Anda di halaman 1dari 1

v Riwayat kesehatan. Riwayat kesehatan sekarang.

Sesak nafas, kesulitan pernafasan, bunyi nafas menghilang atau tidak terdengar diatas bagian yang terkena, nyeri dada setempat, peningkatan vena jugularis, peningkatan suhu tubuh, keletihan serta batuk. Riwayat kesehatan masa lalu.

Pernah mengalami tuberculosis, pancreatitis, cerosis hepatis yang menyebabkan efusi pleura. Riwayat kesehatan keluarga.

Terdapat anggota keluarga yang mengalami penyakit yang sama. v Kebiasaan sehari-hari. Nutrisi/minuman

Pemasukan makanan dan makanan tidak adekuat. Tidur.

Adanya kesulitan atau gangguan pola tidur dapat terjadi karena adanya sesak nafas, batuk dan adanya pemasangan WSD. Elimnasi

Dapat terjadinya konstipasi atau gangguan BAK karena imubilisasi, bed rest, pamasukan nutrisi yang tidak adekuat. Aktivitas perawatan diri.

Dalam personal hygine, mandi, makan/minum, ganti pakaian dibantu oleh orang lain atau perawat. Psikologi

Pasien mengalami kegelisahan karena proses penyakitnya, sesak nafas dan pemasangan WSD.

Anda mungkin juga menyukai