologi TINGKAT 2 2 2 3 1 2 2

Menguji Produk Multimedia

169

Anda mungkin juga menyukai