Anda di halaman 1dari 2

TRY OUT PENGANTAR MATEMATIKA (MAT 100) PMK IPB Jumat, 19 Oktober 2012

1. Jika proposisi p q bernilai benar, buktikan bahwa nilai kebenaran dari (pq) p adalah sebuah tautologi. 2. Matriks-matriks A=(aij)3x3 dan B=(bij)2x3 didefinisikan sebagai berikut : i-j ; i<j -1 ; i j aij = j ; i=j , bij = 1 ; i>j

2i+j ; i>j Tentukan :

A) Matriks-matriks A dan B lengkap dengan unsur-unsurnya B) AB 3. Dalam sebuah game terdapat 5 karakter bertipe strength, 4 bertipe agility dan 6 bertipe inteligence. Satu tim berjumlah 5 orang yang terdiri dari 2 karakter strength, 2 inteligence, dan 1 agility. Berapa kemungkinan yang dapat dibentuk untuk membuat satu tim?

4. Diketahui matriks-matriks A dan B dengan a b c 2c 2a 2b A= c a b , B= a+c a+b b+c b c a a+b+c a+b+c a+b+c Jika A = 5, tentukan B

5.

Sebuah tim peneliti mmmenemukan sekelompok spesies fauna baru. Berdasarkan pengamatan , terdapat sifat-sifat yang berhasil diketahui sebagai berikut : S1 : Semua jenis spesies fauna tersebut adalah hewan ganas S2 : Beberapa binatang melata adalah jenis spesies fauna tersebut Tuliskan : A) Sifat-sifat fauna S1 dan S2 dalam predikat berkuantifikasi dengan semesta himpunan semua hewan B) Negasi S1

6. Diketahui matriks A=

12 3 4 56 7 8c

dan determinan dari A adalah 3

Maka tentukan : A) Niali c B) Matriks invers dari A dengan menggunakan metode penghapusan 7. Diberikan SPL berikut ini : X1+2X2 - 2 = 0 X1+aX2 - 2 = 0 2X1+a2X2 (a-6) = 0 Tentukan nilai a agar SPL di atas a) Memilikki penyelesaian tunggal b) Memilikki tak hingga penyelesaian c) Tidak memilikki penyelesaian 8. Dengan menggunakan induksi matematik buktikan n! > n2 ......untuk n4 9. Sebuah jam digital memilikki format empat digit dengan sistem 24 jam(yaitu pukul 00:00 s.d. 23:59). Suatu bilangan bulat disebut bilangan palindrom apabila urutan digit adalah sama apabila dibaca dari depan dan dari belakang, seperti pukul 12:21. Ada berapa banyak bilangan palindorm yang terbentuk pada jam digital tersebut? 10. Diketahui Seorang petani yang sukses mempunyai 3 buah kebun, yaitu kebun A, B dan C, yang masing-masing ditanami pohon kelapa. Untuk memanen 1 hektar kebun A di perlukan 8 orang kuli, 2 orang mandor dan 1 mobil pengangkut. Untuk memanen 1 hektar kebun B diperlukan 5 orang kuli, 3 orang mandor dan 2 mobil pengangkut. Sedangkan untuk memanen 1 hektar kebun C diperlukan 10 orang kuli dan 3 mobil pengangkut. Jika petani tersebut memiliki 74 orang kuli, 18 orang mandor dan 20 buah mobil pengangkut, tentukan luas masing-masing kebun (dalam hektar) agar aset yang dimiliki petani tersebut termanfaatkan seluruhnya.

Selamat mengerjakan ... Semangat ^_^ 9 Gbu.....

Anda mungkin juga menyukai