Anda di halaman 1dari 3

PELUANG

1. PERCOBAAN DAN RUANG SAMPEL


Percobaan digunakan untuk menyatakan tiap proses yang menghasilkan suatu
kejadian. Semua hasil yang mungkin dari suatu percobaan dalam statistik disebut
ruang sampel (S).
Misalnya anda melempar sebuah mata uang logam. Maka ruang sampel (S) = (A,G)
dan n(S) = 2 dan dalam pelemparan sebuah dadu ruang sampel (S) = (1,2,3,4,5,6)
dan n(S) =6
A. Pelemparan Dua Mata Uang
Ini ada dua cara yaitu dengan menggunakan diagram pohon dan tabel.
A

Uang I

(A,A)

A
G

(A,G)

(G,A)

(G,G)

AA

AG

GA

GG

Uang II

Jadi Ruang Sampelnya adalah AA, AG, GA, GG dan n(S) = 4


B. Pelemparan Dua
Da
du I
Dadu II
1
2
3
4
5
6

Dadu
1

(1,1)
(2,1)
(3,1)
(4,1)
(5,1)
(6,1)

(1,2)
(2,2)
(3,2)
(4,2)
(5,2)
(6,2)

(1,3)
(2,3)
(3,3)
(4,3)
(5,3)
(6,3)

(1,4)
(2,4)
(3,4)
(4,4)
(5,4)
(6,4)

(1,5)
(2,5)
(3,5)
(4,5)
(5,5)
(6,5)

(1,6)
(2,6)
(3,6)
(4,6)
(5,6)
(6,6)

Jadi banyaknya ruang sampel pelemperan 2 dadu secara bersama-sama adalah


n(S) = 36
C. Pelemparan Mata Uang dan Dadu
Pelemparan satu mata uang dan satu dadu adalah
D
adu
1
Mata
Uang
A
(A,1)
G
(G,1)
Jadi n(S) = 12

(A,2)
(G,2)

(A,3)
(G,3)

(A,4)
(G,4)

(A,5)
(G,5)

(A,6)
(G,6)

2. PELUANG SUATU KEJADIAN

n(A)
P(A) =
N(S)

Keterangan :
P(A) = peluang muncul A
n(A) = banyaknya kejadian A yang muncul
n(S) = banyaknya ruang sampel

Contoh :
1. Sebuah dadu dilempar sekali. Tentukan peluang munculnya :
a. Mata dadu kurang dari 5, dan
b. Mata dadu kelipatan 3
Jawab
a. Kejadian muncul mata dadu kurang dari 5 adalah { 1,2,3,4} sehingga n(A)=4
S={1,2,3,4,5,6}, n(S) = 6

P(A) = 4/6 = 2/3


b. Kejadian munculnya mata dadu kelipatan 3 adalah {3,6} atau n(A) = 2
P(A) = 2/6 = 1/3
2. Sebuah kotak berisi 15 kelereng, 9 kelereng biru dan 6 kelereng putih. Dan dikotak itu
diambul 5 kelereng sekaligus. Berapa besar peluang jika yang terambil :
a. Kelima warna biru
b. Kelima warna putih
c. Dua kelereng biru dan 3 kelereng putih
Jawab
15
15!
15! 15x14x13x12x11x10!
15x14x13x12x11
a. C
= ----------- = --------- = -------------------------- = ---------------------- = 3.003 cara
5
(15-5)5!
10!5!
10! 5x4x3x2x1
5x4x3x2x1
9
9!
9!
9x8x7x6x5!
9x8x7x6
b. C = --------- = ------- = --------------- = ----------- = 126 Cara
5
(9-5)5!
4!5!
4x3x2x1x 5! 4x3x2x1
Jadi peluang terambil kelimanya warna biru (dilambangkan H) maka
126
42
P(H) = ------- = -------3.003
1.001
9
9!
9!
9x8x7!
9x8
c. C = --------- = ------- = -------- = ------ = 36 Cara (untuk 2 kelereng biru)
2
(9-2)2!
7!2!
7!2x1
2x1
6
C

6!
6!
6x5x4x3! 6x5x4
= --------- = ------- = -------- = --------- = 20 Cara (untuk 3 kelereng putih)
3
(6-3)3!
3!3!
3! 3x2x1 3x2x1

Jadi banyaknya cara yaitu 36 x 20 = 720 cara


720
420
P(H) = ------- = -------3.003
1.001
LATIHAN :
1. Dari contoh soal nomor 2 besarnya peluang jika yang diambil 4 kelereng biru dan 1 kelereng
putih
2. Dalam pelemparan 3 mata uang logam, tentukan peluang munculnya :\
a. 2 angka
b. 2 sisi gambar dan 1 sisi angka

Modul
Peluang

Anda mungkin juga menyukai