Anda di halaman 1dari 1

CONTOH STUDI KASUS PROYEK TI

Pada bagian ini saya mengambil sebuah studi kasus tentang Disaster Recovery pada sebuah kampus di Bandung yaitu Universitas Widyatama. Pada studi kasus tersebut di jelaskan jaringan internet dan bagaimana antar komputer dapat saling mengaskses data yang diatur Pusat Teknologi Informasi pada kampus tersebut. Pada studi kasus ini juga di terangkan apa saja sistem informasi dan aplikasi yang di punyai oleh Universitas Widyatama. Sistem informasi yang di miliki Universitas Widyatama adalah :

e campus : berperan sebagai portal komunikasi mahasiswa dengan informasi kampus e -LMS, e-Library dan sebagainya

Untuk semua sistem informasi tersebut dapat di akses juga dari luar kampus, untuk pengelolaan dan pemeliharaan jaringannnya dikelola secara terpusat oleh Pusat Teknologi Informasi pada kampus tersebut. Untuk semua aplikasi dan sistem informasi yang dapat di akses di luar kampus menggunakan jasa cloud service seperti Google Application yang membuat PTI kampus ini menerapkan DMZ sebagai jaringan pengaman internal . DMZ (Demilitarized Zone) atau jaringan perimeter adalah jaringan security boundary yang terletak diantara suatu jaringan corporate /private LAN dan jaringan publik (Internet) . Firewall pada DMZ di buat untuk pengamanan jaringan yang mengijinkan server internal dapat di akses public dengan aman tanpa menganggu jaringan internal Untuk server hanya di simpan di satu ruangan khusus tanpa ada pembagian untuk server-server tersebut, uutuk mencegah serangan virus, pada server dan komputer client dipasang antivirus. Pada studi kasus ini saya membaca bahwa tidak adanya backup data dan recovery untuk server dengan hardisk serta antar server itu sendiri sehingga rentan terhadap kehilangan data. Padahal penggunaan jaringan komputer ini sangat tinggi karena baik mahasiswa, dosen hingga karyawan terintegrasi menjadi satu jaringan komputer sehingga dapat mengakses data dari server pusat Backup data yang dilakukan pengguna tidak dalam periode tertentu tetapi berdasarkan kebutuhan pengguna dan di simpan dalam bentuk salinan file pada storage external seperti flashdisk atau external hard-disk milik pribadi. Tinggi nya tingkat ketergantungan pegawai kampus terhadap jaringan komputer terkait hampir semua pekerjaan mereka mengharuskan pengolahan dan pertukaran data melalui komputer. Hasil dari studi kasus yang saya baca dari kasus jaringan komputer, backup data dan recovery di Universitas Widyatama menunjukkan tingginya kebergantungan pengguna terhadap layanan jaringan komputer sangat tinggi tetapi rendahnya tingkat pengetahuan pengguna dalam pengamanan data dari bencana. Pihak pengelola juga tidak memiliki rencana dan mekanisme yang jelas untuk menghadapi bencana, khususnya yang terkait dengan bencana skala kecil pada jaringan komputer seperti serangan virus, serangan hacker, kegagalan hardware atau gangguan infrastruktur seperti terputusnya listrik, kebakaran dan lain-lain

Anda mungkin juga menyukai

  • Materi DFD
    Materi DFD
    Dokumen7 halaman
    Materi DFD
    Tengku Ichaa Chairunnisa
    Belum ada peringkat
  • Teori Graf
    Teori Graf
    Dokumen96 halaman
    Teori Graf
    Made JAya WIntara
    Belum ada peringkat
  • List Angkatan2
    List Angkatan2
    Dokumen5 halaman
    List Angkatan2
    Tengku Ichaa Chairunnisa
    Belum ada peringkat
  • Realitas Maya
    Realitas Maya
    Dokumen8 halaman
    Realitas Maya
    Tengku Ichaa Chairunnisa
    Belum ada peringkat