Anda di halaman 1dari 1

Keterbatasan Dalam penelitian ini terdapat beberapa keterbatasan.

Keterbatasan yang pertama adalah pemantauan backrest elevasi terbatas hanya tiga kali sehari dibandingkan dengan monitoring yang terus menerus digunakan dalam uji coba semi recumbency. Oleh sebab itu kami tidak dapat berasumsi penemuan kami mencerminkan semua perubahan posisi yang dialami oleh pasien dalam periode 24 jam. Kedua, studi kami yang terlibat hanya 20% dari ICUs yang memenuhi syarat di Australia dan Selandia Baru, dengan demikian hasilnya tidak dapat digeneralisasikan untuk dipraktekkan dalam semua unit di Negara lain. Ketiga, kontraindikasi untuk posisi

semirecumbency sedang diidentifikasi oleh koordinator situs dengan mengamati pasien dan melihat grafik yang tersedia. Kontraindikasi lain mungkin ada yang tidak jelas untuk koordianator untuk mempelajari. Selain itu karena jumlah besar dan jarak geografis dari partici pating situs, kami tidak dapat menilai kemampuan interrater pengumpulan data oleh situs penyelidik. Keempat meskipun upaya kami blind nurses dari pengukuran backrest elevasi perawat mungkin telah melihat sudut yang direkam sehingga mampengaruhi penggunaan backrest elevasi.

Anda mungkin juga menyukai