Anda di halaman 1dari 2

PERHIMPUNAN PENDIDIKAN KRISTEN SURAKARTA (PPKS) TERAKREDITASI A (AMAT BAIK) NO: Ma. 005436.Tgl 9 Nop 2010 Jl.

Honggowongso No.135 Telp. 0271.636238 Surakarta 57153 ULANGAN MID SEMESTER GANJIL TAHUN PELAJARAN 2012 / 2013 Hari/Tanggal Waktu

Mata Pelajaran : Biologi Kelas : X (sepuluh)

: Selasa / 16 Okt 2012 : 07.00 08.30 WIB

I. Berilah tanda silang (X) pada huruf a, b, c, d, atau e pada lembar jawaban yang tersedia ! ( Total skor = 40) 1. Berikut ini yang bukan merupakan ciri-ciri 2) Tanpa protoplasma 5) Ukuran subrenik biologi sebagai sains adalah... . 3) Berkembangbiak hanya di sel hidup a. Metodenya sistematis Yang merupakan ciri yang dimiliki oleh virus b. Objek kajiannya benda konkret adalah . c. Berdasarkan pengalaman nyata a. 1, 2 dan 3 d. 2, 3 dan 5 d. Berlaku universal b. 1, 3 dan 5 e. 3, 4 dan 5 e. Hasilnya bersifat subjektif c. 2, 3 dan 4 2. Pada cabang ilmu mikologi obyek kajiannya 7. Bagian tubuh virus yang merupakan selubung adalah . yang tersusun atas protein adalah bagian yang a. Virus dan bakteri d. jamur dan kapang disebut . b. Struktur organ e. penyakit menular a. serabut ekor d. papan dasar c. Morfologi organ b. kapsid e. leher 3. Berikut ini adalah tingkatan / hirarki organisasi c. materi genetik kehidupan : 8. Berikut ini adalah tahapan daur litik virus : 1) Sel 5). Bioma 1) Lisis 4) Penetrasi 2) Organ 6). Populasi 2) Perakitan 5) Sintesis dan replikasi 3) Jaringan 7). Ekosistem 3) Adsorbsi 4) Individu 8). Biosfer Secara urut tahapan daur litik virus adalah . Secara urut dari yang terkecil sampai terbesar a. 1-2-3-4-5 d. 3-5-4-2-1 adalah ... . b. 2-3-4-5-1 e. 4-5-3-2-1 a. 1-2-3-4-5-6-7-8 d. 1-3-2-4-5-6-7-8 c. 3-4-5-2-1 b. 1-2-3-4-5-7-6-8 e. 1-3-2-4-6-7-5-8 9. Seorang siswa mengamati air selokan c. 1-3-2-4-5-7-6-8 menggunakan mikroskop dan menemukan 4. Pernyataan dibawah ini yang tepat untuk organisme yang bergerak dengan menggunakan menjelaskan pengertian sistem organ adalah . silia dan memakan Paramaecium. Kemungkinan a. Kumpulan sel yang berbeda organisme tersebut adalah . b. Beberapa organ saling berhubungan untuk a.Didinium d. Vorticella melakukan fungsi tertentu b. Stentor e. Euglena c. Kumpulan organ dengan fungsi tertentu dalam c. Amoeba tubuh 10. Perhatikan gambar hewan-hewan berikut! d. Beberapa jaringan yang berbeda berkumpul untuk melakukan fungsi tertentu e. Kumpulan sel yang struktur dan fungsinya sama 5. Penanggulangan penyakit kanker merupakan obyek permasalahan Biologi pada tingkatan . a. molekul d. organ Hewan yang tergolong Ciliata adalah organisme b. jaringan e. sistem organ nomor ... . c. sel a. 1 dan 5 d. 2 dan 6 6. Berikut ini adalah ciri-ciri organisme : b. 1 dan 4 e. 3 dan 6 1) Bersel Satu 4) eukariotik c. 2 dan 3 II. Jawablah pertanyaan-pertanyaan di bawah ini dengan singkat dan tepat ! (Total skor= 60) 1. Seorang siswa akan melakukan penelitian untuk mengetahui pengaruh air detergen terhadap pertumbuhan ikan koki. Buatlah rancangan percobaan penelitian tersebut ! (Tujuan, alat dan bahan dan langkah percobaannya) 2. Jelaskan pengertian dan beri contoh dari jaringan, organ, dan sistem organ! 3. Gambar dan beri keterangan struktur tubuh virus T (bakteriofage)! 4. Gambar dan jelaskan cara reproduksi (daur litik) virus T ! 5. Jelaskan penyebab, cara penularan dan pencegahan penyakit flu burung! 6. Jelaskan dalam sebuah tabel tentang pengelompokkan protozoa berdasarkan alat geraknya (nama filum, alat gerak dan contoh spesiesnya)!

PERHIMPUNAN PENDIDIKAN KRISTEN SURAKARTA (PPKS)

TERAKREDITASI A (AMAT BAIK) NO. PROP. 03 Ma 005938 Jl. Honggowongso No.135 Telp. 0271.636238 Surakarta 57153 KUNCI JAWABAN ULANGAN MID SEMESTER GANJIL TAHUN PELAJARAN 2012 / 2013 Mata Pelajaran : Biologi Kelas : X Hari/Tanggal : Selasa / 5 Okt 2010 Waktu : 90 Menit I. 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 PILIHAN GANDA A A A A A A A A A A B B B B B B B B B B C C C C C C C C C C D D D D D D D D D D E E E E E E E E E E

II.

URAIAN 1. Rancangan percobaan : Tujuan : mengetahui pengaruh air detergen terhadap pertumbuhan ikan koki Alat dan Bahan : gelas bekker, sendok, timbangan, air, detergen, ikan koki. Langkah Percobaan :

Anda mungkin juga menyukai