Anda di halaman 1dari 5

TEORI SEL 1. Robert Hooke menemukan sel dari sayatan tipis gabus dr tumbuhan dinamakan cellula = kamar 2.

2. Antonie can Leuwenhoek mikroskop lensa tunggal, mengamati air rendaman jerami 3. Mathias J. Schleiden dan Theodor Schwann (1838) cairan sitoplasma sel merupakan unit strukturan dan fungsional terkecil pada makhluk hidup 4. Max Schultze protoplasma = dasar fisik kehidupan 5. Rudolf Virchow omni cellulae ex cellulae = unit pertumbuhan makhluk hidup SEL Sebagai unit struktural terkecil = penyusun yg mendasar bagi tubuh makhluk hidup Sebagai unit fungsional = sel penyusun tubuh makhluk hidup melakukan suatu fungsi atau kegiatan proses hidup respirasi, ekskresi, transportasi, sintesis, reproduksi, sekresi, dan respon terhadap rangsangan Unit hereditas atau pewaris yg menurunkan sifat genetis dari satu generasi ke generasi berikutnya. SEL PROKARIOTIK tanpa membran inti DNA tidak dibungkus membran inti, bentuk sirkuler (=nukeloid) DNA sirkuler lain yang lebih kecil di luar nukeloid = plasmid Sebagian besar ada dinding sel SEL EUKARIOTIK memiliki membran inti Kesatuan inti sel dan sitoplasma = protoplasma DNA dibungkus membran inti PERSAMAAN SEL HEWAN DAN TUMBUHAN Ada organel membran plasma, inti sel, sitoplasma, sitoskeleton, ribosom, RE, bada golgi, lisosom, peroksisom, mitokondria.

MEMBRAN PLASMA = batas kehidupan Dijelaskan dengan model mosaik cair Struktur : lembaran tipis Sifat : dinamis (dapat bergerak krn struktur fluida), dan asimetri (komposisi protein dan lipid sis luar tidak sama dgn yang di dalam), semipermeabel Fungsi : tempat keluar masuk ion, molekul, senyawa, dari atau ke dalam sel Sisi kepala hidrofilik (suka air), menghadap ke luar membran plasma ada karbohidrat yang melekat pd protein membran atau fosfolipid. Sisi ekor hidrofobik (tidak suka air)

Tersusun dari : amolekul lipid (lemak), bprotein, ckarbohidrat membentuk lapisan fosfolipid rangkap (fosfolipid bilayer). a. Lipid i. Menstabilkan kesatuan fisik membran plasma penghalang lalu lintas hidrofilik ii. 2 lapis fosfolipid tempat melekatnya protein, bantu proses fusi vesikel dan endositosis b. Protein (di 2 lapis fosfolipid) i. Sbg enzim (biokatalisator), berupa protein integral pada membran dalam mitokondria dan kloroplas transpor elektron u/ bentuk ATP (Adenosin trifosfat) sebagai sumber energi ii. Saluran tempat lewat materi pada membran plasma c. Karbohidrat Melekat di kepala fosfolipid dan protein di sisi membran sel yg hadap ke luar Glikolipid = ~ yg berikatan dgn lipid sebagai sinyal pengenal u/ interaksi antar sel Glikoprotein = berikatan dgn protein dpt ikat protein dan membran sel lain ikatan sel

PERPINDAHAN ZAT / MOLEKUL 1) TRANSPOR PASIF = transpor ion, molekul, senyawa, tidak perlu energi u/ lewati membran sel a. Osmosis = perpindahan pelarut melalui membran semi-permeabel dari konsentrasi pelarut tinggi(hipotonik) ke rendah(hipertonik) i. Sel hewan Hipertonik (garam >1%) sel kehilangan air krenasi (mengkerut) Isotonik (garam = 1%) tetap Hipotonik (akuades) serap air, bengkak hemolisis (pecah) ii. Sel tumbuhan (ada dinding selulosa keras dan elastis) Hipertonik sitoplasma kerut, terdorong menjauhi dinding sel (plasmolisis) Isotonik tetap Hipotonik bengkak, tidak pecah turgid

b. Difusi = proses pergerakan acak partikel gas, cairan, larutan dari konsentrasi tinggi ke rendah sampai seimbang i. Dipermudah dengan saluran protein Untuk substansi spt : asam amino, gula, yg bermuatan Masuk melalui saluran yg dibentuk protein integral

ii. Dipermudah dengan protein pembawa Mengikat substansi yg ditranspor

Mengangkut molekul polar : asam amino dan glukosa

2) TRANSPOR AKTIF = perlu energi dan protein membran sebagai kendaraan a. Pompa Ion ada perbedaan energi potensial listrik antara sitoplasma dan lingkungan sekitar = potensial membran energi u/ mempengaruhi transpor iion masuk dan keluar sel memakai protein integral

b. Konstranspor -->transpor zat yg mengaktifkan transpor zatlain lewat membran plasma melibatkan 2 protein membran, Cth :sukrosa dapat masuk ke sel hanya jika bersamaan dengan ion hidrogen

c. Endositosis dan Eksositosis = transpor makromolekul (protein, polisakarida, asama nukleat) membentuk lipatan membran plasma Endositosis membran sel mengelilingi makromolekul di luar sel btk vesikel masuk ke sel bersamaan dengan makromolekul

Eksositosis vesikel gabung dengan membran sel, mengeluarkan makromolekul dr dlm vesikel membran vesikel gabung dnegan membran plasma

Anda mungkin juga menyukai