Anda di halaman 1dari 2

D. EVALUASI Hasil yang diharapkan 1. Memperlihatkan kemampuan untuk turut serta dalam aktivitas. a.

Merencanakan aktivitas dan latihan serta periode istirahat secara bergantian. b. Melaporkan peningkatan kekuatan dan kesehatan pasien. c. Memperlihatkan peningkatan berat badan tanpa pertambahan edema dan pembentukan asites. d. Turut serta dalam asuhan higienik. 2. Meningkatkan asupan nutrisis a. Memperlihatkan asupan nutrient yang tepat dan pantang alcohol yang dicerminkan oleh catatan diet. b. Menaikan berat badan tanpa pertambahan edema dan pembentukan asites. c. Melaporkan peredaan gangguan gastrointestinal dan anoreksia. d. Mengenali makanan dan cairan yang bergizi yang diperbolehkan atau harus dibatasi dalam dietnya. e. Mengikuti terapi vitamin. f. Menjelaskan dasar pemikiran mengapa pasien harus makan sedikit-sedikit tapi sering. 3. Memperlihatkan perbaikan integritas kulit. a. Memperlihatkan kulit yang utuh tanpa bukti adanya luka, infeksi atau trauma. b. Menunjukan tugor kulit yang normal pada ekstremitas dan batang tubuh tanpa edema. c. Mengubah posisi dengan sering dan menginspeksi prominensia (tonjolan tulang setiap hari. d. Menggunakan losion untuk meredakan pruritus. 4. Tidak menunjukan cedera. a. Bebas dari daerah-daerah ekimosis atau pembentukan hematom. b. Menyatakan dasar pemikiran untuk memasang penghalang disamping tempat tidur dan meminta bantuan ketika akan turun dari tempat tidur. c. Melakukan tindakan untuk mencegah trauma (yaitu, menggunakan sikat gigi yang lunak, membuang ingus secara perlahan-lahan, mengatur perabot utnuk mencegah agar pasien tidak terjatuh, menghindari mengejan ketika melakuakn defekasi). 5. Bebas dari komplikasi. a. Melapor tidak adanya gejala perdarahan yang nyata dari saluran cerna (yaitu, tidak adanya gejala melena dan hematemesis).

b. Memiliki orientasi terhadap waktu, tempat dan orang, serta memperlihatkan rentang perhatian yang normal. c. Kadar ammonia serum dalam batas-batas normal. d. Mengenali tanda-tanda dini gangguan proses berpikir yang dapat dilaporkan.

Anda mungkin juga menyukai