Anda di halaman 1dari 9

SILABUS PEMELAJARAN BAHASA INGGRIS

(INOVASI)

Nama Sekolah : SMAN 1 Cikembar


Mata Pelajaran : Bahasa Inggris
Kelas / Semester : X/2
Jenis teks : News items
Waktu : 20 jam pel

I. Standar Kompetensi :
Berkominikasi lisan dan tertulis menggunakan ragam bahasa yang
sesuai dengan lancar dan akurat dalam wacana interaksional dan monolog terutama
berkenaan dengan wacana berbentuk naratif, prosedur, spoof/recount, report dan
news item

II. Kompetensi Dasar :

2.1. Mendengarkan
Memahami wacana traksaksional dan interpersonal ringan dan monolog
lisan terutama berkenaan dengan wacana berbentuk naratif, prosedeur,
spoof/recount, report dan news item sederhana yang menggunakan ragam
bahasa lisan.

2.2. Berbicara
Mengungkapkan berbagai makna dalam wacana transaksional dab monolog
lisan terutama dalam wacana dalam berbentuk naratif, prosedur, spoof/
recount, report dan news item sederhana yang menggunakan ragam bahasa
lisan,

2.3. Membaca
Memahami berbagai makna dan langkah-langkah pengembangan retorika di
dalam teks ragam tulis berbentuk naratif, prosedur, spoof/recount, report dan
news item yang menggunakan ragam bahasa tulis.

2.4. Menulis
Mengungkapkan berbagai makna dengan langkah-langkah pengembangan
retorika yang benar didalam teks tertulis berbentuk naratif, prosedur, spoof/
recount, report dan news item dengan menggunakan ragam bahasa tulis
sederhana.

III. Materi Pembelajaran


Oral circle
- Menyampaikan / Menyetujui /Menolak undangan/ ajakan /tawaran
Eg : A : I’ll be very happy if you come to my party on Saturday
evening
B. :Thanks for your invitation
A : I look forward to seeing you
A : How about you ?
C : I’m so sorry I can’t. I have too many works to do.

Membuat / Menerima janji, membatalkan dan menerima pembatalan


janji

Rosmini : Hai, I heard there would be a concert at eight p.m tonight.


Would you accompany me to see it ?
Amir : OK, with pleasure
Rosmini : If so, please come to my home before the time.
Amir : Well, I’ll be there before seven. I promise, dear
Rosmini : That’s very kind of you.
Amir : Sure, honey, I’ll do whatever you want me to

Amir : Hi, I’m here speaking. Do you know what I’ll tell you ?
Rosmini : I don’t think I know it. What’s that ?
Amir : My mother got the accident. A car hit her so I have to send
her to the hospital. She got serious wound.
Rosmini : Oh,..my God. When did it happen ?
Amir : Around 15 minutes ago, so I have to confirm you that I can’t
make my promise to accompany you to the concert. I’m really
sorry for that.
Rosmini : Take it easy. Everything is making me sense.
Amir : Ok, Thank you.
Rosmini : Ok, bye.

Text News Items {model text)

Japan, Thailand begin trade talks

Japan and Thailand started a third round of talks here on Wednesday


aimed at striking a free trade agreement.
In this round we will focus on trade in good s and services, and
investments and exchanges of the people, said a Japanese foreign ministry
official.
The three days meeting follows talk in Tokyo in April and in Bangkok in
February which revealed significant differences.
During the Bangkok meeting, Japan and Thailand only agreed that that
they disagreed on how to eliminate tariffs. In the second meeting, the two side
discussed trade in agricultural produce and the protection of intellectual
property rights.—AFP.

Tempo will not buy Indofarma unit

Jakarta: Publicly listed pharmaceutical company PT Tempo Scan Facific


decided on Wednesday to call off its plan to acquire health care distribution
firm PT Indofarma global Medica (IGM), a unit of ailing state-owned
Pharmaceutical company PT Indofarma.
In its report to the Jakarta Stock Exchange, Tempo said that the decision
was made after the company received a valuation report from an independent
appraiser, the center for Investment and Business Advisory.
After the board of directors discussed the valuation report, the company
decided not to press ahead with the plan, said Tempo in a statement, witfout
elaborating further on the price set by Indofarma for IGM.
Indofarma plans to sell IGM to help increase efficiency after the company
booked an increased loss in its 2003 operations. Indofarma recorded an
audited loss of Rp 130 billion(US$15.2 million), up from Rp60 billion in
2002. – JP

IV. Media dan Sumber


- Media : Kaset
VCD
- Sumber : Practice and Progress, Jakarta Post, Klipping Pribadi

V. Tahapan Pembelajaran
BKOF
Alokasi Waktu ( 6 X 45’ )
1. Melakukan transaksi interpersonal ringan dengan mengarah pada contoh teks
news item dengan konteks wacana yang mencakup ungkapan menyampaikan /
menolog / menerima/ membatalkan janji / merespon pembatalan janji.
2. Membahas grammar yang berkaitan dengan bentuk teks news item
3. Penyususnan informasi yang sudah diketahui siswa dan informasi baru ( new
information )

MOT (Modeling of the Text)


Alokasi Waktu ( 4 X 45’ )
1. Mendengarkan teks monolog berbentuk news item.
2. Menjawab pertanyaan content
3. Mengidentifikasi generic structure dari teks yang didengarnya.
4. Mengidentifikasi unsur bahasa ( Aktif - Pasif , Noun/Noun Phrase )
5. Menemukan key words dari teks tersebut.
6. Menemukan makna dari key words tersebut.
7 7. Memahami teks tertulis berbentuk news item.
8 8. Mengidentifikasi generic structure dari teks yang diberikan.
9 9. Menemukan key words dari teks yang diberikan.
10 10. Mengidentifikasi kata sambung yang ada pada wacana yang diberikan.
11 11. Mengidentifikasi jenis kalimat berita.
12 12. Mengingat kembali tenses simple past.

JCOT (Join Constuction of the Text)


Alokasi Waktu ( 5 X 45’)
1. Berdiskusi tentang topik teks news item yang akan dibuat dalam kelompok
berdasarkan informasi yang pernah mereka dapat dari media ( cetak atau
elektronik ). – Brain storming idea
2. Menentukan topik atau wacana yang akan mereka buat.
3. Berdiskusi tentang rangkaian konsep teks news items. ( Brain Storming idea )
4. Membuat teks berbentuk news items.
5. Mengkonsultasikan pekerjaannya pada guru.
6. Melaporkan hasil kerja kelompok secara lisan.
7. Menyerahkan teks news items tertulis yang mereka buat.

ICOT (Independent Construction of the Text)


Alokasi Waktu ( 5 X 45 )
1. Secara individu menentukan topik sendiri untu membuat teks news items
berdasarkan generic stucture dan features yang mereka pelajari.
2. Membuat konsep atau draft tentang tahapan-tahapan teks news items.
3. Berkonsultasi kepada guru.
4. Memperbaiki kesalahan-kesalahan, dan menyusun kembali teks tersebut dalam
bentuk yang benar.
5. Menyerahkan karya.
6. Melaporkan secara lisan didepan kelas.

VII. Skenario Pembelajaran

1. Kompetensi Dasar :

 Mendengarkan :
Memahami wacana traksaksional dan interpersonal ringan dan monolog
lisan terutama berkenaan dengan wacana berbentuk naratif, prosedeur,
spoof/recount, report dan news item sederhana yang menggunakan ragam
bahasa lisan.

 Berbicara :
Mengungkapkan berbagai makna dalam wacana transaksional dab
monolog lisan terutama dalam wacana dalam berbentuk naratif, prosedur,
spoof/ recount, report dan news item sederhana yang menggunakan ragam
bahasa lisan,

 Membaca
Memahami berbagai makna dan langkah-langkah pengembangan
retorika di dalam teks ragam tulis berbentuk naratif, prosedur,
spoof/recount, report dan news item yang menggunakan ragam bahasa
tulis.

 Menulis :
Mengungkapkan berbagai makna dengan langkah-langkah
pengembangan retorika yang benar didalam teks tertulis berbentuk
naratif, prosedur, spoof/ recount, report dan news item dengan
menggunakan ragam bahasa tulis sederhana.

Indikator
Tindak Bahasa
Mendengarkan :
Merespon dengan benar tindak tutur :
 Menyampaikan undangan / tawaran
 Menolak undangan / tawaran
 Membuat janji

Merespon dengan benar wacana monolog yang berbentuk news items

Menjawab pertanyaan tentang informasi faktual, informasi tersirat,


menceritakan kembali isi berita

Berbicara
Melakukan berbagai tindak tutur dalam wacana transaksional dan
interpersonal
 Menyampaikan undangan/tawaran
 Menolak undangan/tawaran
 Membuat janji

Membaca
 Mengidentifikasi variasi susunan unsur kalimat dalam wacana faktual
meaning
 Membaca nyaring bermakna wacana ragam tulis yang dibahas diatas
dengan ucapan dan intonasi yang menunjang pemahaman
pendengarannya.
Menulis
- Menulis berbagai jenis teks yang berbentuk news items

Materi Pembelajaran
Oral circle
- Menyampaikan / Menyetujui /Menolak undangan/ ajakan /tawaran
Eg : A : I’ll be very happy if you come to my party on Saturday
evening
B. :Thanks for your invitation
A : I look forward to seeing you
A : How about you ?
C : I’m so sorry I can’t. I have too many works to do.

Membuat / Menerima janji, membatalkan dan menerima pembatalan


janji

Rosmini : Hai, I heard there would be a concert at eight p.m tonight.


Would you accompany me to see it ?
Amir : OK, with pleasure
Rosmini : If so, please come to my home before the time.
Amir : Well, I’ll be there before seven. I promise, dear
Rosmini : That’s very kind of you.
Amir : Sure, honey, I’ll do whatever you want me to

Amir : Hi, I’m here speaking. Do you know what I’ll tell you ?
Rosmini : I don’t think I know it. What’s that ?
Amir : My mother got the accident. A car hit her so I have to send
her to the hospital. She got serious wound.
Rosmini : Oh,..my God. When did it happen ?
Amir : Around 15 minutes ago, so I have to confirm you that I can’t
make my promise to accompany you to the concert. I’m really
sorry for that.
Rosmini : Take it easy. Everything is making me sense.
Amir : Ok, Thank you.
Rosmini : Ok, bye.

Text News Items {model text)

Japan, Thailand begin trade talks

Japan and Thailand started a third round of talks here on Wednesday


aimed at striking a free trade agreement.
In this round we will focus on trade in good s and services, and
investments and exchanges of the people, said a Japanese foreign ministry
official.
The three days meeting follows talk in Tokyo in April and in Bangkok in
February which revealed significant differences.
During the Bangkok meeting, Japan and Thailand only agreed that that
they disagreed on how to eliminate tariffs. In the second meeting, the two side
discussed trade in agricultural produce and the protection of intellectual
property rights.—AFP.

Written Circle

Tempo will not buy Indofarma unit

Jakarta: Publicly listed pharmaceutical company PT Tempo Scan Facific


decided on Wednesday to call off its plan to acquire health care distribution
firm PT Indofarma global Medica (IGM), a unit of ailing state-owned
Pharmaceutical company PT Indofarma.
In its report to the Jakarta Stock Exchange, Tempo said that that the
decision was made after the company received a valuation report from an
independent appraiser, the center for Investment and Business Advisory.
After the board of directors discussed the valuation report, the company
decided not to press ahead with the plan, said Tempo in a statement, witfout
elaborating further on the price set by Indofarma for IGM.
Indofarma plans to sell IGM to help increase efficiency after the company
booked an increased loss in its 2003 operations. Indofarma recorded an
audited loss of Rp 130 billion(US$15.2 million), up from Rp60 billion in
2002. – JP
Pengalaman Belajar

Pertemuan ke-1 dan 2


Alokasi Waktu ( 4 X 45’ )

 Mendengarkan dan memperhatikan penjelasan dan instuksi guru yang


mengarah kepada situasi PBM.
 Bertanya jawab
Mendengarkan teks transaksional ringan yang mengarah kepada contoh teks
news items yang menyangkut tindak tutur.
Menyampaikan-menerima janji.
Membatalkan-merespon pembatalan janji.
 Menjawab pertanyaan yang mengacu kepada generic strukturnya.
 Menemukan informasi rinci dari teks yang didengarnya.

 Mengidentifikasi kalimat-kalimat yang memuat simple past tense.


 Merumuskan pola simple past tense.
 Mengidentifikasi tindak tutur tentang menyampaikan-menerima janji,
membatalkan-merespon pembatalan janji.
 Secara berpasangan berlatih intonasi dan pronunciation dari kata-kata yang
dalam dialog.

Pertemuan ke-3 dan 4


Alokasi Waktu ( 4 X 45’ )

 Mendengarkan instruksi guru.


 Mendengarkan teks monolog news items dari kaset atau yang dibacakan guru.
 Menemukan informasi tersirat.
 Menemukan informasi rinci.
 Mengidentifikasi generic structure dari teks yang didengar.
 Mengidentifikasi unsur bahasa aktif voice.
 Mencoba membuat contoh-contoh kalimat aktif-pasif. Dan mendiskusikamya
didalam kelas.

 Menuliskan daftar kata-kata kunci yangterdapat dalam teks.


 Mencari makna kata-kata tersebut dengan menemukan sinonim, antonim dan
definisi.
 Menerapkan kata-kata tersebut dalam kalimat.

 Mendengarkan instruksi guru,


 Menjawab pertanyaan penggiring yang mengarah kepada materi yang akan
dibahas.
 Membaca teks news items.
 Menyebutkan generic structure dari teks tersebut.
 Mengidentifikasi kalimat-kalimat dengan menggunakan tense simple past
(review)
 Mengidentifikasi kalimat yang berstruktur pasif voice.
 Mengidentifikasi kalimat berita.
 Membuat kesimpulan dari news item yang dibacanya.

Pertemuan ke-5 s.d 7


Alokasi Waktu ( 6 X 45’ )

 Berkelompok terdiri dari 4 orang.


 Berdiskusi tentang topik.
 Menentukan topik yang akan dipilih.
 Konfirmasi denga guru.
 Berdiskusi tentang konsep dan rangkaian konsep (Brainstroming idea)
 Menyamakan persepsi konsep yang mereka buat.
 Konsultasi dengan guru.
 Memperbaiki konsep sesuai dengan saran-saran yang diberikan oleh guru.
 Menyusun konsep-konsep tadi menjadi teks yang lebih baik.

 Menyerahkan karya.
 Membuat palm notes.
 Setiap kelompok menyampaikan teks tersebut secara lisan didepan kelas
berdasarkan palm notes tersebut.

Pertemuan ke-8 s.d 10


Alokasi Waktu ( 6 X 45’ )
 Secara individu memilih topik dari beberapa alternatif yang diberikan guru.
 Menentukan topik.
 Menyusun konteks tentang news items sebanyak 8 kalimat.
 Mengkonsultasikan konsep kepada guru.
 Memperbaiki kesalahan berdasarkan saran yang diberikan oleh guru.
 Mengkonsultasikan kembali.
 Menyusun konsep menjasi sebuah teks yang sempurna.
 Menyerahkan karya.
 Membuat palm notes.
 Berlatih menyampaikan berita berdasarkan palm notes yang dibuatnya.
 Secara bergantian melaporkan teks yang dibuatnya secara lisan.

VIII. Penilaian

A. Jenis Penilaian :
 Penilaian proses
 Penilaian produk
 Penilaian unjuk kerja
B. Bentuk Tes
13 Multiple Choice
Essay
Completion

1. Mendengarkan :
Memahami wacana traksaksional dan interpersonal ringan dan monolog
lisan terutama berkenaan dengan wacana berbentuk naratif, prosedeur,
spoof/recount, report dan news item sederhana yang menggunakan ragam
bahasa lisan.

Indikator

1. Merespon dengan benar tindak tutur :


 Menyampaikan undangan / tawaran
 Menolak undangan / tawaran
 Membuat janji

C.Contoh Instrumen

What is the best response to the following questions ?

1. Dedeh : I want to make a party celebrate my birthday.


Would you like to come tomorrow morning ?
Tarjo : ….
a. Tomorrow is Sunday
b. I would love to.
c. Never mind. I still have another one
d. You must be mistaken.
2. Rustams : How about spending our weekend in Pangandaran ?
Acep : ….
a. That’s a good idea.
b. My father will go to Pangandaran.
c. Pangandaran is so beautiful to visit.
d. It’s near from Bandung to Pangandaran.
3. Reni : Let’s do our homework together ?
Opan : Ok. But not now. I promise to come to your home the day
After tomorrow.
Reni : ….
a. We are being at the hotel.
b. The homework is too difficult.
c. I’m very sorry to hear that.
d. I’m waiting for your coming.

2. Merespon dengan benar wacana monolog yang berbentuk news items


To answer no. 4 until 6,listen to the following news.

An Oil & Gas Service Company is seeking for employees


to fill the position : 1 Receptionist (R )
2. Secretary ( S )
General Qualification required :
- Female, max 25 – 30 years
- D3 majoring in secretary GPA, 2.88
- Strong administration and computer, literacy skill
- Fluent in written and spoken english

Please submit your resume in english


a week of the advertising date to PO Box 777 Jkt.
4. What company is it ?
a. advertising company
b. Oil and Gas service company
c. Administration company
d. Major skill company
5. What qualification is needed ?
a. Administrative skill
b. Written english
c. An S1 degree of secretary
d. Age less than 20
6. How long is the latest time for aplicating
a. 7 days b. 10 days c. 2 weeks d. a month

To answer no.7 until 9 listen to the following announcement.


Good morning ladies and gentlemen. This is your cruise director speaking. It’s a
cruise day and it’s a beatiful day at sea. We have a lot of plan for you both on ship
and on shore. The first shore excursion will depart from the Main Deck at 9 a.m .
Anyone wishing to go ashore at this time should report to the lounge for a ticket.
Enjoy your breakfast.
7. Who are listening to the announcement?
a. Ladies and gentlemen
b. The director of the sea voyage
c. All pasangers on the ship
d. The men on the Main Deck.
8. When is the announcement being announced?
a. in the morning b. before lunch c. at 9.00 a.m d. after brekfast
9. What should they bring to get back to their ship?
a. Cruises
b. Tickets
c. Breakfast
d. Sea shores

Menjawab pertanyaan tentang informasi faktual, informasi tersirat,


menceritakan kembali isi berita

To answer question no.10, listen to the following information!


” Hello. Dr. Johnston office hours are from 8.30 to 4 p.m, Monday through
Thursday. The office is closed on Friday. If you have a dental emergency
Please call 555-1122.
10. What kind of doctor is Dr. Jonston
a. Ph.D
b. Dentist
c. Psychiarist
d. Pediatrician

Anda mungkin juga menyukai